Interpretasi X-ray Thorax.

43
INTERPRETASI X-RAY THORAX 5 langkah yg penting.

description

Interpretasi X-ray Thorax.

Transcript of Interpretasi X-ray Thorax.

INTERPRETASI X-RAY THORAX

INTERPRETASIX-RAY THORAX5 langkah yg penting.A. Check documentary informatio and marker.B. Asses technical variables,particularly; PA-AP,Erect-supine,depth of inspiration.C. Systematically scan radiograph,rescan difficult area ,detect and describe. 1.a change appearance of normally visualized structure. 2.an area of increased radio-opacity. 3.an area of transradiancy. D. Generic diagnosis.E. Specific diagnosis.Informasi tentang dokumen :Nama:Tgl x-ray:Usia :Jenis kelamin: semua data tsb diatas harus dilengkapi,bahkan perlu juga ditunjang dgn data klinis pasien bila perlu.Tehnik pembuatan x-ray:Marker harus jelas.Positioning: PA,AP,Lateral,oblique,LLD,dll.PA: scapula di posterolateral.AP: overlapping.Cervicovertebrae: AP~ ujung vertebral plate slope downward and forward.maka akan kelihatan jelas,PA~lamina yg akan kelihatan dengan jelas.Postur.Erect: air fluid level(+), pembuluh darah di zona atas relatif sepi,lihat distribusi udara diatas dan fluid di bawah,posisi dan kontur diaphragma,mediastinum dan jantung ramping.Posisi udara gaster:Erect: FundusSupine: Antral.Rotasi:Opasitas hemithorax kanan dan kiri tidak sama, vertebral-clavicular articulation tdk symetris.Lebih kyposis/lordosis dibanding normal.Clavicula overlapping dgn aspectus postrior iga IV.Deppessed sternum dan kyposcoliosis.Tube-film distance:~perobahan dr ukuran jantung.Tingkat/dalamnya Inspirasi: ~kl dangkal maka banyak keadaan patologis. Jadi ukurannya harus cukup~ dome diaphragma di pertengahan paru setinggi Iga VI anterior.Penetrasi( High /Low KV).vertebrae Th I s/d IV,harus terlihat jelas. Mendeteksi dan deskripsi abnormalitas:Faktor yg mempengaruhi kelainan paru itu sangatlah komplet.pengalaman melihat radiografi sangat berguna,pengamatan yang telitilah yang sangat menolong termasuk semua struktur yang besar besar yg kelihtan pada radiografi dan juga regio yg agak sulit harus diperiksa dengan teliti,yaitu: apeks,hilus,area dibelakang jantung dan diaphragma,dan pinggir paru di dinding dada.3 tipe abnormal paru:1. Perobahan pada struktur-struktur organ normal yang ada pada x-ray thorax.2. daerah yang opasitasnya meningkat.(lebih putih dari normal).3. Daerah yang transradiancy.(lebih hitam dari yang normal).Perubahan pd struktur yg normal ada di x-ray thorax:A. Transradiancy harus sama pd kedua paru.retrocardiac,retrosternal transradiancy juga sama,.B. Jaringan lunak dan tulang: harus diamati secara cermat,loss,swelling,massa,empisema subcutis,kalsifikasi,fraktur,destruksi,notching,perubahan arsitektur tulang dll.Diaphragma:Costo- and cardiophrenic angles. Apakah tajam,tumpul,perkabutan,obliterasi dll. Cardiophrenic angles biasanya ada fatpads.tinggi dome diaphragma iga VI anterior.lebih rendah ~transradiancy disebut overinflation,sebaliknya Underinflation. Pada posisi supine diaphragma lebih tinggi,usia tua lebih rendah.Batas paru diaphragma harus tegas,kl tidak tegas berarti ada local pleura/pulmonary patologis,kecuali bagian medial ini akibat adanya ligamen dari paru.Kl tidak kelihatan diaphragma sebagian/seluruhnya maka lakukan foto serial,ini penting utk tanda2 adanya kelainan lobus inferior atau pleuranya.kontur diaphragma:Umumnya hemidiaphragma smooth,di tegah lebih tinggi dari di pinggir paru terutama yg kanan,kl kanan lebih tinggi berati ada subpulmonary efusi.Curva diaphragma: pada foto lateral akan kelihtan kedua hemidiaphragmanya.Udara gaster/fundal gas berada di bawah diaphragma.(posisi erect).Pangkal leher dan trachea:Di bgn superior trachea di tengah,di inferior agak ke lateral kanan,akibat adanya aorta yg akan lebih jelas terlihat pada usia tua.Pd KV tinggi maka tepi trachea tampak tegas yg tebalnya