Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

16
TANJUNGPINANG POS JUMA JUMA JUMA JUMA JUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014 / 7 MUHARAM 1436 H RP1.800 WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos Cik Brahim LAHAN BERMASALAH, MAHASISWA DEMO Tak mempan seminar wai ... Lahan Bermasalah, Ratusan Mahasiswa Demo RATUSAN mahasiswa Stisipol Tanjungpinang demo di depan kantor Badan Pertanahan Na- sional (BPN) Provinsi Kepulauan Riau yang berada di Jalan MT Haryono, Tanjungpinang Kamis (30/10) kemarin. Rombongan mahasiswa SINGAPURA- Investasi un- tuk berbisnis sektor maritim di Kepri cukup menggiurkan. Selain Kepri yang berdeka- tan dengan negara tetangga, juga karena Kepri memiliki potensi perikanan yang luar biasa. Setelah Pemerintah Kepri mencari investor untuk pengembangan sektor mar- itim, pihak Singapura lang- sung menanggapi. Hal itu di- wujudkan dengan investasi pihak Singapura di sektor pelabuhan perikanan. Asis- ten II Setdaprov Samsul Bahrum menyebutkan pemer- intah Singapura telah men- gadakan kerja sama dengan Dirjen Perhubungan Laut RI MENTERI Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti akan sering bolak- balik Kepri, karena Kepri merupa- kan salah satu provinsi kepulauan yang paling strategis untuk pe- ngembangan sektor kelautan dan perikanan. Susi sangat dikenal ketat dalam menjaga usaha perikanan. Seperti ia pernah menjaga habitat lobster Singapura Incar Pelabuhan Korindo baru-baru ini. Salah satu ker- jasamanya untuk pengelo- laan kepelabuhan perikanan atau kemaritiman. Untuk wilayah Kepri, Pemprov Ke- pri menawarkan pengelolaan pelabuhan perikanan dan in- vestasi pelabuhan kemariti- man. Hal itu diungkapkan Sam- sul Bahrum usai pertemuan dengan Maritim and Port Authority (MPA) of Sin- gapura, Kamis (30/10). Dari pertemuan tersebut, Badan Usaha Pelabuhan (BUP) PT Pelabuhan Kepri akan men- gelola pelabuhan Korindo F-ISTIMEWA CINDERA MATA: Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan cendera mata ke Menlu Singapura K Shanmugan, kemarin. Lanjut ke...Hal. 2 Menteri Susi Bakal Rutin ke Kepri Susi Pudjiastuti dan ikan di perairan Pangandaran, Jawa Barat. Sebagai bukti, dia men- ceburkan truk demi rumpon atau sarang ikan dan lobster. "Pernah nyeburin satu truk," kata Ade, pegawai PT ASI Pudjiastuti Marine, di Pangandaran, Rabu (29/ 10) lalu. Lanjut ke...Hal. 2 INDRA-YENDI, Tanjungpinang Lanjut ke...Hal. 2 Menelusuri Penyebab Peserta CPNS Tak Lulus Administrasi Banyak Pelamar Tak Punya Ijazah Asli Masa pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) se-Kepri sudah berakhir pekan lalu. Pengumuman kelulusan administrasi juga sudah diumumkan pada Senin (27/10) lalu. Ada ribuan peserta yang dinyatakan tidak lulus administrasi. Apa saja penyebab pelamar gugur sebelum ujian kompetensi dasar dilakukan? F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS SIMULASI CAT: Pelamar CPNS saat mencoba sistem tes CAT yang digelar Pemprov Kepri beberapa waktu lalu. S EJAK dibukanya pos pengaduan CPNS pada 28 Oktober, posko yang dijaga oleh petugas dari panitia seleksi daerah ini terus didatangi pelamar yang kecewa karena gugur di verifikasi administrasi sesuai ketentuan yang sudah diumumkan. Para pelamar CPNS di kabupaten dan kota serta provinsi ada yang hanya manggut-manggut saja dijelaskan panitia seleksi yang jaga di posko pengadu- an. Ada juga yang ngomel karena kecewa. Selain itu, peserta yang lulus administrasi bukan serta merta bisa mengikuti Lanjut ke...Hal. 2 MESKI banyak yang menye- but daging lembu dan kambing sangat nikmat, namun tidak bagi Angie Veronica Pramu Ditha. Gadis yang biasa disapa Angie ini, paling tak suka dengan daging lembu. Bahkan, Angie Veronica Pramu Ditha Alergi Daging LANJUT HAL 2 Lawana Lawana F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS DEMO LAHAN: Mahasiswa Stisipol Tanjungpinang berdemo di kantor BPN Kepri, meminta kejelasan status lahan kampus mereka, kemarin. DESI - SLAMET, Tanjungpinang

description

31 Oktober 2014

Transcript of Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

Page 1: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

TANJUNGPINANG POSJUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014 / 7 MUHARAM 1436 H RP1.800

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang PosFOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

Cik Brahim

LAHAN BERMASALAH, MAHASISWA DEMOTak mempan seminar wai ...

Lahan Bermasalah,Ratusan Mahasiswa DemoRATUSAN mahasiswa Stisipol Tanjungpinangdemo di depan kantor Badan Pertanahan Na-sional (BPN) Provinsi Kepulauan Riau yangberada di Jalan MT Haryono, TanjungpinangKamis (30/10) kemarin. Rombongan mahasiswa

SINGAPURA- Investasi un-tuk berbisnis sektor maritimdi Kepri cukup menggiurkan.Selain Kepri yang berdeka-tan dengan negara tetangga,juga karena Kepri memilikipotensi perikanan yang luarbiasa. Setelah PemerintahKepri mencari investor untukpengembangan sektor mar-itim, pihak Singapura lang-sung menanggapi. Hal itu di-wujudkan dengan investasipihak Singapura di sektorpelabuhan perikanan. Asis-ten II Setdaprov SamsulBahrum menyebutkan pemer-intah Singapura telah men-gadakan kerja sama denganDirjen Perhubungan Laut RI

MENTERI Kelautan dan PerikananSusi Pudjiastuti akan sering bolak-balik Kepri, karena Kepri merupa-kan salah satu provinsi kepulauanyang paling strategis untuk pe-ngembangan sektor kelautan danperikanan.

Susi sangat dikenal ketat dalammenjaga usaha perikanan. Sepertiia pernah menjaga habitat lobster

Singapura IncarPelabuhan Korindo

baru-baru ini. Salah satu ker-jasamanya untuk pengelo-laan kepelabuhan perikananatau kemaritiman. Untukwilayah Kepri, Pemprov Ke-pri menawarkan pengelolaanpelabuhan perikanan dan in-vestasi pelabuhan kemariti-man.

Hal itu diungkapkan Sam-sul Bahrum usai pertemuandengan Maritim and PortAuthority (MPA) of Sin-gapura, Kamis (30/10). Daripertemuan tersebut, BadanUsaha Pelabuhan (BUP) PTPelabuhan Kepri akan men-gelola pelabuhan Korindo

F-ISTIMEWA

CINDERA MATA: Gubernur Kepri HM Sani menyerahkancendera mata ke Menlu Singapura K Shanmugan, kemarin.

Lanjut ke...Hal. 2

Menteri Susi Bakal Rutin ke Kepri

Susi Pudjiastuti

dan ikan di perairan Pangandaran,Jawa Barat. Sebagai bukti, dia men-ceburkan truk demi rumpon atausarang ikan dan lobster.

"Pernah nyeburin satu truk," kataAde, pegawai PT ASI PudjiastutiMarine, di Pangandaran, Rabu (29/10) lalu.

Lanjut ke...Hal. 2

INDRA-YENDI, Tanjungpinang

Lanjut ke...Hal. 2

Menelusuri Penyebab Peserta CPNS Tak Lulus Administrasi

Banyak Pelamar Tak Punya Ijazah AsliMasa pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil

(CPNS) se-Kepri sudah berakhir pekan lalu.Pengumuman kelulusan administrasi jugasudah diumumkan pada Senin (27/10) lalu.Ada ribuan peserta yang dinyatakan tidak

lulus administrasi. Apa saja penyebabpelamar gugur sebelum ujian kompetensi

dasar dilakukan?

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

SIMULASI CAT: Pelamar CPNS saat mencobasistem tes CAT yang digelar Pemprov Kepribeberapa waktu lalu.

SEJAK dibukanya pos pengaduan CPNS pada 28Oktober, posko yang dijaga oleh petugas dari panitiaseleksi daerah ini terus didatangi pelamar yang kecewa

karena gugur di verifikasi administrasi sesuai ketentuanyang sudah diumumkan. Para pelamar CPNS di kabupatendan kota serta provinsi ada yang hanya manggut-manggutsaja dijelaskan panitia seleksi yang jaga di posko pengadu-an. Ada juga yang ngomel karena kecewa. Selain itu, pesertayang lulus administrasi bukan serta merta bisa mengikuti

Lanjut ke...Hal. 2

MESKI banyakyang menye-but daginglembu dankambingsangatnikmat,namun tidakbagi AngieVeronicaPramu Ditha.Gadis yangbiasa disapaAngie ini, palingtak sukadengan daginglembu.Bahkan,

Angie VeronicaPramu Ditha

AlergiDaging

LANJUT HAL 2 LawanaLawana

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

DEMO LAHAN: Mahasiswa Stisipol Tanjungpinang berdemo di kantor BPN Kepri, meminta kejelasan status lahan kampus mereka, kemarin.

DESI - SLAMET, Tanjungpinang

Page 2: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

2 TANJUNGPINANG POSJUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: MartunasSitumeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur:Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, FebrimaSurya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, AdlyHanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba,Jendaras Karloan, Aldi Nugroho.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), RijonSitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAUmum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan: M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), FanriPardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), TengkuIrwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni(Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.M Nur Hakim.Arham.Sigik Rahmat.

Usep RS (Ketua),Arham, SigikRahmat, Zakmi,Abdul RasyidDaulay.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil Pimpinan Perusahaan

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

::::

:

:

Banyak Pelamar ............................................ dari hal 1

Alergi Daging..............................dari hal 1gadis berbadan tinggisaat mencium aromamasakan daging sajasudah merasa mual.

'"Sejak kecil sayamemang tak biasamakan daging," katagadis kelahiran 1993 ini.

Meski tidak sukadaging lembu dankambing, namun iasangat getol huntingkuliner. khususnyakuliner seafood.

Menurutnya, wisatakuliner itu sangat meny-

enangkan. Apalagi dipulau Bintan ini mduahditemukan masakan-masakan seafood.''Kadang hunting kulinerke pantai Trikora, untuknenikmati berbagaiseafood disana,'' terangMahasiswi Stisipol RajaHaji Fisabilillah Tanjung-pinang ini.

Berbagai jenis seafoodsangat ia suka. Diant-aranya gonggong,kepiting, udang dansotong.

"Semua jenis seafoodaku suka,'' sebutnya.

Saat ditanya, dengansiapa ia suka huntingmakanan, Angie men-gaku biasanya ialakukan dengan teman-temannya atau keduaorang tuanya.

"Mau pergi ama siapalagi selain dengan temandan orang tua. Pacar akutak punya,'' kata maha-siswi semester 5 jurusanIlmu PemerintahanStisipol ini. (dri)

ujian tertulis. Pada pengam-bilan kartu ujian, pelamardiwajibkan membawadokumen asli seperti ijazahdan transkrip nilai. Setelahberhasil meyakinkan panitiayang memeriksa dokumenyang asli, baru pelamar bisamendapatkan nomor ujian.

Tidak sedikit pesertayang namanya sudahdiumumkan lolos seleksiadministrasi, ternyata tidakbisa mendapatkan nomorujian lantaran nilai yangtertera ditranskrip berbedadengan nilai yang ditulissaat melamar.

Selain itu Banyak jugapeserta yang tidak bisamenunjukan ijazah aslihingga dinyatakan guguroleh panitia.

Menurut Kepala BadanKepegawaian Daerah(BKD) Kota Tanjungpi-nang, Raja Khairani, sangatbanyak peserta yang tidakbisa menunjukan ijazahaslinya dengan berbagaialasan. Ada yang mengakuijazah aslinya tinggal diKampung dan ada jugayang mengaku ditahan olehperusahaan tempat merekabekerja, hingga dinyatakangugur oleh panitia.

"Masih banyak yanggugur ditahap verifikasi

menunjukan berkas yangasli saat akan mengambilnomor ujian," ujar Khairanikepada TanjungpinangPos, Kamis (30/10).

Sampai Kamis, kemarinbaru 1.900 pelamar yangmengambil kartu ujianuntuk mengikuti TesKompetensi Dasar (TKD)sistem CAT yang akandilakukan mulai 15 Novem-ber mendatang. ''Adabanyak peserta yang tidakkita beri nomor ujian dandianggap tidak lolos karenatidak bisa menunjukanijazah aslinya. Dan ada jugaijazahnya tidak sesuaidengan formasi yangdipilih. Misalnya, PemkoTanjungpinang membutuh-kan S1 Arsiparis tetapipelamar menunjukan ijazahS1 administrasi perkantoransehingga terpaksa digugur-kan karena tidak sesuai,''ucap Khairani.

Menurut Khairani seleksiTKD akan berlangsung 15November mendatang danpengumuman serta jadwalujian peserta akan diumum-kan minimal dua harisebelum pelaksanaan ujian.

''Karena jumlah komputerCAT kita untuk tes TKDhanya 50, hingga jawalujian peserta harus diatur.

Dari 50 komputer itu, yangakan digunakan pesertahanya 48, dua unit komput-er lainnya untuk cadangan.Jadi calon peserta tes harusmengetahui kapan merekaemski mengikui ujian dantidak boleh datang terlam-bat atau mengikuti tesdiluar waktu yang sudahditetapkan panitia,''sebutnya.

Sementara itu, salahseorang pelamar IbnuAfrillah mengaku panitiatidak fair dalam melakukanverifikasi. Pasalnya, dirinyayang memiliki nilai IPK 3,75ternyata tidak lulus tesadministrasi di CPNSPemprov Kepri.

''Saya lulusan LulusanCum Laude (memuaskan)dari Institut KoperasiIndonesia (IKOPIN)Bandung dengan IPK3,75,'' ucapnya.

Wan Topan orangtuaIbnu menceritakan pihakn-ya sudah menemui petugaspengaduan kelulusanadministrasi untuk peneri-maan CPNS Pemprov diDompak. Namun, petugasmenyebutkan Ibnu tidaklulus karena ada persyara-tan yang tidak dilengkapi.''Padahal, seingat sayasudah melengkapi semua

persyaratan sesuai denganinformasi di websitepanselnas," kata Ibnu.

Ia menduga ada perbe-daan antara persyaratan diPanselnas dengan per-syaratan yang dikeluarkanoleh Panselda Pemprovsehingga Ibnu tidak lulusseleksi administrasi. "Yangmengesalkan adalahpetugas menyebut banyakpendaftar yang tidak lulusseperti anak saya alami.Seharusnya petugasmenerangkan di mana letakkesalahan itu, bukanmenyebut banyak tidaklulus karena kekuranganpersyaratan," tuturnya.Kata Ibnu Afrillah, awalnyaia ingin mendaftar diPemkab Bintan. Hanya,karena Pemkab Bintan tidakmembuka kualifikasi untuklulusannya yakni manaje-men keuangan untuk dinaskoperasi makanya diamemasukkan lamaran kePemprov Kepri.

"Ya, setelah wisudakemarin orangtua langsungmengurus persyaratan.Tapi, begitu tahu tidak lulusadministrasi sangat kecewa,padahal saya ingin tesdulu. Kalau belum ujianmateri saya belum yakin,"katanya.***

Kabupaten Bintan sebagaipusat pelabuhan umum daninvestasi daerah FTZ.

Pertemuan rombonganPemprov Kepri di bawahkoordinator Asisten II Set-daprov Samsul Bahrum diter-ima oleh Parry OEI selakuDirector Chief HydrograferMPA Singapura. Dalam per-temuan itu hadir juga KepalaBappeda Naharuddin, Kepa-la Dinas Perhubungan KepriMuramis, Dinas Kelautandan Perikanan Raja Ariza,Kepala Dinas Pertanian Ke-hutanan dan Energi Said Ja-far dan Kabiro PerlengkapanMartin Maromon.

''MPA Singapura juga ter-tarik mengelola pelabuhanKorindo di Kabupaten Bin-tan sebagai kawasan inves-tasi FTZ dan pelabuhanumum. Terlebih lagi, pengem-bangan pelabuhan Korindoitu bakal mendapat penana-man modal investasi dariKorea, hasil kunjungan Gu-bernur Kepri ke Kepri baru-baru ini. Jadi, pengembanganpelabuhan Korindo akan di-laksanakan oleh PemprovKepri (RI), Singapura danKorea. Tapi, pengelolaannyaakan dilakukan oleh BUP PTPelabuhan Kepri," kata Sam-sul Bahrum.

Pada kesempatan lain, Ke-pala Dinas Kelautan dan Peri-kanan Kepri, Raja Ariza me-nyebutkan, pengembanganpelabuhan perikanan Kepriakan ditujukan di Natuna danAnambas pada tahap awal.Untuk tujuan pasar hasilproduksi ikan, akan dikirim keJurong, Singapura.

"Untuk pengembanganperikanan ini, bagiannya bu-kan di MPA Singapura. Tapi,di badan pemerintah Sin-gapura bidang perikanan.Pada prinsipnya, MenteriLuar Negeri Singapura sudahbersedia untuk menjalin ker-ja sama dengan Kepri. Upayakerja sama dalam bisnis ke-maritiman dengan Singapu-ra ini diterobos Pemprov Ke-pri karena sejalan denganprogram pemerintahan Pres-

iden Jokowi-JK," demikianRaja Ariza.

Selain itu Pemerintah Sin-gapura juga memang melirikpotensi bisnis kemaritimanKepri untuk masa menda-tang. Pengembangan kemar-itiman dari program PemprovKepri yang ditawarkan Gu-bernur Kepri H MuhammadSani itu mendapat responpositif dari Menteri LuarNegeri Singapura, K Shan-mugan.

Selain pengembangan in-vestasi, pembahasan padasaat pertemuan rombongankunjungan muhibah Guber-nur Kepri H Muhammad Sanidengan Menteri Singapurajuga ditujukan kepada pelay-anan dan pajak bagi ma-syarakat Kepri. Dalam perte-muan terbatas itu, MenteriLuar Negeri Singapura KShanmugan telah menge-tahui wilayah Provinsi Kepri(RI) memiliki peran yang san-gat strategis dalam pengem-bangan ekonomi. Sampaisaat ini, banyak perusahaanSingapura yang telah berin-vestasi di Kepri. Terakhir,beberapa perusahaan Jepa-ng dan Korea berminat un-tuk menanamkan investasi diSingapura dan wilayah dise-kitarnya. Kepri merupakanwilayah yang potensial men-jadi mitra Singapura.

"Singapura dalam hal initentunya akan terus bekerjas-ama dalam mengembangan-kan FTZ BBK bagi kepentin-gan bersama. Apalagi Keprimemiliki Batam, Bintan danKarimun. Untuk BBK kamisiap membantu mempromosi-kannya. Dan tentunya kitalakukan dengan asas yangsaling menguntungkan," kataMenlu Singapura saat men-erima kunjungan GubernurKepri H Muhammad Sani diKantor Ministry of ForeignAffair and Low atau Kement-erian Luar Negeri dan HukumSingapura di High Street, Sin-gapore, Kamis (30/10).

Menteri Luar Negeri Sin-gapura berharap, FTZ BBKbenar-benar mampu mewu-

judkan kenyamanan bagipara investor yang akan ber-investasi. Mengingat kenya-manan adalah hal yang me-nentukan ketertarikan parainvestor.

"Kenyamanan adalah halutama yang dibutuhkan parainvestor," tambah K Shan-mugan.

Gubernur Kepri H Muham-mad Sani menegaskan, Pe-merintah Provinsi Kepri su-dah komitmen meningkatkankenyamanan bagi para inves-tor sebagaimana yang di-harapkan oleh Kemenlu Sin-gapura.

"Tentu menyangkut itusecara terus menerus kitatingkatkan, dan salah satuupaya kita adalah denganmengunjungi beberapa nega-ra tetangga, termasuk Sin-gapura untuk referensi. Dansejak lama antara Kepri danSingapura juga sudah cukupbaik dalam menjalin hubun-gan kerjasama, dalam bany-ak hal tentunya. Terutamadalam hal investasi, pariwi-sata dan lainnya," kata Sani.

Hal lain yang sempat diu-capkan Gubernur Kepri Mu-hammad Sani pada saat ber-temu dengan Menteri LuarNegeri Singapore adalahmenyangkut pajak pelayan-an atau Goods and ServicesTaxes (GST) yang diberlaku-kan oleh pemerintah Sin-gapura, dengan harapanakan ada keringanan yangdiberikan oleh pemerintahSingapuram khususnya bagimasyarakat Kepri yang da-tang ke Singapura.

Hal ini dikarenakan menca-pai ribuan masyarakat Kepriyang berkunjung ke Sin-gapura setiap bulannya,karena Singapura memangberdekatan dengan Kepri,terutama Batam, Bintan danKarimun (BBK).

Menanggapi hal ini, ment-eri Luar Negeri Singapuramengatakan jika pihaknyaakan membicarakannya leb-ih lanjut dengan Kementeri-an Keuangan Singapura.(fre)

Singapura Incar ..........................dari hal 1

Dia menuturkan pada tahun1988 Susi membeli empat trukjenis enkel untuk distribusilobster. Seiring berjalannyawaktu, tahun 2000-an kondi-si truk semakin jelek, bahkanbisa disebut menjadi barangrongsok. "Saat itu (truk) adayang nawar Rp 5 juta," kataAde.

Menurut Ade, Susi meru-pakan orang yang selalu

mengontrol usahanya den-gan teliti. Saat menjadi Men-teri Kelautan dan Perikananakan membuat Susi konsen-trasi ke daerah-daerah yangberpotensi di sektor Kelau-tan dan Perikanan diantaran-ya di Kepri yang memilikiluas laut 96 persen dari totalluas daerahnya.

Ade melanjutkan, penawa-ran harga truk itu dia sampai-

kan kepada Susi. Tak dinya-na, Susi melarang. "Enggakboleh. Saya pikir jangan di-jual segitu," kata Susi seper-ti dikutip Ade.

Menurut Susi, truk terse-but dibeli dari hasil laut. Olehkarenanya harus kembali kelaut. "Diceburkanlah truk kelaut untuk jadi rumpon," kataAde menceritakan Menteriwanita yang memiliki Tato itu.

Truk diceburkan dengancara ditarik oleh perahu. Bi-aya penceburan truk, diamelanjutkan, tidak murah,mencapai Rp 5 juta. "Saat di-ceburin masih lengkap, adaban, pelek, baknya. Cumanggak ada kaca depan," kataAde. Diharapkan, nantinyabangkai truk akan ditumbuhikarang-karang sehingga jadirumah bagi ikan dan lobster.(net)

Menteri Susi .................................................. dari hal 1

yang mengenakan almama-ter kampusnya mempertany-akan kejelasan status lahankampus mereka, yangsampai kemarin belum adakepastian.

Para mahasiswa mintakejelasan lahan 4 hektareyang dikelola oleh Stisipolkarena belakangan ini adapihak yang mengakusebagai pemilik lahantersebut. Pedemo berharap,agar dalam waktu secepat-nya Menteri Kehutananjuga mengambil kebijakanatas status lahan itu.Siswandi, selaku Korlapdemo prihatin dengan BPNyang mestinya mengeluar-kan sertifikat lahan.

Sebelumnya, lahan 4hektare yang dikelola olehStisipol Raja Haji inimerupakan lahan bekas PTAntam yang akhirnyadiserahkan oleh KabupatenKepulauan Riau di masa laluuntuk dikelola dan diban-gun Kampus Stisipol.Namun, hasil yang ada kinibegitu banyak pihak-pihakyang mengklaim sebagaipemilik tanah di lahankampus itu.

"Ini kami perlu pertanya-kan. Padahal, sudah jelasada surat yang dengan jelasmengatakan milik Stisipol.Bangunannya juga sudahada. Mengapa masihdipermasalahkan. Ini punyaStisipol," teriak mahasiswadalam orasinya.

Mahasiswa mendesakkejelasan status lahan itukarena pihak Pemprov Keprimelalui Kepala DinasPendidikan ProvinsiKepulauan Riau, YatimMustafa akan membantupembangunan gedungperpustakaan di Stisipol.

Demi kondusifnya aksidemo, Ketua Stisipol,

Zamzami A Karim dan duadosen kampus tersebutsampai ikut mengawasiunjuk rasa mahasiswanya.

Kepala Bagian TataUsaha BPN Kepri, SarjonoAgus Santono mengatakan,akan mengakomodirkeinginan yang dilayangkanoleh mahasiswa. Hanya saatitu, Sarjono menjelaskanpihaknya membutuhkanwaktu untuk mewujudkanitu.

"Saya kira dalam waktu 2bulan Menteri Kehutananharus mengambil kebijakan.Pada prinsipnya, kamisangat mendukung prosessertifikat tersebut. Jadi iniada Pak Yusrizal.

Beliau yang akan berko-munikasi langsung secaraintens kepada Pak Zamzamiselaku Ketua Stisipol.Selanjutnya nanti PakYusrizal yang akan berbicaralangsung dengan PakKepala (BPN Kepri)," kataSarjono yang berusahamenenangkan mahasiswa.

Apalagi dijelaskan olehSarjono, sejak diterbitkan-nya SK Kementrian Kehu-tanan di tahun 2013 laluyang membuat beberapatitik tertentu pada kotaTanjungpinang menjadiwilayah hutan membuatBPN juga tidak dapatberbuat apa-apa. Sarjonopun dalam tatap mukadengan mahasiswa men-gakui kelemahan tersebutdengan berkata tidak dapatberbuat apa-apa.

"Kami mengerti prosesitu. Karena dengan per-batasan tersebut. Notabeneterhadap kawasan-kawasanyang masuk pada kawasanhutan akan termasukmenjadi aset negara. Jadikami belum bisa mengkoor-dinir. Tapi, dengan diurusn-

ya masalah itu nanti,mudah-mudahan pada 2015masalah ini akan selesai,"ungkap Sarjono.

Satu dari mahasiswa yangberdemo masih sempatmenunjukan bukti adanyapelepasan hak dari pemiliklama bernama Surawan yangdiberikan kepada Negaratertanggal 31 Agustus 1989.

"Tanah itu milik PemkabBintan dan Stisipol yangmengelolanya. Penyerahandari PT Antam yang belumselesai itu yang harusdiselesaikan. Dulunya,tanah itu milik Surawan. Ituada plangnya sampai rawasari milik Surawan. Yangmengklaim itu para ahliwarisnya," terang Zamzamisaat dimintai keteranganmengenai tujuan aksitersebut.

Wakapolres KotaTanjungpinang, KompolHilman Wijaya mengatakandalam pengaman aksi demotersebut kepolisian dariPolres menyiagakan lebihdari 100 personel gunamenyeimbangi banyaknyamahasiswa Stisipol yanghadir saat demo.

"Banyaknya personelyang kita turunkan untukmengimbangi jumlahpedemo yang cukup ramai.Tujuannya, agar demontrasiberlangsung tertib dan tidakanarkis,'' terang Hilman.

Sementara itu GubernurKepri H Muhammad Sanimenyampaikan, pembe-basan lahan selalu menjadikendala bagi pemerintahuntuk melaksanakanpembangunan infrastruktur.

Tidak hanya lahan untukkampus Stisipol Tanjungpi-nang saja yang bermasalah,beberapa lahan di PulauDompak juga terkendalapembebasan lahan.

"Kalau sudah men-yangkut pembebasan lahan,kita selalu sulit menghadap-inya. Bukan, hanya soalpembayaran ganti-rugidengan pemilik tanah,masalah pengalokasiandana juga tidak bisa," sebutSani saat menanggapi aksimahasiswa Stisipol Tan-jungpinang, Kamis (30/10).

Sani mengatakan, GedungPerpustakaan StisipolTanjungpinang belum bisadibangun karena lahan yangdisediakan pihak kampusmasih sengketa. Sehingga,dana yang disediakanPemprov Kepri untukmembangun Pustaka itutidak bisa dilakukansekarang.

"Sudah ada aturannya.Kalau pembebasan lahantidak tuntas, anggaran dariAPBD tidak bisa dialokasi-kan. Kita tunggu dulu lahanuntuk gedung PerpustakaanStisipol itu selesai," sebutSani.

Tidak hanya itu, Sanimengungkapkan, beberapakawasan lahan di PusatPemerintahan Provinsi KepriIstana Kota Piring di PulauDompak sampai saat inimasih ada yang belumdibebaskan.

Harga pembebasan lahanyang diminta cukup tinggi.Sementara, anggaran yangdisediakan Pemprov sesuaidengan ketentuan yangberlaku.

"Pembebasan lahan untukpembangunan infrastrukturpemerintah maupun yangmenggunakan dana APBDitu ada aturannya. Kitaminta agar masyarakatmemahami dan memaklumimengenai pembebasanlahan untuk kepentinganpembangunan," tambahSani. ***

Lahan Bermasalah ........................................ dari hal 1

Alokasi Dana MP3KI Kepri Rp 6 MTANJUNGPINANG -Program Nasional Pember-dayaan Masyarakat (PNPM)Perkotaan sedang menjalan-kan program MP3KI (MasterPlan Percepatan Penanggu-langan Kemiskinan diIndonesia). Mereka akan membangun482 instalasi air bersih diwilayah RW 003 dan RW 005,Kelurahan Tanjungunggat,Kecamatan Bukit Bestari.

Konsultan ManajemenWilayah Kepri Rudi Rosyididalam rilisnya, Kamis (30/10),memaparkan, KecamatanBestari mendapatkanprogram MP3KI (MasterPlan Percepatan Penanggu-langan Kemiskinan diIndonesia) pada tahun ini.Program ini merupakanprogram dari BappenasPusat.

Sebagaimana diketahui,Provinsi Kepri mendapatkanalokasi bantuan untukMP3KI sekitar Rp 6 miliar.Dana ini dilakokasikan untuktiga kabupaten dan kotaseperti Batam, Karimun, danTanjungpinang. Sekitar Rp1,7 miliar dialokasikan untukTanjungpinang.

MP3KI ini penting untuk

mendukung dan mengimban-gi rencana besar pemban-gunaan ekonomi yangterintegrasi dalam programMP3EI. Untuk melihatpenerapan pendekatanMP3KI, pemerintah di bawahkoordinasi Bappenas telahmelaksanakan quick winsMP3KI di lokasi perconto-han.

Lokasi quick wins adalahwilayah atau kawasan yangdipilih menjadi lokasipercontohan dalam rangkapercepatan dan perluasanpengurangan kemiskinan.Lokasi quick wins merupa-kan simpul-simpul kemiski-nan yang penanganannyadapat berpengaruh besarpada penurunan angkakemiskinan.

Di Tanjungpinang,Kecamatan Bestari merupa-kan salah satu lokasi pilotproject pelaksanaan MP3KIdari 14 lokasi di seluruhIndonesia.

MP3KI di KecamatanBukit Bestari diprioritaskanuntuk kawasan yangdianggap layak sebagaipenerima bantuan. Kelurah-an yang dianggap layakyaitu Kelurahan Tanjun-

gunggat."Saat ini, program MP3KI

ini masih dalam prosespersiapan. Program iniditargetkan selesai akhirDesember 2014," ujar Rudi.

Jenis-jenis kegiatan yangakan direalisasikan antaralain, pembangunan instalasiair bersih. Rencana paketkegiatan fisiknya berupa,perpipaan, water toran, danmobil tangki air yangdialirkan ke rumah wargaserta difasilitasi denganmeteran air. Total instalasi airbersih ini sekitar 482 SR(sambungan rumah).

"Masyarakat sangatmenyambut baik program ini.Mengingat saat ini, masalahair bersih merupakanmasalah utama yangdihadapi warga Tanjungung-gat.

Dengan adanya pemban-gunan instalasi air bersih,diharapkan dapat menjawabmasalah air bersih dikelurahan ini," harap Rudi.

Kegiatan MP3KI inimelibatkan Badan Keswa-dayaan Masyarakat yangada di lokasi PNPM MandiriPerkotaan. Kegiatan ini jugadidukung oleh seluruh para

pengambil kebijakan.Di tingkat daerah, program

ini didukung oleh SatuanKerja PBL Provinsi, DinasPekerjaan Umum Provinsidan dibantu oleh KMW.

Sementara itu, di tingkatkabupaten dan kota, programini didukung oleh SatuanKerja PembangunanInfrastruktur Pemukiman danPejabat Pembuat Komitmen

P2KP dibantu tim Korkot.Di tingkat kecamatan,

program ini juga didukungoleh unsur kecamatandibantu oleh tim fasilitator.Sedangkan di tingkat

kelurahan dan desa,progam ini didukung BKM/LKM/UPL, perangkatkelurahan atau desa,relawan, dan dibantufasilitator. (sur)

Page 3: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014TANJUNGPINANG POS 3

Turis Tertahan Satu Jam di LautListrik Padam, Pelindo

Tak Punya GensetTAUFIK,

TanjungpinangLISTRIK padam kembali ber-dampak kepada pelayanan diPelabuhan Internasional Sribin-tanpura, Tanjungpinang, Rabu(29/10) malam lalu. Lantaran lis-trik padam, kapal dari PelabuhanTanah Merah Singapura tujuanSribintan Pura Tanjungpinangtidak bisa bersandar sekitarpukul 19.20.

"Proses pemeriksaan hinggapengecapan paspor tidak bisa

abuhan dalam hal ini Pelindohanya mengutamakan pemasu-kan bagi mereka dan tidak memi-kirkan seperti apa pelayanan ke-pada pengguna pelabuhan.

"Kalau orang lokal mungkinsudah bosan dan tinggal me-maklumi saja. Kalau turis? Inibisa saja jadi bahan guyonandan lelucon mereka. Terlantar dikapal bukan karena antre ataufaktor apa, tapi karena lampumati," ujarnya.

Untuk itu, kata Rudi, tidakakan ada gunanya PemprovKepri maupun Pemko Tanjung-pinang mempromosikan wisatadaerah ke negara luar, ternyatafasilitas di pelabuhan saja sep-erti itu.***

dilakukan karena listrik padam.Akhirnya, penumpang terlantarsambil menunggu di feri," un-gkap anggota DPRD Kepri, RudiChua.

Pihak pengelola pelabuhanpun tidak bisa berbuat apa-apaselain menunggu listrik menya-la kembali. Sebab, pengelolatidak menyediakan listrik cadan-gan atau genset. Para penump-ang terlantar di atas feri sekitarsatu jam. Sebab pihak Imigrasitidak mengizinkan mereka masuk.

Menurutnya, pengelola pel-

Page 4: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014TANJUNGPINANG POS

4

F-MARTUNAS/TANJUNGPINANGPOS

DISKUSI: Erwan dan Basyaruddin Idris sedang berdiskusimembahas masa depan kemaritiman Lingga, Kamis (30/10).

DIJUAL MOBIL

Dijual mobil KIA TravelloTahun 2009 di Tanjungpinang.

Hubungi Sudarmoko081365934646.

DIJUAL

DIJUAL CEPAT 2 UNIT BIS

MARCEDES THN

2000/1996.PAJAK HIDUP HARGA

NEGO. HUB : 0811704633

DICARI SALES/MRKTING,DRI MHSISWASMPAI IBU RMH TNGGA YG MAUMNDPTKN PNGHSILAN LBIH PART TIME/FULL,SYRT: PNYA KNDRAAN RODA2,ULET,MAU BKRJAKRS,HUB.081364987104/ANTR KE RUKOJLN.USMAN HARUN NO.36 BTU HITAMKINARI CATHERING : MEMBUTUHKANKARYAWAN/I DIBIDANG CATERING.LAMARAN DIANTAR KE : RUKO INDONUSALESTARI BLOK C-15(DEKAT RSUP KEPRI TPI)

KURSUS BHASA MANDARIN UTKDAERAH TNJUNGPINANG &SKITARNYA.BRMINAT? TELP/SMS KE08126185575/ 081365309979 ATAU DI ADDPIN BB : 2694F21B

KURSUS

MELAYANI ANTAR JEMPUTTNJUNGPINANG & SEKITARNYA, RENTALMOBIL, SUPIR BRPNGALAMAN.H U B : 0 8 5 2 6 4 9 8 9 9 4 5

DIBUTUHKAN KARYAWATI UNTUKPNGAJAR,LLUSAN SLTA,SDRJT,LMRNDIALAMATKAN KE:BIMBEL SUPER KID’S,JL.TAMBAK NO.1F,TLP:0771-29936,HP:08127048889. TIDAK MELAYANI SMS

DIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM,PAM, FULL KRMIK &T R A L I S , P G R , G A R A S I , L O K A S IJL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB.0 8 1 1 7 0 4 9 2 9 5 ( H A S Y I M ) ,0 8 2 1 7 0 6 8 9 2 7 5 ( B U D H I Y A H )

DBUTUHKAN ADM & MRKTING,PNDDIKAN MIN.SMA/SDRJT,BRPNGPLMN DIBDG MSING2.ANTRLMRN KE TOKO SURYA BINTAN MOTOR,JL.MT.HRYONO BT.3,5 C SAMPINGGERBANG BINTAN PLAZA

BAGI ANDA YANG MENCARI RUMAH SIAPHUNI. HUB : 081928530949

KEHILANGAN STNK AN. MAGDALENA, BP4343 IG, NO.RK:MH8CF48NA9J-11213C

BIMBEL SUPER KIDS JL.TAMBAKNO.1F,TLP: 0771-29936,HP:0812 704 8889.MMBTUHKAN KRYAWATI,TMTN SLTASDRJT,LMRN DIANTR KE ALAMAT YGTERTERA DIATAS

KEHILANGAN STNK A/N PETRUS MSITOHANG BP 4459 TP .N O R A : M H 1 J B C 1 1 1 A K 8 5 0 6 9 4 .

ATS NAMA : SARBINI. 1 LEMBAR STNKB R-2 BP 5716 BE NOREK : MH330C0028J183158NOSIN : 30C183165 & 1 LBR PAJAKKENDARAAN BERMOTOR R-2

DIJUAL CEPAT NISAN JUKE 12 REDMETALIC,VELG RACING.KONDISIISTIMEWA.HUB : ADE 081270112012

KEHILANGAN

DIJUAL

DIBUTUHKAN

LOWONGAN KERJA

RENTAL MOBIL/ANTAR JEMPUT

DIJUAL TV 29” MRK SHARP,RADIO KECIL1,VCD MRK SANTIKA+CD KASETNYA, BUKUSDN PNRBIT ERLANGGA DRI KLS 2S/D6LNGKAP MSIH BARU & BKU AGMAISLAM.HUBUNGI : 0812 6823 1023

DIBUTUHKAN KARYWAN/TI,UTK USAHALAUNDRY.ALMT JL.GANET KM.11,PERUM. BINTAN PERMATA INDAH BLOK.WIJAYA KUSUMA NO.2 TANJUNGPINANG.HUBUNGI : 0812 775 6269

DICARI OPERATOR CINEMA 3D,MIN.SMA,MAX.30THN,PRIA,PNYA KNDRAANSNDRI,FSILITAS:GAJI,UANG MKN,INSENTIF, MES.HUB:081364777456/085668834122 , JL .D I .PANJA ITA NKM.7,PERUM.TAMAN MEKAR SARI 2BLOK A/18 TANJUNGPINANG

IKLAN BARIS

DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DANESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STMBANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL.HUBUNGI : 081277133236

BINGUNG MAU USAHA? SIBUK KRJAMAU BKIN USAHA? DICARI MITRA UTKLANDRY TNPA MODAL BAGIH A S I L . H U B . 0 8 1 2 6 1 9 5 4 4 4 7

MITRA LAUNDRY

LOWONGAN KRJA NIKOI ISLAND, POSISI“SPA THERAPIST” DGN PRSYRTN :FEMALE,MNIMUM 1 YEAR EXPERIENCE,ABLE TO PROVIDE ANY SPA TREATMENT,MAXIMUM 30 YEARS OLD,APPLICATIONAND CV DKIRIM MELALUI EMAIL :[email protected],CONTACT:IBU EMELDAPERUSAHAAN SEDANG BERKEMBANGMMBUTUHKAN TENAGA UTK DITRAINING MENJADI KONSULTAN MIN.SMA, MAX.30 THN,PUNYA KNDARAAN,FSILITAS GAJI, UANG BENSIN, DLL.HUB:JL.TUGU PAHLAWAN,GG.SWADAYA1/21.TG.PINANG. (081234456782). DIJUAL CPT, ALL NEW CHEVROLET SPARK

PUTIH 2010. PEMAKAIAN 2011,KONDISIOKE,HARGA 90JT.HUB.081372238699

PASANG IKLAN HUB :0771 - 7447234

Lelang Gagal karena BBM LangkaSubsidi Ongkos Kapal Feri Dibatalkan

TENGKU, LinggaSUBSIDI ongkos bagi pe-numpang kapal feri trayekPancur-Tanjungpinang di-batalkan Dinas PerhubunganKomunikasi dan Informatika(Dishubkominfo) Lingga.Proyek layanan di bidang pe-layaran ini gagal total karena

tak ada perusahaan trans-portasi laut yang berminatdengan alasan Bahan BakarMinyak (BBM) langka.

“Lelangnya digelar perte-ngahan tahun. Kondisi BBMlangka menjadi pertimbangansejumlah perusahaan supayatak ikut lelang,” kata KepalaBidang Perhubungan Laut

Dishubkominfo KabupatenLingga Mawardi, Kamis (30/10).

Pemberian subsidi ongkostransportasi laut untuk masya-rakat Lingga Utara dan pulau-pulau di Kecamatan Se-nayang, sudah dilakukan se-jak tahun 2012 lalu. Dengansubsidi ini, masyarakat dari

Pancur tujuan Tanjungpinanghanya dikenakan ongkos Rp110 ribu dari harga normal Rp145 ribu. Pada tahun ini, danasubsidi yang disiapkan seki-tar Rp 1,8 miliar.

“Tentu, subsidi ini sangatmembantu masyarakatekonomi lemah,” ujarnya.

Untuk kapal subsidi, sam-

bung Mawardi, Dishubko-minfo mensyaratkan kapasi-tas tempat duduk untuk pe-numpang minimal 100 kursi.Kapal harus singgah di be-berapa pulau yang sudahditentukan. Kapal yang di-siapkan adalah kapal feri.

“Subsidi ini sangat mem-bantu masyarakat. Untukitu, kami akan mengusulkankembali pada 2015,” jelasMawardi. ***

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

REKLAMASI: Inilah salah satu lahan eks pertambangan di Kecamatan Singkep Barat.Kadistamben Lingga Dasrul Azwir mengklaim ada sekitar 57 perusahaan pertambangan yangmemiliki izin, sudah mulai melakukan reklamasi. Lahannya masih terlihat gersang.

LINGGA - Saat ini, semua peru-sahan yang memiliki Izin UsahaPertambangan (IUP) telah mulaimelakukan reklamasi. Reklamasisempat tertunda karena datajaminan dari 57 perusahaan tam-bang sempat tak terdata di Ke-menterian Energi dan SumberDaya Mineral.

“Untuk perusahaan yang akanmendapat IUP, harus menyerah-kan uang jaminan pascatambang.Pemkab Lingga sudah mener-bitkan 57 izin tambang. Total nilaijaminan yang diterima dari peru-sahaan-perusahaan tersebut men-capai Rp 30 miliar,” kata KepalaDinas Pertambangan dan Energi(Distamben) Kabupaten LinggaDasrul Azwir kepada Tanjungpi-nang Pos, Kamis (30/10).

Reklamasi harus dilakukan kare-na karena ada aturannya dalam

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

RAPAT: Komisi II DPRD Lingga membahas APBD-Pdengan mitra komisi dari SKPD, Kamis (30/10). Fotoini diambil sebelum pembahasan dinyatakan tertutupuntuk umum dan para wartawan.

LINGGA - Pembahasan Ang-garan Pendapatan dan Belan-ja Daerah Perubahan (APBDP) oleh Komi-si II bidangP e m b a -ngunan danPer tamba-n g a nmendadak di-lakukan se-cara tertutupbagi war-tawan, Kamis (30/10). Pada-hal, sebelum pembahasan, takada tanda-tanda kalau rapattersebut dinyatakan tertutup. Awalnya, tidak ada tulisanlarangan masuk ke ruang per-temuan. Sebelum rapat, ke-giatan masih penyampaiankata sambutan oleh Ketua Ko-misi II DPRD Lingga KhairilAnwar. Rekan-rekan wartawanmasih diperkenankan men-dengar permintaan anggotaDPRD Lingga. Anggota de-wan meminta para kepalaSKPD untuk terus melakukankomunikasi tentang programkegiatan yang dilakukan.

“Biasanya, saat pem-bahasan anggaran baru ada

Sejumlah WartawanDiminta Keluar

PembahasanAPBD-P

MendadakTertutup

komunikasi dan silaturahmi.Setelah anggaran disahkan,tidak ada lagi koordinasi,”

ucapnya.Di akhir kata

sambutannya,Khairil Anwarmempersilah-kan para war-tawan untukmengambil fotopembahasanselama bebera-

pa menit, sebelum memintauntuk meninggalkan ruanganpembahasan.

Mendengar ucapan KetuaKomisi II, Sekretaris DPRDLingga Muslim terlihatterkejut dan berusaha mem-inta pengertian kru media un-tuk meninggalkan ruangan.

Ketika ditanyakan, kenapadilakukan tertutup Muslim,tidak dapat menjelaskan.

Sementara itu, KetuaDPRD Lingga M Nizar men-gatakan, tata tertib DPRDNomor 90 menyatakan bah-wa pembahasan APBD-P di-lakukan bersama mitra SKPD.

“Setelah pembahasan,hasilnya akan dipublikasi-kan,” ujarnya. (tir)

57 Perusahaan TambangMulai Mereklamasi LahanData Jaminan Sempat Tak

Terdata Kementerian ESDMPeraturan Menteri Energi danSumber Daya Mineral Nomor 7Tahun 2014 tentang KegiatanReklamasi dan Pascatambang.Salah satu butirnya menyebut-kan, pihak perusahaan diberikesempatan selama dua tahunmelakukan reklamasi. Jika setelahdua tahun reklamasi tidak dilaku-kan, maka maka pemerintah dae-rah dapat menunjuk pihak ketigadengan dana jaminan dari peru-sahaan tambang.

“Kalau dana jaminan masihkurang untuk reklamasi, pihakperusahaan wajib menutupikekurangannya,” ucapnya.

Saat ini, Distamben Linggaterus memantau tahapan rekla-masi oleh masing-masing peru-sahaan. Hasil pemantauan akanmenjadi dasar penilaian keberhasi-lan reklamasi. Keberhasilan akan

menjadi acuan perusahaan untukmendapatkan kembali jaminan re-klamasi.

“Semua perusahaan sudahmulai pada tahapan reklamasi.Hasilnya belum terlihat sekarang,”jelas Dasril.

Reklamasi adalah kegiatanyang dilakukan sepanjang ta-hapan usaha pertambangan. Re-klamasi merupakan proses pe-nataan, pemulihan, dan perbai-kan kualitas lingkungan dan ek-sosistem agar dapat berfungsikembali sesuai peruntukannya.

“Sekarang direklamasi, lang-sung kelihatan hijau. Mana mung-kin,” ujar Dasril.

Terkait pernyataan pihak Ke-menterian ESDM tentang tidaksatu pun perusahaan pertamban-gan Lingga membayar dana ja-minan reklamasi di Kepri, Darsilmenjawab, sebenarnya ada ke-salahan administrasi. Data jaminanreklamasi ternyata tidak termuatke dalam data yang dikirim keESDM. (tir)

KNPI Lingga Jajaki Kerja Sama dengan Pertubuhan Kebangsaan Melayu Singapura

Hasil Tangkap Nelayan Terjamin PemasarannyaPEMUDA Provinsi

Kepri dituntutkreatif. Setidaknya

bisa memanfaatkankekayaan alam

daerahnya. Hasilkemaritiman sangat

potensialdikembangkan.

Inilah salah satu ideyang ingin

dikembangkanpengurus KomiteNasional PemudaIndonesia (KNPI)

Kabupaten Lingga.

MARTUNAS, Lingga

artawan koran inisempat berbincangringan dengan Ke-

tua KNPI Lingga Erwan, Kamis(30/10), di Batu 8 Tanjungpi-nang. Saat itu, ia sedang ber-diskusi dengan Ketua Biro Be-lia Dunia Melayu Dunia Islam(DMDI) Provinsi Kepri Basya-ruddin Idris.

Saat ini, Erwan dan kawan-kawannya pengurus serta ang-gota KNPI Lingga sedangfokus mengembangkan hasil

tangkapan laut nelayan Lingga.Ini gebrakan baru yang dilaku-kannya.

Idenya yang brilian ini di-harapkan akan menguntungkannelayan muda di Lingga. Meskibelum skala besar, namun sudahdimulai. Baginya, acara seremo-ni yang dilakukan Dinas Pemu-da dan Olahraga (Dispora)Pemkab Lingga, selaku sectorleader KNPI, sudah tak tepatlagi diprogramkan saat ini.Melakukan aksi di lapangan,itulah yang terpenting.

Pemuda harus dijadikan wira

usahawan. Sehingga ke depan,akan lahir pemuda yang mapan.

Berangkat dari keinginanmemberdayakan alam daerahdan mensejahterakan anggota,ia pun menjejaki kerja sama de-ngan Pertubuhan KebangsaanMelayu Singapura (PKMS).PKMS ini ibarat KNPI di Si-ngapura yang juga dibina pe-merintah setempat.

“Kalau tak ada halangan,minggu pertama atau kedua No-vember nanti, kami akan mene-ken MoU (Memorandum of Un-derstanding) dengan PKMS,”

ujarnya kepada TanjungpinangPos.

Rencananya, penandata-ngan MoU dilakukan di Keca-matan Senayang, Lingga. Saatitu, PKMS akan menghibahkantiga unit pompong kepada KNPILingga.

Pompong ini akan dipakaianggota KNPI mencari ikan.Selanjutnya, hasil tangkapannelayan ini akan dijual ke Si-ngapura. Bagian pemasarannyaadalah PMKS sendiri. Sehing-ga menguntungkan bagi keduabelah pihak.

Ia sudah membentuk kelom-pok kerja (pokja) untuk me-ngelola pompong tersebut.Mereka adalah anggota KNPIyang berprofesi sebagai nela-yan.

“Kami akan memberikan pe-ngoperasiannya kepada orangyang tepat. Sehingga, bisamenghasilkan bagi nelayan.Hasil tangkapan mereka sudahterjamin pemasarannya. Sayakira, memulai bisnis ini sudahbagus karena marketnya jelas,”bebernya.

Ia berjanji akan serius me-ngurusnya. Sehingga, hasilnyabenar-benar dirasakan nelayan.

Jika memungkinkan, hasilnyabisa ditingkatkan. Diharapkan,nelayan yang bergabung akansemakin banyak.

Lalu bagaimana Erwan me-mulainya? Ia mengisahkan, pi-dato kenegaraan pertama Pre-siden Jokowi yang menyatakanmaritim Indonesia sangat poten-sial dikembangkan. Itulah yangmenjadi pedomannya.

Namun, keinginan itu takkanterwujud jika hanya diam. Jikatak direalisasikan, sulit untukmengembangkannya.

“Sekarang, langsung sajakami mulai. Ini juga bagian darimengembangkan potensi ke-maritiman Kepri, khususnyaLingga,” ungkapnya.

Ia sadar, pemerintah takakan bisa mewujudkannyatanpa bantuan swasta danmasyarakat.

“Ini aplikasi konkrit. Saya ter-inspirasi dengan pernyataanPresiden Jokowi,” tambahnya.

Ia berharap, pemerintah se-laku regulator membuka aksesyang lebih terbuka bagi pemu-da agar lebih cepat maju. Peme-rintah harus punya inovasi te-rutama dengan kondisi Kepridengan luas lautannya.

Saat ini, sambungnya, jumlahpemuda di Lingga sekitar 30 ribujiwa dari jumlah penduduk seki-tar 107 ribu jiwa.

“Itu berdasarkan data BadanPusat Statistik. Makanya pemu-da perlu diperhatikan,” sebut-nya. ***

W

Page 5: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

RSLP PalmatakButuh DokterBedah

5TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014

PRO - ANAMBAS

ANAMBAS - Peringatan Sumpah Pemuda di LapanganSulaiman Abdullah Tarempa Kabupaten Kepulauan Anam-bas, tiba-tiba terganggu. Akibat, aliran listrik tiba-tibapadam, Selasa (28/10) kemarin.

“Seharusnya PLN mengantisipasi hal ini dengan me-nyiapkan genset cadangan guna menjaga-jaga bila terja-di gangguan aliran listrik,” kata salah seorang peserta,usai mengikuti upacara Sumpah Pemuda di Lapangan Su-laiman Abdullah. Awalnya, proses pelaksanaan upacaraitu sama sekali tidak menemui kendala. Ketika proses up-acara sudah pertengahan, listrik mendadak mati. Hal inipun membuat bingung peserta upacara.

"Teruk betul. Sumpah Pemuda, masa mati lampu," ujarAmir, warga Siantan yang tengah duduk menyaksikanupacara peringatan Sumpah Pemuda yang tengahberlangsung.Padamnya listrik pun masih berlangsung ter-masuk ketika Bupati Anambas Tengku Mukhtaruddinhendak menyampaikan amanahnya. Pihak panitia yangmengetahui hal itu kemudian mencoba mencari solusi den-gan mendatangkan toa agar suara bupati bisa terdengarjelas sampai ke barisan belakang. Pejabat nomor satu dikabupaten itu pun akhirnya memutuskan untuk tetapmembaca amanah yang merupakan sambutan Menteri Pe-muda dan Olahraga itu. Meski sempat ditawarkan salahseorang protokol, namun pria kelahiran Peranap, 5 No-vember 1955 ini menolak dan tetap melanjutkan membaca-kan amanah tersebut hingga selesai.

Dalam amanah yang dibacakannya, revolusi mentalyang diusung oleh Presiden Joko Widodo-Jusuf Kallasangat relevan dalam menerapkan pemuda yang maju.Maju yang dimaksud, dalam arti berkarakter, dan dapatmenghasilkan bangsa yang hebat.

"Tidak hanya itu, pemuda yang maju juga harus memi-liki inovasi yang maju, kompetensi sehingga mampu ber-tahan dalam persaingan global, serta mampu berpikiranpositif dan memberikan kontribusi bagi bangsanya. Sayaberharap, kita semua termasuk barisan di belakang dapatmemahami apa maksud dan makna dari sambutan yangsaya bacakan ini," ungkapnya.

Listrik yang diketahui padam itu pun tidak berlang-sung lama. Selang lebih kurang 15 menit kemudian, listrikpun kembali menyala hingga pelaksanaan upacara ben-dera selesai dilaksanakan.

Sementara itu, Kepala Unit PLN Tarempa Sandy yangdikonfirmasi mengenai hal ini mengaku, padamnya listrikdiakibatkan adanya gangguan jaringan. Ia pun memban-tah bila padamnya listrik tersebut, berdampak pada pe-madaman bergilir di ibu kota kabupaten ini.

"Sampai saat ini (pemadaman bergilir, red) ini belumada. Hanya saja, tadi ada gangguan jaringan sesaat," tu-lis Sandy melalui pesan singkatnya. (ron)

KARIMUN - Kapolres Ka-rimun Ajun Komisaris Besar(AKBP) Suwondo Nainggolanmengimbau, masyarakat Ka-rimun tetap menjaga keaman-an dan ketertiban masyarakat(kamtibmas). Ia mengatakan,untuk menjaga kamtibmas disatu daerah, tidak hanya kerjapolisi. Tetapi peran serta ma-

NATUNA - Kepala Dinas Per-industrian dan PerdaganganKabupaten Natuna, ChaidirChar memastikan pemban-gunan pabriktapioka tidakbisa dilaksana-kan tahun 2014ini. Hal ini kare-na terbenturdengan De-tailed Engi-neering De-sign (DED) dan waktu pem-bangunan yang singkat.

"Sepertinya harapan untukmembangun pabrik tapioka diNatuna pada tahun ini bakalgagal. Sebab, hingga kiniproyek tersebut belum jugabisa dilelang karena terbenturDED " katanya di kantornya,baru-baru ini. Padahal, kataChaidir, pembangunan pabriktapioka ini adalah programyang digadang-gadangkanbupati bersama wakil bupatiNatuna dalam masa kepe-mimpinannya. "Ini adalah pro-gram unggulan dari Bapak Bu-pati Natuna di masa kepe-mimpinannya yang di tuang-kan dalam Rencana Pemban-gunan Jangka MenengahPanjang (RPJMP)," katanya.

Selain DED yang belum ram-pung, masih ada persoalan lainyang mendasar, yaitu waktu le-

SEJAK, Kamis (30/10) dinihari kemarin, kondisi mesinpembangkit listrik tenaga uap(PLTU) di Tanjung SebatakTebing, Karimun mulai nor-mal. Tapi, di saat bersamaan,dua unit mesin sewa PLNRanting Karimun mengalamikerusakan akibat beban saatdipaksa beroperasi.

"Kerusakan mesin PLTUadalah material inventer drivecontrol motor high pressurepada bagian sistem pengola-han air demin dan position-er ID fan. Kondisi mesinsudah normal sejak Kamisdini hari sekitar pukul 02.14,”ujar perwakilan dari PLTUyang mengaku bernama Luk-man saat dihubungi Tanjung-pinang Pos, kemarin.

Secepatnya daya akan dis-ambungkan ke PLN RantingKarimun, agar kondisi listrikkembali normal.

Menurut Lukman, yangmembuat lama proses perbai-kan adalah order material dari

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

KEPANASAN : Siswa salah satu SD swasta di Kecamatan Meral terpaksa menggunakan bukusebagai kipas. Karena, kipas angin sekolah tidak berfungsi akibat pasokan daya listrik diKarimun yang tidak normal, Kamis (30/10).

Kapolres Diminta Berantas Miras dan Balap Liarsyarakat itu sendiri.

“Polisi dalam hal ini bertin-dak sebagai pelindung, pe-ngayom dan pelayan masya-rakat saja,” kata SuwondoNainggolan saat pertemuandengan tokoh masyarakat,tokoh adat, tokoh agama direstoran Ali Mas, Karimun,Kamis (30/10) kemarin.

Keterbatasan personel dansarana yang ada, tidak mu-ngkin beban kambtibmas han-ya ada pada polisi. Tetapi se-mua pihak harus bersamamenjaga nama baik Karimunyang selama ini dikenal aman,damai, dan mengedepankanpermusyawarahan dalam me-nyikapi setiap persoalan yang

terjadi di tengah masyarakat.Salah satu bentuk peran

masyarakat dalam kamtibmasadalah dengan membentuksiskamling. Jika ada hal- halyang mencurigakan secepat-nya melaporkan hal itu kepa-da kepolisian terdekat danmelaporkan segala tindak pi-dana yang terjadi di lingkun-

gannya. “Segera koordinasidengan kami,” jelasnya.

Pada pertemuan itu, tokohmasyarakat meminta agar ke-polisian dapat memberantaspenyakit masyarakat sepertinarkoba, minum-minumankeras, balap liar serta ke-nakalan remaja yang meresah-kan masyarakat. (yon)

Pabrik TapiokaTerbentur DED

lang dan pengerjaan yang san-gat singkat.

"Untuk tahun ini, Pemkab Na-tuna hanya memiliki waktu satu

bulan untuk me-lelang dua paketprogram yaknilelang DED danlelang proyekpembangunan-nya. Jadi sangatmustahil bisa dilakukan," jelas-

nya.Sebelumnya, tambah Chaid-

ir, pihak Pemkab Natuna mela-lui Layanan Pengadaan SecaraElektronik (LPSE) sudah berka-li-kali kita melakukan lelang.Namun hingga kini belum satupun perusahaan yang me-menangkannya. "Kita bukantidak berusaha untuk menca-pai harapan dari bapak bupatidan wakilnya, akan tetapi apaboleh buat, hingga kini belumbisa diwujudkan," tambahnya.

Walaupun demikian, kondi-si ini tidak membuat pihaknyapatah semangat, karena ba-gaimanapun pekerjaan ituharus dijalankan dalam peri-ode pemerintahan tahun ini.

"Terlepas dari semuanyaitu, kita akan terus berusahaagar bisa diselesaikan sebe-lum periode pemerintahan iniberakhir," pungkasnya. (anz)

Dua PembangkitListrik Rusak Lagi

ALRION, Karimun luar Karimun. Sebab, materi-al yang dibutuhkan tidak adadi Karimun.

“Adanya di Surabaya. Ma-terialnya buatan Jerman danAmerika. Kami masih ber-syukur material tersebut adadi Surabaya. Kami sempatcemas karena khawatir mate-rial tidak ada di Indonesia,tetapi adanya di luar negeri.Proses pengiriman materialakan memakan waktu yangcukup lama,” tambah Luk-man.

Setibanya material terse-but di Karimun, teknisi lang-sung memperbaiki bagianyang rusak dan selesai, Ka-mis dini hari.

“Kita terus berupaya agarkondisi listrik di Karimuntidak ada gangguan. Atasketidaknyamanan ini, kamimeminta maaf kepada pel-anggan PLN di Karimun,”tuturnya.

Di tempat terpisah, Man-ager Ranting PLN KarimunDedy Januar mengatakan,kondisi mesin sewa dan mes-

in milik PLN Ranting Karimunsemuanya dalam kondisibaik. Akibat operasional mes-in yang dipaksakan karenadaya dari PLTU tidak ada, 2unit mesin sewa PLN mengal-ami kerusakan dan tahap per-

baikan.“Masyarakat tidak tahu

tentang itu. Kami bukanmembela diri dalam hal iniPLN. Tetapi kondisi PLTUKarimun yang belum normalmembuat pasokan daya lis-

trik di Karimun sangat ter-ganggu. Kami tidak tahukenapa mesin kerap mengal-ami kerusakan,” kata DediJanuar yang mengaku ku-rang tidur akibat pemadamanlistrik di Karimun. ***

NATUNA - Asap tebal menyelimutiwilayah Natuna, Selasa (28/10) lalu.Sejak pagi hingga jelang malam, asapterlihat makin tebal.

Natuna DiselimutiAsap Tebal

"Asap tebal ini sudah kelihatansemenjak pagi hari. Namun sayatidak tahu dari mana asalnya danmendadak hujan," ungkap Kusno

salah seorang warga Ranai.Menurut Kusno, akhir-akhir ini

wilayah Natuna sudah sering dise-limuti asap tebal. Walaupun demiki-an belum mengganggu aktivitaswarga seperti para nelayan dan parapengendara kendaraan bermotor.

"Jarak pandang hanya sekitar tigahingga lima kilometer. Biasanya,Gunung Ranai masih tampak jelasdari jarak jauh. Tapi sekarang tidaktampak sama sekali. Walau demiki-

an, belum mengganggu aktivitaswarga," katanya. Sementara itu,salah seorang warga desa Air Len-git, SP 3 Kecamatan Bunguran Ten-gah, Sari, juga menuturkan, akibatasap tebal ini membuat suhu udarasedikit panas dari biasanya. Bahkanmembuat mata sedikit perih.

"Asap ini membuat suhu udarasedikit berbeda dari biasanya. Se-lain terasa gerah, juga terasa agakpanas dan bikin mata perih," keluh-

nya. Sari berharap, bila kondisi initerus berlanjut, Pemkab Natunamelalui Dinas Kesehatan atau in-stansi terkait agar bisa memberikanmasker atau peringatan kepada war-ga. Ini dimaksudkan agar keseha-tan warga tidak terganggu.

Tanggal 15 September 2014,wilayah Natuna juga diselimuti asaptebal yang merupakan kiriman daridaerah Kalimantan dan Sumatera.

Asap yang menyelimuti wilayah

Natuna ini menurut pantauanBMKG Ranai waktu itu, disebabkanpertemuan dari pergerakan dan polaangin bagian selatan Sumateramenuju ke arah barat daya yangmelintasi wilayah Natuna.

Kemudian dari arah selatan menu-ju arah timur tenggara yang berasaldari Kalimantan bagian selatan, jugamenuju arah wilayah Natuna. Seh-ingga kedua arah angin ini bertemudi wilayah Natuna. (anz)

Jarak Tempuh ke Rumah Sakit 4 JamPemuda Harus Miliki

Inovasi yang Maju

F-RONI/TANJUNGPINANG POS

TINJAU : Wakil Bupati Anambas Abdul Haris meninjau pasien di RS Bergerak Letung, beberapa waktu lalu.

RONI, AnambasPELAYANAN kesehatan diAnambas, dinilai masih belummemadai terutama pada penderitapenyakit yang harus dilakukanpembedahan.

Sumber koran ini mengatakan,Rumah Sakit Lapangan Palmatak(RSLP) belum memiliki dokterbedah. Menurut sumber yang tidakmau disebutkan namanya itu,setiap pasien yang akan dibedah,harus dibawa ke Rumah SakitLetung, Kecamatan Jemaja.“Padahal jaraknya jauh. Bisamenempuh empat jam perjalananlaut,” sebut sumber itu.

Kondisi kapal Puskesmas kelilingsaat ini sudah memperihatinkan.Harusnya sudah dilakukanperbaikan. Kalau dibiarkan terus-menerus dikhawatirkan rusak danberbahaya saat membawa pasien.

Menanggapi hal itu, Wakil BupatiAnambas Abdul Haris mengatakan,pemerintah tetap dan berusahasemaksimal mungkin untukmemberikan pelayanan kesehatanterbaik terhadap masyarakatnya.

“Semua itu kita sudah serahkankepada dinas terkait untuk melaku-kan pengajuan penambahan dokteryang diperlukan. Dinas sudahmelakukan hal itu. Hanya saja saatini, dari dua rumah sakit yang adadi Anambas yang baru terpenuhidokter ahlinya yaitu Rumah SakitLetung Kecamatan Jemaja. Sedang-kan, untuk RSLP masih dalamproses. Insya Allah tidak lama akanada," ujarnya, kemarin.

Haris menyebutkan, meskipunlain tempat antara RSL Palmatakdan RS Letung, tetapi pelayananuntuk masyarakat Anambas tetapbaik. Apabila ada pasien yangbutuh pelayanan pembedahan bisalangsung ke RS Letung.

“Kalau untuk transportasi kitakan bisa lihat apakah pasien perlu

cepat atau tidak. Kalau memangharus cepat, kita bisa gunakankapal lain atau Puskel yang ada.Kalau tidak mendesak, pasien bisagunakan speedboat atau kapal lainseperti kapal penumpang ruteTanjungpinang Tarempa,” ucapn-ya.

Menurut Haris, proses per-mintaan penambahan dokter tidakbisa secepat yang diinginkankarena semua butuh proses. "Kitaharus surati Menteri dulu sehinggabutuh waktu untuk mendapatkan-

nya," katanya.Sebelumnya, Kadis Kesehatan

Anambas Said M Damrie mengata-kan, dalam waktu dekat akan adapenambahan fasilitas kendaraanuntuk pasien yang sakit di wilayahAnambas.

"Tahun ini fasilitas kesehatan diPalmatak akan ada penambahan diantaranya penambahan satu unitambulans. Insya Allah mobilambulan ini akan sampai November2014 mendatang," bebernya.

Menurutnya, banyak sekali

usulan yang dilimpahkanmasyarakat terhadap DinasKesehatan. Pihaknya terusmerespon keluhan tersebut karenamenyangkut pelayanan kesehatanyang sangat dibutuhkanmasyarakat Anambas.

"Puskesmas ini memang layakuntuk diberikan dua unit mobilambulan. Juga satu unit PuskelLaut. Sebelumnya Puskel Laut inirusak. Saya juga sudah sampaikanke masyarakat Palmatak, alatnyasudah ada,” ungkapnya.***

Page 6: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

6TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014

DELAPAN orang anggotaDPRD Karimun asal daerahpemilihan (Dapil) KecamatanKarimun - Buru, melaksana-kan reses dan bertemu lang-sung dengan masyarakat didapilnya. Tujuannya, untukmendapatkan usulan pem-bangunan tahun 2015.

"Kami mengundangmasyarakat KecamatanKarimun untuk hadirmenyampaikan aspirasiyang akan kami bahasdan perjuangankansaat pembahasan ang-garan 2015," kata AdyHermawan.

Berbagai usulan pem-bangunan disampai-

kan masyarakat,s e p e r t i

Reses Anggota DPRD Karimun Dapil Karimun-Burupembangunan jalan aspalatau semenisasi dan lain-laindiusulkan masyarakat untuksegera dibangun. Atas parti-sipasi masyarakat dalammengusulkan rencana pem-bangunan itu, Ady Her-mawan, menyampaikan apre-siasinya kepada masyarakat.

Reses diselenggarakan digedung Rumpun MelayuBersatu (RMB) selama 1 hari.Sedangkan, reses hari keduaanggota dewan Dapil Ka-rimun dan Buru berangkat keKecamatan Buru. Di Buru,warga menyampaikan sejum-lah permintaan ke anggotadewan.

Di antaranya, pemba-ngunan jalan aspal, se-menisasi jalan, pengadaanlistrik desa dan bantuan alattangkap ikan. Selain itu,warga juga memintapeningkatan insfras-truktur pendidikan dan

kesehatan di daerah itu."Apa yang kami terima ini,

akan kami sampaikan saatpembahasan anggaranAPBD murni tahun 2015 ini.Kita minta pihak Bappe-da Karimun dapatmenyusun rencanakegiatan pemban-gunan sebagaimanusulan yang disam-paikan masyarakat," tegas Ady Her-mawan. ***

Narasi dan Foto :Alrion

Lurah Sei Lakam Barat dan tokoh masyarakat Kecamatan Karimun saat menghadiri masareses DPRD Karimun dapil Karimun-Buru,

Utusan Bappeda Karimun mencatat usulan yang disampaikan masyarakat Karimun saat masa reses DPRD Karimundapil Karimun-Buru.

Kades Parit M Basri beserta masyarakat Parit menghadirireses DPRD Karimun dapil Karimun-Buru.

Lurah Lubuk Semut Daeng Amran menghadiri reses DPRDKarimun dapil Karimun - Buru.

Anggota DPRD Karimun asal daerah pemilihan Karimun-Buru tengah mendengarkan aspirasi masyarakat.

Anggota DPRD Karimun dapil Karimun-Buru, Tahir dan Zuhdiono.

Anggota DPRD Karimun dapil Karimun-Buru, Aloysius dan Syarifudin.

ANGGOTA DPRD KARIMUN DARI DAPIL KARIMUN-BURU, JUMADI DAN DRS ADY HERMAWAN MENERIMA ASPIRASI DARI MASYARAKAT.

Anggota DPRD Karimun dapil Karimun-Buru, H Zainuddin Ahmad dan Isnuriman.

Page 7: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014 7TANJUNGPINANG POS

PEMERINTAH KABUPATEN BINTANDINAS KOPERASI UKM DAN PERINDUSTRIAN PERDAGANGAN KAB.BINTAN

DAFTAR HARGA RATA-RATA BAHAN POKOK DAN BARANG STRATEGISDIWILAYAH KABUPATEN BINTAN

TAHUN ANGGARAN 2014

PASAR TANJUNG UBAN PASAR KIJANG

1 . BERAS

* BULOG 1 KG -Rp -Rp* KUALITAS MEDIUM 1 KG 8.000Rp 9.000Rp* KW ATAS 1 KG 1 .0002Rp 11. 005Rp

2 . GULA PASIR

* LOKAL 1 KG -Rp -Rp* IMPORT 1 KG 9.000Rp 9.000Rp

3 . MINYAK GORENG

* BIMOLI 2 LITER 2 .0007Rp 28.000Rp* FORTUNE 1 LITER 11.000Rp 1 .0002Rp* CURAH 1 KG 11.000Rp 1 .0002Rp

4. MENTEGA

* MENTEGA BLU BAND 1 KG 22.000Rp 2 .0004Rp* MENTEGA KILOAN 1 KG 12.000Rp 11. 005Rp

5. * TEPUNG TERIGU

* SEGITIGA BIRU(kw Medium) 1 KG 8 0. 00Rp 7 5. 00Rp* CAKRA KEMBAR 1 KG 12 5. 00Rp 1 . 002 5Rp

6. DAGING SAPI DAN AYAM

* DAGING SAPI IMPORT 1 KG 80.000Rp 85.000Rp* DAGING SAPI LOKAL 1 KG 12 .0005Rp 12 .0005Rp* DAGING AYAM BROILER 1 KG 3 .0005Rp 3 .0005Rp* DAGING AYAM KAMPUNG 1 KG 45.000Rp 45.000Rp

7. TELUR AYAM

* A ( BESAR ) 1 BUTIR 1.400Rp 1.400Rp* B ( SEDANG ) 1 BUTIR 1.300Rp 1.300Rp* C ( KECIL ) 1 BUTIR 1.200Rp 1.200Rp* TELUR AYAM KAMPUNG 1 BUTIR 2.200Rp 2.200Rp

8. CABE

* CABE MERAH 1 KG 49.000Rp 50.000Rp* CABE HIJAU 1 KG 32.000Rp 32.000Rp

* CABE RAWIT 1 KG 35.000Rp 36.000Rp9 BAWANG

* BAWANG MERAH 1 KG 1 .0002Rp 1 .0002Rp* BAWANG PUTIH 1 KG 15.000Rp 15.000Rp

10 SUSU

KENTAL MANIS (KRIMER)

* MERK PRENJAK KALENG 7.500Rp 7. 005Rp* MERK INDOMILK KALENG 10 2. 00Rp 10 2. 00Rp* MERK BENDERA KALENG 9 2. 00Rp 9. 002Rp

11 BUBUK

* MERK DANCOW 400 Gr 37.000Rp 43 3. 00Rp* MERK BENDERA 300 Gr 43.000Rp 3 . 009 2Rp* MERK SGM 600 Gr 3 .0004Rp 3 .0003Rp* MERK LACTOGEN 750 Gr 7 .0007Rp 81.300Rp

12 GARAM BERYODIUM

* KASAR 1 KG 3.000Rp 3. 000Rp* HALUS 1 KG 4.000Rp 4.000Rp

13 KACANG KEDELAI

* EKSPOR/IMPOR 1 KG 1 .0000Rp 1 . 000 0Rp* LOKAL 1 KG -Rp -Rp

14 KACANG HIJAU 1 KG 20.000Rp 20 0. 00Rp15 KACANG TANAH 1 KG 1 .0009Rp 1 . 009 0Rp16 MIE INSTANT BUNGKUS 2 0. 00Rp 2 0. 00Rp17 IKAN ASIN TERI 1 KG 60.000Rp 60.000Rp19 JAGUNG PIPILAN KERING 1 KG -Rp Rp

(bukan untuk pakan unggas)

20 GAS ELPIJI 3 KG 16.000Rp 16.000RpHARGA BARANG STRATEGIS

1 SEMEN

- SEMEN TIGA RODA ZAK 65.000

6 .0002

Rp 6 .0009Rp- SEMEN PADANG ZAK Rp -Rp- SEMEN HOLCIM ZAK 65.000Rp 6 .0008Rp

2 BATU BATA

- BATAKO BUAH 2. 000Rp 2.000Rp- BATA MERAH BUAH 1.700Rp 1.700Rp

3 BESI (FULL)

- 6 mm BATANG 25.000Rp 20.000Rp- 8 mm BATANG 3 .0005Rp 36.000Rp- 10 mm BATANG 6 .0008Rp 60.000Rp- 12 mm BATANG 95.000Rp 8 . 007 5Rp

4 PUPUK NON SUBSIDI

- UREA KG 8.000Rp 8.000Rp- SP KG 6.000Rp 6.000Rp

NO JENIS BARANG SATUANHARGA ( Rp )

Tanjungpinang, 20139 September

KEPALA DINAS KOPERASI, UKMPERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

KABUPATEN BINTAN

EDI PRIBADI, SE, MMPembina Utama Muda

NIP.19630616 198909 1 003

25.000

Cabut Gigi ................................................. dari halaman 8dan dan Puskesmas SriBintan Teluksebongdiwakilkan dr Adrian saatakan memulai acara.

Aditya GM Admin PTBRC diwakilkan Machsunsebagai Manager Opera-tional Port BBT and CD, PTBRC menyampaikan,kegiatan bakti sosialmerupakan program rutindari PT BRC sebagaibentuk perhatian kepadamasyarakat. BRC, fokuspada program pendidikan,ekonomi masyarakat desadan bakti sosial sepertimemberikan pelayanankesehatan gratis. “Jikaketiganya telah dipenuhi,kita pasti sejahtera,”katanya.

Kegiatan ini, ditegaskanMachsun bukan mengambilalih tugas pemerintah,namun berperan membantupemerintah dalam pemban-gunan daerah misalnyapemeriksaan kesehatanbalita dengan membagikansusu. “Program lain sedang

dipikirkan seperti pemerik-saan kesehatan untuklansia,” katanya.

Trisno Kaur Tantrib DesaEkang Anculai mengatakankegiatan bakti sosial sudahpernah dilakukan oleh PTBRC, dan harapannya terusberkelanjutan. “Kita jugamasuk dalam pembinaandari BRC, dari program CD-nya,” tuturnya.

“Kendalanya, adabeberapa masyarakat tidakbisa hadir pagi hari, selainkendaraan (tidak punya),juga karena kerja di PT,”Trisno menjawab Tanjung-pinang Pos.

Di kesempatan itu, BRCmengikutsertakan drJeanny Katherina KepalaPustu Bintan Buyu bersamadua rekannya yakni drAdrian (dokter umumpuskesmas Sri Bintan) dandr Riki (dokter gigi).

dr Jeanny KatherinaKepala Pustu (PuskesmasPembantu) Bintan Buyumengatakan kegiatan yang

diadakan PT BRC sangatmembantu masyarakat. Dariserangkaian pemeriksaanditemukan beberapapenyakit serius setelahmasyarakat membuka diridan mau memeriksakankesehatannya.

“Ternyata tidak hanyapenyakit primer. Kegiatanini sungguh telah membuatmasyarakat mau berbagikeluhannya dan kita(petugas medis) akanmembantu untuk memecah-kannya,” kata dokterdengan metode pengoba-tan tradisional meng-gunakan media tanah.

Dokter yang pernah hadirsebagai narasumber diTalkshow dr OZ Indonesiadi salah satu televisi swastaini mengatakan setelah iniakan diadakan pemeriksaanberikutnya, baik di puskes-mas atau pustu.

“Terus di-follow up(tidak berhenti di sini). Sayaperhatikan kesadaranmasyarakat akan kesehatan

sudah mulai meningkat,”katanya.

Pantauan Koran Ini,untuk pemeriksaan umumdan balita dilakukan dalamsatu ruangan.

Di mana, setelah diperik-sa tensi atau tekanan darah,masyarakat langsung dicekkesehatannya oleh dokterumum.

Sedangkan untuk balita,setelah ditimbang beratbadannya dan diukur tinggibadannya, balita kemudiandiberikan susu.

Untuk masyarakat yangmemeriksakan giginya,dilakukan di ruanganterpisah.

Setelah diperiksatensinya, dokter memutus-kan apakah langsungdicabut atau hanyadiberikan obat?

Abdullah warga setempatmengaku senang denganpemeriksaan gigi, apalagibanyak usia lansia yanggiginya sudah mulaigoyang. ***

surfing Bintan sendiri tidakbanyak yang ikut, karenamemang windsurfing ini ber-beda dengan turnamen kitesurfing. “Kita hanya turun-kan 4 atau 5 atlet saja, karenamemang olahraga ini lebihberat tantangannya dantidak semua atlet kite surfingbisa mengikutinya. Namunkami tetap semangat dan ber-harap akan mendapatkan ha-

sil terbaik di event tersebut,saat ini kami tengah melaku-kan latihan meskipun ombakdan angin tidak sekuat dansebesar pada Desember mendatang,” tambahnya.

Sementara itu, Kepala Di-nas Pariwisata dan Kebu-dayaan Bintan, Luki ZaimanPrawira yang dikonfirmasiterkait hal tersebut mengata-kan bahwa pihaknya sangat

senang Gunung Kijang men-jadi tuan rumah event terse-but. Meskipun sudah beber-apa kali dilaksanakan di Bin-tan, namun di lokasi terdahu-lu tidak terekspose luas.

“Kami bangga menjadituan rumah olahraga tersebutdan berharap akan berjalandengan baik nantinya. Den-gan adanya event ini kamiharapkan wisatawan akan

banyak yang berkunjung keBintan, khususnya di ka-wasan pariwisata sepanjangPantai Trikora hingga Kaw-al,” terangnya. Dikatakannyajuga, sampai dengan saat ini,sudah ada peserta dari 10negara yang sudah memas-tikan diri hadir. Ia berharapjumlah peserta akan lebihbanyak lagi dan atlet lokaljuga dapat ikut serta. (aan)

Jadi Tuan ................................................... dari halaman 8

Peresmian TBC ...................dari halaman 8mengatakan, sudah menegurBPMPD untuk menyelesaikanmasalah pengurusan periz-inan Trikora Beach Club diTrikora, Gunung Kijang. Jika,belum selesai, ia meminta pi-hak hotel untuk menghenti-kan aktivitas pembangunan.

“Surat sudah dilayangkan(ke BPMPD), kalau sampaiakhir bulan ini belum diurus,maka peresmian tidak bisa di-lakukan,” tegasnya.

Sementara, Kepala BPMPDBintan Mardiah mengatakan,perizinan Trikora Beach Clubsedang pengurusan, sehing-ga diharapkan akhir bulansudah selesai semua masalahperizinan.

Mardiah menambahkan me-

ngingat pihak TBC masih me-minta rentang waktu untukmengurus izin di PenanamanModal Asing (PMA) di kantorBadan Koordinasi PenanamanModal di Jakarta. SehinggaMardiah beralasan pihak TBCminta waktu hingga akhir bu-lan Oktober ini. “Dipastikandalam waktu dekat sudah sele-sai perizinannya,” terang Mar-diah singkat saat dihubungi.

Saat ini, sambung Mardiahpersoalan izin di pusat sudahselesai dilakukan PT Kallaseysebagai pengelola TrikoraBeach Club (TBC) di Bintan.Hanya saja, masih mengurusbeberapa perizinan di daerah.Mardiah menejelaskan pi-haknya tidak akan memperlam-

bat perizinan terkait akandiresmikan hotel TBC di Bin-tan.

“Kami terus memfasilitasimereka agar cepat selesai. Se-hingga bisa digunakan untukevent windsurfing yang akandigelar akhir tahun ini di loka-si itu,” tutupnya.

Sebelumnya, Komisi I DPRDBintan melakukan sidak, Sela-sa (21/10) dan menemukan be-berapa resort di Kawasan pari-wisata pantai timur Trikora,tidak memiliki izin. Tiga resorttersebut adalah Trikora BeachClub, Lakora Resto dan YYResort di Desa Telukbakau.

Dari sidak itu, dewan mem-inta agar pemilik resort segeramelengkapi perizinan. ***

TANJUNGUBAN - Dua or-ang pengguna narkoba yangdikabarkan adalah wargaTanjunguban, Bintan Utaradikabarkan ditangkap pihakKepolisian Daerah (Polda)Kepri pada Selasa (28/10).Menurut informasi dari salahsatu warga, kedua orangyang diamankan merupakantarget operasi dari Polda Ke-pri.

“Ya ada 2 warga Tanjun-guban di tangkap, satu ter-tangkap di Batam dan satulagi ditangkap di rumahnyadi Tanjunguban. Merekayang ditangkap berinisial R

dan I,” ungkap narasumberyang tidak ingin disebut na-manya tersebut.

Pada penangkapan terse-but, sambungnya, polisi ber-hasil mengamankan sabu danganja dalam jumlah paketkecil. Namun untuk pastinyaia tidak mengetahui pastijumlahnya.

“R itu ditangkap sekitarSelasa siang, kalau I di-tangkap di Batam. R sendiriditangkap berdasarkan pe-ngembangan dari I yang ter-tangkap terlebih dahulu,”tambahnya.

Sementara itu, Kasat Nar-

koba Polres Bintan, Iptu Hen-dri Dwi S yang dihubungi,Kamis (30/10) melalui sam-bungan telepon, membenar-kan adanya penangkapantersebut, namun ia tidakmengetahui detil penangka-pan dan barang bukti yangdiamankan.

“Itu hasil pengembangandari Polda, bukan Polres Bin-tan. Sehingga kami tidak tahuseperti apa kronologisnya,”singkatnya.

Saat ditanya tentang bara-ng bukti yang diamankanberupa sabu dan ganja, iamenjawab tidak mengetahuipersis.

“Mungkin lah itu (bukti)nya,” tambahnya lagi. (aan)

Polda Amankan Dua Warga BintanTerkait Kasus Narkoba

Kijang Kota DiharapkanMasuk Lima Besar

Penilaian Karang TarunaTingkat Nasional

BINTAN - Kasubid KarangTaruna Kementerian Sosial(Kemensos) RI, Lis Indriatididampingi Ketua KarangTaruna Kepri Said M Idrismeninjau kerajinan tanganmilik Karang Taruna KijangKota di Kelurahan KijangKota, Kecamatan BintanTimur, Selasa (28/10). Dari kunjungan tersebut,Said berharap Karang Taru-na Kijang Kota mendapatperingkat 5 besar di tingkatnasional.

Said mengatakan, KarangTaruna Kijang Kota telah

menjadi salah satu contohbaik buat Karang Tarunabaik di kota maupun kabu-paten lainnya di ProvinsiKepri.

Karena itu diharapkanKarang Taruna KelurahanKijang Kota menjadi perwak-ilan Provinsi Kepri dan kelu-ar sebagai yang terbaik.

“Karena kreativitas ka-wan-kawan kita di KarangTaruna Kijang Kota, sehing-ga di kerajinan tangan itudapat dipasarkan, disosal-isasikan atau dapat diketahuioleh masyarakat luas,” se-

butnya.Katanya juga, kreatifitas

pemuda di Provinsi Kepritidak kalah dengan pemudayang ada di provinsi lainnyaseperti di daerah Jawa mau-pun provinsi lainnya.

Ketua Karang Taruna Ki-jang Kota Yudi Cahyadi jugamengharapkan yang sama.

“Saya berharap semogadapat memberikan penilaianyang objektif agar KarangTaruna Kijang Kota dapatmeraih 5 besar di tingkat na-sional nanti,” harapan Yudisembari tersenyum.

Di kesempatan itu, KepalaDinas Sosial Provinsi KepriEdi Rofiano melalui KasiKelembagaan Igun BastariHariguna mengaku, bahwa

Karang Taruna Kijang Kotasalah satu yang terbaik darikarang taruna yang ada diKepri. Karena itu, KijangKota mewakili Provinsi Ke-pri di tingkat nasional.

“Saya berharap KarangTaruna Kijang Kota bisamemberikan terbaik buat Ke-pri,” harapannya.

Saat penilaian, terlihat ha-dir Ketua Karang TarunaBintan Arif Sumarsono, Ket-ua Karang Taruna Kepri SaidM Idris beserta pengurusKarang Taruna Kijang Kota.Kemudian hadir pula Seket-aris Lurah Kijang Kota ImamHidayat dan perwakilan Di-nas Sosial Provinsi Kepri,Kasi Kelembagaan Igun Bas-tari Hariguna. (dri)

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

MENINJAU: Ketua Karang Taruna Provinsi Kepri Said M Idris sedang mendengarkan pemaparan dari tim peninjau, yakniKasubid Karang Taruna Kemensos, Lis Indriati, Selasa (28/10).

Page 8: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

PRO BINTANJUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 20148 TANJUNGPINANG POS

Nama Pengirim :No. Telepon/HP :

..........................................................................

..........................................................................

2015. Caranya mudah, cukup isi dan potong kupon dukungan

ini, lalu kirimkan ke Harian Tanjungpinang Pos, Kompleks Pinlang

Mas No. 14 Jalan DI Panjaitan Batu 9 Kota Tanjungpinang

Dihitung berdasarkan kupon polling yang masuk ke Tanjungpinang Pos sampai pukul 16.30 setiap Minggu & Rabu.

Total kupon dukungan:

Informasi dan layanan: Abas 085264072581

POLLING BAKAL CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI BINTAN KUPON DUKUNGANANDA, para pembaca bisa berpartisipasi di Polling

Bakal Calon Bupati & Wakil Bupati Kabupaten Bintan

Polling ini tidak bersifat ilmiah, hanya mencerminkan opini pembaca yang ikut berpartisipasi.

Nama Bakal Calon Bupati & Wakil Bupati Bintan Pilihan Anda:......................................................................................................

22,77 %

22,47 % 16,92 %18,42 % 10,43 % 5,84 %

13.573

DALMASRIAGUS W KHAZALIK LAKSAMANA INDRA S

APRI SUJADI

2,95 %BOBBY

Peresmian TBC Terancam DitundaBPMPD Sebut Bulan

Ini Izin Selesai

KOMISI I DPRD Bintan te-lah menegur Badan Penana-man Modal dan PromosiDaerah (BPMPD) Kabupa-ten Bintan mengenai pem-bangunan Trikora BeachClub (TBC). Pasalnya, hotelyang sedang pembangunan

SUHARDI, Bintan

BINTAN - Untuk tahun 2014ini, Kecamatan Gunung Ki-jang, Bintan menjadi tuanrumah penyelenggaraan RSOne World Windsurfing Ch-ampionship yang akan dise-lenggarakan pada Desembermendatang.

Deni (26) salah satu atletsurfing dari Bintan mengata-kan, bahwa untuk kali perta-ma Gunung Kijang menjadituan rumah tersebut setelahevent tersebut dilaksanakansetiap tahun di kawasan pan-

di Jalan Bahari Trikota, Ke-camatan Gunung Kijang itu,belum mengantongi IMB,SIUP, HO dan SITU, izin loka-si maupun tanda daftar usa-ha pariwisata (TDUP).

Daeng M Yatir Wakil Ket-ua Komisi I DPRD Bintan

Gunung Kijang

Jadi Tuan RumahWindsurfing

tai Mana-mana Beach Club,Nirwana Lagoi.

“Event tersebut akan di-laksanakan di Trikora BeachClub, Desa Mengkurus, Gu-nung Kijang. Untuk tanggalpelaksanaan belum dipasti-kan karena panitia sedangmelakukan analisa anginyang tepat untuk pelaksan-aan turnamen,” terangnya,Kamis (30/10).

Dikatakannya, untuk atlet

Lanjut ke Hal 7

Lanjut ke Hal 7

SEBUAH tendamengatap puluhankursi warna biru,

terlihat sudah terisi dengankehadiran bapak-bapak danibu-ibu yang memenuhiundangan pihak desamelalui masing-masing

Bakti Sosial Kesehatan dari PT BRC

Cabut Gigi hingga Bagikan SusuPuluhan pria dan wanita dewasa serta ibu-ibu mengendong anaknya berkerumun di

halaman balai Desa Ekang Anculai,Kecamatan Teluksebong, Kamis (30/10).

Mereka datang untuk mendapatkanpelayanan kesehatan gratis. Mulai

pemeriksaan tensi atau tekanan darah dancabut gigi. Sedangkan balitanya, ditimbangberat dan diukur tinggi badan serta setelah

itu diberikan susu.

kadusnya. Puluhan wargatiga dusun terlihat tidaksabar mendaftar setelahpenyelenggara kegiatanbakti sosial PT BRCdiwakilkan Machsun dan

Lanjut ke Hal 7

F-SLAMET/TANJUNGPINANG POS

TIMBANG: Seorang balitaditimbang berat badannyasebelum diberikan susu.

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

MENDADAK: Sekretaris Daerah Bintan H Lamidi mendadak meninjau proyek pembangunan kantor Camat Bintan Timur, Kamis (30/10). Lamidijuga mendadak mendatangi lokasi pembangunan SD Negeri 003 di Kampung Sungai Kecil, Kecamatan Teluk Sebong.

SLAMET, Bintan

Page 9: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014

04.26

17.50

11.48 15.08

19.01

Dinas PUProvinsiDisindir

DESI LIZA P,Tanjungpinang

Lis Bela Anak Buah

WALI Kota Tanjungpinang,Lis Darmansyah membelaanak buahnya, Kepala DinasTata Kota Kebersihan Perta-manan dan Pemakaman KotaTanjungpinang, AlmazuarAmal yang dinilai banyakkalangan kebijakannya soalpengerjaan median jalan han-ya proyek mubazir. Malah,terkait bentrok perencanaandengan Dinas PekerjaanUmum (PU) Provinsi Kepri,Lis juga menyebut karenadua pihak sama-samamengedepankan ego sek-toral.

“Saya menilai hanya kare-na adanya ego sektoral di

TANJUNGPINANG - Migrasi atau perpin-dahan penduduk dari dan ke Tanjungpinang

cukup tinggi setiap bulan. Tercatat di Di-nas Kependudukan, setiap bulannya

pengurusan surat pindah, baik yangbaru datang maupun akan pindah

mencapai angka tiga ribu sampaiempat ribu orang. Hanya,

kecenderungannya, lebih bany-ak pendatang baru daripadamereka yang pindah.

Sekretaris Dinas Kepen-dudukan dan Pencatatan Sipil(Disdukcapil) Kota Tanjung-pinang, Al Akmal Amal saatditemui di ruangannya ke-marin mengatakan, angkayang tercatat di disdukmerupakan angka pengu-rusan atau pelaporan

Saya menilai hanya karena adanyaego sektoral di antara dua intansi

tersebut (Dinas Tata KotaTanjungpinang dan Dinas PU

Provinsi)sehingga tidak

ada sinkronisasi.Upaya PU

Provinsi tentukami setuju danhargai, hanyakarena ini di

kawasanPemerintah

KotaTanjungpinang,

maka perludibicarakan.

H LisDarmansyah,

Wali KotaTanjungpinang

antara dua intansi tersebut(Dinas Tata Kota Tanjungpi-nang dan Dinas PU Provinsi)sehingga tidak ada sinkronisa-si. Upaya PU Provinsi tentun-ya kami setuju dan hargai,hanya karena ini di kawasanPemerintah Koa Tanjungpi-nang, maka perlu dibicara-kan,” kata Lis, Kamis (30/10).

Lis menegaskan, pekerjaanDinas Tata, Kebersihan, Per-tamanan dan PemakamanKota Tanjungpinang meng-ganti pagar taman mulai darisimpang Lembah Purnamaatau dekat jembatan Mal Ra-mayan sampai simpang Pam-edan merupakan upaya mena-ta perwajahan kota. Tetapi,sebagian pekerjaan, tepatnyadi depan eks kantor gubernurtidak bisa dilanjutkan, karenabelakangan pelebaran jalanjuga akan dilakukan oleh Di-nas PU Provinsi.

Dinas PU Provinsi Keprirencananya akan melakukanpelebaran jalan tahun 2015

Pendatang Baru Banyak,yang Pindah Juga Tak Sedikit

pindah. Sebab, setiap akan pindah atau barudatang di satu daerah, warga harus melaporuntuk mendapatkan identitas berupa kartutanda penduduk (KTP dan Kartu Keluarga(KK).

nduduk yang datang maupun keluar KotaTanjungpinang mengalami penurunan 10persen. Penurunan ini terjadi pada bulanyang sama yaitu September dan tahun ber-beda yakni 2013 lalu dengan 2014 sedangberjalan.

Data pada September 2014, pendatang baruke Tanjungpinang tercatat mencapai 3.753 or-ang. Sementara, yang mengurus surat pin-dah atau keluarga Tanjungpinang, jumlahjuga banyak mencapai 2.790 orang.

Memang, angka pendatang baru tetap leb-ih tinggi dari mereka yang pindah dari

Lanjut ke Hal 10

Lanjut ke Hal 10

Al Akmal Amal

F-ANDRI/TANJUNGPINANG POS

KECELAKAAN: Persimpangan di Batu 8, tepatnya di depan BLK, rawan kecelakaan.Kemarin, mobil Honda Jazz diseruduk dari belakang oleh mobil lain. Beruntung, tidakada korban jiwa dari kejadian ini.

Page 10: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

TANJUNGPINANG POS10 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014

Lis ..................................................dari halaman 9

TANJUNGPINANG - Sidang ka-sus dugaan korupsi pengadaanlahan sekolah terus bergulir. Rabu(29/10), giliran Gustian Bayu, Sek-retaris Tim 5 yang bertugas me-nilai harga tanah dihadirkan di per-sidangan. Kali itu, merupakansidang perdana bagi Gustian Bayuselaku terdakwa.

Saat itu, agenda sidang masihberupa pembacaan dakwaan olehJaksa Penuntut Umum Zaldi Akri.Gustian Bayu didakwa bekerjasama dengna Dedi Chandra, Sek-retaris Tim 9 yang tugasnya un-tuk Pembebasan tanah.

Dakwaan untuk Gustian Bayutidak jauh beda dengan dakwaanuntuk Dedi Chandra sebelumnya.Hanya, Gustian Bayu terungkaplebih banyak mengikuti perintahDedi Chandra selaku atasannya.Dari dua tim itu, Gustian Bayumemang bawahan Dedi Chandra.

Saat mendengarkan dakwaan,Gustian Bayu tampak lebih bany-ak tertunduk. Sesekali, ia me-nolehkan pandangan ke arah jak-sa.

Dalam kasus ini, hanya dua or-ang jadi tersangka. Cuma bebera-pa pejabat Pemko Tanjungpinangsudah dihadirkan jadi saksi, dalampersidangan terpisah untuk DediChandra. Di antaranya, KepalaDinas Perhubungan dan Komuni-kasi Informasi, Wan Syamsi, yangsaat itu menjabat ketua tim 9. Syaf-rial Evi, Asisten PemerintahanKota Tanjungpinang juga sudahikut memberikan keterangan dipersidangan. Saat itu, jabatannyasebagai anggota di tim 9. Bahkan,mantan Wali Kota Tanjungpinang,Suryatati A Manan juga dihadir-kan memberi kesaksian.

Pengadaan lahan sekolah diKampung Bangun Sari, Kelurah-an Pinang Kencana itu dilakukanpada 2009 lalu. Saat itu, anggaranpembebasan lahan mncapai Rp5.172.640.000. Sementara, tanahyang akan dibebaskan seluas 3,4hektare. Lebih luas dari permintaan

TANJUNGPINANG - Seban-yak 15 pelaku usaha kecil me-nengah (UKM) datang keTanjungpinang melakukanstudi banding, kemarin. Tern-yata, mereka tergabung dalamkepesertaan workshop danvisitasi finalis Wira UsahaBengkulu yang menjadi bi-naan Bank Indonesia. Merekameninjau dua tempat UKM diTanjungpinang, yakni CitraSari Snack dan Catering diJalan Delima Tanjungpinangdan UKM Mart Koperasi Jan-natul Ummahati Shobirin(JUS) di Jalan Cempedak.

Diketahui, dua UKM ini,juga merupakan binaan BankIndonesia bekerja sama den-gna Batam Pos EntrepreneurSchool (BPES). Kedua UKM

Tanjungpinang. Perbedaannyacukup signifikan, mencapai ang-ka seribu lebih.

Bila dibandingkan dengan ang-ka kedatangan dan perpindahanpenduduk pada bulan sama tahunlalu atau Year on Year (YoY), gam-baran hampir sama juga terlihat.Angka pendatang baru tetap leb-ih banyak dari mereka yang memi-lih pindah. Memang, jika data YoYdibandingkan, terjadi penurunansekitar 10 persen. Kedatangan keTanjungpinang pada September2013 lalu tercatat 4.438 orang. Se-mentara, penduduk keluar menca-pai 3.275 orang atau jiwa.

Menurut Al Akmal Amal, pen-

duduk yang datang ke Kota Tan-jungpinang berasal dari berbagaidaerah. Dominan, berasal dari Pu-lau Jawa. Kemudian, ada juga dariKalimantan.

Penduduk BertambahSementara itu, jika dilihat total

jumlah penduduk, dari tahun 2013terjadi penambahan jumlah pen-duduk Tanjungpinang sebanyak8.400 orang. Saat ini, tercatat jum-lah penduduk Tanjungpinang ter-catat 237.318 orang. Sementara,tahun 2013 lalu, mencapai 228.918orang.

Jika dilihat dari jenis kelaminnya,pendatang baru di Tanjungpinang

lebih banyak laki-laki. Tercatat,laki-laki mencapai 4.421 orang,sementeara perempuan 3.979orang.Begitu juga jumlah pen-duduk Tanjungpinang secara ke-seluruhan. Saat ini, jumlah pen-duduk laki-laki tercatat mencapai116.256 orang, sementara perem-puan 112.662 orang.

Lalu, apa motivasi kedatanganpendatang baru ke Tanjungpi-nang? Al Akmal, menduga, moti-vasinya untuk mencari pekerjaan.Memang, dibanding denganBatam, lowongan kerja di Tanjung-pinang hanya sedikit. Tapi, terbuk-ti, mereka yang datang terbilangusia produktif. (dri)

Pendatang ......................................dari halaman 9

mendatang, sebagai terusan jalanDompak. Dengan begitu, nantin-ya posisi median jalan di kawasantersebut akan berubah. Tentu, jikadilanjutkan sekarang, pengerjaanmedian jalan akan sia-sia.

Lis sendiri mengakui belummengetahui pasti, apakah peker-jaan tersebut akan dipindahkan kelokasi lain atau dipadatkan peker-jaannya dengan mengubah drafatau rencana pekerjaan. Tentu,kata Lis, bila memungkinkan pe-kerjaannya dipadatkan, itu jugabisa jadi satu solusi. Namun, Di-nas Tata Kota harus mendapatkanpersetujuan tertulis dari BadanPengawasan Keuangan dan Pem-bangunan (BPKP) perwakilan Ke-pri.

“Bila diperlukan Dinas TataKota, Kebersihan, Pertanaman danPemakaman meminta pendampin-gan dari BPKB mengenai hal ini,”paparnya.

Terkait dengan penggantianpagar besi jadi beton, Lis mene-gaskan, tujuannya hanya untukmemperindah perwajahan Tan-

jungpinang. Ditegaskannya,penggantian itu sangat wajar. Disisi lain, itu juga jadi bagian pen-capaian visi-misi yang ia embandengan wakilnya, untuk mencip-takan kawasan yang ramahlingkungan. Lis sempat menggam-barkan, pagar besi yang sebelum-nya ada, sudah banyak yang di-makan usia dan berkarat. Bahkan,beberapa sudah dalam kondisipatah. Karena itu, dibandingmelakukan perawatan yang biay-anya juga mahal, maka sekaliandiganti dengan beton.

Nah, pekerjaannya tak hanyasekadar mengganti pagar. KataLis, median jalan akan ditumbuhipohon-pohon yang berbunga dantentunya memberi keindahantersendiri di sepanjang jalan ini.Terlebih, sebelumnya Pemko Tan-jungpianng sudah menjalin kerjasama dengan Universitas GajahMadah (UGM) dari falkultas Ke-hutanan. Intinya, perlunya, ka-wasan taman median jalan ditum-buhi bunga-bunga.

Seperti diberikan sebelumnya,

beberapa kalangan terusmenyoroti bongkar pasang pagarmedian jalan ini. Bahkan, disebut-kan, pengerjaan proyek ini hanyabentuk penghamburan uang. Be-lum lagi, dengan dibuat pagar be-ton ke depan, bunga yang ada dimedian jalan pun akan tertutuppagar beton.

“Pagar besi yang kemarinmasih bagus. Bila alasan merekapemeliharaan yang harus diang-garkan, apakah dengan pagartembok tidak melakukan pemeli-haraan dengan pengecatan ditahun berikutnya? Pasti sama.Artinya, anggaran Rp 801 juta itupemborosan," kata Ashady Se-layar, Wakil Ketua Komisi IIIDPRD Tanjungpinang.

Sampai kemarin, terlihat pe-ngerjaan sudah terus berjalan.Penyusunan bata merah untukpagar median jalan sudah bany-ak yang terlihat berdiri. Proyekini menghabiskan anggaran Rp801 juta dari pagu anggaranyang sebelumnya tersedia Rp 850juta. ***

UKM Provinsi Bengkulu StudiBanding ke Tanjungpinang

ini merupakan KelompokTuah Dua Sebilik yang baru-baru ini diseleksi untuk pem-binaan UKM itu.

Ketua Kelompok Tuah DuaSebilik, Ir Kartika Kusumastu-ti mengatakan, kunjungan pel-aku UKM dari ProvinsiBengkulu, tentu membuatmemberi motivasi bagi dirinyasendiri. Sebab, selain menda-pat kunjungan, ada juga dis-kusi untuk saling jadi masu-kan untuk pengembangan us-aha masing-masing.

Diskusi itu soal pengem-bangan UKM itu sempat dige-lar di Cafe D’Pohon di JalanSoekarno Hatta Tanjungpi-nang. Mereka pun saling ber-tukar informasi, mulai dariproduk sampai kisah sukses.

Saat itu, UKM dari ProvinsiBengkulu menunjukkan pastagigi berbahan cangkang ke-rang, kompos, dan aneka ola-han cabai. Saat itu, di antaraproduk yang terlihat, yakniserbuk atau bubuk cabai, gulaaren atau nira dan minumanserbuk dari jahe merah. Dalamkesempatan sama, KelompokTuah Dua Sebilik juga menun-jukkan hasil olahannya. Diantarnaya, kerupuk atom ser-ta aneka keripik. Ada pula je-nis minuman yang juga diper-lihatkan saat itu, yakni siruprosela.

“Hasil pertemuan kemarin,mereka berharap ke depannyabisa ada kerja sama antara kit.Kita juga berharap sama,” kataKartika. (dri)

TANJUNGPINANG- Badan Pe-layanan Perizinan Terpadu danPelayanan Modal (BPPTPM)Kota Tanjungpinang menghen-tikan pembangunan tower diDompak, kemarin. Tower itu di-anggap tidak berizin dan dekatdengan perkampungan warga.

Penyetopan saat itu dilaku-kan BPPTPM dengan didamp-ingi Satpol PP. Kabid PerizinanTertentu BPPTPM Kota Tan-jungpinang, Sugiarto mengata-kan, tower yang dibangun diwilayah Kampung Taman Siam-bang itu tidak memenuhi stan-dar izin. Tower itu diketahuimilik PT Tower Bersama Group.

Saa t pener t iban , pe tugaste tap mengupayakan per -suasif, sehingga tidak terjadiker ibutan . Saa t pe tugas da-

Pembangunan TowerDisetop BPPTPM

tang, penanggung jawab pro-yek memang tidak berada dilokasi.

Saat itu, Sugiarto yang me-waki l i BPPTPM langsungmenggembok batas pagar. Su-giarto menjelaskan, penyege-lan dilakukan sampai ada pen-gurusan izin.

“Sekarang sedang d igem-bok kunc inya ada d i saya .Karena izinnya ada di BLH. Se-benarnya waktu rapat pertamadi kantor gubernur bahwa ke-tika tower tersebut dibangunsudah dikatakan harus keluardulu IMB. Apalagi tower terse-but memi l ik i ke t inggian 72meter,” terang Sugiarto.

“Sebenarnya kita bisa sajamerobohkan . Tap i d iber ikesempatan lah agar ketemu

dulu sama kita. Seluruh peral-a tan sudah dikeluarkan jadisudah t idak ada yang ker jalagi,” tambah Sugiarto.

Saat itu, kontraktor pun dis-uruh pulang saja. Diingatkan,pengerjaan tidak boleh dilan-jutkan.

“Ini kita tertibkan langsungbersama Kasatpol karena tow-er ini tidak memiliki izin. Diber-hentikannya pembangunan inikarena pihak tower belum jelasmemberikan keterangan padaBP2T atau Dinas Tata Kota,”tambah Omrani, Kabid Tran-stib Satpol PP yang ditemui dilapangan.

Ternya ta , saa t in i p rosespengurusan izin pembangunantower mas ih da lam domainBLH. (ika)

Terungkap, Gustian IkutKata Dedi Chandra

TANJUNGPIANNG - PemerintahKota Tanjungpinang menggelarperingatan Tahun Baru Islam 1Muharram 1436 H, Rabu (29/10),di lapangan Pamedan A Yani. Per-ingatan kali ini mengundang ustazkondang yang juga idolamasyarakat Indonesia yang wajah-nya kerap menghiasi layar televi-si yaitu Ustaz Wijayanto.

Ustaz Wijayanto merupakansalah satu ulama Indonesia yangterkenal dengan ceramah dan hu-mor cerdasnya. Hal inilah yangmembuatnya dikenal masyarakatIndonesia apalagi ceramah kerapdibumbui komedi yang kritis se-suai dengan realita yang ada.

Kehadiran Ustaz Wijayantomemberikan siraman rohani yangdibawakan dengan sangat apik.Tak heran, saat sang ustaz mulaimemberikan tausiyahnya,masyarakat pun berdesak-desakaningin mengambil posisi palingdepan agar bisa melihat lebih de-kat Ustaz Wijayanto.

Hal tersebut membuat UstazWijayanto tersentuh, betapa ke-

TANJUNGPINANG- Satuan Poli-si Pamong Praja (Satpol PP) tern-yata tidak langsung membuanggerobak pedagang kaki lima (PKL)ke tempat pembuangan akhir(TPA) sampah. Hanya, bagi yangsudah berulang-ulang dianggapmelanggar, memang sanksinyagerobak akan dibuang ke TPA.

Kemarin, tampak beberapa PKLdatang lagi mengambil gerobakn-ya. Hanya, ada juga pedagangyang membiarkan gerobaknya ter-biar dan tidak diambil lagi. Bah-kan, terlihat sudah ada yanglapuk.

Kepala Bidang Oprasional danTrantib Satpol PP Kota Tanjung-pinang, Omrani, kemarin menga-takan, memang tidak semua ger-obak dipulangkan. Ketentuannya,bagi mereka yang baru sekali me-langgar atau belum terdata padapenertiban sebelumnya maka ber-hak untuk mendapatkan kembaligerobaknya. “Kita tetap pulang-kan kalau yang terdata baru seka-li. Tapi kalau sudah berulang kaliditertibkan masih juga tidak di-indahkan tidak bisa kita pulang-kan. Risikonya ya harus dibuangke TPA,” terang Omrani.

Hal sama ditambahkan Koman-dan Regu Pelayanan dan Penert-iban, Dian Asmara Siregar. Dika-takannya, saat itu masih ada 11gerobak yang tersisa dan tidakdiambil pemiliknya. Biasanya, ger-obak yang dibiarkan tertinggalbegitu saja, merupakan gerobak

lahan dari Dinas Pendidikan yanghanya mengajukan lahan 1 sam-pai 2 hektare.

Sesuai dakwaan jaksa, Gustianpun terancam hukum minimalsatu tahun penjara dan palinglama 20 tahun sesuai pasal Pasal3 UU No 31 tahun 1999 tentangPemberantasan Tindak PidanaKorupsi sebagaimana telah di-ubah menjadi Undang-undangnomor 20 Tahun 2001 tentang

Perubahan atas UU Nomor 31tahun 1999 tentang Pemberan-tasan Tindak Pidana Korupsi.Bahkan, ia juga terancam mem-bayar ganti rugi untuk negaradan perampasan harta milik prib-adinya sesuai pasal 18 UU yangsama. Sementara itu, dalam sidangterpisah sebelumnya, Dedi Chandrabersikukuh penetapan harga nilai tah-an merupakan keputusan bersamaatau kolektif kolegial. (ika)

Ternyata, Tak Semua Gerobak Dibuang

mereka yang sudah berulang-ul-ang melanggar.

Lantas, apa tanggapan peda-gang? Tanjungpinang Pos sem-pat mencoba mendatangi satuPKL yang menjual buah duku diJalan Brigjen Katamso, Junaedi.Dikatakannya, untuk menganti-sipasi lapaknya tidak diangkut,ia menyimpan gerobak di bela-kang ruko.

“Kalau dipikir capek ya capekharus buka tutup. Siang harisaya tak jualan. Kalau bisa me-mang sebaiknya sekali pasangsudah. Tapi mau gimana lagi.Dari pada dibiarkan siang hari

gerobaknya diangkat,” terangJunaedi.

Sementara itu, di tempat lain,Desrianti, PKL kios rokok didepan Swalaya Kurnia Batu 5mengaku masih mendapatkandispensasi dari Satpol PP agarbisa meninggalkan gerobaknya.Gerobaknya memang tidak di-angkut saat penertiban, Rabu(29/10). Namun meja yang adapada gerobaknya untuk mengge-lar jajanan terangkut. Cuma iamengaku, hanya akan berjualansiang hari. Ia tidak mau lagi, kedepan dianggap melanggar dangerobaknya diangkut. (ika)

Warga Antusias DengarCeramah Ustaz Wijayanto

hadirannya sangat dinanti-nantioleh masyarakat Kota Tanjungpi-nang.

Antusiasme masyarakat kehadi-ran Ustaz Wijayanto menjadi kesantersendiri apalagi ia baru pertamakalimengunjungi Kota Tanjungpinang.Sambil bercanda, ia meminta kepa-da Wali Kota Tanjungpinang, LisDarmansyah agar bisa dipertemu-kan kembali dengan masyarakatminimal 3 bulan sekali.

Diakuinya pilihan ke Tanjungpi-nang sempat menolak 4 undangandari kota besar sekaligus karenapelaksanaannya dihari yang sama.Ia memilih menghadiri undangandari Pemerintah Kota Tanjungpi-nang. Mendengar pernyataan terse-but, seluruh penonton yang hadirmemberikan tepuk tangan.

Pada momen peringatan tahunbaru islam 1 Muharram 1436 H, LisDarmansyah mengajak seluruhmasyarakat Kota Tanjungpinanguntuk hijrah menjadi pribadi yanglebih baik lagi. Karena sejatinya,hijrah merupakan meninggalkansemua larangan Allah menuju ke-

pada ketaatan kepada Allah SWT.Demikian pula halnya dengan

komitmen Pemerintah Kota Tan-jungpinang untuk meningkatkankualitas masyarakat yang beraga-ma di Kota Gurindam ini. salahsatunya mulai tahun ini hingga ditahun-tahun yang akan datang,akan menjadikan kegiatan pekanMuharram sebagai agenda ta-hunan Pemerintah Kota Tanjung-pinang.

“Karena, Kota Tanjungpinangidentik dengan masyarakat Mel-ayu, dan Melayu identik pula den-gan Islam,” tuturnya

Turut hadir dalam peringatantahun baru islam 1 Muharram,Wakil Walikota Tanjungpinang H.Syahrul, ketua Tim PenggerakPKK Kota Tanjungpinang Hj. Yu-niarni Pustoko Weni, Ketua GOW,Juariyah Syahrul, seluruh FKPDKota Tanjungpinang, serta selu-ruh jajaran Pemerintah Kota Tan-jungpinang. Acara tausiyah dia-khiri dengan doa bersama yangdipimpin oleh Ustad Wijayanto.(dlp)

F-ISTIMEWA

STUDI BANDING: Rombongan pelaku UKM dari Bengkulu saat berkunjung ke Citra Snack di Jalan Delima Tanjungpinang,Rabu (29/10) lalu.

F-INDRA KELANA/ TANJUNGPINANG POS

BOLEH DIAMBIL: Gerobak yang sebelum diangkut dari pinggir jalanmasih disimpan di Kantor Satpol PP, kemarin.

F-INDRA/TANJUNGPINANG POS

SIDANG: Gustian Bayu, terdakwa korupsi lahan sekolah saat duduk dikursi pesakitan di PN Tanjungpinang Rabu (29/10) lalu

Page 11: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014 11

Ansar AhmadPimpin UpacaraSumpah Pemuda

TANJUNGPINANG- Fi-nance Administration andCommercial Manager (FAC)PT Angkasa Pura II BandaraRaja Haji Fisabilillah Tan-jungpinang Armin NgatiminMurtono mengatakan, PTAngkasa Pura II Tanjungpi-nang meraih juara 1 ProgramKemitraan dan BinaLingkungan (PKBL) dari PTAngkasa Pura II Pusat. Peng-hargaan diberikan langsungDirektur Keuangan PT An-gkasa Pura II Pusat, Lauren-sius Manurung, Jumat (24/10) di Hotel Aston, Ancol,Jakarta Utara.

“Dari 13 PT Angkasa PuraII di Indonesia, PT AngkasaPura II Bandara Raja Haji Fis-abilillah jadi juara satu lom-ba PKBL tingkat nasional”kata Armin Ngatimin, Mur-tono, kepada Tanjungpi-nang Pos, kemarin.

Ia membeberkan, keber-

JAJARAN Pemerintah Kabu-paten (Pemkab) Bintan memu-satkan kegiatan peringatanSumpah Pemuda di lapanganRelief Antam Kijang, BintanTimur. Peringatan yang dige-lar dalam bentuk upacara ini,dipimpin langsung oleh BupatiBintan H Ansar Ahmad SEMM dan Wakil Bupati HKhazalik, yang dihadiri olehjajaran di lingkungan PemkabBintan. Usai memimpin upacara HariSumpah Pemuda, rombongan

Bupati Bintan kemudianbergegas melaunching KantorPusat Pelayanan TerpaduPemberdayaan Perempuandan Anak (P2TP2A) Bintan diKantor Lurah Kijang Kota. Bersama Sekda Bintan H La-midi, Bupati Bintan H AnsarAhmad juga meninjau kesia-pan pelayanan kantor(P2TP2A) itu. MomentumSumpah Pemuda tahun ini, di-manfaatkan juga jajaran Pemk-ab Bintan melaunching Per-bup tentang aturan jam malam

pelajar di Kabupaten Bintan.Hal ini dilakukan agar ke depantindak kekerasan dan

kenakalan pada anak di Bin-tan mampu diminimalisir den-gan baik. ***

Narasi: SuhardiFoto: Humas Pemkab

Ketua Tim Penggerak PKK Bintan Hj Dewi Kumalasari Ansarberfoto bersama di depan kantor Pusat Pelayanan Terpadu

Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Bintan.Peserta upacara saat membacakan ikrar janji Sumpah Pemuda di

lapangan Relief Antam Kijang, Bintan Timur.Bupati Bintan H Ansar Ahmad SE MM memimpin upacara

peringatan Hari Sumpah Pemuda.

Menerbangkan balon ke udara simbolis, peluncuran jam malam pelajar

Bupati Bintan H Ansar Ahmad bersama Wakil Bupati Bintan H Khazalik bersama Sekdakab Bintan H Lamidi berfoto bersama para pelajar usaiperingatan Sumpah Pemuda.

Bupati Bintan H Ansar Ahmad meninjau kantor PusatPelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak

(P2TP2A) Bintan terletak di kawasan Kijang Kota .

Wakil Bupati Bintan H Khazalik didampingi Bupati BintanH Ansar Ahmad SE MM menyerahkan hadiah kepada

peserta gerak jalan.

Pengguntingan pita peresmiankantor Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan

Perempuan dan Anak (P2TP2A) Bintan oleh Ketua TPPKK Bintan Hj Dewi Kumalasari Ansar didampingi

anggota DPRD Bintan Fiven Sumanti.

Bandara Dinilai Berhasil Menyalurkan Dana PKBLhasilan program PKBL PTAngkasa Pura II Tanjungpi-nang, karena mampu men-yalurkan dana PKBL denganbaik. Untuk masyarakat yangmemiliki Usaha Kecil Me-nengah (UKM).

Kemudian, laporan tingkatpiutang lancar dana PKBLyang disalurkan ke UKM,daya serap penyaluran pro-gram kemitraan dan bina

lingkungan dinilai berhasil.Dan, para penerima danaprogram kemitraan, telah ber-hasil mengembalikan sesuaidengan target.

“Tahun 2015 kita dapatdana Corporate Social Re-sponsibility (CSR) sebesarRp 4 miliar. Dana ini akan kitaserahkan ke masyarakat me-miliki usaha kecil menengah(UKM) melalui program

PKBL,” tegasnya.Menurutnya, tahun depan

melalui program kemitraan, pi-hak bandara mencoba pro-gram baru, yang berbeda den-gan pemberian PKBL tahunini. Ke depan, bagi yang men-erima dana PKBL diharapkandari UKM home industry.

Kemudian, hasil produk-sinya atau kerajinannya bisadipasarkan keluar negeri. Bisa

diekspor ke Singapura, Ma-laysia dan negara lainnya.

“Kita akan berikan modalkepada home indsutry.Nantinya, hasil produksinyabisa diekspor. Kalau saya se-but produksi Rupiah yanghasilnya dolar,” bebernya.

General Manager PT Ang-kasa Pura II Bandara RajaHaji Fisabilillah Tanjungpi-nang M Suriawan Wakan me-

RAMAYANA Mal Tanjung-pinang menggelar promoakhir tahun yang diusungdengan tema "Banjir hadiahtotal Rp 1,5 miliar". Berb-agai hadiah menarik sudahdisiapkan oleh Ramayanauntuk para pelanggannya. Seperti, mobil ToyotaAgya tipe E dengan total 10unit dan 1 unit rumahsenilai Rp 250 juta. Kemudi-an, 10 unit motor HondaBeat, 20 unit kulkas danteve LCD 15 inci. Periode promo yangdigelar secara nasional ini,sudah mulai berjalan sejak

Belanja Rp 50 Ribu di Ramayana, Bisa Dapat Toyota AgyaANDRI,

Tanjungpinang24 Oktober hingga 31Desember 2014. Pengundi-an hadiah ini akan dilaksan-akan di Ramayana KlenderJakarta Timur.

“Untuk mendapatkanhadiah pelanggan kitacukup berbelanja palingsedikit Rp 50 ribu saja.Langsung dapat satu kertasundian hadiah tersebut.Berlaku baik yang berbelan-ja di area fashion atausupermarket,” kata AsistenManajer Ramayana MalTanjungpinang MukimMahmudi, kemarin.

Bagi pelanggan berbelan-ja Rp 100 ribu, pelanggandapat dua kertas undianberhadiah. Semakin banyak

belanja semakin banyakmendapatkan kuponhadiah.

Dijelaskannya, kuponundian yang sudah diterimakonsumen, harus diisisesuai dengan identitas.

Lalu, kupon hadiahdimasukan ke kotak kuponberhadiah yang sudahdisediakan Ramayana. Lokasikotak undian berada di bagianpusat informasi RamayanaMal Tanjungpinang.

“Jangan lupa saatmemasukkan kertas undianhadiah ke kotak undian,harus disertai struk tandabelanja,” bebernya.

Bagi yang memilikimember card Ramayana,

pelanggan dapat dobelkupon undian. Konsumenyang memiliki member cardbanyak keuntungannya.Selain mendapatkan hargadiskon tapi juga akan lebihbanyak mendapatkankupon berhadih.

Mukim mengungkapkan,promo akhir tahun sudahbanyak dimanfaatkan olehmasyarakat Pulau Bintan.Ini dibuktikan terusmeningkatnya masyarakatmelakukan transaksi diRamayana.

“Alhamdulillah, promo iniditerima baik oleh pelang-gan kita. Saya sangatsenang dan bersyukursekali,” bebernya. ***

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

HADIAH: Asisten Manajer Ramayana Mall Tanjungpinang, Mukim Mahmudi, berpose di sebelahmobil Toyota Agya. Mobil ini salah satu hadiah untuk masyarakat Pulau Bintan.

PIALA: MSuryawan

Wakan danstafnya

memegangpiala JuaraSatu PKBL

tingkatnasional

didampingiArmin.

ABAS/TANJUNGPINANG POS

nambahkan, ia mendukungprogram kemitran, produkdan hasil home industry bisadiekspor.

“Hasil dana bantuan pro-garm kemitraan hanya di-pasarkan di dalam negerisaja.Tapi, tahun depan kitamencari home industry yangkita danai, supaya hasilproduksinya bisa diekspor,”paparnya. (bas)

Page 12: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 201412

JAKARTA - Wakil Ketua DPR RIFadli Zon mengatakan PeraturanPemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) Nomor 1/2014baru akan dibahas bulan Januari2015.

Namun demikian, Perppu yangmengatur Pilkada langsung den-gan berbagai perbaikannya sudahberlaku sejak ditandatangani Pres-iden terdahulu, Susilo BambangYudhoyono (SBY). “Perppu sudahberlaku sejak ditandatangani,” kataFadli Zon di Gedung DPR RI, Jakar-ta, Kamis (30/10).

Sebagai pengganti undang-un-dang, Perppu harus diajukan keDPR dalam bentuk pengajuanRUU Perppu menjadi undang-un-

JAKARTA- Putra Bacharuddin Jusuf Habibie, IlhamAkbar Habibie mengomentari komposisi kabinet Pres-iden Joko Widodo (Jokowi), yang dinilai lebih men-gutamakan unsur politis ketimbang profesional. Ilhamsebelumnya santer dikabarkan jadi Menteri RisetTeknologi dan Pendidikan Tinggi.

“Saya kira itu sangat politis. Saya bukan orang poli-tik, jadi saya serahkan saja ke proses. Tapi, keputusanyang akhir itu dari pengamatan saya sangat politis karenalebih dilihat kepada partai,” kata Ilham kepada Antara di

sela-sela kegiatan Semi-nar Nasional di PoliteknikCaltek Riau, kemarin.

Ditanyakan tangga-pannya tidak terpilihmenjadi menteri, dia men-gatakan dirinya adalahprofesional.

Jika memang tidak di-tunjuk dan itu tidak akanmenjadi masalah.

“Saya ini profesional,kalau tidak jadi ya tidakjadi,” cetusnya.

Terkait terpilihnya MNasir menjadi Menristek dan Dikti, dia mengaku tidakkenal namun mengetahuinya. Dia menyatakan pernahmembaca CV yang bersangkutan.

Dia juga menilai terpilihnya M Nasir juga bersifatpolitis meskipun tidak terang-terangan berasal dari par-tai tertentu.

“Itu urusan politis, saya tak mau banyak komen soalitu. Tapi kabarnya begitu, itu sudah di mana-mana dansudah rahasia umum, kalau kita baca surat kabar, kitasudah tahu itu,” ujarnya tanpa mau mengomentari leb-ih lanjut.Kemudian terkait penggabungan Ristek danDikti, menurutnya itu bagus karena perguruan tinggibanyak meneliti sesuatu tapi tidak dimanfaatkan. Pene-litian di universitas biasanya tidak banyak ada yangpunya pengalaman ke dunia industri.

“Contohnya dosen sampai pensiun di situ saja, jarangyang beralih ke industri karena tak punya pengalaman.Mereka baca dari buku saja dan itu beda dengan per-nah melakukan sendiri,” jelasnya. (net)

JAKARTA- Kisruh antara Koalisi Mer-ah Putih dan Koalisi Indonesia Hebatdalam proses pemilihan pimpinan alatkelengkapan dewan (AKD) menunjuk-kan para anggota Dewan tidak sung-guh-sungguh bekerja untuk rakyat.

“Proses pemilihan pimpinan AKD ituterkesan hanya didasarkan pada kepent-ingan politik praktis semata,” kata penelitipolitik dari Sinergi Masyarakat untukDemokrasi Indonesia (Sigma), ImamNasef, Kamis (30/10).

Menurut Nasef, kuat dugaan sikapambisius yang diperlihatkan baik olehKMP maupun KIH untuk merebutpimpinan-pimpinan AKD bertujuanuntuk mengamankan kepentingan poli-tik masing-masing kubu. Padahal se-jatinya, AKD adalah perangkat dewanyang disediakan guna menunjang tu-gas dan kinerja. Tujuan akhirnya ad-alah agar DPR mampu maksimal beker-ja untuk rakyat,

“Harusnya, kalau kedua koalisi diDPR sadar akan hal itu dan memangingin bekerja untuk rakyat, ribut-ributseperti sekarang tidak akan terjadi,”bebernya.

Nasef menambahkan, kerja untukrakyat dapat dengan mudah tercapaibila DPR mempedomani aturan mainyang berlaku dalam melaksanakan fung-si dan tugasnya. Namun, yang terjadisekarang justru sebaliknya.

“Benar, dalam setiap pengambilankeputusan di DPR, selain musyawarah

JAKARTA- Koalisi Indo-nesia Hebat (KIH) di DPRmeminta pemerintah mener-bitkan Perppu untuk mem-batalkan UU MD3 yangsaat ini sudah berlaku. Na-mun, hal ini menurut WakilPresiden Jusuf Kalla bukanhal genting dan tak perludikeluarkan Perppu.

“Saya kira kita tidak bo-leh obral itu Perppu, itu kankalau keadaannya memak-sa,” kata Wakil PresidenJusuf Kalla di Kantor Wak-il Presiden, Jalan Veteran,Jakpus, Kamis (30/10).

Ia menjelaskan Perppubaru dapat dikeluarkan jika

Bukti Tidak Bekerja untuk RakyatAda Dua DPR mufakat juga diadopsi sistem voting.

Tetapi perlu diingat bahwa secara kon-stitusional, majority rule harus selalu di-landasi oleh rule of law. Itulah esensidari demokrasi konstitusional yang dia-manatkan konstitusi kita,” tegasnya.

KIH Harus Tiru SifatKesatria KMP

Koalisi Indonesia Hebat (KIH) ditam-bah PPP tidak legowo dalam menerimakenyataan. Fakta bahwa kubu KoalisiMerah Putih (KMP) telah menyapu ber-sih pimpinan komisi DPR harus bisa di-terima dengan lapang dada.

“KIH harus lapang dada karena prosespemilihan telah berjalan secara sah,” katapengamat politik yang juga DirekturEksekutif Nurjaman Center for Indone-sian Democracy (NCID) Jajat Nurjamandalam keterangannya, Kamis (30/10).

Jelas dia, meributkan pemilihan pimp-inan komisi hingga ada rencana mem-buat DPR tandingan, menandakanketidakdewasaan koalisi pendukungJokowi-JK di parlemen. Bahkan jika itujadi dibentuk, secara tidak langsung KIHtelah memicu krisis politik yang semakinparah, dan akan berimbas pada pemer-intahan Jokow-Jk.

“Perlu diingat, jika pimpinan DPR tidakberinisiatif untuk membentuk alat ke-lengkapan dewan (AKD) yang terusdiulur oleh KIH, maka para anggota DPRtidak bisa bekerja dan hanya bisa ma-kan, tidur dan ribut,” tegas Jajat.

Jajat menilai, dengan dikuasainyapimpinan komisi DPR oleh KMP be-rarti oposisi dan pemerintah mem-

punyai kekuatan yang seimbangdan proses check dan balance ant-ara keduanya akan berjalan lancar.

Ia pun mempertanyakan apa se-benarnya yang menjadi motivasiKIH membentuk DPR tandingan,apakah masih murni untuk melind-

ungi pemerintahan Jokowi-JK atauhanya ketakutan kehilangan kekua-saan?

Menurut Jajat, jika anggota KIHterus menerus bertingkah seperti ini,maka slogan ‘kerja, kerja dan kerja’yang diusung Presiden Jokowi akan

hancur maknanya. KIH harus beru-saha mengesampingkan kepentin-gan kelompok untuk rakyat, janganterus menerus mengkhianati amanahrakyat yang telah memilih.

“Tidak perlu takut KMP meng-ganggu pemerintahan, sampai saat

ini mereka terbukti kooperatif. KIHharus mampu meniru langkah kesa-tria yang telah ditunjukan anggotaKMP, apa pernah KMP berwacanamembuat pemerintah tandingan?Saya yakin tidak pernah,” demikianJajat. (net)

F-NET

TAK KONDUSIF: Rapat yang membahas alat kelengkapan DPR RI yang diwarnai bantingan meja dan gelas pecah.

Kabinet JokowiBersifat Politis

PEMERINTAHAN

IKLAN

Perppu Pilkada Baru Dibahas Januaridang. Prosesnya sama denganpengajuan RUU. DPR hanya dap-at menerima atau menolak.

Jika Perppu ditolak DPR, makaPerppu tersebut tidak berlaku danPresiden mengajukan RUU ten-tang pencabutan Perppu tersebut,yang juga mengatur segala akibatdari penolakan Perppu.

Mendagri Kawal PerppuPilkada Diterima DPR

Menteri Dalam Negeri (Menda-gri) Tjahjo Kumolo, memastikansikap pemerintah di bawah kepe-mimpinan Joko Widodo, sama diera Presiden Susilo Bambang Yud-hoyono (SBY), terkait pelaksanaanpemilihan kepala daerah.

Pemerintah tetap menginginkanpilkada dilaksanakan secara lang-sung. Karena itu Mendagri, akanmengupayakan DPR menerimaPeraturan Pemerintah PenggantiUndang-Undang (Perppu) Nomor

1 Tahun 2014, tentang pemilihanGubernur, Bupati dan Wali Kota,agar dapat menjadi UU.

“Iya dong (Mendagri akan men-gupayakan DPR terima Perp-pu,red). Pemerintah kan tetap sama,ingin langsung,” kata Tjahajo Ku-molo. Untuk mendukung upayatersebut, Tjahjo berharap semua el-emen pejabat di Kemendagri benar-benar profesional dalam menjalan-kan tugas dan jago lobi.

Agar apa yang menjadi keingi-nan pemerintah demi mengawaldemokrasi, dapat segera terwujud.

“Pemerintah ingin langsung,makanya semua pejabat di Ke-mendagri harus jago lobi juga.Sudah kontak dengan semua te-

man-teman, mudah-mudahan di-percepat,” katanya.

Tjahjo mengaku, dirinya bersa-ma-sama dengan Sekretaris Jender-al Kemendagri, Yuswandi Temeng-gung, dalam waktu dekat akan seg-era bertemu dengan jajaran pimpi-nan Komisi Pemilihan Umum(KPU). Pertemuan akan membicar-akan sejumlah hal, antara lain hal-hal terkait kebutuhan mendesakdalam persiapan pelaksanaan pilka-da langsung yang dijadwalkan ditahun 2015 berlangsung secaraserentak di 188 daerah. Di Keprisendiri ada empat Pilkada 2015,pemilihan Gubernrur Kepri, Bu-pati Bintan, Bupati Anambas danBupati Lingga. (jpnn/bas)

Fadli Zon

JK: Perppu Tidak Bisa Diobralkondisi negara gentingdan memaksa. Namun,persoalan MD3 ini dinilaiJK masih bisa diselesaikanmelalui jalan musyawarah.

“Ini masih bisa dimu-syawarahkan,” ucapnya.

Di ujung masa jabatanSusilo Bambang Yudho-yono sebagai presiden, iasempat mengeluarkan 2Perpu yakni Perppu No-mor 1 Tahun 2014 TentangPemilihan Gubernur, Bu-pati dan Wali Kota. LaluPerpu Nomor 2 Tahun 2014Tentang Pemerintah Daer-ah.

UU MD3 yang kini ber-

laku dinilai Koalisi Indo-nesia Hebat tak mewakilidemokrasi yang sehat diDPR. UU MD3 membuatkursi pimpinan DPR taksecara otomatis dimilikioleh partai pemenangPemilu 2014.

Setiap kelompok partaiberkewajiban membentukpaket untuk diajukan dandipilih dalam paripurna.Pelaksanaan UU MD3 iniberbuntut sapu bersihdari Koalisi Merah Putih(KMP) mulai dari kursipimpinan DPR, MPR hing-ga alat kelengkapan de-wan. (net)

Amien Rais Setuju JokowiBerantas Mafia Migas

Ilham Akbar Habibie JAKARTA- MantanKetua MPR AmienRais bertemu selamadua jam lebih denganWakil Presiden JusufKalla di Hotel Dhar-mawangsa, Jakarta,Rabu (29/10). Usai pertemuan,Amien menyampaikanpujiannya terhadapkabinet kerja Jokowi-Jusuf Kalla.

“Saya senang Pak Jokowi-JKpada kesempatan mengatakanyang akan dibangun adalah kab-inet pro rakyat bukan pro pasar,Pak JK mengatakan kabinet itupeople friendly bukan marketfriendly,” ujar Amien Rais.

Dia menambahkan pujiannya

atas pernyataanJokowi yang akanmemberantas mafiamigas dan mafia lain.

“saya yang awamjantung permasalahanitu di mafia itu. Ribuantriliun kekayaan kita itupindah ke negara lainakibat mafia-mafia itu,”ujar Amien.

Dia juga berharapkabinet Jokowi menjadi dreamteam alias tim impian bukan night-mare team atau tim yang menda-tangkan mimpi buruk.

“Saya memujikan jadi dreamteam, bukan nightmare team, jaditeam yang bagus yang bisa bek-erja dengan baik,” ujar Amien.(net)

Amien Rais

Page 13: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0896-7410-6630Atau kirim melalui email:

[email protected]

TANJUNGPINANG POS dapat diakses meng-gunakan iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry

Playbook, dan Tablet Android. Caranya, melaluiaplikasi SCOOP, yang bisa di-download dari

GOOGLE play store.

TELEPON PENTING

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 2014 13

etiap tahunnya perguruantinggi negeri dan swastameluluskan sarjana dan

diploma yang jumlahnya ratusanribu, belum lagi ditambah lulusansekolah menengah umum dankejuruan, kalau dijumlahkantotalnya mencapai jutaan lulusansetiap tahunnya. Dari jumlahtersebut berapa persen yangmampu terserap ke dunia kerja?Mungkin jumlahnya tidak lebihdari 50%, sementara sisanyasangat susah mendapatkanpekerjaan yang sesuai denganlatar belakang pendidikannya.

Mengapa hal tersebut terjadi?Salah satu penyebabnya karenasistem pendidikan di sekolah danperguruan tinggi terkadangmengabaikan unsur pendidikanlife skills (kecakapan hidup),mulai dari kurikulum, sistempendidikan, fasilitas hinggalingkungan di kampus atausekolah yang tidak memperhati-kan pentingnya life skills. Lalubagaimanakah pendidikan yangberbasis life skills yang mampumenciptakan lulusannya siapkerja?

Untuk membangun pendidikanlife skills di lembaga pendidikan,ada beberapa langkah yang harusdilakukan, antara lain:

1. Target Mata PelajaranSetiap mata pelajaran, mata

diklat atau mata kuliah baik itukurikulum pemerintah maupunkurikulum muatan lokal harus

bahasa, ruang praktikpenelitian, dan peralatanlainnya.

Studi banding ke duniausaha dan dunia industribisa dijadikan salah satucara jika peralatan masihsulit didapatkan atau belummemadai.

3. Peran GuruPeran guru dalam

melaksanakan pendidikanlife skills ini sangat besar.Guru berperan sebagaisosok fasilitator, motivator,dinamisator dan katalisatorbagi pengembangan bakatdan talenta anak didik.Sosok guru sangat menen-tukan dalam membangkitkansemangat, menebarkan nilaiidealisme, dan mengokoh-kan semangat pantangmenyerah.

Untuk menunjangharapan dan target besarpencapaian program lifeskills tentunya dibutuhkanguru/instruktur yangprofesional, karena guru/instruktur yang profesionalmampu membangkitkansemangat belajar, me-nanamkan kepercayaan diridan kemandirian, serta

Menyiapkan Pendidikan Berbasis Life Skills (1)

Ibarat Orang Berjalan, Tahu ArahPemadam Kebakaran Bintan 081364363030

Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211

Polsek TPI Kota 0771-314110

Polsek Bintan Timur 0771-61110

Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009

Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125

Camat Tpi Kota 0771-7008251

PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351

PDAM 0771-21574

Jasa Raharja Tpi 0771-317537

RSUD Tpi 0771-313000

Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071

KPAID Kepri 0771-7004406

RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

memenuhi target kompeten-si dan skills yang jelas.Kalau tidak ada target ini,maka upaya membangun lifeskills sulit terlaksana.Masing-masing pelajaranmempunyai orientasi masadepan yang jelas, sehinggadiperlukan target kualitatifdan kuantitatif. Kalaukosong dari orientasi masadepan, maka target kualitatifdan kuantitatif akan sulitterwujud dan pendidikanlife skills akan jauh darikenyataan. Ibarat orangberjalan harus tahu arah,tujuan, cara melangkah dantarget yang dicanangkan.

2. Sarana dan Prasarana.Pendidikan life skills

membutuhkan sarana danprasarana pendidikan yangrepresentatif untuk meng-gugah semangat pesertadidik. Diperlukan peralatanyang disesuaikan denganspesifikasi skills yangdiharapkan. Misalnya,dibutuhkan komputer, mesinjahit yang memadai,perpustakaan yang repre-sentatif, internet, pasar/toko, lapangan olah raga,alat-alat musik, laboratorium

memberikan keyakinan kuatakan kesuksesan, menghi-langkan keputusasaan,mudah menyerah, minderdan takut gagal.

4. EkstrakurikulerMelihat padatnya muatan

kurikulum yang harusdiselesaikan pada waktuintrakurikuler, maka pendidi-kan life skills lebih bisadiintensifkan pada kegiatanekstra kurikuler. Kegiatanekstra kurikuler biasanyadilakukan pada waktu sorehari dengan durasi waktuyang cukup panjang.

Pada waktu kegiatanekstrakurikuler, siswa bisafokus mengikuti pendidikan

life skills daripada waktupagi hingga siang hari yangpenuh dengan pelajaranyang membutuhkan konsen-trasi total. Kegiatan ekstrakurikuler bisa dimanfaatkansecara produktif untukmemperdalam secara teoridan praktik materi pendidi-kan life skills, khususnyavocational skills, sepertimenjahit, kursus komputer,jurnalistik, musik, drama/teater, dan lain sebagainya.Dengan demikian siswadapat mengeksplorasi danmelakukan improvisasikemampuannya secaramaksimal sehingga hasilyang dicapai diharapkanmemuaskan. (bersambung)

Prihatin denganSengketa Ibu-AnakMBSMBSMBSMBSMBS Saya prihatin dng kisahdimedia Tg pinang Pos ttgSengketa rumah antra Ibudan Anak kandung ygmenyebabkan Ibunya terusirdari rumah sendiri dansekarang tingal dipantisedang mengalami sakit tu-mor. Maslah ini sbnarnyatdak perlu terjadi krn Ibuanak seharusnya sling tlongmenolong apalagi klau ibusdang sakit tp kok malahsebaliknya sampai kPengadilan sgala danbahkan KALAH ...., . Hal ygsama jga pernah sya alamibbrapa waktu lalu dngankasus yg hampir serupa danbahkan klau di Pengadlan ygbenar selalu KALAH bahkanyg SALAH. selaludimenangkan apa sebabnyasya kurang faham tp syayakin orang berduit yg bisaFaham itu .. Saya harapkanIbu n anak bersabar danbanyak berdoa kpd ALLAHagar yang benar diberipetunjuk. Kebenaran dan ygsalah jaga mendpat rahmatdari yg diatas atau sekurang-krangnya mendapt BALAKdari ALLAH. atau utkkeluarganya mendapt hal ygsama biar sepadan ..

+6282169687157 +6282169687157 +6282169687157 +6282169687157 +6282169687157

Maling SolarMasih MarakUNTUKUNTUKUNTUKUNTUKUNTUK “PAKBUPATI”BINTAN. KNP SPBUTIDAK DI BENAHI.KARENAUTK ISI BBM ANTRINYA 3JAM.PENCURI BBM 1XISI 120 S/D 150 LTR.BOLAK -BALIKLAGI.INI SEMUA BIANGNYAADALAH SPBU

+6285272166916+6285272166916+6285272166916+6285272166916+6285272166916

TolakPerbup JamMalamPERBUBPERBUBPERBUBPERBUBPERBUB yg dikeluarkan olehBupati Bintan, tentang, jambelajar malam, bagi siswa,SD, SMP, hingga SMA, darijam 19 - jam 22, hrs adadirumah, dan jika jam 22ada yg keluar rumah makaakan dikanakan sanki,menurut pandangan saya,perbub itu tidak rjelasmaksudnya, kalaualasannya perbub itudikeluarkan utk menekankenakalan remaja danperbub jam belajar malam itudikeluar kan sangat tidaklogis, dan saya harap pakbupati,utk mengkoreksi dariperbub tersebut, , ( Adikurniawan )

+6281268012730 +6281268012730 +6281268012730 +6281268012730 +6281268012730

DewanCuma CariAlasanANGGOANGGOANGGOANGGOANGGOTTTTTAAAAA dewan jgn jadialasan utk mengembalikanmbl dinasnya,makai aja bsamasak kembalianya begitususah kali

+6285264643209+6285264643209+6285264643209+6285264643209+6285264643209

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

2014JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI

DI PELABUHAN KIJANG, DAN BATAMOKTOBER DAN NOVEMBER

NAMA KAPALRENCANA TIBA RENCANA BERANGKAT

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAM TUJUAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

NO.

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. SINABUNG

KM. BUKIT RAYA

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. SINABUNG

KM. BUKIT RAYA

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. SINABUNG

KM. UMSINI

KM. SINABUNG

KM. BUKIT RAYA

KM.KELUD

RABU

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SENIN

RABU

SABTU

SENIN

RABU

RABU

RABU

SABTU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

RABU

JUM’AT

SENIN

KAMIS

SABTU

SENIN

KAMIS

SABTU

JUM’AT

SENIN

KAMIS

JUM’AT

KAMIS

SABTU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

TG.PRIOK

LETUNG

TG.PRIOK

BLINYU

TG.PRIOK

LETUNG

TG.PRIOK

BLINYU

LETUNG

TG.PRIOK

TG.PRIOK

TG.PRIOK

BLINYU

TG.PRIOK

BELAWAN

TG.PRIOK

BELAWAN

TG.PRIOK

BELAWAN

BELAWAN

8 Okt 140

13 Okt 14

15 Okt 14

8 Okt 141

22 Okt 14

27 Okt 14

29 Okt 14

01 Nov 14

10 Nov 14

12 Nov 14

19 Nov 14

26 Nov 14

29 Nov 14

08 Nov 14

12 Nov 14

15 Nov 14

19 Nov 14

22 Nov 14

26 Nov 14

29 Nov 14

10 Okt 14

13 Okt 14

16 Okt 14

8 Okt 141

27 Okt 14

30 Okt 14

01 Nov 14

07 Nov14

10 Nov 14

13 Nov 14

21 Nov 14

27 Nov 14

29 Nov 14

08 Nov 14

12 Nov 14

15 Nov 14

19 Nov 14

22 Nov 14

26 Nov 14

29 Nov 14

18.00

21.00

.0022

1.000

18.00

21.00

.0017

.0001

21.00

17.00

17.00

22.00

01.00

15.00

12.00

15.00

12.00

15.00

12.00

15.00

15.00

.0023

07.00

.0004

1 .003

.0007

.0004

15.00

23.00

07.00

15.00

07.00

04.00

18.00

15.00

18.00

15.00

18.00

15.00

18.00

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

08 Oktober 2014

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK S- SURABAYA - MAKA SAR - MAUMERE -LARANTUKA - LOWELEBA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.BALAI - BELAWANKARIMUN

TG.BALAI - BELAWANKARIMUN

TG.BALAI - BELAWANKARIMUN

TG.BALAI - BELAWANKARIMUN

TG.PRIOK

TG.PRIOK

TG.PRIOK

BLINYU - TG.PRIOK

BLINYU - TG.PRIOK

BLINYU - TG.PRIOKPort Stay di Tg.Priok 14 Hari

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - SURABAYA (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - SURABAYA (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - SURABAYA (PP)

KM.KELUD TERHITUNG TANGGAL 09 OKTOBER 2014 MENJALANI DOCKING TAHUNAN SAMPAI DENGAN SELESAI

PORT STAY DI PELABUHAN KIJANG 14 HARI

AHLI PIJAT & URUT TRADISIONAL PENGASIHAN, ROMBAK ALAT VITAL PRIA & WANITA,1. (Merubah Burung Pipit jadi burung Garuda), besar, kuat, tahan lama & keras),

perbaiki : penis bawaan lahir/ colagen). mengobati : impotensi, mandul **),suntikan2. Liong Kapsul (Mengobati : Impotensi & Ejakulasi dini, Mani Encer, Menambah

kualitas sperma, menambah stamina dalam melakukan hubungan intim ).3. (Therapi : perawan kembali, menyembuhkan semua penyakit kewanitaan, keset,

lengket, legit, berdenyu ).t2

SEMUANYA PASTI BERHASIL>>>HP : +62 852 63289540 SMS : 081991674550

Praktek : Mahakam Lantai 2 No. (SampingPolres Bt.5 Atas)

Penulis:Joko Prasetiyo SPd MBA

Plt Kepala SMKN 4 Bintan/Alumni UGM

S

Page 14: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 31 OKTOBER 201414

WAKO Tanjungpinang H LisDarmansyah dan Wawako HSyahrul, menyerahkan danainsentif bagi Ketua RT danRW se-kota Tanjungpinang.Insentif diberikan secara sim-bolis di empat kecamatan.Mulai di Kecamatan Bukit Be-stari, Kecamatan Tanjungpi-nang Barat, Kecamatan Tan-jungpinang Kota dan Kecama-tan Tanjungpinang Timur.

Kepala Bagian Administra-si Pemerintahan Setdako Tan-jungpinang R Monrovia men-jelaskan, insentif yang diteri-ma RT dan RW merupakan in-sentif triwulan ke-3 untuk pe-riode Juli-September. Masing-masing RT dan RW menerimaRp 1.096.875 setelah dipotongpajak. Jumlah insentif RT danRW tahun ini sama dengantahun 2013 lalu.

Lis dan Syahrul SerahkanInsentif Ketua RT dan RW

Wako H Lis Darmansyah, Sekdako Riono dan sejumlah pimpinan SKPD di sela penyerahan insentif untukKetua RT & RW di Kecamatan Tanjungpinang Barat.

Wako H Lis Darmansyah, Sekdako Riono dan beberapa pimpinan SKPD di sela penyerahan insentifuntuk Ketua RT & RW di Kecamatan Tanjungpinang Barat.

Salah satu Ketua RW di Kecamatan Tanjungpinang Baratbertanya ke wali kota.

Wako H Lis Darmansyah, anggota DPRD Tanjungpinang, dan SKPD saat penyerahaninsentif untuk Ketua RT & RW di Kecamatan Tanjungpinang Barat.

Wako H Lis Darmansyah menyerahkan insentif untuk KetuaRT & RW di Kecamatan Tanjungpinang Kota.

Camat Tanjungpinang Timur, Arlius, menyerahkan insentifuntuk Ketua RT & RW.

Wako H Lis Darmansyah menyerahkan insentif Ketua RTdan RW di Kecamatan Tanjungpinang Barat.

Wako H Lis Darmansyah dan Wawako H Syahrul berfoto bersama penerima insentif Ketua RT & RW diKecamatan Tanjungpinang Timur.

Wako H Lis Darmansyah dan pimpinan SKPD berfoto bersama penerima insentif untuk Ketua RT dan RWdi Kecamatan Tanjungpinang Kota.

Penyerahan insentif untuk Ketua RT & RW di KecamatanTanjungpinang Barat.

Wawako H Syahrul menyerahkan dana insentif untuk KetuaRT dan RW di Kecamatan Tanjungpinang Timur.

Sambutan Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyahdi penyerahan insentif untuk Ketua RT dan RW di

KecamatanTanjungpinang Kota.

Kabag Pemerintahan Setdako TanjungpinangRaja Monrovia.

Wawako Tanjungpinang H Syahrul memberikansambutan di sela penyaluran insentif untuk Ketua

RT & RW di Kecamatan Tanjungpinang Timur.

Wako H Lis Darmansyah saat memberikansambutan pembagian insentif untuk Ketua RT dan

RW di Kecamatan Tanjungpinang Barat.

WAKO TANJUNGPINANG H LIS DARMANSYAH DAN PIMPINAN SKPD BERFOTO BERSAMA KETUA RT DAN RW PENERIMA INSENTIF DI KECAMATAN TANJUNGPINANG KOTA.

Insentif RT/RW ini diberi-kan sebagai bentuk apresiasipemerintah atas kinerja paraKetua RT dan Ketua RWdalam menjalankan fungsi-fungsi pemerintahan selakugarda terdepan dalam pelay-anan masyarakat. Tujuannyauntuk memotivasi para KetuaRT dan Ketua RW dalammelaksanakan tugas danfungsinya.

Wali Kota Tanjungpinang HLis Darmansyah mengatakan,dengan diserahkannya insen-tif RT/RW ini diharapkan ki-nerja para RT dan RW tetapmenjadi yang paling utama dipelayanan masyarakat.

Tugas RT dan RW ini berat,karena bersentuhan langsungdengan masyarakat. Dengandemikian turut membantu pe-merintah dalam menjalankan

program-program kerjanya.Lis membeberkan, program

pemerintah untuk tahundepan, adalah melakukan up-date data masyarakat miskin.Untuk itu, peran RT dan RWsangat dibutuhkan dalammendata warganya. Karena,tidak ada pihak yang lebihtahu kondisi masyarakat seki-tar selain para ketua RT danketua RW.

Lis juga mengharapkanmasyarakat tetap meningkat-kan semangat gotong royong.Hal ini juga tentunya memban-tu pemerintah dalam upayamenjaga kebersihan danmencegah terjadinya bencanaalam yang tidak diinginkan,terutama banjir. ***

Narasi: AbasFoto: Humas

Page 15: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

15JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT 31 OKTOBER 2014TANJUNGPINANG POS METRO BATAM

Manajemen.............................................dari hal 16Coffee Morning dengan media se-Kepri, Kamis (30/10).

“Selama ini, kami memang lebihfokus di Riau Daratan dibandingRiau Kepulauan,” katanya.

Ia berjanji, pihaknya akan se-makin sering berkomunikasi de-ngan media di Kepri. Harapannya,pihaknya akan dibantu media,dalam membesarkan Bank RiauKepri.

“Selain menjaga tali silaturahmi,kami juga ingin melihat kompeti-tor di Kepri, terutama Batam,” sam-bungnya.

Nizam mengakui, pihaknya ha-

rus mengamati strategi kompe-titor. Sehingga pada tahun depan,eksistensi Bank Riau-Kepri se-makin kuat.

“Kami butuh antisipasi untuktahun 2015,” ujar Nizam.

Pada kesempatan itu, Bank RiauKepri terus berkembang. Ia tidakmenampik, perkembangan itumendapat dukungan dari media.

“Bisnis kami berkembang berkatdukungan rekan-rekan sekalian,”puji Nizam.

Bank Riau-Kepri memiliki banyakprogram, yang belum sampai kemasyarakat. Dalam meningkatkan

program-program tersebut, makapihaknya akan meminta bantuanpers untuk melakukan sosialisasidengan masyarakat.

“Kami harap banyak mendapatmanfaat dari silaturahmi denganmedia,” sebutnya.

Harapan itu mendapat sambu-tan PWI Kepri, bersama jurnalisyang hadir saat itu. Salah seorangjurnalis yang hadir, Richard Naing-golan berharap agar komunikasidengan Bank Riau-Kepri semakinbaik.

“Semoga sinergi dengan mediasemakin baik,” harapnya.(mbb)

30...........................................................dari hal 16

akan membawa usulan KHL se-bagai dasar menentuan UMK keForum Koordinasi Pimpinan Dae-rah (FKPD).

“Saya bisa saja mengeluarkanangka atas usulan UMK berdasar-kan pertimbangan tim ekonomidan didukung Muspida. Saya bisajuga mengirim dua versi dari pe-

Kenaikan.............................................dari hal 16ngusaha dan pekerja,” ungkapn-ya.

Menurut Dahlan, usulan peme-rintah dan pekerja akan dipertim-bangkan. Namun, pihaknya akanmengkaji pertimbangan usulanUMK harus naik.

“Tapi, angka tahun lalu juga se-benarnya sudah di atas KHL. Pe-

ningkatan dari 2013 ke 2014 sudahsignifikan,” jelasnya.

Sebelumnya, pembahasanUMK tidak menemui titik terangantara pekerja dan pengusaha.Pengusaha menggunakan besa-ran KHL sesuai hasil survei sepa-njang 2014 yakni Rp 2,5 sampaiRp 3,3 juta. (mbb)

minta jaminan atas nasib dan hakmereka para karwayan di perusa-haan tersebut.

General Manager PT Yee WoIndonesia Chen Yi Xiang kepadaKomisi IV dan perwakilan pekerja,Kamis (30/10), mengungkapkanorderan sepi. Karena itu, merekahanya menggunakan satu dari duagedung. Selain itu, masih ada 30unit mesin produksi yang masihberoperasi.

“Gedung kedua masih ada kon-trak sampai tahun 2017,” kataChen.

Selain itu, masa kontrak merekadengan costumer atau pelangganmereka, PT Gimli, masih tersisa duatahun lagi. Tapi, orderan dari PTGimli sudah mulai berkurang.

“Makanya, mesin kami kurangi.Tapi, kontrak kami dengan PT Gim-li masih ada,” tegasnya.

Staf Human Resources Depart-ment (HRD) PT YWI Ida menga-takan, karyawan yang tidak dipe-kerjakan lagi, berstatus karyawankontrak. Sisanya, 20 karyawanmenunggu habis kontrak.

Selebihnya adalah karyawantetap. Mereka masih bekerja di ge-dung perusahaan satu lagi.

“Yang kontrak, tidak diperpan-jang. Tapi yang permanen tetapbekerja,” jelasnya.

Saat ini, tenaga kerja permanenmasih ada sekitar 298 orang. Se-lain itu, ada juga sembilan orangtenaga kerja asing.

“Kami mau memperpanjangkontrak gedung, harga dari Tunasnaik. Selain itu, orderan juga tu-run. Makanya, kami beroperasi disatu gedung saja. Otomatis, me-sin-mesin kami kurangi,” beber-nya.

Pernyataan itu menjawab per-tanyaan Sekretaris Komisi IVDPRD Batam Udin P Sihaloho.Udin didampingi anggota KomisiIV Uba Ingan Sigalingging, Mar-lon Brando, Ganda Tiur, IdesMadri, Ruslan, Safari Ramadhandan lainnya.

Udin menyampaikan keluhanburuh perusahaan itu yang mere-ka terima. Para buruh memperta-nyakan alasan penjualan mesinyang dinilai masih baru dan me-ninggalkan yang sudah tua.

“Buruh menginginkan jaminanuntuk karyawan. Apabila perusa-haan tidak akan beroperasi, hakkaryawan dibayar. Keresahankaryawan harus dijawab perusa-haan,” ungkap Udin.

Untuk menjawab keresahan itu,Udin menawarkan agar dibuat per-janjian antar pihak manajemendengan karyawan. Perjanjianharus disaksikan Disnaker dandisepakati pengelola Kawasan In-dustri, Tunas. Jaminan dari peru-sahaan yang diminta yaitu jika pe-rusahaan tutup, maka semua me-sin, 30 unit, tidak bisa dijual.

“Mesin tidak bisa dibawa kelu-ar perusahaan, sebelum hak

karyawan dibayarkan,” tegasnya.Ketua Komisi IV Riky Indrakari

meminta agar karyawan menerimasolusi tersebut. Pasalnya, pihakperusahaan sudah memberikanjaminan dan berjanji tidak akanmengurangi karyawan.

Menanggapi hal itu, Ketua Pim-pinan Unit Kerja Serikat PekerjaPT YWI Heriyanto meminta jami-nan berupa garansi bank. Jaminandana itu untuk mengantisipasi in-vestor yang berniat kabur, seper-ti yang dilakukan pengusaha PTSCI Batam, tahun lalu.

“Setelah kami pelajari dengankasus di perusahaan lain, kamitakut seperti kejadian SCI. Kalaumanajemen kabur dulu, bagaima-na dengan nasib kami? Kalau me-sin dilelang, harganya akan jatuhdan tidak bisa menutupi pem-bayaran hak karyawan,” cetus-nya.

Perwakilan pengelola KawasanIndustri Tunas, Delfi, mengata-kan, pemindahan barang sudahdikomunikasikan, termasuk den-gan buruh. Hanya saja, ada pe-rubahan yang dilakukan perusa-haan. Awalnya akan ada pemind-ahan 20 unit. Ternyata ada 30 unityang dijual.

“Kami pahami kekhawatiranpara karyawan. Jadi harus diberi-kan jaminan berupa perjanjian,"katanya, sebelum akhirnya dise-pakati dibuat perjanjian antar pe-rusahaan dengan karyawan. (mbb)

Gaya & Selebriti

SEJAK penangkapan-nya yang berujung padapercobaan bunuh diri,Kabul Basuki atau Tessymengalami beberapamasalah dan harus dira-wat di Rumah Sakit PolriKramat Jati, Jakarta Pu-sat.

Walau begitu, menurutdokter yang menanganiTessy, kondisi pelawakSrimulat kian membaik.

“Kondisi saat ini menun-jukan perbaikan,” kata dr.Yoyok di RS Polri KramatJati, Jakarta Timur, Kamis(30/10).

Saat dimintai ketaranganlebih lanjut mengenaiperkembangan kesehatanTessy, Yoyok tak ingin ba-nyak berkomentar. Pasal-nya, hal tersebut merupa-kan permintaan Tessy.

“Ada gangguan, prob-lem pencernaan. Sayatidak bisa sampai detailmenceritakannya. Karenadari yang bersangkutanjuga tidak mau terlalu diek-spos terkait kondisi kese-hatannya,” papar dr. Yoy-ok.

Sebelumnya, Tessy jugatelah meminta pihak rumahsakit untuk tidak memper-bolehkan sahabat-sa-habatnya menjenguk.Hingga kini, hanya istri dananaknya yang boleh ma-suk ke dalam ruang inapdimana Tessy sedangdirawat. (jpnn)

Tessy Tidak Mau KondisiKesehatannya Diekspose

BATAM - Pemerintah KotaBatam memberikan bonus bagisiswa-siswi yang berhasil meraihmedali di ajang Popda, OlimpiadeOlahraga Siswa Nasional(O2SN), sekolah dan siswaberprestasi pada ujian nasionaltahun 2014, serta bantuan siswamiskin (BSM). Bonus danbantuan ini diberikan kepadamereka yang berprestasi danmembutuhkan.

“Ini sebagai bentuk apresiasidalam upaya mendorongpendidikan agar semakin baik,”kata Kepala Dinas PendidikanBatam Muslim Bidin, Kamis (30/10).

Dipaparkannya, peraih medaliemas di Popda mendapat bonusRp 784 ribu, peraih juara 1 padaO2SN mendapat Rp 625 ribu,siswa berprestasi mendapat Rp3,1 juta, sekolah berprestasimendapat Rp 1 juta, dan BSMper anak Rp 90 ribu.

F-MARTUA/TANJUNGPINANGPOS

PERTEMUAN: Komisi IV DPRD Batam menemui manajemen dan buruh PT WYI, Kamis (3011).

Siswa Berprestasi DapatBonus dari Pemko

Uang pembinaan Popdadiserahkan kepada 65 siswa. Adasekitar 33 penerima medali emas,20 siswa penerima medali perak,dan 15 siswa penerima medaliperunggu. Sementara penerimadana pembinaan O2SN adasekitar 177 orang, untuk tingkatSD, SMP dan SMA dan SMK.

Selain juara I O2SN, juara IIdan III tingkat SD, SMP danSMA juga menerima danapembinaan yang jumlahnya lebihkecil. Dana pembinaan jugadiberikan kepada sekolah yangmasuk 10 besar UN, yang terdiridari 10 SMP dan 10 sekolahSMA/SMK.

Bonus bagi siswa berprestasidiberikan kepada lima siswaSMA/SMK dan lima siswa SMP/MTs. Sedangkan, siswa peneri-ma BSM yang mendapatbantuan berjumlah sekitar 2.760siswa dari tingkat SD, SMP,sampai SMA.

“Bonus ini diharapkanmemotivasi untuk meningkatkanprestasi dan potensi diri,” harapMuslim.

Ia mengungkapkan, prestasisiswa dan siswi di Batam sangatbaik pada tahun ini. Sehingga,prestasi tetap terjaga.

“Setiap tahun, kami selalumendapat juara umum di bidangakademik dan non akademik,baik Popda maupun O2SN.Prestasi ini harus terus di-tingkatkan,” imbaunya.

Sementara itu, Wali KotaBatam Ahmad Dahlan me-ngungkapkan, siswa-siswi harusmeraih berbagai prestasi diberbagai bidang.

“Raih terus prestasi. Tunjuk-kan bahwa anak-anak Batamyang terbaik,” ucap Dahlan.

Terkait dengan bonus yangdiberikan, menurut Dahlan tidakcukup. Yang paling penting, parasiswa agar terus belajar. (mbb)

BEDA dengan Ayu Ting Tingyang seakan sudah antipati den-gan Enji, mantan suaminya,artis Bella Shofie begitu memuji-muji dan kagum dengan ayahsatu anak itu. Dia menyebut Enjisebagai pria dengan kepribadi-an yang menyenangkan.

“Selama ini, orang mikir diajelek banget di luar, dari remaja,dewasa, berumur. Nilai Enji san-gat jelek. Tapi dia di luar predik-si aku,” kata Bella Shofie di Stu-dio Gaharu, Cipete, Jakarta Se-latan, Rabu (29/10).

Bella juga menampik panda-

Bella Shofie:Enji Orangnya Baik Banget

ngan masyarakat tentang priabernama panjang Henry Basko-ro Hendarso itu. Apalagi selamaini, dia menunjukkan tingkahlakunya yang religius.

“Aku ngelihat karakter diabeda seperti yang dibicarain or-ang. Dia baik, ramah, ingetinsalat. Ajarin yang baik buat aku.Selama ini makin nyaman, de-ket,” tuturnya.

Mantan pacar Adjie Pangestuini juga mengatakan kalau sos-ok Enji sangat dewasa. Nase-hat-nasehatnya yang selama inidisampaikan patut diikuti.

“Sering ngasih nasehat de-ngan cara dia. Dia lebih tuausianya beberapa tahun dariaku. Jadi dia lebih dewasa.Sering ingetin,” imbuhnya.

Bella menggaet Enji sebagaibintang videoklip single-nya.Kedekatan mereka terlihatdalam pembuatan videoklip laguteranyarnya, Mungkin Dia Lelah.Tidak hanya itu, secara pribadiBella mengaku sangat cocokdan nyambung dengan Enji.

“Dia baik, ramah. Aku orangn-ya manja, dia juga kadang man-ja,” tandasnya. (jpnn)

Page 16: Epaper Tanjungpinangpos 31 Oktober 2014

16 METRO BATAM TANJUNGPINANG POS

JUMA JUMA JUMA JUMA JUMATTTTT31 OKTOBER 2014

SEKITAR 30 unit mesin produksi di PT Yee WoIndonesia (YWI), dipindahkan dan dijual keKamboja. Hal ini menimbulkan kegalauan parakaryawan perusahaan garmen tersebut.

Pihak manajemen perusahaan meyakinkan parakaryawan kalau pabrik tetap beroperasi sepertibiasa. Atas penyataan ini, Serikat Pekerja me-

F-MARTUA/TANJUNGPINANG

PENGURANGAN MESIN: Seperti inilah kondisi di PT Yee Wo Indonesia.Sekitar 30 mesin sudah dipindahkan atau dijual ke Kamboja.

Efek Tanjungpinang Pos Bagusbuat Batam dan Kepri

DENGAN adanya Tan-jungpinang Pos, semakinbanyak referensi bagi kita

di Batam. DenganTanjungpinang Pos,

membuat berita, Batam semakin familiardengan masyarakat lain di Kepri. Ini bagus

untuk Kepri. Karena, informasi pembangunan yangberjalan di Batam, bisa dibawa keluar. Efek pemba-ngunan di Batam, akan terasa di daerah lain. Selain

itu, bagi pemerintah, mendapat masukan dari Tanjung-pinang Pos akan mendukung pembangunan. Karenaitu, harapan kami, semua media di Kepri bersinergi,

untuk menjadi aset dalam pembangunan Batam.Batam berutang budi kepada Tanjungpinang Pos,

mendorong dan mendorong pembangunan. Tanjungpi-nang Pos akan kita support terus.

Wali Kota Batam,Drs H AhmadDahlan, PhD

30 Mesin PT WYIDijual, Buruh GalauSerikat PekerjaMinta Jaminan

MARTUA, Batam

Lanjut ke Hal 15

Manajemen BankRiau-Kepri Puji Peran Pers

BATAM - Manajemen BankRiau-Kepri mengakui kalauselama ini mereka lebih fokusdi Provinsi Riau. Ke depan,mereka akan memperkuatpasar di Kepri, dengan me-mantau pergerakan kompeti- Lanjut ke Hal 15

tornya di Batam dan wilayahKepri lainnya.

Rencana itu disampaikanDirektur Dana dan Jasa BankRiau Kepri Nizam Putih, saat

BATAM - Wali Kota Batammemberikan sinyal kalaukenaikan Upah MinimumKota (UMK) untuk tahun2015, tidak naik signifikan.Para buruh dan pengusahadiminta untuk memahami ke-

Kenaikan UMK Tak Signifikanbutuhan industri di Batam. Hal itu disampaikan AhmadDahlan, Kamis (30/10).

Pihaknya sudah menerimaopsi kenaikan UMK. Duaopsi itu dikeluarkan karenatidak ada kesepakatan antara

pengusaha dan pekerja, ter-kait Kebutuhan Hidup Layak.

“Pemerintah akan menge-luarkan angka UMK, ber-dasarkan usulan KHL. Kamiminta para buruh dan pe-ngusaha memahami kebutu-

han Batam,” ujarnya.Dahlan sudah memerintah-

kan tim ekonominya untukmengkaji dan memberikanmasukan. Selanjutnya, ia

Lanjut ke Hal 15