Terapi Gout Artitis Akut

download Terapi Gout Artitis Akut

of 6

Transcript of Terapi Gout Artitis Akut

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    1/6

    Terapi Gout artitis akut

    Terapi Non Farmakologi

    1. Menasehati pasien untuk mengurangi makan yang tinggi purin (contoh : daging),

    menghindari , meningkatkan asupan cairan, dan menurunkan berat badan untuk yang

    obesitas

    . Mengistirahatkan tulang sendi yang sakit 1 sampai hari dan diberi es batu untuk 

    meringankan.

    Terapi Farmakologi

    !erikut mana"emen terapi #armakologi untuk gout artitis akut yaitu :

    1. N$%&'

    Terapi tama untuk mengontrol in#lamasi dan rasa sakit pada penderita gout secara

    e#ekti#. #ek samping yang sering ter"adi karena N$%&' adalah iritasi pada sistem

    gastroinstestinal, ulserasi pada perut dan usus, dan bahkan pendarahan pada usus. *enderita

    yang memiliki ri+ayat menderita alergi terhadap aspirin atau polip tidak dian"urkan

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    2/6

    menggunakan obat ini. &ndometasin cenderung paling sering dipakai, +alau tidak ada

     perbedaan yang signi#ikan antara obat ini dengan obat N$%&' lain. *emakaian aspirin

    harus dihindarkan sebab mengakibatkan retensi asam urat, kecuali kalau dipakai dalam

    dosis tinggi. ntuk pasien dengan gangguan gin"al, N$%&' harus dihindarkan sedapat

    mungkin, atau diberikan dengan dosis sangat rendah, apabila keuntungan masih lebih

    tinggi dibanding kerugian. %pabila demikian maka harus dilakukan pemantauan creatinin

    clearance, urea, elektrolit secara regular. N$%&' selekti# -/ (eleco0ib), pada dosis

    1mg sehari sebanding dengan indometasin dosis tinggi (12 mg3hari) dalam mengobati

    tanda/tanda gout akut dalam +aktu 4 "am, ini akan sangat berguna bagi pasien yang tidak 

    dapat memakai N$%&'.

    -bat/obatan golongan N$%&' yang dapat digunakan :

    . 5olkhisin

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    3/6

    Kolkhisin adalah antimitotik, menghambat pembelahan sel, dan diekskresi

    melalui urin. Tidak menurunkan kadar urat dalam serum, dan kalau menjadi

    pilihan maka harus diberikan secepat mungkin saat serangan terjadi agar

    efektif. Kolkhisin dapat juga dipakai untuk mencegah serangan, dan

    direkomendasikan untuk diberikan dalam dosis rendah sebelum memulai

    obat penurun urat, kemudian dilanjutkan sampai 1 tahun setelah urat

    dalam serum menjadi normal. Dosis untuk Kolkhisin yaitu :

    Reaksi yang tidak dikehendaki dari kolkhisin adalah gangguan

    gastrointestinal, disfungsi sumsum tulang belakang, dan disfungsi

    neuromuskular. Hal ini lebih sering terjadi pada pasien dengan gangguan

    ginjal atau hati dan manula. Kolkhisin sebagai asokonstriktor dan

    mempunyai efek stimulasi pada pusat asomotor, sebab itu hati!hati bagi

    pasien dengan gagal jantung kronis.

    6. 5ortikosteroid

    "njeksi intra!artikular kortikosteroid sangat berguna bila #$%"D atau

    kolkhisin bermasalah, misalnya pada pasien dengan gagal jantung kronis

    atau gangguan ginjal atau hati. "ni juga sangat berguna untuk %rthritis gout

    akut yang terbatas hanya sendi atau bursa tunggal. &agaimanapun harus

    dipastikan bah'a penyakit ini bukan %rthritis septik, sebelum

    menyuntikkan steroid.

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    4/6

    4. Uric Acid-Lowering Therapya.  Xanthine Oxidase Inhibitor 

    %lopurinol adalah drug of choice untuk menurunkan urat dalam serum.

    %lopurinol menghambat pembentukan asam urat. Risiko untuk

    menimbulkan serangan gout akut pada a'al pengobatan dapat

    dihindarkan dengan memakai dosis a'al yang rendah ()*!1**mg+, dan

    ditingkatkan bila perlu. Kolkhisin atau #$%"D ditambahkan sebagai

    pencegahan terjadinya episode akut. b. Uricosuric Drugs

    bat urikosurik meningkatkan ekskresi urat di ginjal dengan

    menghambat reabsorpsi pada proksimal tubule. Karena mekanisme ini

    ada kemungkinan terjadi batu ginjal atau batu di saluran kemih. -ntuk

    mencegah risiko ini dosis a'al harus rendah ditingkatkan perlahan!lahan,

    dan hidrasi yang cukup. Tidak boleh dipakai pada kondisi overproduction

    atau nefrolitiasis ginjal.

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    5/6

    *emantauan Terapi -bat

    1. Kadar asam urat harus diperiksa pada pasien yang diduga memiliki

    serangan gout akut, terutama jika bukan serangan pertama dan

    memulai terapi prolaksis. #amun, gout akut dapat terjadi dengan

    adanya konsentrasi asam urat serum normal. /engukuran asam urat

    tidak diperlukan kecuali selama titrasi fase allopurinol untuk mencapai

    urat tujuan serum kurang dari 0 mg d2.3. /asien dengan gout akut harus dipantau untuk mengurangi gejala!gejala

    sendi nyeri serta efek samping yang potensial dan interaksi obat yang

    berhubungan dengan obat terapi.4. /asien yang menerima obat hipouresemia harus memiliki penilaian

    fungsi ginjal, en5im hati, hitung darah lengkap, dan elektrolit. /engujian

    harus diperiksa ulang setiap 0 sampai 13 bulan pada pasien menerima

    prolaksis jangka panjang.6. Karena komorbiditas dengan diabetes, dislipidemia, hipertensi, dan

    stroke, kehadiran kadar asam urat meningkat, gout harus diealuasi

    secara cepat untuk penyakit kardioaskular dan kebutuhan yang sesuai

    langkah!langkah untuk mengurangi resiko. Dokter harus mencari

  • 8/18/2019 Terapi Gout Artitis Akut

    6/6

    penyebab hiperurisemia (misalnya, obat, obesitas, dan penyalahgunaan

    alkohol+.