ELIMINASI UCI

download ELIMINASI UCI

of 32

Transcript of ELIMINASI UCI

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    1/32

    ELIMINASI

    BY: UCI SULISTYOWATI

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    2/32

     A.PEMASANGAN KATETER

    PENGERTIAN Adalah tindakan keperawatan dengan cara memasukkan kateter ke

    dalam kandung kemih melalui urethra.

    TUJUAN

    1) diagnostic

    Eksplorasi urethra apakahterdapat stenosis atau lesi

    Mengetahui residual urine setelah miksi

    Memasukkan kontras ke dalam buli-buli

    Mendapatkan spesimen urine steril

    2) Therapiutic : memenuhi kebutuhan eleminasi urine

     kateterisasi menetap ( indweling catheterization)

     keteterisasi sementara (intermitter catheterization)

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    3/32

    INDIKASI

    Tindakan keperawatan dengan cara memasukkan

    kateter ke dalam kandung kemih melalui urethra.

     PERSIAPAN PASIENMemberika penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan.

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    4/32

    PERSIAPAN ALAT

    1) Handschoen steril

    2) Handschoen on steril

    3) Kateter steril sesuai ukuran dan jenis4) Urobag steril

    5) Doek lubang steril

    6) Jelly (kassa steril yang diberi jelly)

    7) Lidokain 1% dicampur jelly (perbandingan 1 : 1) masukkan dalam

    spuit (tanpa jarum)8) Larutan antiseptic (betadin) + ghassa steril / kapas sublimat dalam

    kom tertutup

    9) Perlak dan pengalas

    10)Pinset anatomis (2)

    11)Bengkok

    12)Spuit 10 cc berisi aquadest

    13)Urinal bag

    14)Plester/hypavik

    15)Gunting

    16)

    sampiran

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    5/32

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    6/32

    CARA KERJA

    .Pemasangan kateter pada pria

    1. Perkenalkan diri

    2. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan3. Siapkan alat disamping klian

    4. Siapkan ruangan dan pasang sampiran

    5. Cuci tangan

    6. Atur posisi klien dengan terlentang abduksi

    7. Pasang pengalas8. Pasang selimut, daerah genitalia terbuka

    9. Pasang handschoen on steril

    10.Letakkan bengkok diantara dua paha

    11.Cukur rambut pubis

    12. Lepas sarung tangan dan ganti sarung tangan steril13.Pasang doek lubang steril

    14.Pegang penis dengan tangan kiri lalu preputium ditarik kepangkalnya dan

    bersihkan dengan ghassa dan antiseptik dengan tangan kanan

    15.Beri jelly pada ujung kateter (12,5-17,5 cm). Pemasangan indwelling pada

    pria : jelly dan lidokain dengan perbandingan 1:1 masukkan kedalam urethradengan spuit tanpa jarum

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    7/32

    Pemasangan kateter pada wanita

    Persiapan sama dengan pada pria

    Bersihkan vulva dengan ghassa, buka labia mayor

    dengan ibu jari dan telunjuk tangan kiri, bersihkan

    bagian dalam

    Beri jelly pada ujung kateter (2,5-5 cm) lalu masukkan

    pelan-pelan ujung kateter pada meatus urethra sambilklien dianjurkan menarik napas. Perhatikan respon

    klien

    Setelah kateter masuk isi balon dengan cairan aquades

    10 cc

    Sambung dengan urobag Rapikan alat

    Buka handschoen dan cuci tangan

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    8/32

    B.PEMASANGAN KONDOM KATATER

    DEFINISI

    Suatu kegiatan memasangkan kateter berbentuk kondom

    yang dipasangkan pada klien pria yang mengalami

    inkontinensia

    TUJUAN1) Untuk mengontrol inkontinensia urine

    2) Memungkinkan pasien beraktivitas tanpa adanya rasa

    malu akibat inkontinensia uri

    3) Mencegah iritasi kulit akibat inkontinensia uri

    INDIKASI

    pasien pria dengan inkontinensia uri

    PERSIAPAN PASIEN

    memberikan penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    9/32

    PERSIAPAN ALAT

    1. Selaput kondom katater

    2. Srtip elastis

    3. Kantung penampung urine dengan selang

    drainase4. Baskom dengan air hangat dan sabun

    5. Handuk dan waslap

    6. Selimut mandi

    7. Sarung tangan

    8. Gunting

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    10/32

    CARA KERJA

    1. Memperkenalkan diri2. Beritahu dan jelaskan pada klien mengenai

    prosedur yang akan dilakukan dan lihat respon

    klien

    3. Cuci tangan dan gunakan sarung tangan

    4. Kunci semua roda tempat tidur

    5. Atur posisi pasien dalam posisi terlentang

    6. Tampatkan selimut di atas batang penis atas dan

    tutup ekstremitas bawahnya dengan selimut

    mandi sehingga hanya genitalia yang terpajang7. Bersihkan genitalia dengan sabun dan air.

    Keringkan seluruhnya

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    11/32

    8. Siapkan urobag dengan menghubungkannya ke kerangka tampat

    tidur. Bawa selang urobag ke sisi pagar tempat tidur

    9. Kenakan sarung tangan sekali pakai dan bersihkan perawatan

    perineal

    10.Berikan preparat kulit pada penis dan biarkan mengering. Bila

    pasien tidak disirkumsisi, balikkan prepusium pada posisi normal

    11.Dengan tangan non dpminan, genggam batang penis dengan gentle.

    Pegang kondom pada ujung penis dengan tangan dominan dan

    gulung sarung kondom ke atas secara perlahan pada batang penis

    12.Sisakan ruangan sepanjang 2,5-5 cm diantara glans penis dan ujung

    akhir kondom kateter

    13.Liliti batang penis dengan strip velcro atau perekat elastis. Strip

    harus hanya menyentuh kantung kondom. Pasang dengan pas

    namun tidak ketat

    14.Hubungkan selang lubang urobag pada ujung kateter kondom

    15.Tempatkan kelebihan gulungan selang pada tempat tidur dan

    amankan dasar linen tempat tidur

    16.Rapikan alat. Lepas sarung tangan dan cuci tangan

    17.Dokumentasikan tindakan

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    12/32

    C.PERAWATAN KATETER

    PENGERTIAN

    perawatan kateter yang terbuat dari berbagai bahan

    yang dimasukan ke dalam saluran kemih sampai kandung

    kemih untuk memungkinkan aliran (drainase) urine

    TUJUAN

    1) Memperlancar aliran urine

    2) Mencegah terjadinya infeksi

    3) Mencegah aliran balik urine (refluks)

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    13/32

    INDIKASI

    pasien yang dipasang kateter menetap

    PERSIAPAN PASIENmemberikan penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan

    PERSIAPAN ALAT

    1) Sarung tangan steril2) Kassa steril

    3) Larutan antiseptik (betadin 10%)

    4) Larutan Nacl 0,9%

    5) Pinset anatomi (1), pinset sirurgi (1)

    6) Bengkok

    7) Cucing (2)

    8) Plester

    9) Gunting plester

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    14/32

    CARA KERJA

    1. Memperkenalkan diri

    2. Beritahu dan jelaksan pada klien mengenai prosedur yang akan

    dilakukan dan lihat respon klien

    3. Dekatkan alat ke klien

    4. Ciptakan lingkungan yang aman dan nyaman

    5. Bantu klien mengatur posisi sesuai kebutuhan sehingga luka mudah

    dirawat

    6. Cuci tangan

    7. Gunakan skort dan handshoen8. Bersihkan meatus uretra eksterna seperti halnya rawat luka dengan

    menarik kateter sejauh 0,5-1 cm keluar, bersihkan kotoran yang

    menempel dengan pinset sirurgi kemudian oleskan kassa betadin

    dengan pinset anatomis disekitar kateter

    9. Bersihkan bekas plester dengan alkohol menggunakan kassa dan pinset

    10.Pasang plester/hypavik

    11.Rapikan pasien dan alat-alat bereskan

    12.Setiap hari posisi kateter harus diperhatikan dan harus pada posisi

    yang benar yaitu dipasang fixasi antara paha bagian atas dan abdomen

    bagian bawah

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    15/32

    13. Anjurkan klien minum air 2lt/hari kecuali ada kontra indikasi

    14. Amati selang kateter untuk mengetahui adanya kebocoran dan

    lipatan

    15.Jangan melepaskan sambungan kateter kecuali jika akan dibilas

    16. Ambil urine untuk pemeriksaan dari selang yang ditusuk dengan

     jarum. Bersihkan dulu selang yang akan ditusuk dengan

    disinfektan

    17. Jangan sekali-kali meninggikan kantong urobag lebih tinggi dari

    buli-buli eratkan urobag pada rangka tempat tidur bila pasien

    terlentang dan pada daerah dibawah lutut bila pasien ambulasi

    18.Kosongkan urobag kegelas ukur dan gelas ukur harus

    dibersihkan secara teratur

    19.Periksa kultur urine jika diperlukan

    20.Perhatikan urobag apakah ada sedimen atau kebocoran21.Kateter diganti kurang lebih dua minggu sekali kecuali ada

    indikasi lain

    22.Melepaskan handschoen dan mencuci tangan

    23.dokumentasi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    16/32

    D.PELEPASAN KATETER

    PENGERTIAN

    Suatu tindakan keperawatan melepaskan

    drainage urine pada klien yang di pasang kateter

    TUJUANMelatih pasien untuk bisa bak secara normal

    tanpa kateter

    INDIKASI

    1.Kateter yang sudah tidak berfungsi2.Kateter yang lebih dari 2 minggu

    3.Katater yang sudah tidak di perlukan lagi

    4.Terdapat tanda tanda infeksi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    17/32

    PERSIAPAN PASIEN

    memberikan penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan

    PERSIAPAN ALAT

    1) Handschoen

    2) Pinset chirurgis/anatomis

    3) Spuit 10 cc

    4) Antiseptic betadin 10%

    5) Bengkok

    6) Plester

    7) Lidi kapas8) sampiran

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    18/32

    CARA KERJA

    1. Memperkenalkan diri

    2. Beritahu, jelaskan tentang tindakan yang akan

    dilakukan dan lihat respon klien3. Pasang sampiran, tutup jendela

    4. Bawa alat ke dekat klien

    5. Buka plester dengan

    6. Cuci tangan dan pasang handcoen

    7. Desinfeksi daerah gland dengan betadin 10%8. Keluarkan isi balon dengan spuit sampai benar-benar

    habis

    9. Tarik kateter dan anjurkan klien menarik nafas panjang

    sambil melihat respon klien, kemudian buang kateter

    pada bengkok10.Olesi area meatus urethra eksterna dengan betadin 10%

    11.Bereskan alat dan lepaska handschoen

    12.Cuci tangan

    13.dokumentasi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    19/32

    E.HUKNAH

    PENGERTIAN

    1) Memasukkan larutan kedalam rectum dan kolon

    sigmoid

    2) Memasukkan cairan ke dalam rectum guna

    membuang feses (gas) dari colon dan rectum3) HUKNA RENDAH : memasukkan cairan melalui

    anus sampai colon desenden

    4) HUKNAH TINGGI : memasukkan cairan melalui

    anus (rectum) sampai colon asenden

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    20/32

    TUJUAN

    1) Huknah Rendah

    a) Meningkatkan defeksi dengan merangsangperistaltic\

    b) Menggosokan usus sebagai persiapan tindakan

    operasi, kolonoskopi

    c) Tindakan pengobatan

    2) Huknah Tinggi

    a) Membantu mengeluarkan fesef akibat konstipasi

    atau impaksi fekal

    b) Membantu defekasi normal sebagai bagian dari

    program latihan defekasi (bowel training program)c) Tindakan pengobatan/pemeriksaan diagnostik

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    21/32

    INDIKASI

    1) Konstipasi

    2) Deficit perawatan diri, toileting3) Persiapan operasi

    PERSIAPAN PASIEN

    memberikan penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan

    PERSIAPAN ALAT

    1) Irigator lengkat (irrigator, selang, klem, selang

    rectal)

    2) Ukuran selang rektal untuk bayi atau anak-anak

    10-12G French untuk dewasa

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    22/32

    3) Cairan (air hangat, Nacl 0.9% hangat, air kran, larutan sabun)

    Bayi 150-250 cc

    Todller 250-350 ccUsia sekolah 300-500 cc

    Remaja 500-750 cc

    Dewasa 750-1000 cc

    4) Bengkok, Vaselin/gel

    5) Beberapa potong kain kasa6) Alas bokong

    7) Selimut mandi

    8) pot/pispot dan tutupnya, air cebok dalam botol, kertas closet

    (tissue)

    9) Bangku untuk pot10)Standart untuk irrigator

    11)Sarung tangan

    12)Skort

    13)Sampiran bila perlu

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    23/32

    CARA KERJA

    1. Jelaskan prosedur kepada klien

    2. Tutup ruangan/pasang sampiran

    3. Bantu klien pada posisi miring ke kiri (lateral kiri) untukhuknah rendah dan miring kekanan untuk huknah tinggi

    dengan lutut kanan fleksi. Anak-anak pada posisi dorsal

    rekumben

    4. Letakkan perlak di bawah bokong

    5. Pasang selimut mandi, area anal yang kelihatan6. Pasang irrigator set (irrigator, slang, klem, slang rectal)

    7. Gantung di standart irigator

    8. Tutup klem pengatur

    9. Masukkan larutan ke irigator sesuai indikasi (jenis dan

     jumlahnya)

    10. Alirkan larutan sampai dengan ujung selang rektal,

    kemudian di klem lagi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    24/32

    11.Letakkan standart dan irigator set dekat klien (dekat bokong

    sebelah kanan untuk huknah tinggi dan sebelah kiri untuk

    huknah rendah)

    12.Letakkan pispot dekat tempat tidur

    13.Cuci tangan, pasang sarung tangan dan pasang skort

    14.Beri pelumas/gel 3-4 cm pada ujung selang rektal

    15.Dengan perlahan regangkan bokong dan cari letak anus.

    Instruksikan klien rileks dengan menghembuskan napas

    perlahan melalui mulut

    16.Masukkan ujung selang rektal secara perlahan dengan

    mengarahkan ke arah umbilikus klien. Panjang insersi 7,4-10 cm

    (dewasa), 5-7,5 cm (anak-anak), 2,5-3,5 (bayi). Tarik selang

    dengan segera jika ditemukan obstruksi.

    17.Naikkan irigator secara perlahan sampai pada ketinggian diatas

    anus (30-45 cm untuk huknah tinggi dan 30 cm untuk huknahrendah dan 7,5 cm untuk bayi)

    18.Buka klem dan alirkan secara perlahan. Watu pengaliran sesuai

    dengan pemberian volume larutan (1 liter dalan 10 menit)

    19.Bila klien mengeluh kram, rendahkan irigator atau klem selama

    30 detik, kemudian alirkan kembali secara lambat

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    25/32

    20.Klem selang setelah larutan habis

    21.Beritahu klien untuk menahan napas ketika

    selang ditarik

    22.Letakkan tissue pada sekitar anus dan tarik

    selang anus secara perlahan

    23.Buang tissue pada bengkok

    24.Jelaskna pada klien bahwa perasaan distensi

    adalah normal. Minta klien untuk menahanlarutan selama mungkin saat berbaring ditempat

    tidur, untuk bayi dan anak-anak dengan perlahan

    pegang kedua bokong selama beberapa meniT

    25.Singkirkan irigator set dan selang pada tempat

    yang sudah disediakan

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    26/32

    26. Atur posisi terlentang

    27.Bantu klien ke kamar mandi atau pasang pispotdibawah bokong

    28.Observasi karakter fesef dan larutan (beritahukan

    klien jangan menyiram toilet sebelum feses diobservasi

    oleh perawat)

    29.Lepaskan perlak dari bawah bokong

    30.Bantu/anjurkan klien untuk membersihkan daerah

    anal dengan air hangat dan sabun

    31.Lepaskan sarung tangan, cuci tangan dan lepas skort

    32.Catat hasil enema pada lembar observasi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    27/32

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    28/32

    F.IRIGASI KANDUNG

    KEMIH(VESIKA URINARIA)

    DEFINISI

    Pencucian kateter urine untuk memprtahankan

    kepatenan kateter urine menetap dengan larutan

    steril

    TUJUAN

    1.Untuk mempertahankan kepatenan urine

    2.Mencegah terjadinya distensi kandung kemih

    karena adanya penyumbatan kateter3.Untuk membersihkan kandung kemih

    4.Untuk mengobati infeksi lokal

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    29/32

    INDIKASI

    Pada pasien post op BPH(benigna hiperplasi prostat)

    PERSIAPAN PASIEN

    memberikan penjelasan tentang maksud dan tujuan

    tindakan

    PERSIAPAN ALAT

    1. Larutan irigasi steril larutan nacl 0,9 %

    2. Kateter foley 3 saluran3. Slang irigasi dengan klem

    4. Handscun sekali pakai

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    30/32

    CARA KERJA

    1. Memperkenalkan diri

    2. Beritahu dan jelaksan pada klien mengenai prosedur yang

    akan dilakukan dan lihat respon klien

    3. Cuci tangan dan gunakan sarung tangan

    4. Pasang sampiran dan atur pencahayaan

    5. Kaji abdomen bagian bawah untuk melihat adanya distensi

    atur posisi klien, misal dorsal recumbent untuk wanita bilamampu, jika tidak posisi supine

    6. Pasang alas dibawah kateter

    7. Keluarkan urine dari urin bag ke dalam wadah dengan

    menggunakan teknik aseptic masukkan ujung selang irigasi

    ke dalam larutan irigasi

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    31/32

    8. Tutup klem pada selang dan gantung larutan irigasi pada tiang

    infus

    9. Buka klem dan biarkan larutan mengalir melalui selang,

    pertahankan ujung selang tetap steril, tutup klem

    10.Disinfeksi porta irigasi pada kateter berlumen tiga dan

    sambungkan ke selang irigasi

    11.Pastikan kantung drainase dan selang terhubung kuat ke pintu

    masuk drainase pada kateter berlumen tiga

    12.Kateter tertutup continues intermintten : buka klem dan biarkan

    cairan yang diprogramkan mengalir memasuki kandung kemih(100ml adalah jumlah yang normal pada orang dewasa) tutup

    selang irigasi selama 20-30 menit dan kemudian buka klem selang

    drainase

    13.Kateter tertutup continues : hitung kecepatan tetesan larutan

    irigasi (slow rate 10-20 tetes/menit, fast rate 20-40 rate/menit) danperiksa volume drainase di dalam kantung drainase. Pastikan

    bahwa selang drainase paten dan hindari lekukan selang

    14.Buka sarung tangan dan atur posisi nyaman klien

    15.Bereskan semua peralatan dan cuci tangan di air mengalir

  • 8/18/2019 ELIMINASI UCI

    32/32

     TERIMA KASIH...