Permen Jelly

10

Transcript of Permen Jelly

Page 1: Permen Jelly
Page 2: Permen Jelly

PERMEN

JELLY

“SARI

PARE”

K E LOMPOK I X F

A RMAS I A

Page 3: Permen Jelly

BUAH PARE ??? Pare (Momordica charantia L.) : tanaman yang

telah banyak dikenal dan digunakan secara luas oleh masyarakat Indonesia.

Salah satu tanaman yang memiliki manfaat ganda, baik sebagai bahan pangan yang bernilai gizi tinggi dan juga memiliki khasiat sebagai obat.

Pare mengandung karbohidrat, protein, lemak, vitamin A, B dan C serta beberapa mineral seperti P dan Fe.

Beberapa senyawa kimia yang memiliki aktivitas sebagai antioksidan antara lain adanya senyawa flavanoid, vitamin C, dan terpenoid.

Page 4: Permen Jelly

KHASIAT BUAH PARE BAGI KESEHATAN Efek AntikankerSenyawa 15,16-dihydroxy-α-eleostearic acid yang diekstraksi dari buah pare, telah diteliti dapat menginduksi apoptosis dari sel leukimia secara in vitro. Sebagai AntioksidanKeistimewaan lain pada buah pare adalah kandungan senyawa antioksidan yang mampu melawan proses radikal bebas berbahaya didalam tubuh atau biasa disebut oksidasi.Adanya antioksidan di dalam pare dibuktikan dengan adanya penelitian yang diterbitkan dalam LWT Food Science and Technology di Taiwan dengan kandungan antioksidan (flavonoid dan polifenol) serta vitamin C sebanyak 52,0 mg.

Page 5: Permen Jelly

PERMEN JELLYPermen jelly merupakan permen yang terbuat

dari campuran sari buah-buahan, bahan pembentuk gel atau dengan penambahan essens untuk menghasilkan berbagai macam rasa, dengan bentuk fisik jernih transparan serta mempunyai tekstur kenyal.

Permen jelly merupakan makanan yang disukai dan telah dikenal oleh masyarakat luas, karena murah, praktis dan memiliki berbagai rasa yang kebanyakan menyerupai rasa buah-buahan.

Page 6: Permen Jelly

KOMPOSISI BAHAN

Sari buah Pare, sebagai bahan aktif (antioksidan). Sorbitol 16%, sebagai pemanis. Gelatin 10%, sebagai pemberi tekstur dan kekenyalan. Asam sitrat 0,2%, sebagai perasa dan pencegah

kristalisasi gula. HFS (High Fruktosa Syrup), sebagai penguat rasa,

mencegah pertumbuhan mikroba. Air

Page 7: Permen Jelly

CARA PEMBUATAN1. Pembuatan Sari Buah Pare- Buah pare dicuci, dipotong-potong.- Ditimbang hingga 250 gram- Direndam dalam air garam (15%) selama 5 jam

untuk mengurangi atau menghilangkan rasa pahit pare.

- Diblender sari buah dengan sedikit air (air ditimbang dahulu sebelum digunakan).

- Disaring dan ditampung sari buah.- Ditimbang sari buah, dikurangi beratnya dengan

berat air untuk mengetahui berat sari sesungguhnya.

- Diencerkan dengan air, 1:1.

Page 8: Permen Jelly

2. Pembuatan Permen Jelly- Dipanaskan 500 gram sari buah pare hingga suhu 80 C.- Ditambahkan sorbitol, HFS, asam sitrat, sambil diaduk dan

dibiarkan hingga suhu 90-100 C.- Gelatin dilarutkan dalam air panas (50-60 C), dimasukkan dalam

adonan, diaduk hingga suhu 95 C.- Dimasukkan adonan dalam loyang, ditutup alumunium foil,

didinginkan dalam suhu ruangan selama satu jam.- Dimasukkan ke dalam refrigator suhu 5 C selama 24 jam.- Dikeluarkan dari refrigatro, dibiarkan selama 1 jam pada suhu

ruang.- Permen dipotong-potong.- Disangrai tepung tapioka dan tepung sukrosa selama 20 menit,

ditaburkan pada permen jelly yang telah dipotong-potong.- Dikemas.

Page 9: Permen Jelly

ETIKET

Page 10: Permen Jelly