Mail server di Windows Server 2008

85
Mail Server Windows Server 2008 FITRI MAHARANI XI TKJ B

Transcript of Mail server di Windows Server 2008

Page 1: Mail server di Windows Server 2008

Mail ServerWindows Server

2008

FITRI MAHARANI

XI TKJ B

Page 2: Mail server di Windows Server 2008

Bahan-bahan

hMail Server

Thunderbird

Windows Server 2008

Page 3: Mail server di Windows Server 2008

Atur IP Address pada Windows Server 2008

Page 4: Mail server di Windows Server 2008

Matikan Firewall pada windows server 2008

Page 5: Mail server di Windows Server 2008

Ubah nama computer, Klik Change settings-> Change -> Ubah nama computer-> OK

Page 6: Mail server di Windows Server 2008

Ketik “dcpromo” di Run untuk membuat forest, Lalu install dan buat nama forest baru

Page 7: Mail server di Windows Server 2008

Install DNS terlebih dahulu. Klik Roles -> Add Roles -> Next-> ceklis DNS -> Next-> install

Page 8: Mail server di Windows Server 2008

Buka DNS yang sudah di install. Klik Adminitrasi Tools-> DNS

Page 9: Mail server di Windows Server 2008

Buat Host baru (PTR). Klik Forward Lookup Zones-> Klik kanan fitri.net-> New Host (A or AAAA)…

Page 10: Mail server di Windows Server 2008

Buat nama host baru menggunakan nama www dan mail

Page 11: Mail server di Windows Server 2008

Buat MX mail baru. Klik kanan fitri.net -> New Mail Exchanger (MX)…

Page 12: Mail server di Windows Server 2008

Buat nama mail FQDN “mail.fitri.net”

Page 13: Mail server di Windows Server 2008

Buat Zone baru pada Reverse. Klik kanan Reverse -> New Zone Klik Next untuk melanjutkan

Page 14: Mail server di Windows Server 2008

Untuk Type pilih Primary Zone dan ceklis store the zone in AD kemudian Next Dan Pilih To all DNS servers in this domain: fitri.net kemudian Next

Page 15: Mail server di Windows Server 2008

Pilih IPv4 Reverse Lookup zone kemudian Next Isi Network ID kemudian Next

Page 16: Mail server di Windows Server 2008

Untuk dynamic update pilih Allow only secure updates kemudian Next Jika sudah selesai membuat New zone klik Finish

Page 17: Mail server di Windows Server 2008

Buatlah New Pointer (PTR) pada folder Network ID Samakan IP dengan IP Server kemudian OK

Page 18: Mail server di Windows Server 2008

Lakukanlah PING ke “www.fitri.net” dan “mail.fitri.net”

Page 19: Mail server di Windows Server 2008

Karena kita akan menggunakan Telnet maka kita harus install terlebih dahulu telnet client dan server

Klik Features -> Add Features Ceklis Telnet Client kemudian Next

Page 20: Mail server di Windows Server 2008

Klik Install Penginstallan sedang di poses

Page 21: Mail server di Windows Server 2008

Klik Features -> Add Features Ceklis Telnet server kemudian Next dan Install

Page 22: Mail server di Windows Server 2008

Buka Group policy Management. Klik Adminitrasi Tools-> Group policy Management kemudian Edit Default yang ada di Domain Controller

Page 23: Mail server di Windows Server 2008

Ubah Password must meet complexity requrements ,menjadi Disable kemudian Apply dan OK

Page 24: Mail server di Windows Server 2008

Ketik “gpupdate” untuk mengupdate group policy

Page 25: Mail server di Windows Server 2008

Buat 2 user dalam 1 domain. Klik Icon seperti gambar di bawah ini

Page 26: Mail server di Windows Server 2008

Isi nama dan nama untuk user kemudian Next Isikan Password kemudian Next

Page 27: Mail server di Windows Server 2008

Jika sudah terbuat klik Finish 2 user sudah terbuat

Page 28: Mail server di Windows Server 2008

Install SMTP server. Klik Features-> Add Features

Ceklist SMTP server kemudian Next dan Install

Page 29: Mail server di Windows Server 2008

Klik kanan pada user kemudian tambahkan email user dengan menambahkan nama user@domain

Page 30: Mail server di Windows Server 2008

Buka IIS 6.0 Manager , Klik kanan properties Buka tab Access kemudian klik Relay

Page 31: Mail server di Windows Server 2008

Pilih All except the list below kemudian OK

Page 32: Mail server di Windows Server 2008

Buka CMD, masuk telnet dengan perintah “telnet mail.(namadomain) 25”

Page 33: Mail server di Windows Server 2008

Ketikkan perintah seperti di bawah ini

Page 34: Mail server di Windows Server 2008

Install hMailServer, Klik Next Pilih I accept the agreement kemudian Next

Page 35: Mail server di Windows Server 2008

Aplikasi tersimpan di C, kemudian Next Pilih Full installation, kemudian Next

Page 36: Mail server di Windows Server 2008

Pilih use built-in database engine (Microsoft SQL Compact) klik Next Klik Next

Page 37: Mail server di Windows Server 2008

Isi Password kemudian Next Install hMailServer

Page 38: Mail server di Windows Server 2008

Installasi hMail sedang di proses Jika sudah selesai klik Finish

Page 39: Mail server di Windows Server 2008

Buka hMail kemudian Klik Connect Ketik Password yg tadi sudah dibuat, kemudian OK

Page 40: Mail server di Windows Server 2008

Klik nama domain kemudian klik Add

Page 41: Mail server di Windows Server 2008

Isi nama domain dan ceklis Enable kemudian Save

Page 42: Mail server di Windows Server 2008

Klik Accounts kemudian Add

Page 43: Mail server di Windows Server 2008

Tulis nama user dan Password kemudian Save

Page 44: Mail server di Windows Server 2008

User di hMail sudah terbuat

Page 45: Mail server di Windows Server 2008

Isi Localhost name, Mail(nama domain) , port , username kemudian Save

Page 46: Mail server di Windows Server 2008

Buka SMTP yg ada di protocols kemudian ceklis dan Save Klik Advanced-> Auto-ban unceklis Enable kemudian Save

Page 47: Mail server di Windows Server 2008

Klik My Computer Ceklis seperti gambara di bawah ini Klik Utilities -> MX quary. Isi Email Address -> Resolve-> kemudian IP Address dan Save

Page 48: Mail server di Windows Server 2008

Restart

Page 49: Mail server di Windows Server 2008

Buka hMail kemudian Connect Isikan Password kemudian OK

Page 50: Mail server di Windows Server 2008

Klik Internet, ceklis seperti gambar di bawah ini kemudian Save

Page 51: Mail server di Windows Server 2008

Install Thunderbird Buka aplikasi thunderbid kemudian Klik Next

Pilih Standard kemudian Next

Page 52: Mail server di Windows Server 2008

Klik Install Penginstallan sedang di proses

Page 53: Mail server di Windows Server 2008

Jika sudah selesai klik Finish Setelah menginstall Akan muncul gambar seperti dibawah ini, Klik “skip this and use my

existing email”

Page 54: Mail server di Windows Server 2008

Isi user pertama + nama domain dan Password kemudian Klik Continue Pilih IMAP kemudian Done

Page 55: Mail server di Windows Server 2008

Ceklis “I understand the risks” kemudian Done

Page 56: Mail server di Windows Server 2008

Untuk login user pada Thunderbird Klik Email

Klik “skip this and use my existing email”

Page 57: Mail server di Windows Server 2008

Isi user kedua + nama domain dan Password kemudian Klik Continue Pilih IMAP kemudian Done

Page 58: Mail server di Windows Server 2008

Ceklis “I understand the risks” kemudian Done

Page 59: Mail server di Windows Server 2008

2 User sudah bisa masuk Thunderbird Tulis pesan, Klik “write a new message”

Page 60: Mail server di Windows Server 2008

Isi untuk penerima email (sama domain) Isi Subject Isi Pesan

Jika sudah Klik “send”

Page 61: Mail server di Windows Server 2008

Cek di Inbox User penerima

Page 62: Mail server di Windows Server 2008

Buat New Zone kembali di “Forward Lookup Zones”

Page 63: Mail server di Windows Server 2008

Klik Next untuk melanjutkan Untuk Type pilih Primary Zone dan ceklis store the zone in AD kemudian Next

Page 64: Mail server di Windows Server 2008

Pilih To all DNS servers in this domain: fitri.net kemudian Next Isi nama zone name kemudian Next

Page 65: Mail server di Windows Server 2008

Untuk dynamic update pilih Allow only secure updates kemudian Next Jika sudah selesai membuat New zone klik Finish

Page 66: Mail server di Windows Server 2008

Klik Domain baru yang sudah dibuat -> properties Isikan nama Primary server dan Responsible person kemudian klik Apply dan OK

Page 67: Mail server di Windows Server 2008

Pilih To all DNS servers in this domain: fitri.net kemudian Next Isi nama zone name kemudian Next

Page 68: Mail server di Windows Server 2008

Isi FQDN kemudian OK Klik Yes untuk menghapus domain sebelumnya

Page 69: Mail server di Windows Server 2008

Klik kanan Domain baru yg sudah dibuat, pilih New Host(A pr AAAA)… Isi nama computer dan Ip Address server kemudian klik Add host

Page 70: Mail server di Windows Server 2008

Buat New Host seperti gambar di bawah ini

Page 71: Mail server di Windows Server 2008

Lakukan PING “www.pipit.net” dan “mail.pipit.net”

Page 72: Mail server di Windows Server 2008

Buat User untuk Domain baru

Page 73: Mail server di Windows Server 2008

Klik User -> properties Isi nama email kemudian Apply dan OK

Page 74: Mail server di Windows Server 2008

Buka hMail kemudian Klik Domain dan Klik Add Tuliskan nama Domain yang baru dan ceklis Enabled kemudian Save

Page 75: Mail server di Windows Server 2008

Klik Accounts yang ada di domain kemudian Add Isi nama User dan Maximum size kemudian Save

Page 76: Mail server di Windows Server 2008

Domain sudah terbuat

Page 77: Mail server di Windows Server 2008

Buka CMD, ketik “telnet mail.(nama domain baru) 25” Ikuti perintah gambar di bawah ini

Page 78: Mail server di Windows Server 2008

Buka CMD, ketik “telnet mail.(nama domain pertama) 110” Ikuti perintah gambar di bawah ini

Page 79: Mail server di Windows Server 2008

Buka ThunderBird, Klik Email Klik “skip this and use my existing email”

Page 80: Mail server di Windows Server 2008

Isi user + nama domain dan Password kemudian Klik Continue Pilih IMAP kemudian Done

Page 81: Mail server di Windows Server 2008

Ceklis “I understand the risks” kemudian Done

Page 82: Mail server di Windows Server 2008

Tulis pesan, Klik “write a new message”

Page 83: Mail server di Windows Server 2008

Isi untuk penerima email (beda domain) Isi Subject Isi Pesan

Jika sudah Klik “send”

Page 84: Mail server di Windows Server 2008

Cek di Inbox User penerima

Page 85: Mail server di Windows Server 2008

TERIMAKASIH