Pkn Bab Vi Utilitas

download Pkn Bab Vi Utilitas

of 8

Transcript of Pkn Bab Vi Utilitas

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    1/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    BAB VI

    UTILITAS, INSTRUMENTASI PENGENDALIAN PROSES DAN

    PENGOLAHAN LIMBAH

    6.1. Utilitas

    Utilitas merupakan unit penyedia bahan penunjang proses operasi pabrik. Utilitas

    di PT. KMI ditangani oleh unit Utilitas dibawah Departemen Produksi, meliputi unit-

    unit sebagai berikut

    1. Unit Pengolahan !ir 

    2. Unit Penyediaan Steam

    3. Unit Penyedia Tenaga "istrik 

    4. Unit Penyedia Udara

    5. Unit Penyimpanan Produk

    6.1.1 Unit Pn!"la#an Ai$ %Water Treatment &

    Unit water treatment  bertugas menyediakan keperluan air untuk keperluan teknis

    dan non teknis, misalnya air pendingin, air boiler  dan pemadam kebakaran. #umber air 

     baku diambil dari laut dengan alasan lokasi dan ketersediaan bahan.

    '  Seawater Intake and Cooling System %Unit 6()&

      Unit ini ber$ungsi untuk menyiapkan air laut pendingin. Seawater intake berada di

    kedalaman % meter di bawah permukaan air laut. Dari  seawater intake, air laut

    disaring dengan trash rack  untuk menyingkirkan pengotor berukuran besar. #etelah

    disaring, air laut ditampung dalam basin. Pengotor yang berukuran ke&il disaring

    dengan menggunakan rotary screen yang mampu menyaring partikel berukuran '

    mm mesh. !ir laut yang mengalir diinjeksikan  sodium hypochlorite  ()a*+l

     bertujuan mematikan aktiitas organisme penyebab  fouling . Injeksi ini terdiri dari

    dua jenis yaitu shock dozing  dan continuous dozing. Continuous dozing  dilakukan

    dengan olume  sodium hypochlorite  sedikit dan dalam waktu yang lama. Shock 

    dozing   dilakukan dengan olume  sodium hypochlorite  besar dan dalam waktu

    singkat bertujuan men&egah kekebalan organisme terhadap injeksi klorin.Terdapat

    empat  seawater pump yang selama kondisi normal operasi, tiga  seawater pump

    akan beroperasi sedangkan satu sebagai &adangan dan digunakan ketika salah satu

     pompa bermasalah dan digunakan juga pada saat  start up pabrik. Dari discharge

    JURUSAN TEKNIK KIMIA /*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    2/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    header ,  seawater   dialirkan ke seluruh pabrik, yaitu ke heat echanger   dan user 

    lainnya.

    ' Dsalinasi ai$ la+t %Unit (()&

    Umpan dari unit ini adalah air laut dari unit %0/ (#ea +ooling 1ater #ystem. Unit

    ini bertujuan memproduksi air desalinasi (air tawar. Umpan ini diinjeksi dengan

    &hemi&al anti s&ale untuk menghindari  scaling   di dalam eaporator dan

    diumpankan ke heat   re!ection condenser   sebagai pendingin sekaligus pembawa

     panas ke e"aporator .  #eat re!ection condenser   ini terdiri dari empat e$ek  $

     beroperasi pada kondisi akum dan menggunakan "P  steam sebagai pemanasnya.

    !ir laut mengalir ke bagian atas masing 2 masing e$ek dan disemprotkan ke bagianluar tube tiap e$ek. Proses yang terjadi pada unit 00/ digambarkan pada gambar %.3.

    4ambar %.3.3 Proses #eat %e!ection Condenser  pada Unit 00/

    Steam  pemanas dari  steam e!ector   dialirkan ke dalam e$ek pertama dan

    terkondensasi sebagai kondensat serta melepaskan panas laten menyebabkan air 

    laut di luar tube menguap dan menyisakan brine yaitu sisa air laut tidak menguap.

    Uap air dari e$ek pertama dialirkan ke dalam e$ek kedua yang bertekanan lebih

    rendah. Uap ini akan terkondensasi dan panasnya diterima air laut menyebabkan air 

    laut tersebut menguap. Peristiwa penguapan dan kondensasi ini berulang hingga

     pada e$ek   keempat. Kondensat dari masing 2 masing e$ek merupakan desalinated 

    water  yang kemudian dialirkan menuju unit 0//.

    Pada tiap e$ek juga dihasilkan brine di mana brine pada e$ek keempat akan di- flash

    di bagian separator condenser  (/00-5/6 dan uap yang dihasilkan dikondensasikan

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 3*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    3/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    di bagian luar tube untuk diproses lebih lanjut. &rine dari e$ek lain dikembalikan ke

    laut.

    ' Water Treatment  %Unit ())&

    Unit 0// ber$ungsi menghasilkan demin water   memenuhi kebutuhan produksi

     steam. Pada kondisi normal, umpan unit ini terdiri dari  process condensate, turbin

    condensate, dan desalinated water . Ketiga umpan tersebut mendapatkan perlakuan

    yang berbeda 2 beda sebelum di&ampurkan di dalam pretreated water tank .

     'rocess condensate dikirim ke cricket filter  (/0/-7/3 !89 untuk menghilangkan

    kotoran-kotoran yang berupa padatan. Dari cricket filter ,  process condensate

    dibawa menuju cation echanger  (/0/-7/' !89 untuk menghilangkan ion 2 ion positi$. Cation echanger   ini terdiri dari dua buah kolom yang digunakan se&ara

     bergantian. Pada saat salah satu kolom beroperasi, kolom yang lain dilakukan

     proses regenerasi. :egenerasi untuk resin penukar ion ini digunakan ;'#*. #etelah

    diolah di cation echanger ,  process condensate dipisahkan dari +*'  terlarut di

    degasser  (/0/-D/3.

    (urbin condensate juga perlu diolah dengan dilewatkan  filter  yaitu cartridge filter 

    (/0/-7/6 !89. Pada akhirnya, turbin condensate  di&ampur dengan  process

    condensate dari degasser  dan desalinated water  dari unit 0// di dalam  pretreated 

    water tank   (/0/-K/3. #elanjutnya, &ampuran ini dibawa menuju demineralized 

    water tank   (/0/-K/' melalui mied bed filter   (/0/-7/ !89 untuk men&apai

    deionisasi penuh.  )ied bed filter terdiri dari &ampuran resin kation dan resin

    anion. Untuk meregenerasi resin 2 resin tersebut, digunakan bahan kimia yaitu

    caustic soda ()a*; dan asam sul$at (;'#*. "arutan sisa regenerasi dari cation

    echanger  dan mied bed filter  dikumpulkan di dalam basin netralisasi. Proses dari

    unit 0// digambarkan pada gambar %.3.'.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA '*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    4/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    4ambar %.3.'. Diagram 9lok  *ater (reatment  (Unit 0//

    Produk air demineralized mempunyai kuailtas sebagai berikut

    Tabel %.3.3. #pesi$ikasi +emin *ater  sebagai Produk dari Unit 0//

    Demin 1ater 

     p; +ond #i*' 7e +u )a

    /,' Ma> '/ Ma> '/ Ma> 6 Ma> 3/

    '  Sweet Cooling Water System %Unit 6))&

    Sweet cooling water  digunakan untuk pendinginan oli 2 oli unit kompresor dan

    turbin, pendinginan langsung dalam unit !#U, dan pendingin sampel. #irkulasi air 

    di unit ini merupakan sistem sirkulasi semi tertutup dengan make up  berupa air 

    demin yang berasal dari demineralized water tank . Sweet cooling water  didinginkan

    oleh air laut dengan menggunakan  'late #eat ,changer   (/%0-5/3.  ,le"ated 

    buffer tank  (/%0-7/0 digunakan untuk menstabilkan tekanan sweet cooling system

    dan mengganti make-up olume yang hilang karena temperatur berubah-ubah didalam sistem dengan "enting   ke atmos$er. !ir yang hilang ini diganti dengan

     penambahan air demin dari unit 0// ke dalam buffer  "essel  (/%0-7/0. #ebelum air 

    demin dipompakan sebagai make-up, ?at anti korosi (#odium Molybdate dan

    biocides  ('-+hloro-'-methyl--isothia?olin-6-one dan '-methyl--isothia?olin-6-

    one ditambahkan ke dalamnya.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 6*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

     'rocess

    condensate Cricket

     filter 

    Cation

    echanger  +egasser 

     'retreated

    water tank Cartridge

     filter 

    (urbin

    condensate +esalinated

    water 

     )ied bed

     filter 

     +emineralized

    water  tank 

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    5/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    ' Unit Sist Pa-a Ka/a$an %10))&

    Unit 3'// adalah milik bagian ;#5 PT KMI yang dioperasikan oleh bagian utility.

    Unit ini digunakan sebagai $asilitas keamanan apabila terjadi kebakaran di area

     pabrik. Unit 3'// ini mempunyai $asilitas yang berupa

    3. Tangki, yang berkapasitas 3'// m6, berisi pretreated water yang bersumber dari

    unit 0//.

    '. #istem perpipaan mengatur distribusi air pemadam diseluruh area pabrik 

    terutama di area yang mempunyai resiko kebakaran tinggi seperti di unit // dan

    unit 33//.

    6. :umah pompa mendistribusikan air dari tangki menuju area-area terkait melaluisistem perpipaan.

    6.1.0 Unit Pn-ia -an Pn-ist$i+sian Steam %Unit 1()&

    Unit 30/ merupakan suatu sistem penyediaan dan distribusi  steam  proses dan

    utilitas di PT KMI. Steam yang tersedia terbagi menjadi ma&am, yaitu

    3.  #igh 'ressure Steam (;P-Steam 3/0 bar 

    Steam ini diproduksi di waste heat boiler (/3/-5/% sebagai produsen utama dan di

    unit 3// sebagai suplai tambahan atau ketika start up. Steam  ini mempunyai

    tekanan 3/0 bar dan temperatur 03/@+. Steam  ini ber$ungsi sebagai penggerak 

    turbin /'/-T/3 dan 36/-T/3. Turbin /'/-T/3 sendiri ber$ungsi menggerakan

    kompresor syngas /'/-+/3 dan kompresor recycle gas /'/-+/'. #edangkan 36/-

    T/3 ber$ungsi menggerakkan kompresor udara 36/-+/3. Di /'/-T/3 sendiri,

    sebagian dari ;P steam akan diekstraksi menjadi MP steam  process 0 bar untuk 

    diinjeksikan ke aliran )4 upstream /3/-D/'.

    '.  )edium 'ressure Steam (MP-Steam 0 bar 

    MP- steam digunakan sebgai  steam  process dipakai dalam proses  prereforming 

    dimana steam di&ampur dengan aliran gas dan dipanaskan dalam /3/-5/6. #elain

    itu  steam  ini juga dipakai sebagai pereaksi dalam /3/-:/3. Pada saat start up,

    kebutuhan  )'-Steam process didapatkan dari let-down ;P Steam  di /3/-P+//

    !89. Pada saat normal operasi  steam  ini diperoleh dari ekstraksi turbin  syngas

    compressor /'/-T/3 selain itu juga didapat dengan memanaskan ;P-971 dalam

    /3/-5/A dengan meman$aatkan panas reformed gas.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA *AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    6/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    6.  )edium 'ressure Steam (MP-Steam 6% bar 

    9er$ungsi sebagai penggerak turbin  / compressor  pada unit 3//, turbin pompa

    ;P-971 unit 30/ menuju ke unit 3// dan 3//, turbin main power generator unit

    =// dan unit 3// serta sebagai oygen preheater pada /3/-533. Pada saat start up,

    kebutuhan  steam  diperoleh dari let-down  ;P  steam di /3/-P+//% !89 dan pada

    normal operasi steam ini berasal dari pemanasan ;P-971 pada unit '// dengan

    meman$aatkan panas reaksi dari methanol (/'/-:/3 dan juga dibantu sedikit dari

    let-down di /3/-P+//%!89.

    .  0ow 'ressure Steam ("P-Steam 0,0 bar 

    Terutama dipakai sebagai pemanas dalam reboiler unit 6//, Desalination unit 00/,dan admission system dalam turbine generator unit =//. Pada saat normal operasi

     produksi "P-Steam  mayoritas berasal dari backpress turbine menggunakan MP

    Steam dan pada saat start up berasal dari let-down dari MP Steam 6% bar. 9oiler 

    $eed water berasal dari demin water yang diproduksi oleh unit 0// dan juga

    kondensat dari "P steam. #ebelum disuplai ke /30-7/3 demin water dipanaskan di

    /3/-536 dengan meman$aatkan panas dari pro&ess &ondensate dan di /'/-5/6

    dengan meman$aatkan panas dari raw methanol product . 971 diumpankan di

     bagian atas di  stripping    section dikombinasikan dengan "P  steam  untuk 

    menguapkan gas terlarut (terutama oksigen. #elain itu juga dilakukan chemical 

    treatment  yaitu elimino> untuk menghilangkan oksigen terlarut dan $os$at untuk 

    menjaga p; 971. 971 dialirkan menuju produsen  steam di unit 3//, '// dan

    3// oleh pompa-pompa 971.

    6.1.2 Unit Pn-ia Tna!a List$i/ % Power Plant &

    Unit ini merupakan suatu sistem penyediaan dan distribusi listrik di PT KMI.

    Pembangkit listrik yang tersedia ada ' ma&am yaitu

    '  Main  Power  Generator  %Unit 3))&

    Pada kondisi normal operasi, tenaga listrik pabrik methanol diperoleh dari

     generator syncron tiga phase  (/=/-B/3 yang dilengkapi dengan brushless static

    ecitation  dan damper winding   untuk beban tidak setimbang (unbalance. Di

    dalamnya terdapat diantaranya adalah pelumas bearing , pendingin  generator ,

    monitoring temperatur winding oil , air dan udara. /enerator  digerakkan oleh steam

    turbin (/=/-T/3. Tenaga sebesar 0, M1 dibangitkan oleh MP steam dengan "P

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 0*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    7/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

     steam  sebagai make up.  'ower generator ini diran&ang dengan kapasitas

    maksimum =,/ M18%,% kC dan 0/ ;?.

    '  Emergency Power Generator %Unit 3()&

    Unit ini ber$ungsi menyuplai listrik sementara jika terjadi power failure atau pada

    saat start up. ika suplai listrik normal dari unit =// trip maka load sheding akan

     bekerja mengurangi power dan kedua emergency power generator akan start se&ara

    otomatis untuk mengamankan suplai listrik pabrik. Unit ini terdiri dari ' set

    generator identik diran&ang untuk start se&ara otomatis dengan kapasitas beban

     penuh setelah sekitar 3/-30 detik setelah suplai power utama gagal. #etiap hari

    senin selama satu jam diadakan running test   untuk unit =0/, hal ini bertujuanmenjaga per$orma agar siap jika terjadi trip pada unit =//. 9ahan bakar generator 

    adalah solar ditampung dalam sebuah tangki berkapasitas '%.0// liter dan akan di

    isi ulang apabila solar tersisa 0/// liter. Kapasitas maksimum tiap generator 3,0

    M18%,% kC dan 0/ ;?.

    6.1.4 Unit Pn-ia U-a$a

    Unit ini merupakan suatu sistem penyediaan dan distribusi udara proses dan

    utilitas di PT KMI yaitu

    '  Air Separation Unit %Unit 12))&

    Unit  ir Separation nit (!#U ber$ungsi memproduksi oksigen dengan

    kemurnian tinggi untuk proses reforming  di unit 3// dan udara instrumentasi.

    Unit !#U didesain dengan kapasitas produksi sebagai berikut

    4as *ksigen E '6// )m68jam

    4as nitrogen E 0// )m68jam

     )itrogen &air E ' )m68jam

     nstrument air  dan plant air  E 3'3/ )m68jam

    Udara atmos$er yang masuk ditekan hingga 0,A barg dengan menggunakan air 

    compressor   (36/-+/3 dengan  steam turbine  (36/-T/3 sebagai penggerak. air 

    compressor  adalah tipe kondensing dengan menggunakan ;P steam. Udara outlet 

    dari tahap terakhir kompresor didinginkan dan di&u&i pada air washing tower  (36/-

    D/3 dengan menggunakan sweet cooling water . Menara ini terdiri dari dua bagian

     pendinginan dimana bagian bawahnya menggunakan air yang datang dari air 

    JURUSAN TEKNIK KIMIA %*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    8/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    sirkulasi dengan temperatur sekitar 60°+ sedangkan bagian atasnya menggunakan

    air dari tower nitrogen (36/-D/' yang didinginkan dengan waste nitrogen dari line

    heat echanger  pada cold bo. ir washing tower dilengkapi dengan demister  pada

     bagian atas untuk menghilangkan kandungan airnya. Keluaran dari air washing 

    tower   ini dialirkan menuju dryer   terdiri dari ' "essel   yang dilengkapi dengan

    alumina dan molecular sie"e untuk pembersihan ;'*, +*' serta hidrokarbon. #atu

    dari ' "essel   tersebut akan beroperasi bergantian selama proses regenerasi dengan

    waste nitrogen dari cold bo. Keluaran dari "essel   tersebut akan terbagi menjadi

    dua aliran, sebagian udara masuk ke turbin ekspander dan sebagian lainnya

    dialirkan ke main heat echanger . Pada aliran yang menuju turbin epander$

    awalnya udara dikompresikan terlebih dahulu dengan kompresor (36/-+/6

    kemudian didinginkan sebanyak dua kali baru kemudian diekspansikan sehingga

    temperatur udara menurun se&ara drastis. #etelah mengalami pertukaran panas

    dalam main heat echanger maka aliran utama diperkirakan pada titik embunnya,

    selanjutnya akan masuk melalui bagian bawah menara distilasi (36/-D/6 dimana

     pemisahan pertama mulai dilakukan. !liran gas keatas diperkaya dengan kadar )'

    yang kontak dengan aliran liuid  yang turun. %efluk dihasilkan dari aliran )' yangterkondensasi pada titik didih *'  didalam main heat echanger   (36/-5/0 pada

     bagian atas menara. Produk yang dihasilkan dari proses distilasi ini adalah nitrogen

    &air murni, gas nitrogen murni, dan gas oksigen murni. Proses dari unit ini

    digambarkan pada gambar %.6.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA =*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

    Udara 1ir

    Compressor 

    Steam

    turbine

     1ir *ashing

    (ower 

    !lumina dan

     )olecular sie"e "essel 

    Turbin

    ekspander 

     )ain #eat

    echanger 

    Kolom

    distilasi

    5ygen

    compressor 

     1utothermal

     %eformer 

         )

         '

    *'

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    9/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    4ambar %.3.6. Diagram 9lok ir Separation nit (Unit 36//

     )itrogen &air disimpan di dalam tangki nitrogen dan digunakan sebagai refrigerant 

    untuk proses cryogenic$ sedangkan gas nitrogen digunakan sebagai penjaga tekanan

    6safety7 pada tangki methanol dan oksigen langsung digunakan pada autothermal 

    reformer .

    '  Instrument and Plant Air System %Unit 5))&

    Unit ini ber$ungsi menyediakan suplai udara jika ada instrumen kekurangan

    tekanan disebabkan suplai dari air separation unit   turun. Udara diambil dari

    downstream molekular sie"e. Unit ini terdiri dari satu unit alat bantu supply udara( uiliary ir Supply untuk start up dan kondisi darurat. 9agian utama dari unit ini

    terdiri dari compressor reciprocating  dua tingkat digerakkan oleh motor listrik, pre

    dan $inal $ilter, separator kondensat, sistem pendinginan ulang dengan pompa

    sirkulasi, pendingin udara, adsorption dryer , dan bejana udara bertekanan.

    6.1.( Unit Pnianan P$"-+/  

    Unit ini merupakan unit penyimpanan produk methanol yang telah terbentuk di

    PT KMI yaitu

    ' Tank Farm and oading System %Unit 11))&

    Unit ini terdiri dari ' methanol storage tank  (33/-K/3 !89, 6 loading pump (33/-

    4/3 !898#, ' loading arm (33/-"/3 !89 dan rangkaian sistem perpipaan serta

    alat 2 alat pendukungnya. Tangki dan pompa ditempatkan di kawasan pabrik dan

    loading arm diletakkan di pelabuhan.  )ethanol storage tank  menerima methanol

    murni dari unit // se&ara intermiten sehingga untuk itu unit ini dioperasikan

    se&ara tertutup dengan unit //. Tangki unit 33// dibangun dengan kapasitas dan

    luas area yang besar. Untuk pen&egahan apabila terjadi ke&elakaan pe&ahnya tangki

    33/-K/3 ! atau 9 (masing 2 masing 6A./// m 6, maka sekitar %/F dari produk 

    yang terbuang dapat dikumpulkan untuk menghindari kasus terburuk. Tangki unit

    33// ditempatkan pada satu tempat bersama dengan 6 tangki dari unit

    //.Pengisian tangki methanol tergantung dari hasil analisa kemurnian methanol

    yang dikirim ke raw methanol tank   (//-K/3 atau salah satu dari dua  storage

    methanol tank (33/-K/3 !89. Pengisian menggunakan satu atau dua dari tiga

    loading methanol   pump (33/-4/3 !898#. Untuk menghindari low suction pump

    JURUSAN TEKNIK KIMIA A*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    10/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    maka loading pump  akan mati se&ara otomatis pada ketinggian tertentu.  larm

    le"el high  akan menunjukkan ketinggian tangki yang sudah dalam keadaan

    maksimum. Pada masing-masing tangki dipasang dengan emergency shut-off  "al"e

    (33/-UC//3 dan (33/-UC//' untuk keselamatan. 8al"e-"al"e ini akan diletakkan

    langsung ke nozzle outlet  dan dijaga tetap terbuka oleh tekanan udara instrument,

    apabila tekanan turun, spring "al"e akan menutup. Silinder "al"e dihubungkan ke

     supply udara instrumen melalui selang pipa plastik dan apabila terjadi kebakaran,

    maka selang pipa plastik akan terbakar sehingga "al"e-"al"e tersebut akan menutup

    se&ara otomatis.

    '  !etty -an Marine  Arm %Unit 11()& 9etty  merupakan tempat pemberhentian kapal pengangkut methanol selama

     pemuatan methanol dilakukan.  )arine arm (9//3 merupakan suatu peralatan

    konensional dengan desain simetrik. #eluruh arm  berkontruksi baja dan

    sepenuhnya akan mengimbangi bila kondisi kosong. 9ila arm  tidak terhubung

    dengan kapal, arm diputar dan dikun&i pada posisi parkir. Ketika dihubungkan ke

    kapal,  selector switch  harus diputar ke  free wheel   dan kemudian arm  bebas

    mengikuti gerakan kapal.  :ree wheel control "al"e  merupakan suatu block "al"e

    untuk menghubungkan power control  dengan unit hydraulic cylinder  ke arm yang

     beroperasi. Tekanan relief "al"e  dalam 78+ ale akan melindungi loading arm

    terhadap bahaya selama operasi.

     )arine arm didesain untuk pengoperasian pada ke&epatan angin sebagai berikut

     posisi parkir ' m8s

    operasi '' m8s

     posisi kerja 36 m8s

    !pabila ke&epatan angin melebihi desain di atas, maka loading   arm  harus

    dihentikan dan hubungan antara arm dengan kapal harus diputuskan. )arine arm hanya

    akan diputus ke permukaan flange kapal se&ara ertikal di !etty.  :lange kapal dengan

    ukuran yang berbeda 2 beda memerlukan adaptor   dan flange kapal dengan berbagai

    arah permukaan harus dipasang sesuai dengan sudut adaptor .

    6.1.6 Flare System %Unit 1)))&

    ' Pnalaan

    JURUSAN TEKNIK KIMIA G*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    11/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    9agian utama dari $lare adalah Ignition 9urner, Pilot 9urner, Diode #eal, 7lare

    #ta&k dan +ontrol Panel. Tinggi total $lare adalah 00 m termasuk 7lare 9urner.

    ' *la$ Kn"7/'O+t D$+

    Kno&k *ut Drum 3//-7/3 merupakan suatu essel ertikal dengan dished pada

     bagian bawah. 9erbagai ma&am liHuid yang terkandung dalam gas buang

    dipisahkan di dalam drum ini dan di-re&y&le. ;al ini diperlukan untuk memberi seal

    air di bagian bawah yang masuk.

    ' *la$Ha-$

    #istem 7lare dibuat untuk mengumpulkan semua relie$ stream dari unit proses

    (#a$ety :elie$ Cale dan lain-lain dalam satu pipa. Pipa ini terdiri atas main dansub header yang terletak di atas pipe ra&k dan dialirkan dengan kemiringan (slope

    ke $lare Kno&k *ut Drum 3//-7/3 untuk memisahkan kondensat yang terkandung.

    ' Ds/$isi P$"ss

    5leasi 7lare #ta&k 3//-#/3 dimaksudkan untuk membuang sejumlah gas yang

    mudah terbakar dengan aman, khususnya gas yang harus dikeluarkan dengan segera

    dari beberapa unit pabrik Methanol jika terjadi kegagalan dan pada saat start up.

    7lare #ta&k ini hanya diijinkan untuk membakar gas-gas yang tidak membahayakan

    untuk dieliminasi.Dalam kasus emergen&y, misalnya power $ailure, kebakaran

    dalam pabrik dan dalam kasus di mana kenaikan tekanan yang berlebihan dalam

    sistem gas. #ejumlah olume gas dilewatkan ke $lare melalui sistem perpipaan yang

    dihubungkan ke $lare #ta&k.!liran gas diarahkan ke Kno&k *ut Drum 3//-7/3

    untuk mengumpulkan liHuid yang masuk dan kondensat yang tekandung dalam gas.

    "iHuid dalam K* Drum akan dikeluarkan manggunakan pompa #lop 7lare 3//-

    4/3 ke Tangki Methanol //-K/3. #etelah liHuid dipisahkan, gas dialirkan

    langsung ke atas 7lare #ta&k dan dinyalakan.Penyalaan $lare $lame dilakukan

    dengan bantuan tiga Pilot 9urner, yang terletak di sekitar 7lare Tip )o??le. Pilot

    9urner ini beroperasi dengan $uel natural gas.#emua Pilot 9urner dinyalakan

    sebelum &ommissioning 7lare #ta&k. Penyalaan pada Pilot 9urner dimulai dengan

    menggunakan sistem penyalaan listrik energi tinggi. )yala api pilot dikontrol

    melalui thermo&ouple dengan remote indikasi. 7lare #ta&k dibangun konstruksi

    tersendiri dengan ketinggian 00 m (termasuk 9urner Tip #eal. Untuk men&egah

    udara masuk ke $lare sistem, $lare sta&k dilengkapi dengan #eal Diode, yang mana

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 0/*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    12/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    $low seal gas (nitrogen harus dipertahankan. Untuk tujuan ini sejumlah tes point

    disediakan untuk memasukkan se&ara kontinyu )itrogen yang terletak pada ujung

    main dan subheader.

    6.1.3  Au"iliary #oiler %Unit 14))&

    Unit sistem boiler diran&ang berdasarkan tipe water tube dengan bahan bakar gas

    alam untuk menghasilkan ;P superheated steam dengan kapasitas produksi maksimum

    A/ ton8jam.

    Unit ini terdiri dari steam boiler, peralatan $iring, udara pembakaran, dan sistem

    $luegas dengan konstruksi baja. #elama pabrik metanol start up, boiler dapat

    memproduksi ;P superheated steam dengan kapasitas A/ ton8jam. #team inidiperkirakan untuk pemakaian di unit 3// dan penggerak steam turbin udara kompresor 

    di unit 36//- !#U dan turbin power generator setelah dilet-downkan dari ;P steam ke

    MP steam header.

    !u>iliary boiler terdiri dari #team :eboiler, 7iring 5Huipment, +ombustion !ir,

    7lue 4as #ystem dengan konstriksi baja.

    9oiler memproduksi ;P steam superheated dengan kapasitas A/ ton8jam, pressure

    3/0 bar dan temperatur 03/ o+ dipakai untuk start up pabrik Methanol. #team tersebut

    dipakai untuk unit 3// menggerakkan steam turbin !ir +ompressor di !ir #eparation

    Unit (Unit 36// dan Power 4enerator setelah let down dari ;P steam ke MP steam

    header.

    #elama pabrik normal operasi, pemakaian steam boiler yang paling utama untuk 

     power generator. Pompa 971 /30-4/0 ! yang digerakkan oleh steam turbin

    mensupply 971 ke steam drum 3/-7/3 yang sebelumnya dipanaskan terlebih dahulu

    di e&onomi?er (pompa 971 /30-4/0 # yang digerakkan oleh listrik untuk stand by.

    Produk ;P steam keluar dari boiler pada pressure 3/0 bar dan temperatur 03/o+.

    Temperatur outlet ;P steam dikontrol dengan &ara menyemprotkan 971 uen&h pada

    Desuperheater 3/-/3.

    Pada saat start up, produk ;P steam akan dient ke atmos$er melalui silen&er 3/-

    ;/3 dan dalam kondisi normal operasi untuk menjaga pressure ;P-steam konstan

    dipakai &ontroller 3/-P+//3.

    9oiler didesain untuk dapat menjaga pressure ;P-steam konstan pada kapasitas

    desain A/ ton8jam. :uang bakar terdiri dari burner yang dilengkapi dengan $lame

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 03*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    13/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    eyes.4as alam dari line $uel gas dengan pressure ' barg digunakan untuk pembakaran

    dan dilengkapi dengan alat pemanas.

    Udara pembakaran disupply dari blower 7D.7an 3/-+/3 dan pada start-up awal

    dipakai penggerak listrik 3/-+/3 M, sedangkan pada saat normal operasi udara

     pembakaran disupply dari blower yang digerakkan oleh steam turbin 3/-T/3 dan

     blower 3/-+/3 M distop untuk stand by.!u>iliary boiler dapat dioperasikan tanpa

    menggunakan bantuan tenaga listrik pada saat pabrik terjadi power $ailure. 7lue gas

     pembakaran dengan temperatur J 3=/ o+ dibuang ke atmos$er melalui sta&k.

    6.0. Inst$+ntasi -an Pn!n-alian P$"ss

    6.0.1 Inst$+ntasi

    ' Alat U/+$ T$at+$

    Temperatur yang diukur dengan menggunakan beberapa alat ukur (sensor.enis

    sensor yang digunakan adalah termokopel dan bimetallic de"ices.Prinsip kerja

    termokopel didasarkan pada penemuan e$ek  seebeck   (3A'3. 5$ek ini

    memperlihatkan terjadinya arus listrik ke&il yang mengalir melalui sirkuit

    (rangkaian dua logam konduktor berbeda ketika sambungan kedua logam tersebut

    diletakkan pada temperatur yang berbeda.4aya elektromoti$ (em$ yang dihasilkan

     pada situasi ini disebut  seebeck emf .Pasangan konduktor yang menyusun sirkuit

    termoelektrik tersebut disebut thermo&ouple.Potensi listrik yang terjadi antara

    sambungan termokopel merupakan $ungsi perbedaan temperature antara kedua

    sambungan juga jenis logam yang digunakan.Mekanisme terjadinya potensial

    listrik ini &ukup rumit, tetapi $enomena yang ditunjukkan sangat berguna untuk 

     pengukuran temperatur karena potensial listrik yang dihasilkandiperkirakan linear 

    dengan temperatur.(emperature controller  hampir selalu ditemui pada aliran inlet

    dan outlet alat penukar panas, kolom distilasi, essel pemisah dan alat lainnya.' Alat U/+$ La8+ Ali$

    Pengukuran laju alir yang akurat sangat ital bagi keberhasilan operasi setiap

     proses kimia. Di KMI menggunakan  flowmeter   yang berbasiskan perbedaan

    tekanan (differential pressure based - DP untuk pengukuran laju alir gas dan uap.

    9eberapa alasan utama penggunaan DP flowmeter  di industri adalah

    o Mudah dioperasikan

    o 9iaya pemasangan rendah

    o 7leksibel (9isa diterapkan pada lebih banyak proses

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 0'*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    14/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    Pada fluid line yang utama hampir selalu dilengkapi dengan flow controller. :low

    controller   ini diset pada setpoint tertentu dengan mengubah laju alir $luida yang

    masuk pada "essel   atau unit pemroses sebelumnya. "aju alir juga merupakan

    ariable manipulasi dalam leel &ontrolling pada tangki penampungan, separator 

    dan flash "essel .

    - Alat U/+$ K""sisi

    Komposisi tidak diukur se&ara langsung dengan pengukuran komposisi sampel di

    laboratorium.#ampel diukur di laboratorium dengan gas chromatography (4+ dan

    metode titrasi.

    - Alat U/+$ Pn!n-alianInstrumentasi dari sistem pengendalian terdiri dari instrument-instrument sebagai

     berikut

    Tabel %.'.3. Instrumentasi Pengendalian

    !lat8Instrumen Keterangan

    #ensor Termokopel, DP $lowmeter dan lain-lain

    Transdu&er 

    Transmission lines Membawa sinyal-sinyal listrik ke &ontroller, dilengkapi

    dengan ampli$ier untuk memperkuat sinyal+ontroller 7low &ontroller, temperature &ontroller, pressure &ontroller  

    7inal &ontrol element +ontrol ale

    :e&order Menyajikan tampilan isual dari ariable yang dikendalikan

    6.0.0 Pn!n-alian P$"ss

      #istem &ontrol diperlukan untuk mempertahankan kondisi operasi agar berjalan

    normal. Pengendalian proses pada pabrik KMI dimonitor dari Control %oom. Control 

    room merupakan ruangan yang dilengkapi dengan berbagai ma&am alat elektronik untuk 

    mengontrol kestabilan proses dan mengidenti$ikasi adanya problem di lapangan.

      Pengendalian dilakukan se&ara langsung dari ruang &ontrol dengan menggunakan

    sensor elektronik. )amun bila terdapat masalah pada alat yang menyebabkan &ontrol

    se&ara otomtis tidak ber$ungsi maka harus dilakukan &ontrol se&ara manual. Untuk 

     permasalahan seperti ini, operator di ruang &ontrol harus menghubungi operator di

    lapangan untuk membuka keterangan atau melakukan perubahan lainnya pada alat yang

     bermasalah se&ara manual hingga diperoleh indikasi nilai parameter yang diinginkan.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 06*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    15/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

      Pada sistem pengendalian proses dengan &ontrol langsung, nilai parameter yang

    diinginkan diset di &omputer dengan  set point dan toleransi tertentu. Pada peralatan

    yang menggunakan kendali otomatis, dipasang alat ukur tertentu untuk mengukur nilai

     parameter tiap saat.)ilai parameter yang terukur ini ditransmisikan oleh sebuah

    transmitter sehingga terba&a oleh layar komputer-komputer di ruang kontrol sebagai

    nilai indikasi parameter. ika nilai parameter terukur ini berbeda dari set point  semula

    dan berada pada rentang toleransi yang diinginkan, maka operator di &ontrol room akan

    melakukan pengendalian langsung dimana komputer kemudian memerintahkan suatu

    elemen pengendalian akhir berupa peralatan yang bekerja berdasarkan sistem

     pneumati&. #istem pneumati& digerakkan oleh udara bertekanan dimana parameter- parameter yang dikendalikan diantaranya adalah tekanan, temperatur, laju alir dan leel

    &airan.

      Pada fluid line yang utama hampir selalu dilengkapi dengan flow controller . :low

    controller  ini diset pada set point tertentu dengan mengubah laju alir $luida yang masuk 

     pada essel atau unit pemroses sebelumnya. "aju alir juga merupakan ariable

    manipulasi dalam le"el controlling  pada tangki penampung, separator dan  flash "essel .

    Temperatur dan  pressure controller  hampir selalu ditemui pada aliran inlet dan outlet

    alat penukar panas, kolom distilasi, essel pemisah dan alat lainnya.

    6.2. LIMBAH

    "imbah-limbah ini diperiksa kadarkomponen pengotor dan senyawa kimia yang

    terkandung di dalamnya. 9ila kadarnya tidak melebihi batas yang diperbolehkan, maka

    limbah tersebut akan dibuang langsung ke laut, tetapi apabila limbah tersebut melebihi

    dari batas yang telah ditetapkan, maka limbah tersebut akan diolah terlebih dahulu

    sebelum dibuang ke laut. "imbah yang berada di pabrik KMI ini ada 6 jenis, yaitu

    limbah &air, padat dan gas.

    a. "imbah 4as.

    "imbah gas berasal dari sta&k boiler dan sta&k re$ormer. 9erikut ini parameter 

     beserta baku mutu dari parameter yang dipantau tersebut dari emisi sta&k boiler dan

    re$ormer.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 0*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    16/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    Tabel %.6.3. #tandar 9aku Mutu 5misi Stack &oiler  dan %eformer  Pabrik PT.KMI

    Parameter #atuan 9aku Mutu

    #*' g8)m6

    3,0/+* g8)m6 3,//

     )*> g8)m6 3,=/

    Kualitas udara biler sta&k dan re$ormer sta&k untuk parameter #*' dan +* selalu

    memenuhi standar baku, namun untuk )*B kadang masih berada diatas nilai baku

    mutu. ;al ini dapat disebabkan pembakaran yang itdak sempurna dan tidak 

    stabilnya komponen dari bahan bakar. Pengolahan limbah gas berlangsung di $lare

    system (unit 3/// b. "imbah +air 

    "imbah ini dapat menyebabkan penurunan kualitas air.Pengolahan sebagian

    limbah &air berlangsung di water treatment (unti 0//."okasi pemantauan dari

    limbah ini pada bak netralisasi, drainage, out$all dalam, out$all luar dan air 

    laut.Teknik pemantauan dilakukan dengan alat water sampler dan kemudian diukur 

    dalam laboratorium. 9erikut ini parameter beserta nilai baku mutu dari limbah &air 

    dan air laut yang dipantau di sekitar pabrik.

    Tabel %.6.'. #tandar 9aku Mutu dari "imbah +air pabrik PT KMI

    Parameter p; T## 9*D +*D Methanol *il

    grease

    Debit

    #atuan - mg8" mg8" mg8" mg8" mg8" m68ton

     produk 

    9aku mutu =,AG 'G,A /,% A%, 6G,' L ' 0%,/G

    Tabel %.6.6. #tandar 9aku Mutu dari Kualitas !ir "aut di #ekitar Pabrik PT KMI

    Parameter p; Temperat

    ur 

    T## !monia Kebauan *il

    greases

    Ke&erahan

    #atuan - o+ mg8" mg8" *rganolep mg8" Mtu

    9aku Mutu =,= 6/,G 0,'6 /,/G T9 nil ',=0

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 00*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG

  • 8/20/2019 Pkn Bab Vi Utilitas

    17/17

    LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

    PT KALTIM METHANOL INDUSTRI

    &. "imbah Padat

    "imbah padat yang dihasilkan dari pabrik KMI ini adalah berasal dari kegiatan

     proses yaitu sulphur &at&hpot (n, pre re$ormer, steam re$ormer, reaktor autothermal

    ()i, sistem methanol (+u dan kegiatan domestik (rumah tangga. Untuk limbah

     padat dari kegiatan proses berupa katalis bekas diserahkan PT #istem !neka

    Indonesia. #edangkan limbah dari kegiatan domesti& dibuang ke TP!

    sampah."imbah 96 di kirim ke unit pengolahan milik KI5 (Kaltim Industrial 5state.

    JURUSAN TEKNIK KIMIA 0%*AKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG