Filosofi Montessorirumaharuna.com/rumaharuna/wp-content/uploads/2018/03/Modul-1_MaH... · tentang...

42
3/12/2018 1 Filosofi Montessori Bagaimana pendekatan Montessori menjawab tantangan pengasuhan anak di abad 21? Materi Workshop Montessori at Home (MaH) – Full Program Modul 1: Philosophy Modul 2: Exercise of Practical Life (EPL) Modul 3: Sensorial Modul 4: Cultural Modul 5: Mathematics Modul 6: Language

Transcript of Filosofi Montessorirumaharuna.com/rumaharuna/wp-content/uploads/2018/03/Modul-1_MaH... · tentang...

3/12/2018

1

Filosofi MontessoriBagaimana pendekatan Montessori menjawab tantangan pengasuhan anak di abad 21?

Materi Workshop Montessori at Home (MaH) – Full Program

Modul 1: Philosophy

Modul 2: Exercise of Practical Life (EPL)

Modul 3: Sensorial

Modul 4: Cultural

Modul 5: Mathematics

Modul 6: Language

3/12/2018

2

I stand outside the classroom, teacher, At the doorstep to the world

I want to see it all, To hear and feel and taste it all.

I stand here, teacher,With eager eyes and heart and mind.

Will you open the door?-Janet Galantay

Aku berdiri di luar kelas, Bu Guru Di pintu menuju dunia

Aku ingin menyaksikannya, Mendengar, merasakan & mencicipi semuanya.

Aku berdiri di sini, Bu Guru,Dengan mata, hati & pikiran yang penuh

semangat.Akankah kau membukakan pintu untukku?

Baru mulai sesi kog sudah serius banget?

Kita kenalan dulu dong

3/12/2018

3

Dunia kita saat ini..

Dunia Digital

3/12/2018

4

Perkembangan generasi ke generasi

Generasi Alpha

3/12/2018

5

Digital Immigrant Digital Natives

Pendekatan yang menjawab tantangan perkembangan dunia digital & karakteristik generasi

Alpha

3/12/2018

6

Apakah pendekatan Montessori menjawab tantangan tersebut?

Diskusikan dengan teman di sebelah kiri & kanan Anda.

Mendengar kata “Montessori” apa yang ada di benak kita?

3/12/2018

7

Persepsi umum tentang Montessori

Mahal

Persepsi umum tentang Montessori

• Mahal

• Kaku

3/12/2018

8

Anak tetap main kapal-kapalan kog ☺

Mereka tetap bebas berekspresi

3/12/2018

9

Bukan kaku tapi teratur

Disiplin diri anak berkembang

3/12/2018

10

Persepsi umum tentang Montessori

• Mahal

• Kaku

• Tidak belajar apa-apa

3/12/2018

11

Tak kenal maka tak sayang

Mari kita berkenalan lebih lanjut dengan Montessori…

Maria Montessori

3/12/2018

12

Montessori Biography

1870

Lahir di Chiaravalle, Italy

1896

Menjadi dokter wanita pertama di Italy

1907

Children’s House (Casa Dei Bambini) dibuka pertama kali tahun 1907

1952

Meninggal di Belanda

Maria Montessori

1870-1952

Wanita pertama yang lulus pendidikan kedokteran.

Pelopor kesetaraan gender.

Pendobrak pendidikan tradisional.

3/12/2018

13

Biografi lengkap

Montessori vs Konvensional

Montessori Konvensional

Diskusikan dengan teman di sebelah kiri & kanan Anda perbedaan pendidikan:

3/12/2018

14

Suasana Sekolah Montessori

Usia anak beragam

• Seting kehidupan nyata

• Pembangunan karakter; proses modeling

3/12/2018

15

Pembelajaran Individual

• Tempo kerja setiap anak berbeda

• Menghargai kebebasan anak dalam beraktifitas

Pembelajaran konkret

• Material yang sesungguhnya

• Anak bertanggung jawab & menghargai material

3/12/2018

16

Student Centered

• Kebebasan memilih aktifitas

• Guru mengobservasi aktifitas anak

• Usia anak beragam

• Pembelajaran individual

• Pembelajaran konkret

• Student centered

Montessori

• Dibagi berdasarkan usia

• Pembelajaran sama untuk semua anak

• Pembelajaran abstrak

• Teacher centered

Konvensional

3/12/2018

17

Filosofi dibalik pendekatan Montessori

Dalam kelompok pelajari

Gunakan pertanyaan penuntun berikut untuk berdiskusi.

Filoso

fi Mo

nte

ssori

Absorbent Mind

Sensitive Periods

Laws of Development

Prepared Environment

Directress

Learning Areas

Three Period Lesson

3/12/2018

18

Filoso

fi Mo

nte

ssori

Absorbent Mind

1. Apa yang dimaksud dengan The Absorbent Mind?

2. Berikan contoh perilaku anak yang menunjukkan pikiran mereka adalah The Absorbent Mind.

3. Hal-hal apa saja yang diserap anak dari kita?

Sensitive Periods

1. Apa yang dimaksud dengan Sensitive Periods? Apakah Sensitive Periods bisa berakhir?

2. Kepekaan apa saja yang dimiliki anak pada saat berada pada Sensitive Periods?

3. Jika kepekaan ini tidak dikembangkan, apa akibatnya pada perkembangan anak?

Laws of Development

1. Apa yang dimaksud dengan Laws of Natural Development?

2. Apa saja Laws of Development tersebut?

3. Jika anak tidak difasilitasi untuk berkembang sesuai dengan Laws of Development, apa yang akan terjadi?

Prepared Environment

1. Apa yang dimaksud dengan The Prepared Environment?

2. Apa tujuan dibentuknya The Prepared Environment?

3. Apa karakteristik dari The Prepared Environment?

Directress

1. Siapakah yang dimaksud dengan Directress?

2. Apa peran Directress dalam pembelajaran anak?

3. Mengapa observasi penting dalam proses pembelajaran anak?

Learning Areas

1. Apa saja area belajar dalam Montessori?

2. Jelaskan karakteristik dan tujuan tiap area?

3. Untuk tahap awal, area mana yang sebaiknya diperkenalkan terlebih dahulu kepada anak?

Three Period Lesson

1. Apa yang dimaksud dengan Three Period Lesson (3PL)?

2. Apa saja tahapannya?

3. Berikan contoh penggunaan 3PL untuk menjelaskan konsep warna, besar-kecil atau panjang-pendek.

The Absorbent Mind

3/12/2018

19

The Absorbent Mind

Kapasitas pikiran anak yang mampu menyerap informasi yang ada di sekeliling mereka.

Tahapan The Absorbent Mind

1. Unconscious Mind (0 – 3 years)

- Otak anak berfungsi secara tidak sadar “konstruktif”

3/12/2018

20

Tahapan The Absorbent Mind

1. Unconscious Mind (0 – 3 years)

- Otak anak berfungsi secara tidak sadar “konstruktif”

- Pembelajaran dihasilkan dari interaksi dengan dan respon terhadap rangsangan lingkungan.

- Piaget: tahap SENSORIMOTOR

Tahapan The Absorbent Mind

2. Conscious Mind (3 – 6 years)- Anak menjadi semakin

sadar dan terarah dalam aktivitas-aktivitas mereka dan dalam mengeksplorasi lingkungan

- “penyempurnaan konstruktif”

- Piaget: Pra-Operational

3/12/2018

21

Apa yang diserap anak dari kita?

1. Bahasa

2. Gerakan-gerakan/pergerakan fisik kita

3. Kemandirian

4. Pendekatan kita akan hidup

Children see, children do

3/12/2018

22

The Sensitive Periods

The Sensitive Periods

• Rentang waktu dalam hidup seorang anak dimana mereka sangat peka menyerap karakteristik tertentu dari lingkungan mereka.

• Windows of opportunities pintu kesempatan untuk anak belajar berbagai keterampilan.

3/12/2018

23

Sensitive Periods

Age

0 1 2 3 4 5

• Sensitivity to order

• Sensitivity to refinement of the senses

• Sensitivity to small objects

• Sensitivity to walking

• Sensitivity to language

• Sensitivity to social interest

Sensitivity To Order (Peka terhadap Keteraturan)

3/12/2018

24

Sensitivity To Order (Peka terhadap Keteraturan)

• Anak membutuhkan pola/kebiasaan atau situasi yang familiar

• Tidak berkembang, anak menjadi kurang mampu mengorganisasi dirinya

• Rak menjadi sangat penting

Refinement of The Senses(Pengasahan ketajaman indera)

• Anak secara alami memiliki rasa ingin tahu

• Jika tidak berkembang, anak menjadi pemberontak

3/12/2018

25

Refinement of The Senses(Pengasahan ketajaman indera)

Teori Perkembangan Kognitif Piaget

Sensorimotor

Preoperasional

Formal Operasional

Pendekatan MULTI-SENSORI Montessori

Montessori Sensorial Area

3/12/2018

26

Sensitivity To Small Objects(Kepekaan terhadap benda-benda kecil)

• Anak menaruh perhatian terhadap benda-benda kecil

• Memperluas kemampuan anak untuk mengobservasi

• Jika tidak berkembang, anak menjadi kurang konsentrasi

Sensitivity to Small Objects

3/12/2018

27

3/12/2018

28

3/12/2018

29

Sensitivity to Walking(Kepekaan untuk berjalan)

• Keinginan untuk bebas dan tidak tergantung pada orang dewasa

• Kecederungan menyukai pengulangan

• Jika tidak berkembang, berpengaruh kepada kepercayaan diri

Perbedaan jalan bagi anak kecil &

orang dewasa

• Anak berjalan tidak hanya dengan kakinya, tapi dengan matanya.

• Orang dewasa berjalan dengan agenda/tujuan.

3/12/2018

30

Sensitivity to Language(Kepekaan terhadap bahasa)

• Meniru kata-kata orang dewasa

• Tidak berkembang, kurang sensitif terhadap suara & menjadi kurang percaya diri.

3/12/2018

31

Sensitivity to Social Interest(Kepekaan terhadap minat sosial)

• Anak belajar menjadi anggota suatu kelompok

• Jika tidak berkembang, kesepian, mencari perhatian & anti sosial

Laws of Natural Development

3/12/2018

32

Laws of Natural Development

1. The Law of Work

2. The Law of Independence

3. The Power of Attention

4. The Development of Will

5. The Development of Intelligence

6. The Development of Imagination and Creativity

7. The Development of an Emotional and Spiritual Life

The Law of Work(Hukum Kerja)

Bermain adalah bekerja bagi anak-anak

3/12/2018

33

The Law of Work(Hukum Kerja)

• Ketika bekerja anak selalu mengerahkan seluruh kemampuannya

• Anak menyukai proses dalam bekerja

3/12/2018

34

Normalized(Dinormalisasi)

Anak mampu menunjukkan kesenangan dan ketenangan setelah mereka memilih tugas yang mereka inginkan.

The Law of Independence (Hukum Kemandirian)

Jangan pernah membantu anak

dengan tugas yang dia bisa

lakukan sendiri

3/12/2018

35

The Law of Independence (Hukum Kemandirian)• Jangan lakukan sesuatu untuk anak yang sebenarnya

dapat dilakukannya sendiri

• Bimbing anak melakukannya

• Bantu anak untuk mengembangkan disiplin diri

The Power of Attention(Hukum Kekuatan Perhatian)

• Berhubungan dengan Sensitive Period

• Mengembangkan kemampuan konsentrasi tingkat tinggi

3/12/2018

36

The Development of Will (Hukum Kemauan)

• Anak membutuhkan kebebasan untuk mengembangkan keinginannya

• Keputusan + Tindakan = Pembentukan kemauan

The Development of Intelligence(Hukum Perkembangan Kecerdasan)

Ada 2 ciri:

• Respon yang cepat terhadap stimulus

• Keteraturan dalam memberikan respon

3/12/2018

37

Imagination & Creativity

Lingkungan harus didasari oleh:

• Realitas

• Indah

• Harmonis

• Kebebasan

Development of Emotional & Spiritual Life

Kelas Montessori membangun:

• Interaksi sosial

• Rasa tanggung jawab

• Moral

3/12/2018

38

Prepared Environment

The Prepared Environment(Lingkungan yang Dipersiapkan)

Lingkungan yang dirancang untuk membangun kemandirian anak dalam belajar dan bereksplorasi secara maksimal.

3/12/2018

39

Lingkungan Fisik Ruangan Montessori

• Peralatan ukuran anak

• Benda Nyata

• Akses anak

• Stimulasi indera

• Alas kerja

• Tray/kotak presentasi

Material-Material Montessori

• Konkrit

• Terbuat dari bahan-bahan natural

• Mengeksplorasi satu konsep dalam satu waktu.

• Materi sebisa mungkin “self correcting” sehingga anak bisa menemukan kesalahannya – “control of error”

3/12/2018

40

Anak diajar untuk bertanggung jawab terhadap alat-alat yang ada, mengambil & mengembalikan kembali

pada tempatnya

The Directress

3/12/2018

41

Guru Montessori

• Disebut “Directress”, mengarahkan pembelajaran anak

• Anak memilih apa yang ingin dikerjakan secara mandiri

• Directress memastikan anak melakukan berbagai variasi kegiatan sepanjang hari

• Jauh dari stres

Area Pembelajaran dalam Montessori

3/12/2018

42

5 Area Pembelajaran dalam Montessori

1. Practical life – Anak belajar mempraktikkan kegiatan hidup sehari-hari

2. Sensorial – Melatih panca indera anak-anak

3. Math – Membantu anak mengembangkan kemampuan berpikir konkrit menuju abstrak

4. Language – Anak mengembangkan kosakata dan keterampilan bicara

5. Science and Cultural – Membantu perkembangan kemampuan berpikir dan menyelesaikan masalah

Terima Kasihwww.rumaharuna.com