Corporate Vision and Core Values - lautan-luas.com

102

Transcript of Corporate Vision and Core Values - lautan-luas.com

Corporate Vision and Core Values

Visi Perusahaan dan Nilai-nilai Dasar

Table of Contents

Daftar Isi

Theme: Born of Tradition, Poised for

The Future

Tema: Lahir dari Tradisi, Bersiap untuk

Masa Depan

Lautan Luas, An Overview

Sekilas Lautan Luas

Company’s Milestones

Tonggak Pencapaian Perseroan

Summary of Significant Events 2011

Peristiwa-peristiwa Penting 2011

Corporate Highlights

Ikhtisar Perusahaan

Financial Highlights

Ikhtisar Keuangan

Stock Highlights

Ikhtisar Saham

Board of Commissioners’ Report

Laporan Dewan Komisaris

Board of Directors’ Report

Laporan Direksi

Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Management Discussion and Analysis

Pembahasan dan Analisis Manajemen

Internal Operation Perspective

Perspektif Operasional Internal

Risk Management

Manajemen Risiko

Learning and Growth

Pembelajaran dan Pertumbuhan

Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Board of Commissioners‘ Profile

Profil Dewan Komisaris

Board of Directors’ Profile

Profil Direksi

Corporate’s Structure

Struktur Perusahaan

Group Information

Informasi Grup

Management Structure

Struktur Manajemen

2011 Annual Report Certification

Sertifikasi Laporan Tahunan 2011

Financial Report

Laporan Keuangan

02

03

04

06

08

10

12

13

14

16

18

22

30

38

44

50

54

60

64

68

70

94

95

96

TABLE OF CONTENTS | DAFTAR ISI

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 3

1

2

3

4

6

5

7

8

9

Report Highlights

Ikhtisar Laporan

Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Management Discussion and Analysis

Pembahasan dan Analisis Manajemen

Internal Operation Perspective

Perspektif Operasional Internal

Risk Management

Manajemen Risiko

Learning and Growth

Pembelajaran dan Pertumbuhan

Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Corporate Data

Data Perusahaan

Financial Report

Laporan Keuangan

Born of Tradition, Poised for The Future

Lahir dari Tradisi, Bersiap untuk Masa Depan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 20114

Many things have come and gone over the past 60 years, but Lautan Luas has consistently grown from strength to

strength. The values that underpinned the foundation of our early growth and success have endured and are at the

core of our culture today. We have evolved from importing and distributing basic chemical products in Indonesia to

encompass distributing, manufacturing of basic and specialty chemicals as well as support & services across the region.

As a consequence of management’s commitment to the principles of Good Corporate Governance and purposeful

strategy, the Company remained stable and grew steadily during the global economic crises of 1998 and 2008.

Throughout our history, we have conscientiously engaged the communities where we work and live, extending a

helping hand where possible to address the most vital, unmet human needs. In the following report, we highlight

several of our 2011 Corporate Social Responsibility (CSR) programs that made important contributions to the neediest

members of our communities and those disadvantaged by natural disasters. We are grateful for the participation of

our employees and, for the first time, our business partners in Time to Share, Time to Build Indonesia programs and

honored to be able to make a difference in people’s lives .

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

Banyak hal yang datang dan pergi dalam 60 tahun terakhir ini, namun Lautan Luas secara konsisten telah bertumbuh menjadi semakin

besar dan kuat. Nilai-nilai yang ditanamkan dari fondasi awal pertumbuhan dan kesuksesan kami telah berakar dan menjadi inti dari

kebudayaan kami sampai hari ini. Kami telah mengembangkan bisnis dari sekadar importir dan distributor bahan kimia dasar di

Indonesia hingga mencakup distribusi, manufaktur bahan kimia dasar dan khusus, serta usaha pendukung & jasa, di seluruh kawasan

regional. Komitmen manajemen yang tinggi terhadap prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang Baik dan strategi yang terarah telah

memungkinkan Perseroan tetap stabil dan terus bertumbuh, bahkan ketika mengalami krisis ekonomi global 1998 maupun 2008.

Sepanjang sejarah Lautan Luas, kami secara sungguh-sungguh melibatkan diri dengan komunitas tempat kami bekerja dan tinggal,

mengulurkan tangan untuk sebisa mungkin membantu sesama kami yang membutuhkan. Dalam laporan berikut ini, kami

menyoroti beberapa program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan ( ) pada tahun 2011 di mana kami memberikan kontribusi penting

bagi anggota komunitas yang paling membutuhkan dan korban bencana alam. Kami bersyukur atas partisipasi dari para karyawan

dan mitra bisnis kami, untuk pertama kalinya dalam program Time to Share, Time to Build Indonesia serta merasa terhormat karena

dapat memberikan perubahan yang positif kepada kehidupan masyarakat luas.

CSR

Time to Share, Time to Build Indonesia

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 5

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

Revenue increased by 42%Comprehensive income achieved at

Rp 105 billionPendapatan meningkat sebesar 42%

Pendapatan komprehensif mencapai

Rp 105 miliar

Lautan Luas, An OverviewSekilas Lautan Luas

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 20116

As a leading basic and specialty chemical company in Indonesia, PT LAUTAN LUAS Tbk (”the Company” or “Lautan

Luas”) has been serving its customers for more than sixty years by providing high quality products and services. The

Company was established on 13 July 1951 as Persekutuan Andil Maskapai Dagang dan Industri “Lim Teck Lee”

(Indonesia), aka NV Lim Teck Lee Coy. Ltd. It began as an importer and distributor of basic chemicals for the batik and

food industries in Indonesia. In 1965, the Company changed its name to PT Lautan Luas.

Lautan Luas established Indonesia’s first privately owned sulfuric acid production plant in 1969, signaling its

commitment to quality manufacturing. Then in the 1970s, the Company seized on the opportunity offered by the

country’s rapid industrialization and expanded its distribution and manufacturing capabilities with a focus on

specialty chemicals.

The strategic shift to a broader product base stabilized profit margins and limited exposure to market volatilities,

accelerating the Company’s growth. This, coupled with the dynamic development of Indonesia’s capital market,

enabled Lautan Luas to strengthen its capital structure, vaulting the Company to a dominant domestic and regional

role in the distribution and manufacturing of basic and specialty chemicals.

Sebagai sebuah perusahaan bahan kimia dasar dan khusus yang terkemuka di Indonesia, PT LAUTAN LUAS Tbk (“Perseroan” atau

“Lautan Luas”) telah melayani para pelanggannya selama lebih dari enam puluh tahun dengan menyediakan produk dan layanan

berkualitas tinggi. Perseroan didirikan pada 13 Juli 1951 sebagai Persekutuan Andil Maskapai Dagang dan Industri “Lim Teck Lee”

(Indonesia), atau NV Lim Teck Lee Coy. Ltd. Awalnya Perseroan mengawali usahanya sebagai importir dan distributor bahan kimia dasar

untuk industri batik dan makanan di Indonesia. Pada 1965, Perseroan merubah namanya menjadi PT Lautan Luas.

Lautan Luas mendirikan pabrik asam sulfat swasta pertama di Indonesia pada tahun 1969, menandai komitmen Perseroan di bidang

manufaktur. Kemudian pada tahun 1970-an, Perseroan menangkap peluang yang muncul sejalan dengan perkembangan sektor

industri yang pesat di tanah air pada saat itu serta memperluas kemampuan usaha distribusi dan manufakturnya dengan fokus pada

bahan kimia khusus.

Pergeseran strategis ke basis produk yang lebih luas ini menstabilkan marjin laba sekaligus mengurangi terjadinya volatilitas pasar, serta

mendorong Perseroan untuk bertumbuh lebih pesat. Hal ini, ditambahkan dengan perkembangan pasar modal Indonesia yang dinamis,

memungkinkan Lautan Luas untuk memperkuat struktur permodalannya, sehingga Perseroan dapat mengibarkan diri menjadi pemain

dominan di bidang usaha distribusi dan manufaktur bahan kimia dasar dan khusus, baik di pasar domestik maupun regional.

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 7

At present, Lautan Luas represents over 100 international principals, distributes more than 1,000 chemical products,

and serves more than 2,000 industrial end-users throughout Indonesia and the Asia-Pacific region. To oversee its vast

distribution networks, Lautan Luas, is headquartered in Jakarta, operates five branches and seven representative

offices located in major cities throughout the Indonesian archipelago. A regional office in Singapore overlooks the

Company’s activities in China, Thailand, and Vietnam.

Lautan Luas currently has a stake in seventeen manufacturing facilities in Indonesia, two in China, and a water

treatment chemical manufacturing plant in Vietnam. The Lautan Luas support & services business is comprised of five

entities providing laboratory services, supply chain, information technology, water treatment solutions, and

industrial estate.

To strengthen its integrated distribution, manufacturing, and support & services businesses, Lautan Luas forges

strategic alliances with the world’s leading chemical manufacturers possessing uniquely valuable products,

technologies, and competence in Research and Development (R&D). To preserve our solid and reliable business

foundation, Company management consistently applies the principles of Good Corporate Governance. In planning

for future growth, management makes continuous efforts to improve the professional competence of the Company’s

employees through rigorous human resource development programs.

Saat ini, Lautan Luas mewakili lebih dari 100 prinsipal internasional, mendistribusikan lebih dari 1.000 produk kimia, dan melayani lebih

dari 2.000 pelanggan dari sektor industri di seluruh Indonesia dan kawasan Asia Pasifik. Untuk mengawasi jejaring distribusinya yang

luas, Lautan Luas, yang memiliki kantor pusat di Jakarta, mengoperasikan lima kantor cabang dan tujuh kantor perwakilan yang

tersebar di berbagai kota besar di seluruh nusantara. Sebuah kantor regional ditempatkan di Singapura guna mengawasi aktivitas

Perseroan di Cina, Thailand, dan Vietnam.

Lautan Luas saat ini telah memiliki saham di tujuh belas fasilitas manufaktur di Indonesia, dua di Cina, dan sebuah fasilitas manufaktur

bahan kimia untuk pengolahan air di Vietnam. Usaha pendukung & jasa Lautan Luas terbagi atas lima perusahaan yang menawarkan

jasa di bidang laboratorium, rantai pasok, teknologi informasi, solusi pengolahan air, dan pengelola kawasan industri.

Untuk memperkuat usaha distribusi, manufaktur, dan pendukung & jasa yang terpadu, Lautan Luas menjalin aliansi dengan berbagai

perusahaan manufaktur kimia terkemuka di dunia yang memiliki produk, teknologi, dan kompetensi tinggi di bidang Penelitian dan

Pengembangan (R &D). Guna menjaga fondasi usaha yang kuat dan terpercaya, manajemen Perseroan secara konsisten menerapkan

prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang Baik. Demi mencapai pertumbuhan ke depan, manajemen terus melakukan upaya

berkelanjutan agar dapat meningkatkan kompetensi profesional dari para karyawan Perseroan melalui program-program

pengembangan sumber daya manusia yang berkesinambungan.

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

R&D

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 20118

Company’s MilestonesTonggak Pencapaian Perseroan

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

Established Indonesia’s

first private sector

sulfuric acid

manufacturing facility.

Membangun fasilitas

manufaktur asam sulfat

swasta pertama

di Indonesia.

1969

Established the Company’s first

overseas manufacturing facility

in China, which has been

expanded to

2 (two) plants.

Mendirikan fasilitas manufaktur

pertama di mancanegara, berlokasi

di Cina, yang kemudian

berkembang menjadi 2 (dua)

buah pabrik.

2003

1965

Changed the Company’s

name to PT Lautan Luas.

Nama Perseroan diubah

menjadi PT Lautan Luas.

Established under the

name of NV Lim Teck

Lee Coy. Ltd.

Perseroan didirikan

dengan nama NV Lim Teck

Lee Coy. Ltd.

Established additional

manufacturing facilities

and a wider distribution

network focusing on

specialty chemicals.

Mendirikan fasilitas

manufaktur yang lebih banyak

dan jejaring distribusi yang

lebih luas, berfokus pada

bahan-bahan kimia khusus.

Late 1970sAkhir Tahun 1970-an

Established regional office

in Shanghai, China.

Membuka kantor regional di

Shanghai, Cina.

2007

Established regional office

in Bangkok, Thailand.

Membuka kantor regional di

Bangkok, Thailand.

2005

1951

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 9

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

2001

Restructured the

Company’s Logistic

Division into LINC

Group, becoming a

subsidiary and an

independent

profit center.

Memisahkan Divisi

Logistik Perseroan

menjadi LINC Group,

sebuah anak

perusahaan dan

tersendiri.

2002

Launched

www.lautan-luas.com, the

award winning website

that currently provides

total e-commerce

solutions.

Meluncurkan

www.lautan-luas.com, situs

Perseroan yang saat ini telah

mampu memberikan total

solusi

Strengthened regional

market presence with

the establishment of

Singapore subsidiary.

Meningkatkan keberadaan

di pasar regional dengan

mendirikan anak

perusahaan di Singapura.

1999

2008Going ForwardLangkah Selanjutnya

The Company continues to

review investment

opportunities in domestic

and regional market.

Perseroan terus mengkaji

peluang investasi di pasar

domestik dan regional.

2010

1997

Initial Public Offering

(IPO) on the Indonesia

Stock Exchange, with

780,000,000 currently

outstanding listed shares.

Penawaran saham perdana

di Bursa Efek Indonesia, dan

saat ini saham yang tercatat

780.000.000 lembar.

Established our manufacturing plant in

Ho Chi Minh City, Vietnam.

Established LINC Group International

Pte. Ltd., a regional logistic subsidiary

based in Singapore.

Membangun fasilitas manufaktur di

Ho Chi Minh City, Vietnam.

Mendirikan LINC Group International Pte.

Ltd., sebuah anak perusahaan regional di

bidang logistik yang berbasis di Singapura.

Expanded our CSR program into

housing, water treatment, and disaster

recovery, while supporting employee

initiatives in our communities.

Mengembangkan program ke bidang

perumahan, pengolahan air, dan pemulihan

bencana, seraya mendukung inisiatif

karyawan yang terlibat langsung ke

berbagai komunitas.

profit e-commerce. center

CSR

PT LAUTAN LUAS Tbk acquired

1.4% of 3% total shares PT

Findeco Jaya previously held by

Winarto Adinoto.

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.

merged its two China affiliates:

Huaian Diamond Chemical

Industry Ltd. and Hongze Jin

Qilin Chemical Industry Ltd.

into Huaian Diamond Chemical

Industry Ltd.

PT LAUTAN LUAS Tbk memperoleh

1,4% dari 3% total saham

PT Findeco Jaya yang sebelumnya

dimiliki oleh Winarto Adinoto.

Merger antara Huaian Diamond

Chemical Industry Ltd. dengan

Hongze Jin Qilin Chemical

Industry Ltd. (anak perusahaan

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.

di Cina).

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201110

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

FEBRUARY | PEBRUARI APRIL | APRIL JULY | JULI

Summary of Significant Events 2011Peristiwa-peristiwa Penting 2011

PT LAUTAN LUAS Tbk established

a new representative office in

Tangerang, Banten to improve

service to customers located in the

area.

Lautan Hongze Chemical

Industry Ltd. absorbed and

merged the assets of Huaian Poly

Chemical Ltd.; Lautan Luas

Singapore Pte. Ltd. share of the

new entity becomes 45.02%, and

remains as the biggest shareholder

in the company.

Dibukanya kantor perwakilan

PT LAUTAN LUAS Tbk di

Tangerang, Banten.

Merger absorsi antara Lautan

Hongze Chemical Industry Ltd.

dengan Huaian Poly Chemical

Ltd., kepemilikan Lautan Luas

Singapore Pte. Ltd. berubah

menjadi 45,02%, dan kepemilikan

saham terbesar tetap dimiliki oleh

PT LAUTAN LUAS Tbk.

Paid-In Capital of PT PKG

Lautan Indonesia increased to

Rp 39.9 billion.

PT Pacinesia Chemical Industry

announced that it will consolidate

and merge three of its subsidiaries:

PT Seruni Gandamekar, PT Toppac

Purna Cipta, and PT Riaupac

Chemical Industry in January 2012.

Peningkatan modal pada PT PKG

Lautan Indonesia menjadi

Rp 39,9 miliar.

PT Pacinesia Chemical Industry

mengumumkan akan melakukan

merger dengan PT Seruni

Gandamekar, PT Toppac Purna

Cipta, dan PT Riaupac Chemical

Industry efektif bulan Januari 2012.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 11

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

SEPTEMBER | SEPTEMBER NOVEMBER | NOPEMBER DECEMBER | DESEMBER

Paid-In Capital of PT Cipta Mapan

Logistik increased several times during

the year to Rp 104.1 billion.

PT LAUTAN LUAS Tbk announced it

will equalize its ownership shares in

PT Indonesian Acids Industry, PT Liku

Telaga, PT Dunia Kimia Utama, and

PT Mahkota Indonesia to 53.38% in

January 2012.

Peningkatan modal disetor beberapa kali

dalam setahun pada PT Cipta Mapan

Logistik menjadi Rp 104,1 miliar.

PT LAUTAN LUAS Tbk mengumumkan

akan melakukan ekualisasi kepemilikan

saham menjadi 53,38% pada

PT Indonesian Acids Industry, PT Liku

Telaga, PT Dunia Kimia Utama, dan

PT Mahkota Indonesia efektif bulan

Januari 2012.

Paid-In Capital of PT Advance

Stabilindo Industry increased to

Rp 25.4 billion.

Paid-In Capital of PT Lautan

Natural Krimerindo increased

several times during the year to

Rp 57.5 billion.

Paid-In Capital of PT Jakamitra

Indonesia increased several times

during the year to Rp 160 billion.

Peningkatan modal pada PT Advance

Stabilindo Industry menjadi

Rp 25,4 miliar.

Peningkatan modal beberapa kali

dalam setahun di PT Lautan

Natural Krimerindo menjadi

Rp 57,5 miliar.

Peningkatan modal beberapa kali

dalam setahun di PT Jakamitra

Indonesia menjadi Rp 160 miliar.

Paid-In Capital of PT Bahana

Prestasi (a subsidiary of

PT C ipta Mapan Logistik)

increased to Rp 61.3 billion.

Peningkatan modal dasar dan

disetor pada PT Bahana

Prestasi (anak perusahaan

PT Cipta Mapan Logistik)

menjadi Rp 61,3 miliar.

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

Corporate HighlightsIkhtisar Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201112

Company’s Name

PT LAUTAN LUAS Tbk

Domiciled in Jakarta

Address

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77

Jakarta 11410, Indonesia

Ph.: +62 21 5367 7777

Fax: +62 21 5367 1120

E-mail: [email protected]

Website: www.lautan-luas.com

Establishment

13 July 1951, establishment of Persekutuan Andil Maskapai

Dagang dan Industri “Lim Teck Lee” (Indonesia) known as

“NV Lim Teck Lee Coy. Ltd.” as importer and distributor of

basic chemicals, especially for the batik and food industry

in Indonesia

20 April 1965, changed its name into PT Lautan Luas

7 April 1997, became a public company:

PT LAUTAN LUAS Tbk

Authorized Capital

Rp 600,000,000,000,-

Issued and Fully Paid Capital

Rp 195,000,000,000,-

Nominal Price

Rp 250,- per share

Share Ownership

63.03%

3.64%

33.33%

Line of Business

Distributor and Manufacturer of Basic and Specialty

Chemicals as well as Support & Services Business

63,03%

3,64%

33,33%

PT Caturkarsa Megatunggal

Management

Public

Nama Perseroan

PT LAUTAN LUAS Tbk

Berkedudukan di Jakarta

Alamat

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77

Jakarta 11410, Indonesia

Tel.: +62 21 5367 7777

Fax: +62 21 5367 1120

E-mail: [email protected]

Situs: www.lautan-luas.com

Pendirian

13 Juli 1951, didirikan dengan nama Persekutuan Andil Maskapai

Dagang dan Industri “Lim Teck Lee” (Indonesia) disebut juga “NV Lim

Teck Lee Coy. Ltd.” sebagai importir dan distributor bahan kimia dasar,

terutama untuk industri batik dan makanan

di Indonesia

20 April 1965, perubahan nama menjadi PT Lautan Luas

7 April 1997, menjadi perusahaan publik:

PT LAUTAN LUAS Tbk

Modal Dasar

Rp 600.000.000.000,-

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh

Rp 195.000.000.000,-

Nilai Nominal

Rp 250,- per lembar saham

Kepemilikan Saham

PT Caturkarsa Megatunggal

Manajemen

Masyarakat

Bidang Usaha

Distributor dan Manufaktur Bahan Kimia Dasar dan Khusus, serta

Usaha Pendukung & Jasa

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 13

Financial HighlightsIkhtisar Keuangan

CONSOLIDATED STATEMENTS OF

COMPREHENSIVE INCOME

(Rp million)

Revenues from Sales, Commissions

& Services

Cost of Sales & Services

Gross Profit

Operating Income

Total Comprehensive Income*

Profit for The Year Attributable to

Owners of The Parent Entity*

Earnings per Share (Rp)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF

FINANCIAL POSITION (Rp million)

Total Assets

Current Assets

Investments in Shares of Stock

Non-Current Assets

Total Liabilities

Current Liabilities

Non-Current Liabilities

Stockholders’ Equity

BUSINESS RATIO

Return on Assets (%)

Return on Equity (%)

Gross Profit Margin (%)

Operating Profit Margin (%)

Net Profit Margin (%)

Current Ratio (x)

Total Liabilities / Total Assets (x)

Total Liabilities / Equity (x)

CAPITAL STOCK (Rp million)

Authorized Capital

Issued and Fully Paid Capital

2009

3,746,865

3,180,406

566,459

136,992

-

85,925

110

3,081,130

1,479,211

206,360

1,395,559

2,125,280

1,319,201

806,079

763,343

2.79

11.26

15.12

3.66

2.29

1.12

0.69

2.78

600,000

195,000

2008

4,458,094

3,523,168

934,926

521,164

-

145,846

187

3,440,010

2,112,208

189,435

1,138,367

2,485,725

1,879,789

605,936

799,390

4.24

18.24

20.97

11.69

3.27

1.12

0.72

3.11

600,000

195,000

2007

2,712,536

2,195,855

516,681

188,333

-

71,670

92

2,135,084

1,130,674

201,576

802,834

1,444,343

1,363,316

81,027

596,140

3.36

12.02

19.05

6.94

2.64

0.83

0.68

2.42

600,000

195,000

LAPORAN LABA RUGI

KOMPREHENSIF KONSOLIDASIAN

(Rp juta)

Pendapatan dari Penjualan, Komisi & Jasa

Beban Pokok Penjualan & Jasa

Laba Kotor

Laba Usaha

Total Pendapatan Komprehensif*

Laba Tahun Berjalan yang Diatribusikan

kepada Pemilik Entitas Induk*

Laba Bersih per Saham (Rp)

LAPORAN POSISI KEUANGAN

KONSOLIDASIAN (Rp juta)

Jumlah Aset

Aset Lancar

Penyertaan Saham

Aset Tidak Lancar

Jumlah Liabilitas

Liabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Jangka Panjang

Ekuitas

RASIO USAHA

Imbal-hasil atas Aset (%)

Imbal-hasil atas Ekuitas (%)

Marjin Laba Kotor (%)

Marjin Laba Usaha (%)

Marjin Laba Bersih (%)

Rasio Lancar (x)

Jumlah Kewajiban / Jumlah Aset (x)

Jumlah Kewajiban / Ekuitas (x)

MODAL SAHAM (Rp juta)

Modal Dasar

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh

Profit for The Year Attributable to Owners of The Parent Entity*

/ Laba Tahun Berjalan yang Diatribusikan kepada Pemilik Entitas Induk*

(in billion Rp / dalam miliar Rp)

2008146

200772

200986

2010872011

76

2011

5,529,075

4,852,585

676,490

202,623

105,220

76,221

98

4,040,298

2,494,418

453,570

1,092,310

3,086,447

2,403,747

682,700

953,851

1.89

7.99

12.24

3.66

1.38

1.04

0.76

3.23

600,000

195,000

*

*

*

*

2010

3,901,733

3,278,930

622,803

228,483

103,351

86,982

112

3,591,139

1,833,358

254,714

1,503,067

2,570,690

1,664,968

905,722

1,020,449

2.42

8.52

15.96

5.86

2.23

1.10

0.72

2.52

600,000

195.000

*

*

*

*

* adjusted in accordance with Statement of Financial Accounting Standard ("SFAS") 1 (Revised 2009), "Presentation of Financial Statements", adopted on January 1, 2011.

* disesuaikan dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (”PSAK”) 1 (Revisi 2009), “Penyajian Laporan Keuangan” yang diterapkan pada tanggal 1 Januari 2011.

20084,458

20072,713

20093,747

20103,902

20115,529

20083,440

20072,135

20093,081

20103,591

20114,040

2008799

2007596

2009763

20101,020

2011954

Revenues / Pendapatan(in billion Rp / dalam miliar Rp)

Total Assets / Jumlah Aset(in billion Rp / dalam miliar Rp)

Stockholders’ Equity / Ekuitas(in billion Rp / dalam miliar Rp)

* *

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

Stock HighlightsIkhtisar Saham

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201114

Capital Stock

Authorized Capital (Shares)

Issued and Fully Paid Capital

Shareholders’ Composition

PT Caturkarsa Megatunggal

Joan Fudiana (President Commissioner)

Adyansyah Masrin (Vice President Commissioner)

Indrawan Masrin (President Director)

Jimmy Masrin (Vice President Director)

Public

Total

Shares /

Lembar

Percentage /

Persentase

As of 31 December 2011

Per 31 Desember 2011

2,400,000,000

780,000,000

Modal Saham

Modal Dasar (Lembar)

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh

Susunan Kepemilikan

PT Caturkarsa Megatunggal

Joan Fudiana (Presiden Komisaris)

Adyansyah Masrin (Wakil Presiden Komisaris)

Indrawan Masrin (Presiden Direktur)

Jimmy Masrin (Wakil Presiden Direktur)

Masyarakat

Jumlah

Offering Period

Allotment Date

Listing Date:at Jakarta and Surabaya Stock ExchangeAmounting 150,000,000Registered Shares

Bonus Share 5:8Total Bonus Shares 240,000,000Registered Shares

Stock SplitNominal Value @ Rp 250,-The Company Currently has780,000,000 Registered SharesListed on Stock Exchange

Scriptless Trading

Masa Penawaran

Tanggal Penjatahan

Tanggal Pencatatan:di Bursa Efek Jakarta

dan SurabayaSebanyak 150.000.000

Saham Biasa Atas Nama

Saham Bonus 5:8Total Saham Bonus 240.000.000

Saham Biasa Atas Nama

Stock SplitNilai Nominal @ Rp 250,-

Perseroan Mencatatkan Seluruh Sahamnyadi Bursa Efek Sebanyak

780.000.000 Lembar

Perdagangan Saham Tanpa Warkat

30 June / Juni - 2 July / Juli 1997

9 July / Juli 1997

21 July / Juli 1997

27 January / Januari 1999

8 November / Nopember 1999

30 January / Januari 2001

Initial Public Offering (IPO) / Penawaran Umum Perdana

PT LAUTAN LUAS Tbk’s Stock Price and Transaction Volume, 2010 - 2011

Harga Saham dan Volume Transaksi PT LAUTAN LUAS Tbk Periode 2010 - 2011

1st

2nd

3rd

4th

2011

700

750

770

700

2010

650

690

740

770

2011

(Shares / Lembar)

4,316,500

59,409,000

115,365,000

12,251,500

2010

(Shares / Lembar)

29,220,000

29,615,500

35,396,000

23,978,500

Period / Periode

2011 2010

880

870

860

900

Highest / Tertinggi(Rp)

Lowest / Terendah(Rp)

Total Transaction Volume /Jumlah Volume Transaksi

63.03%

1.89%

1.02%

0.57%

0.16%

33.33%

100.00%

491,670,400

14,716,000

7,945,600

4,420,000

1,248,000

260,000,000

780,000,000

810

1,030

1,310

900

Quarter / Triwulan I

Quarter / Triwulan II

Quarter / Triwulan III

Quarter / Triwulan IV

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 15

Dividend Payment Year

Tahun Pembayaran Dividen

1997

1998

1999

2000

2001

2002

2003

2004

2005

2006

2007

2008

2009

2010

2011

No

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

Previous Year Net Income

Laba Bersih Tahun Sebelumnya

(Rp)

11,110,091,291

18,166,367,049

93,077,776,097

55,704.569,435

26,009,337,457

48,974,781,004

19,450,748,621

7,647,427,902

51,915,953,207

52,425,206,054

29,676,768,193

71,669,619,258

145,846,444,796

85,925,415,661

86,982,680,529

Cash Dividend / Share

Dividen Tunai / Saham

(Rp)

TotalStockJumlahSaham

(Shares / Lembar)

100,000,00050,000,000

150,000,000

150,000,000390,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

780,000,000

DividendPaid

Dividenyang Dibayar

(Rp)

1,000,000,000750,000,000

3,750,000,000

15,000,000,00012,870,000,000

14,040,000,000

5,460,000,000

12,090,000,000

3,900,000,000

1,560,000,000

13,260,000,000

13,260,000,000

6,240,000,000

21,840,000,000

44,460,000,000

26,520,000,000

26,520,000,000

Pay Out RatioPerbandingan antara

Dividen dengan Laba Bersih

(%)

Dividend Payment / Pembayaran Dividen

3rd Bond

Offering Period

Allotment Date

Listing Date:at Indonesia Stock Exchange amounting Rp 500,000,000,000,-

Pefindo Rating

Date / Tanggal

idA-(Single A Minus; Stable Outlook)

17 - 19 March / Maret 2008

24 March / Maret 2008

27 March / Maret 2008

Obligasi III

Masa Penawaran

Tanggal Penjatahan

Tanggal Pencatatan:di Bursa Efek Indonesia

sebesar Rp 500.000.000.000,-

Peringkat Pefindo

Bond / Obligasi

1015

25

10033

18

7

15.5

5

2

17

17

8

28

57

34

34

97

21

1630

25

21

25

20

20

25

25

21

30

30

31

30

LTLS ShareSaham LTLS

JCIIHSG

LTLS Share Volume Volume Saham LTLS

Jan ‘11 Feb ‘11 Mar ‘11 Apr ‘11 May ‘11 Jun ‘11 Jul ‘11 Aug‘11 Sept ‘11 Oct ‘11 Nov ‘11 Dec ‘11

58%

48%

38%

28%

18%

8%

0

-2%

-12%

17,500

15,000

12,500

10,000

7,500

5,000

2,500

0

(in thousand / dalam ribuan)

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

Board of Commissioners’ ReportLaporan Dewan Komisaris

Dear Valued Stakeholders,

Against a challenging global economy of 2011

inundated by news of deteriorating conditions in Europe,

a moribund Japan, and uncertainty in the US, Indonesia

and our principal overseas markets thrived. Among the

G20 membership, Indonesia recorded the 3rd best GDP

growth. Measured differently, our economy is the 6th

largest among all developing countries and the 17th

largest globally, up from 18th in 2010 and 20th in 2006

(International Monetary Fund data). A significant

recognition of the country’s progress since the

debilitating crisis of 1998 came with the restoration of

investment grade credit rating for government debt by

two international agencies: Moody’s and Fitch. Stability

and progress across a broad range of fiscal and monetary

policies led to the upgrade, which will further buoy

foreign investment prospects in the immediate future

while continuing to lower borrowing costs for the

country. Bank Indonesia confirmed the steady

improvements in the economy by lowering the interbank

rate to 6%, with a positive outlook for further reduction.

While still high compared to the developed countries that

are aggressively lowering the cost of credit to stimulate

their respective economies, this is lowest level in the

history of the instrument.

Through diligent attention to customer

needs, management delivered a 42%

increase in revenue over 2010.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201116

Para yang Terhormat,

Menghadapi tantangan ekonomi global pada tahun 2011

yang dipenuhi oleh berita mengenai kondisi Eropa yang memburuk,

Jepang yang tersendat, dan ketidakpastian di Amerika Serikat, pasar

Indonesia dan prinsipal kami di luar negeri mengalami

perkembangan yang pesat. Di antara anggota G20, Indonesia

tercatat mengalami pertumbuhan PDB terbaik ke-3. Dilihat dari sisi

yang berbeda, perekonomian kita merupakan yang terbesar ke-6 di

antara negara-negara berkembang dan ke-17 terbesar secara global,

naik dari posisi ke-18 pada tahun 2010 dan ke-20 pada tahun 2006

(Data ). Sebuah pengakuan yang

menunjukkan kemajuan negara Indonesia sejak krisis moneter tahun

1998, dimana pemulihan kredit peringkat investasi untuk utang

pemerintah diberikan oleh dua agen internasional: Moody’s dan

Fitch. Stabilitas dan kemajuan di berbagai kebijakan fiskal dan

moneter menimbulkan peningkatan peringkat, yang selanjutnya

mengangkat prospek investasi asing dalam waktu dekat sementara

terus menurunkan biaya pinjaman bagi negara. Bank Indonesia

menegaskan adanya peningkatan stabil pada perekonomian dengan

menurunkan suku bunga antar bank sampai dengan 6%, dengan

harapan positif akan penurunan lebih lanjut. Sementara suku bunga

tersebut masih tinggi dibandingkan dengan negara maju, yang

secara agresif menurunkan biaya kredit untuk menstimulasi

perekenomian mereka, hal ini merupakan tingkat suku bunga

terendah sepanjang sejarah.

JOAN FUDIANA

Presiden Komisaris | President Commissioner

International Monetary Fund

Stakeholder

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 17

Melalui perhatian yang saksama terhadap kebutuhan pelanggan, manajemen mengantarkan peningkatan sebesar 42% pada

pendapatan dibandingkan dengan tahun 2010, hal ini didorong dengan adanya peningkatan lima kali lipat pada penjualan

yang diperoleh di sektor Pertambangan dan Layanan Bahan Bakar Minyak. Usaha ini memberikan marjin laba kotor yang kecil,

namun tetap menguntungkan dan memberikan dampak arus kas yang positif.

Konsolidasi selektif di antara aset segmen manufaktur meningkatkan efisiensi di dalam dan di antara pabrik-pabrik. Lebih banyak

kesempatan yang muncul dan akan dihadapi di masa depan.

Dua perubahan penting mempengaruhi hasil pelaporan kami pada tahun 2011 dan jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

Di dalam restrukturisasi portofolio investasi kami, kami melakukan divestasi 6% dari investasi sebelumnya di Lautan Hongze. Meskipun

masih merupakan pemilik saham terbesar, transaksi saham kami menjadi turun hingga di bawah 50%, yang memerlukan

perubahan perlakuan akuntansi terhadap investasi ini. Perubahan ini menciptakan beberapa distorsi yang akan dibahas lebih lanjut

pada bagian-bagian selanjutnya. Selain itu, sejak 1 Januari 2011, kami menerapkan, sesuai kewajiban, sebuah standar akuntansi baru

– PSAK 1 (Revisi 2009), “Penyajian Laporan Keuangan”. Dampak implikasi beberapa pengukuran tersebut, meliputi laba usaha dan

juga akan dibahas dalam bagian-bagian berikutnya yang terkait dengan laporan ini.

Komisaris percaya akan prospek Perseroan di tahun 2012 dan seperti biasa, di dalam kesempatan ini kami ingin menyampaikan

penghargaan dan terima kasih kepada Direksi serta karyawan di semua tingkatan atas kerja keras dan dedikasinya. Kami juga sangat

menghargai dukungan yang telah diberikan oleh seluruh selama tahun 2011 dan di tahun-tahun mendatang.

Through diligent attention to customer needs, management delivered a 42% increase in revenue over 2010 driven by a

near 5 fold increase in sales of High Speed Diesel to the Mining and Oil Services sector. The business carries a low gross

margin, but is profitable and delivers a positive cash flow impact.

Selective consolidation among our manufacturing segment assets improved efficiencies within and across the facilities.

More opportunities exist and will follow in the future.

Two important changes impacted our reported results for 2011 and when comparing to prior year. In a minor

restructuring of our investment portfolio, we divested 6% of the previous investment in Lautan Hongze. Although still

the largest shareholder, the transaction dropped our share to below the 50% threshold requiring a change in the

accounting treatment for this investment. This change creates several distortions which are discussed further in the

following sections. In addition, on January 1, 2011, we adopted, as required, a new accounting standard – SFAS 1

(Revised 2009), “Presentation of Financial Statements”. The implications impact several key measurements, including

operating income and are also discussed in the relevant subsequent sections of this report.

The Commissioners are optimistic with Company’s prospects in 2012 and as always, would like to take this opportunity

to express our appreciation and gratitude to the Board of Directors and employees at all levels for their hard work

and dedication. We are also very appreciative of the support provided by all of our stakeholders in 2011 and in

years to come.

Jakarta, April 2012

JOAN FUDIANA

President Commissioner

JOAN FUDIANA

Presiden Komisaris

Jakarta, April 2012

High Speed

Diesel

stakeholder

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

In 2011, all three Lautan Luas business units –

Distribution, Manufacturing, and Support & Services

– continued to deliver the strong revenue and earnings

performance of the last decade.

INDRAWAN MASRIN

President Director | Presiden Direktur

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201118

Board of Directors’ ReportLaporan Direksi

Para yang Terhormat,

Wilayah Indonesia dan para prinsipal Lautan Luas regional menikmati pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang berkelas dunia

di tahun 2011. Kondisi menguntungkan ini ditambah dengan efisiensi operasional dan strategi pertumbuhan yang dilakukan oleh

seluruh unit usaha, yang berimbas kepada kinerja perseroan yang kuat sepanjang tahun ini.

Sepanjang tahun, kami melakukan ekspansi terhadap portofolio produk kami – baik produk yang kami produksi maupun yang berasal

dari prinsipal. Kami merancang investasi strategis untuk meningkatkan kapasitas serta merambah pasar baru dengan memberikan nilai

kepada prinsipal dan pelanggan kami.

Dear Valued Stakeholders,

Indonesia and Lautan Luas’ principal regional markets enjoyed world leading Gross Domestic Product (GDP) growth

in 2011. This favorable condition coupled with operational efficiencies and growth strategies delivered by all our

business units, underpin the company’s strong performance for the year.

During the year, we expanded our product portfolio – both those products we produce and those of our principals

whom we represent. We made strategic investments to grow capacity and tap into new markets by delivering values

to our principals and customers.

Stakeholder

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

With the Indonesian middle class growing by 2.5 million per year, demand for consumer goods such as personal care

products or instant foods is increasing rapidly. In addition awareness of healthy lifestyles will grow, increasing the

demand for natural foods and products. In response to these changes, we will deliver greater focus on the related

industry segments such as agriculture, paper, packaging, water treatment, personal care, and food.

In 2011, all three Lautan Luas business units – Distribution, Manufacturing, and Support & Services – continued to

deliver the strong revenue performance of the last decade.

The Distribution Business Unit delivered a strong, leveraged performance. Revenue growth for the year came from a

broad range of product categories including mining, agriculture, paper and packaging, water treatment, personal

care, and food. During the year, Distribution added principals in Thailand and Vietnam, where we expect to see an

increase in sales as a consequence. In China, we strengthened the outsourcing team to broaden our product offering

and improve margins.

The Manufacturing Business Unit grew in capacity and revenues in 2011. We launched several projects to add capacity

and products in key areas. Our water treatment chemical production expanded, doubling the existing installed

capacity. We broke ground on a 3rd generation coagulant plant for water treatment with added capacity of 24,000

Tons. To facilitate better control of the supporting assets and costs, we merged PT Pacinesia Chemical Industry and

its subsidiaries into one company. We began construction on a non-dairy creamer plant representing our first entry

into a large new market area. Our export volume has doubled and expanded to new markets.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 19

Dengan pertumbuhan kalangan menengah sebanyak 2,5 juta per tahun, permintaan terhadap barang konsumen seperti produk

perawatan pribadi atau makanan instan meningkat secara drastis. Selain itu, kesadaran akan gaya hidup yang sehat juga mengalami

pertumbuhan, meningkatnya permintaan terhadap makanan dan produk-produk alami. Menanggapi perubahan ini, kami akan

memberikan fokus yang lebih terhadap segmen industri terkait seperti pertanian, kertas, kemasan, pengolahan air, perawatan pribadi,

dan makanan.

Pada tahun 2011, tiga unit usaha dari Lautan Luas – Distribusi, Manufaktur, dan Pendukung & Jasa – terus memberikan kinerja

pendapatan yang kuat pada dekade terakhir.

Unit Usaha Distribusi memberikan kinerja yang kuat serta berpengaruh. Pertumbuhan pendapatan selama tahun ini berasal dari

cakupan kategori produk yang luas meliputi industri pertambangan, pertanian, kertas dan kemasan, pengolahan air, perawatan

pribadi, dan makanan. Selama tahun ini, Distribusi menambah prinsipal-prinsipal dari Thailand dan Vietnam, yang diharapkan akan

meningkatkan penjualan. Di Cina, kami memperkuat tim untuk memperluas jangkauan penawaran produk dan

peningkatan marjin.

Unit Usaha Manufaktur mengalami pertumbuhan kapasitas dan pendapatan sepanjang tahun 2011. Kami meresmikan beberapa

proyek untuk menambah kapasitas dan produk di area-area utama. Produksi bahan kimia untuk pengolahan air berekspansi,

menambah kapasitas menjadi dua kali lipat dari kapasitas yang ada. Kami memulai pembangunan pabrik koagulan generasi ketiga

untuk pengolahan air dengan kapasitas tambahan 24.000 Ton. Untuk memfasilitasi pengawasan yang lebih baik terhadap aset dan

biaya pendukung, kami melakukan penggabungan antara PT Pacinesia Chemical Industry dengan anak-anak perusahaannya ke dalam

satu perusahaan. Kami mulai mendirikan konstruksi pabrik yang mewakili usaha pertama kami untuk memasuki

area pasar baru yang besar. Volume ekspor kami berlipat ganda dan meluas ke pasar yang baru.

outsourcing

non-dairy creamer

The Support & Services Business Unit is the smallest Lautan Luas business unit, but offering strong potential for growth.

A major expansion was concluded during the year to triple the bulk liquid storage capacity at our key terminal West of

Jakarta and we delivered performance improvements across our distribution centers, domestic transportation

business, trading business, and Singapore freight forwarding unit. Distribution center and warehouse capacity serving

mixed industry clients with long-term contracts increased by more than 25%. We grew our transportation services

business to the cement, food, beverage, chemicals, steel, mini-market, and energy sectors by expanding our trucking

fleet by 20% and added Contracting Logistics clients including management of cement packing plants in various cities

throughout Indonesia.

Looking to the future, we will invest in the development of natural extracts to support personal care, food, and

pharmaceutical opportunities, and expand our presence in the treatment of raw and waste water. In support of the

latter, we will develop biological waste water treatment capabilities as well as enzyme and bacterial treatment

technologies. We will identify and implement process improvements across our established manufacturing base,

continue to add new, efficient capacity, and ensure that our workforce receives the training needed to achieve best in

class capabilities.

1Report Highlights | Ikhtisar Laporan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201120

Unit Usaha Pendukung & Jasa merupakan unit usaha Lautan Luas yang terkecil, tetapi menampilkan potensi kuat untuk berkembang.

Ekspansi besar dilakukan selama tahun ini dengan peningkatan tiga kali lipat kapasitas tanki penyimpan cairan di terminal pusat kami

di Jakarta Barat dan kamipun melakukan perbaikan kinerja di seluruh gudang, bisnis transportasi domestik, usaha perdagangan, serta

jasa ekspedisi pengangkutan di Singapura. Pusat distribusi dan kapasitas pergudangan kami melayani klien-klien dari berbagai industri

dengan kontrak jangka panjang yang meningkat lebih dari 25%. Kami mengembangkan usaha jasa transportasi kami ke sektor semen,

makanan, minuman, bahan kimia, baja, , dan energi dengan meningkatkan jumlah armada truk kami sebanyak 20% serta

menambah klien Logistik termasuk pengaturan pengemasan semen di pabrik di berbagai kota mencakup seluruh Indonesia.

Ke depannya, kami akan melakukan investasi terhadap pengembangan bahan alami untuk mendukung kesempatan berusaha di

bidang perawatan pribadi, makanan, dan obat-obatan, serta berekspansi di bidang pengolahan bahan baku dan air limbah. Demi

mendukung hal tersebut, kami akan mengembangkan kemampuan biologis dalam mengolah air limbah, serta teknologi pengolahan

enzim dan bakteri. Kami akan mengidentifikasi dan menerapkan perbaikan proses terhadap seluruh basis manufaktur kami,

melanjutkan efisiensi kapasitas dan penambahan kapasitas baru, serta memastikan tenaga kerja kami menerima pelatihan yang

dibutuhkan untuk mencapai kemampuan terbaik.

mini-market

Report Highlights | Ikhtisar Laporan1

We see a future full of opportunity for Lautan Luas by leveraging our fundamental strengths and careful

expansion of our core businesses through steady and thoughtful development – qualities that have sustained us over

60 years and through numerous crises.

Kami melihat masa depan penuh dengan kesempatan bagi Lautan Luas untuk membangun kekuatan fundamental kami dan perluasan

inti bisnis kami melalui pengembangan yang berkesinambungan dan bijaksana – kualitas yang telah menopang kami untuk bertahan

selama lebih dari 60 tahun dan melalui berbagai krisis.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 21

INDRAWAN MASRIN

President Director

Jakarta, April 2012

Jakarta, April 2012

INDRAWAN MASRIN

Presiden Direktur

2

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201122

Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan yang Baik

22Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan yang Baik

22

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 23

2Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Good Corporate GovernanceTata Kelola Perusahaan yang BaikThe tenets of Good Corporate Governance (GCG) have been integral to PT LAUTAN LUAS Tbk’s management philosophy since our founding, and considered a fundamental cornerstone in achieving sustainable growth. The principles have enabled the Company to become a leading regional integrated chemical distribution and manufacturing company. Listed on the Indonesia Stock Exchange since 1997, the Company has implemented all the normative GCG instruments required by including: an Internal Audit function, Audit Committee of the Board of Commissioners, and appointment of Independent Commissioners.

The Company’s GCG practices are dynamic and continuously being improved. Moreover, with the tremendous difficulties posed by the recent economic crisis, the principles of GCG have provided a clear framework for management and staff to adapt and improve their competencies to meet the challenges of changing economic conditions.

BOARD OF COMMISSIONERS Board of Commissioners (”BOC”) duty is to monitor Company performance and provide guidance to the Board of Directors (”BOD”). Formal communication between the BOC and the BOD occurs through regular meetings to review current BOD performance and its plans for the immediate future.

BOARD OF DIRECTORSLautan Luas’ BOD is responsible for the Company’s operational performance and for compliance with all internal policies and applicable external regulations. The BOD is also responsible for the implementation of strategies to align current and future plans with the BOC vision. The BOD consists of five members and reports to the BOC. In 2011, the BOD held official meetings monthly, supplemented by frequent informal meetings throughout the year. The BOD also provides in-depth updates to the BOC on a regular basis.

AUDIT COMMITTEEThe Audit Committee of PT LAUTAN LUAS Tbk was formed by BOC on 1 July 2008 to support and facilitate the BOC’s supervisory function. The Audit Committee is composed entirely of independent parties who meet the qualifications established by the Capital Markets and Financial Institutions Supervisory Agency ( ) and chaired by an Independent Commissioner of the Company. The Audit Committee provides professional and independent opinions to the BOC on reports and / or other information presented by the BOD, identifies matters that need the BOC attention, and carries out other assignments given by the BOC.

Prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang Baik (GCG) merupakan bagian yang tidak dapat terpisahkan dari falsafah manajemen sejak awal berdirinya PT LAUTAN LUAS Tbk serta menjadi pijakan fundamental dalam meraih pertumbuhan berkelanjutan. Prinsip-prinsip tersebut memungkinkan Perseroan mengibarkan diri menjadi sebuah perusahaan distribusi dan manufaktur yang terintegrasi dan terkemuka di kawasan regional. Terdaftar di Bursa Efek Indonesia sejak tahun 1997, Perseroan telah menerapkan seluruh perangkat normatif GCG yang dipersyaratkan oleh Bapepam-LK meliputi: Audit Internal, Komite Audit yang berada di bawah pengawasan Dewan Komisaris, dan Komisaris Independen.

Praktik GCG Perseroan bersifat dinamis dan terus ditingkatkan. Di tengah berbagai kesulitan yang diakibatkan oleh krisis ekonomi yang melanda akhir-akhir ini, prinsip-prinsip GCG telah memberikan kerangka kerja yang jelas bagi manajemen dan staf untuk beradaptasi dan meningkatkan kompetensi mereka guna menghadapi tantangan yang muncul dari kondisi perekonomian yang terus berubah.

DEWAN KOMISARIS Tugas Dewan Komisaris (“BOC”) adalah memantau kinerja Perseroan dan memberikan arahan kepada Direksi (“BOD”). Komunikasi formal antara BOC dan BOD terjadi melalui pertemuan rutin untuk membahas kinerja BOD pada periode sebelumnya dan rencana BOD pada periode mendatang.

DIREKSIBOD Lautan Luas bertanggung jawab atas kinerja operasional Perseroan serta atas kesesuaian dengan seluruh kebijakan internal dan peraturan eksternal yang berlaku. BOD bertanggung jawab pula pada penerapan strategi untuk menyesuaikan rencana perusahaan yang sedang maupun yang akan dijalankan dengan visi BOC. BOD terdiri atas lima orang anggota dan bertanggung jawab kepada BOC. Pada 2011, BOD menyelenggarakan pertemuan bulanan, ditambah berbagai pertemuan informal sepanjang tahun. BOD secara berkala juga memberikan updates mendalam kepada BOC.

KOMITE AUDITKomite Audit PT LAUTAN LUAS Tbk dibentuk oleh BOC pada 1 Juli 2008 untuk mendukung dan memfasilitasi fungsi pengawasan BOC. Anggota Komite Audit Perseroan sepenuhnya berasal dari kalangan independen yang memenuhi kualifikasi Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) dan diketuai oleh seorang Komisaris Independen Perseroan. Komite Audit memberikan pendapat profesional dan independen kepada BOC atas laporan dan / atau informasi lain yang disampaikan oleh BOD, mengidentifikasi permasalahan yang membutuhkan perhatian BOC, dan melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh BOC.

updates

GCG

GCG

GCG

GCG

BOC

BOCBOD

BODBOD

BOD

BOCBOC

BOC

BOC

BOC

BOC

BOCBOC

BOD

BOD

BODBOD

BOD

BOD

Bapepam-LK

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201124

Bapepam-LK

Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik2

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 25

Pada 2011 Komite Audit terdiri dari lima orang anggota independen:1. Hari Slamet Widodo

2. Budhy K. Ratulangi3. Sjahdarma Yunir4. Elisabeth Usman5. Fransiskus Yoseph Ame Palle

Laporan Komite Audit:Selama 2011, Komite Audit Perseroan menyelenggarakan beberapa pertemuan untuk membahas dan mendiskusikan aktivitas audit internal, kesesuaian dengan peraturan / perundang-undangan dan ketentuan Perseroan, serta manajemen risiko. Seluruh pertemuan memiliki rata-rata kehadiran 100% dari anggota-anggota Komite Audit.

Komite Audit juga membahas dan mendiskusikan Laporan Keuangan Interim 2011 sebelum dipublikasikan dan diserahkan kepada Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK).

Berdasarkan pengkajian berbagai laporan dan pertemuan dengan direktur dan auditor eksternal, Komite berpendapat bahwa pengendalian operasional dan pelaporan oleh Perseroan telah dilakukan secara komprehensif dan benar.

The Audit Committee in 2011 is comprised of five independent members:1. Hari Slamet Widodo

2. Budhy K. Ratulangi3. Sjahdarma Yunir4. Elisabeth Usman5. Fransiskus Yoseph Ame Palle

Audit Committee Report:During 2011, the Company’s Audit Committee conducted several meetings to review and discuss internal audit activity, compliance with Company and statutory rules and regulations and the risk management. All of the meetings had an average attendance of 100% of the Audit Committee members.

The Audit Committee also reviewed and discussed the 2011 Interim Financial Report before being released to the public and submitted to the Capital Markets and Financial Institutions Supervisory Agency ( ).

Based on the reports reviewed and meetings with the directors and external auditor, the Committee is of the opinion that operational controls and reporting by the Company have been executed comprehensively and truthfully.

: Chairman of Audit Committee and Independent Commissioner: Committee Member: Committee Member: Committee Member: Committee Member

: Ketua Komite Audit dan : Komisaris Independen: Anggota Komite: Anggota Komite: Anggota Komite: Anggota Komite

Bapepam-LK

2Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201126

Hari Slamet Widodo

Budhy Kurniawan Ratulangi

Sjahdarma Yunir

Elisabeth Usman

Fransiskus Yoseph Ame Palle

Ended on May, 25th 2011

Effective on July, 20th 2011 (according to Board of Commissioner circular decision)

Berakhir pada tanggal 25 Mei 2011

Efektif sejak tanggal 20 Juli 2011 (berdasarkan keputusan sirkuler Dewan Komisaris)

*

**

*

**

*

**

*

**

Chairman of Audit Committee / Ketua Komite Audit

Member of Audit Committee / Anggota Komite Audit

Member of Audit Committee / Anggota Komite Audit

Member of Audit Committee / Anggota Komite Audit

Member of Audit Committee / Anggota Komite Audit

Audit Committee of PT LAUTAN LUAS Tbk

Komite Audit PT LAUTAN LUAS Tbk

SJAHDARMA YUNIRMember of Audit Committee

Anggota Komite Audit

FRANSISKUS YOSEPH AME PALLEMember of Audit Committee

Anggota Komite Audit

HARI SLAMET WIDODOChairman of Audit Committee

Ketua Komite Audit

Based on the reports we have reviewed, meetings with the Board of Directors and External Auditor, the Audit Committee is in the opinion that operational controls and reporting by the

Company have been executed comprehensively and truthfully.“

”Berdasarkan pengkajian berbagai laporan yang telah kami lakukan, pertemuan dengan Direksi dan Auditor Eksternal, Komite Audit berpendapat bahwa pengendalian operasional dan pelaporan oleh Perseroan telah

dilakukan dengan komprehensif dan benar.“ ”

BUDHY KURNIAWAN RATULANGIMember of Audit Committee

Anggota Komite Audit

ELISABETH USMANMember of Audit Committee

Anggota Komite Audit

*

*

**

**

Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik2

Budhy adalah seorang Warga Negara Indonesia, lulus dari Universitas Toronto, Kanada, pada 1977 dengan gelar dan sejak 1982, mendapat pengakuan sebagai dari Perhimpunan Manajemen Akuntan, Kanada. Budhy mengawali karirnya di Indonesia pada 1985. Beliau pernah menduduki berbagai posisi kunci di sejumlah perusahaan multinasional besar, seperti Citibank, Mercantile Club, dan Chase Manhattan Bank. Sejak 1994 beliau menjadi konsultan independen untuk sejumlah perusahaan di Indonesia. Saat ini beliau juga menjadi anggota Komite Audit untuk perusahaan publik Indonesia lainnya.

Budhy telah menjadi anggota Komite Audit Perseroan sejak 2002 sampai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan pada tanggal 25 Mei 2011. Beliau tidak memegang kepentingan keuangan, ataupun tanggung jawab manajemen operasional di Perseroan. Sebagai Anggota Komite Audit Perseroan, Budhy mengkaji praktik-praktik yang dilakukan Perseroan guna memastikan kesesuaiannya dengan ketentuan dan peraturan pasar modal dan bursa efek.

Sjahdarma adalah Warga Negara Indonesia, lulus dari Lembaga Pendidikan Penerbangan Udara, Curug pada tahun 1972. Sjahdarma mengawali karirnya di PT Sempati Air Transport, dan sejak tahun 1972 sampai 1984, beliau menjadi pilot untuk berbagai maskapai penerbangan di Indonesia. Setelah itu, beliau memegang beberapa jabatan kepemimpinan senior di beberapa perusahaan Indonesia sebelum akhirnya bergabung dengan Lautan Luas, antara lain sebagai: General Manager di PT Golden Gate (1986 - 1990), Presiden Direktur di PT Dianmas Panatabumi (1991 - 1995), Direktur di PT Unggul Indah Cahaya Tbk (1995 - 2000), dan Direktur di PT BDP Indonesia (2000 - 2008).

Sjahdarma telah menjadi anggota Komite Audit Perseroan sejak 2007 sampai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan pada tanggal 25 Mei 2011. Beliau tidak memegang kepentingan keuangan, ataupun tanggung jawab manajemen operasional di Perseroan. Sebagai seorang Anggota Komite Audit, Sjahdarma bertugas memantau dan memberikan rekomendasi tindakan guna memantapkan penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik di dalam Perseroan.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 27

NON-COMMISSIONER MEMBERS OF THE AUDIT COMMITTEEANGGOTA NON-KOMISARIS KOMITE AUDIT

Budhy Kurniawan RatulangiMember of Audit Committee Anggota Komite AuditBudhy is an Indonesian citizen, graduated from University of Toronto, Canada in 1977 with a Bachelor of Commerce, and from 1982, a Certified Management Accountant (CMA) of the Society of Management Accountants, Canada. Budhy began his career in Indonesia in 1985. He has held a number of key positions at major multinationals, including Citibank, Mercantile Club, and Chase Manhattan Bank. Since 1994 he has provided independent consultancy services to a number of companies in Indonesia. At present he is also an Audit Committee member for another Indonesian public company.

Budhy has been a member of the Company’s Audit Committee since 2002 until Annual General Meeting of Shareholders on 25 May 2011. He holds no financial interest in, or operational management responsibilities in the Company. As a member of the Company’s Audit Committee, Budhy reviews the Company’s practices to ensure compliance with capital market, and stock exchange rules and regulations.

Sjahdarma YunirMember of Audit CommitteeAnggota Komite AuditSjahdarma is an Indonesian citizen, graduated from Lembaga Pendidikan Penerbangan Udara, Curug in 1972. Sjahdarma started his career with PT Sempati Air Transport, and between 1972 and 1984, he was a pilot for a number of Indonesian airlines. Thereafter, he held senior leadership roles in several Indonesian companies prior to joining the Audit Committee of Lautan Luas, including: General Manager of PT Golden Gate (1986 to 1990), President Director of PT Dianmas Panatabumi (1991 to 1995), Director of PT Unggul Indah Cahaya Tbk (1995 to 2000), and Director of PT BDP Indonesia (2000 to 2008).

Sjahdarma has been a member of the Company’s Audit Committee since 2007 until Annual General Meeting of Shareholders on 25 May 2011. He holds no financial interest in, or operational management responsibilities in the Company. As an Audit Committee member, Sjahdarma oversees and recommends measures to strengthen Good Corporate Governance practices within the Company.

General Manager

Bachelor of CommerceCertified Management Accountant (CMA)

2Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201128

Elisabeth UsmanMember of Audit CommitteeAnggota Komite AuditElisabeth is an Indonesian citizen, graduated from University of Southern California, USA in 1993 with a Bachelor in Industrial and Systems Engineering. Elisabeth started her career as Chief Internal Auditor between 1998 and 2004. Since 2005, she has served as Chief Financial Officer at PT Sinar Waja Indah.

Elisabeth has been a member of the Company’s Audit Committee since Board of Commissioners circular decision effective on 20 July 2011. She holds no financial interest in, or operational management responsibilities in the Company. As an Audit Committee member, Elisabeth oversees and recommends measures to strengthen Good Corporate Governance practices within the Company.

Fransiskus Yoseph Ame PalleMember of Audit CommitteeAnggota Komite AuditFransiskus is an Indonesian citizen, graduated from Udayana University, Bali in 1992 with Bachelor in Economic Management.

Prior to joining the Company, Frans has worked in finance, telecommunication, and also in oil and energy industries. He was a Branch Manager of PT. Mesana Investama Utama from 1996 to 2000, Director of PT. Dwi Era Setunggal from 2000 to 2005, Director of PT. Bangun Global Investama from 2005 to 2009 and since 2009 to present time as the Operational Director of PT. Titikputih Energi Abadi .

Fransiskus has been a member of the Company’s Audit Committee since Board of Commissioners circular decision effective on 20 July 2011. He holds no financial interest in, or operational management responsibilities in the Company. As a member of the Company’s Audit Committee, Fransiskus reviews the Company’s practices to ensure compliance with capital market, and stock exchange rules and regulations.

Elisabeth adalah Warga Negara Indonesia, lulus dari Universitas Southern California, Amerika Serikat pada tahun 1993 dengan memperoleh gelar Sarjana Teknik Industri dan Sistem. Elisabeth mengawali karirnya sebagai Kepala Audit Internal dari tahun 1998 sampai 2004. Semenjak tahun 2005, beliau memegang jabatan sebagai Kepala Keuangan di PT Sinar Waja Indah.

Elisabeth telah menjadi anggota Komite Audit Perseroan sejak keputusan sirkuler Dewan Komisaris Perseroan yang berlaku efektif tanggal 20 Juli 2011. Beliau tidak memegang kepentingan keuangan, ataupun tanggung jawab manajemen operasional di Perseroan. Sebagai seorang Anggota Komite Audit, Elisabeth bertugas memantau dan memberikan rekomendasi tindakan guna memantapkan penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik di dalam Perseroan.

Fransiskus adalah Warga Negara Indonesia, lulus dari Universitas Udayana, Bali pada tahun 1992 dengan memperoleh gelar Sarjana Manajemen Ekonomi.

Sebelum bergabung dengan Perseroan, beliau pernah berkerja di industri keuangan, telekomunikasi, dan juga industri perminyakan dan energi. Beliau pernah menjabat sebagai Kepala Cabang PT. Mesana Investama Utama (1996 – 2000), Direktur PT. Dwi Era Setunggal (2000 - 2005) , Direktur PT. Bangun Global Investama (2005 – 2009) dan sejak tahun 2009 hingga kini sebagai Direktur Operasional PT. Titikputih Energi Abadi.

Fransiskus telah menjadi anggota Komite Audit Perseroan sejak keputusan sirkuler Dewan Komisaris Perseroan yang berlaku efektif tanggal 20 Juli 2011. Beliau tidak memegang kepentingan keuangan, ataupun tanggung jawab manajemen operasional di Perseroan. Sebagai Anggota Komite Audit Perseroan, Fransiskus mengkaji praktik-praktik yang dilakukan Perseroan guna memastikan kesesuaiannya dengan ketentuan dan peraturan pasar modal dan bursa efek.

Good Corporate Governance | Tata Kelola Perusahaan yang Baik2

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 29

INTERNAL AUDITThe Internal Audit function is an integral part of the Company’s internal control mechanism. Among its main focus areas are to give constructive and consultative inputs to management as well as to enhance the application of GCG best practices in the Company’s internal policies and procedures.

During 2011, Internal Audit conducted reviews of several departments within the Company as well as its subsidiaries and affiliates. Reports are of these reviews are submitted to the President Director. The Internal Audit team also conducted regular meetings with the Audit Committee to advise of the outcomes of its activities and coordinate enhancements of the Company’s internal control system. All recommendations are monitored to ensure proper implementation by the appropriate departments or subsidiaries and affiliates.

PUBLIC ACCOUNTANTIn the prior Annual General Meeting of the Shareholders, Purwantono, Suherman & Surja, a Public Accountant Office affiliated with Ernst & Young Global was appointed to audit the Company’s accounting records for year 2011. The appointment of PS&S was thereafter executed by the BOD with the approval of President Commissioner as authorized in the 2011 AGM.

The PS&S audit results for 2011 financial year which follow in a later section of this document state that Lautan Luas’ consolidated financial report was presented fairly and in conformity with generally accepted accounting principles in Indonesia.

CORPORATE SECRETARYLautan Luas has appointed a Corporate Secretary since 1997. The Corporate Secretary’s function is to facilitate communication between the Company with its shareholders, the capital market authority, and financial regulators as well as other stakeholders. The Corporate Secretarial team is also responsible to disseminate all relevant information to the Company’s stakeholders in a timely manner, accurately, and transparently.

ACCESS TO INFORMATIONIt is Company policy to disclose information in a timely manner. Lautan Luas provides access to essential information by interested parties through its website (www.lautan-luas.com) and by direct mail. In addition, the Company also conducts regular meetings with the media, investors, and other stakeholders.

BOD

AUDIT INTERNALAudit Internal merupakan sebuah bagian integral dari mekanisme pengendalian internal Perseroan. Fungsi utama dari Audit Internal antara lain memberikan masukan yang bersifat konstruktif dan konsultatif kepada manajemen serta meningkatkan penerapan praktik terbaik GCGGCG di dalam kebijakan dan prosedur internal.

Selama tahun 2011, Audit Internal mengadakan pengkajian terhadap beberapa departemen di dalam Perseroan serta anak perusahaan dan perusahaan afiliasinya. Laporan hasil pengkajian tersebut akan diserahkan Presiden Direktur. Tim Audit Internal juga menyelenggarakan beberapa pertemuan rutin dengan Komite Audit guna melaporkan hasil dari berbagai aktivitasnya dan mengkoordinasi penerapan sistem pengendalian internal Perseroan. Keseluruhan rekomendasi tersebut dipantau agar dapat memastikan penerapannya secara benar oleh departemen atau anak perusahaan dan perusahaan afiliasi yang terkait.

AKUNTAN PUBLIKDalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan terdahulu, Purwantono, Suherman & Surja, sebuah Kantor Akuntan Publik yang terafiliasi dengan Ernst & Young Global ditunjuk untuk mengaudit catatan akuntansi Perseroan pada tahun 2011. Penunjukan PS&S dilakukan oleh setelah mendapatkan persetujuan dari Presiden Komisaris seperti yang diamanatkan oleh RUPS 2011.

Hasil audit untuk tahun keuangan 2011 yang diikuti oleh bagian selanjutnya dari dokumen ini menyatakan bahwa laporan keuangan terkonsolidasi Lautan Luas disajikan secara wajar dan sesuai dengan prinsip-prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia.

SEKRETARIS PERUSAHAANLautan Luas telah memiliki Sekretaris Perusahaan sejak 1997. Fungsi Sekretaris Perusahaan adalah memfasilitasi komunikasi antara Perseroan dengan para pemegang saham, otoritas pasar modal, dan regulator keuangan, serta para lainnya. Tim Sekretaris Perusahaan bertanggung jawab pula dalam menyampaikan seluruh informasi yang relevan kepada para

Perseroan secara tepat waktu, akurat, dan transparan.

AKSES INFORMASIMerupakan kebijakan Perseroan untuk menyampaikan informasi secara tepat waktu. Lautan Luas menyediakan akses terhadap informasi penting bagi pihak-pihak yang berkepentingan melalui situs Perseroan (www.lautan-luas.com) dan surat langsung. Di samping itu, Perseroan juga menyelenggarakan pertemuan-pertemuan rutin dengan media, investor, dan para

lainnya.

stakeholder

stakeholder

GCG

stakeholder

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201130

3Management Discussion and Analysis

Pembahasan dan Analisis Manajemen

Management Discussion and Analysis

Pembahasan dan Analisis Manajemen

30

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 31

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201132

Management Discussion and AnalysisPembahasan dan Analisis Manajemen

GENERAL

The global financial crisis is receding, albeit with lingering challenges in the developed economies. Led once more

by the two economic powerhouses of China and India, growth in the Asia Pacific Region and developing markets

elsewhere remained robust with Gross Domestic Product (“GDP”) up by an average of 6.3%. Full-year 2011 growth

in Indonesia reached 6.5%, the highest since 1996. Java continued to dominate Indonesia’s economy with 57.6% of

total GDP, followed by Sumatera and Kalimantan at 23.5% and 9.6%, respectively. Per-capita GDP continued to

improve to USD 3,543 in 2011, 13.8% higher than 2010 supported by falling unemployment rate to 6.6% in 2011, the

lowest level since 2000 (World Bank and International Monetary Fund data).

Indonesia will play an important role in the new economic order. Strong foreign investment inflows, coupled with

the upgrade of Indonesian bonds to investment grade by Fitch, supplemented by robust domestic sector

consumption, and moderate to downward trending Consumer Price Index (CPI) will buoy economic prospects in the

mid-term.

Overall, PT LAUTAN LUAS Tbk (“Lautan Luas”) did well in 2011 and in line with the above factors. However year-end

2011 contagion from the European debt crisis depressed the Rupiah in the last quarter of 2011 offsetting strength

in the prior quarters. Lautan Luas’ customer segments performing well in 2011 included mining, agriculture,

chemical, water, construction, plastic & rubber, as well as food & beverage markets. We foresee a growth year ahead

based on the continuation of these favorable domestic and regional conditions, with added upsides from a modest

recovery in the US and progress towards resolution of the European debt crisis.

TINJAUAN UMUM

Krisis keuangan dunia telah mereda, meskipun tantangan-tantangan masih tetap menyertai perkembangan ekonomi. Masih dipimpin

oleh dua kekuatan ekonomi dari Cina dan India, pertumbuhan di kawasan Asia Pasifik dan pasar berkembang lainnya tetap kuat

dengan peningkatan rata-rata Produk Domestik Bruto (“PDB”) sebesar 6,3%. Pertumbuhan Indonesia pada tahun buku 2011

mencapai 6,5%, yang tertinggi sejak 1996. Jawa melanjutkan dominasinya terhadap perekonomian Indonesia dengan pencapaian

57,6% dari jumlah PDB, diikuti oleh Sumatera dan Kalimantan dengan masing-masing 23,5% dan 9,6%. PDB per kapita terus

membaik menjadi USD 3.543 di tahun 2011, lebih tinggi 13,8% dari tahun 2010, terjadi karena didukung oleh tingkat pengangguran

yang turun menjadi 6,6% di tahun 2011, tingkat terendah sejak tahun 2000 (data Bank Dunia dan ).

Indonesia akan memainkan peranan penting di dalam tatanan perekonomian yang baru. Investasi asing yang kuat, ditambah dengan

terhadap obligasi Indonesia yang diberikan oleh Fitch, dilengkapi pula oleh konsumsi sektor domestik yang kuat, serta

kecenderungan Indeks Harga Konsumen ( ) yang menurun akan melambungkan prospek perekonomian jangka menengah.

Secara keseluruhan, PT LAUTAN LUAS Tbk (“Lautan Luas”) mencapai keberhasilan pada tahun 2011 dan keberhasilan tersebut

sejalan dengan faktor-faktor di atas. Namun pada akhir tahun 2011 pengaruh krisis utang Eropa mengakibatkan terjadinya depresiasi

Rupiah pada triwulan terakhir 2011 yang menggantikan penguatan Rupiah pada triwulan-triwulan sebelumnya. Segmen pelanggan

Lautan Luas menunjukkan kinerja yang baik selama 2011 meliputi pasar pertambangan, pertanian, bahan kimia, air, konstruksi

bangunan, plastik & karet, serta makanan & minuman. Kami memprediksi adanya pertumbuhan di tahun mendatang berdasarkan

kelanjutan kondisi yang menguntungkan di wilayah domestik dan regional, juga dengan adanya pemulihan ekonomi di Amerika Serikat

dan kemajuan Eropa dalam menanggulangi krisis utang.

3Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen

International Monetary Fund

CPI

upgrade

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 33

FINANCIAL PERSPECTIVE

Lautan Luas achieved a respectable performance in

2011 in line with the Indonesian economy, delivering

positive growth in Revenue and Total Comprehensive

Income over the prior year.

Revenue from Sales, Commissions, and Services

Lautan Luas revenue from sales, commissions, and

services increased by 41.7% over 2010, from

Rp 3.9 trillion to Rp 5.5 trillion. As the bulk of our

revenue is denominated in USD, revenue in Rupiah

terms was unfavorably impacted by strengthening of

the Rupiah from January to September 2011. In USD

terms, sales revenue increased by about 46.7%.

PERSPEKTIF KEUANGAN

Lautan Luas mencapai kinerja yang cukup baik di tahun 2011 selaras

dengan perekonomian Indonesia, mengantarkan pertumbuhan positif

pada pendapatan dan total pendapatan komprehensif dibanding tahun

sebelumnya.

Pendapatan dari Penjualan, Komisi, dan Jasa

Pendapatan Lautan Luas dari penjualan, komisi, dan jasa meningkat

41,7% dibandingkan dengan 2010, dari Rp 3,9 triliun menjadi

Rp 5,5 triliun. Karena sebagian besar pendapatan kami menggunakan

mata uang , maka pembukuan dalam mata uang Rupiah terkena

dampak kurang menguntungkan dari penguatan Rupiah yang terjadi

selama bulan Januari sampai September 2011. Dalam mata uang

, pendapatan penjualan meningkat sebesar 46,7%.

Revenue by business segment is as follow:

Regional distribution, which is comprised of Singapore,

Shanghai, Thailand, and Vietnam, grew by 16.8% in

revenue.

Domestic distribution revenue growth in 2011 was

driven by the major industry including mining,

agriculture, chemical, water, construction, plastic

& rubber, and food & beverage.

The year-on-year 16.7% decrease in manufacturing

revenue is due to a change in reporting for Lautan

Hongze Chemical Industry Ltd. (“Lautan Hongze”). Due

to a 6% reduction in Lautan Luas ownership position of

the entity in 2011, the results are no longer

consolidated. Had the results been included, the

manufacturing business segment revenues would have

grown by 23.5%. Despite the reduction of ownership

share in Lautan Hongze, Lautan Luas remains the

largest shareholder in the affiliate.

Pendapatan berdasarkan segmen usaha adalah sebagai berikut:

Pendapatan distribusi regional, yang terdiri atas Singapura, Shanghai,

Thailand, dan Vietnam, bertumbuh sebesar 16,8%.

Pertumbuhan pendapatan distribusi domestik pada 2011 dipengaruhi

oleh industri utama meliputi pertambangan, pertanian, bahan kimia,

air, konstruksi, plastik & karet, dan makanan & minuman.

Pendapatan manufaktur dibandingkan dengan tahun sebelumnya

mengalami penurunan sebesar 16,7% dikarenakan adanya perubahan

pada pelaporan Lautan Hongze Chemical Industry Ltd. (“Lautan

Hongze”). Dikarenakan terjadinya penurunan 6% pada posisi

kepemilikan Lautan Luas pada 2011, hasilnya menjadi tidak lagi

terkonsolidasi. Apabila hasil tersebut digabungkan, pendapatan

segmen usaha manufaktur akan bertumbuh sebesar 23,5%. Walaupun

terjadi penurunan kepemilikan saham di Lautan Hongze, Lautan Luas

tetap merupakan pemilik saham terbesar di dalam afiliasi tersebut.

Revenue from Sales,

Commissions, and Services

2011

2010

In trillion Rp /

Dalam triliun Rp

5.5

3.9

% Growth /

Kenaikan

41.7%

4.1%

Pendapatan dari Penjualan,

Komisi, dan Jasa

2011

2010

Business Segment

in billion Rp

Distribution

Manufacturing

Support & Services

Total Revenue

Lautan Luas Revenue 2011 vs 2010

Pendapatan Lautan Luas 2011 vs 2010

Rp 2,288

Rp 1,222

Rp 392

Rp 3,902

%

59

31

10

100

2010

Rp 4,065

Rp 1,018

Rp 446

Rp 5,529

%

74

18

8

100

2011 Segmen Usaha

dalam miliar Rp

Distribusi

Manufaktur

Pendukung & Jasa

Total Pendapatan

Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen3

USD

USD

Laba Kotor

Laba kotor meningkat 8,6% dikarenakan peningkatan

pendapatan. Marjin laba kotor mengalami penurunan karena

sebagian besar pendapatan dan biaya yang terkait dengan

produk-produk yang dijual menggunakan mata uang . Laba

kotor yang kurang menguntungkan karena dipengaruhi oleh

penguatan Rupiah pada bulan Januari sampai September 2011.

Selain itu, penurunan marjin rata-rata laba kotor merupakan akibat

dari peningkatan besar dalam penjualan .

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201134

3Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen

Support & services business growth was supported by

strength in the logistics and water treatment sectors.

The reduction of Lautan Luas ownership in Lautan Hongze

and resulting change in reporting also impacts the

year-on-year profile of Regional vs Domestic revenue.

Adding back the Lautan Hongze revenue for comparative

purposes, the Domestic-Regional split becomes: 85%-15%.

Pertumbuhan usaha pendukung & jasa didukung oleh kekuatan di

sektor logistik dan pengolahan air.

Penurunan kepemilikan Lautan Luas di Lautan Hongze dan

perubahan pelaporan juga berdampak pada profil pendapatan

Regional vs Domestik dibandingkan tahun sebelumnya. Apabila

pendapatan Lautan Hongze dimasukkan untuk tujuan

perbandingan, maka perbandingan Domestik-Regional menjadi

85%-15%.

Gross Profit

Gross profit increased by 8.6% on higher revenues. Gross

margin decreased as the bulk of our revenue and the

related cost of goods sold is denominated in USD. Gross

profit was unfavorably impacted by the January until

September 2011 strengthening of the Rupiah. In addition,

the reduction in average gross margin is due to the large

increase in High Speed Diesel sales.

High Speed Diesel.

Operating Income

2011 operating income is presented in accordance with

new accounting standards: SFAS 1 (Revised 2009),

“Presentation of Financial Statements”, adopted on

January 1, 2011. The 2010 results presented here have

been restated using the same definition.

As noted in the gross margin commentary above,

operating income decreased because of the net effect of

the Rupiah movement for the year which resulted in the

gain on foreign exchange of Rp 4 billion in 2011 compare

to Rp 33 billion in 2010.

Laba Usaha

Laba usaha 2011 disajikan sesuai dengan pernyataan standar

akuntansi keuangan yang baru: PSAK 1 (Revisi 2009), “Penyajian

Laporan Keuangan”, yang diterapkan mulai 1 Januari 2011. Hasil

2010 yang ditampilkan di sini telah disajikan kembali

menggunakan definisi yang sama.

Sebagaimana tertulis di atas mengenai marjin laba kotor, laba

usaha menurun dikarenakan adanya efek pergerakan Rupiah pada

tahun 2011 yang mengakibatkan adanya laba dari selisih kurs

sebesar Rp 4 miliar pada tahun 2011 dibandingkan dengan

Rp 33 miliar pada tahun 2010.

Lautan Luas Regional Sales 2011 vs 2010

Penjualan Regional Lautan Luas 2011 vs 2010

5,093

435

3,134

768

62.5

(43.3)

80%

20%

92%

8%

2011

In billion IDR/

Dalam miliar Rp

2010

In billion IDR/

Dalam miliar Rp

% Growth /

Kenaikan

Domestic /

Domestik

Regional /

Regional

Sales /

Penjualan

Lautan Luas Gross Profit 2011 vs 2010 Laba Kotor Lautan Luas

In billion Rp

Distribution

Manufacturing

Support & Services

Total Gross Profit

% of Revenue

Dalam miliar Rp

Distribusi

Manufaktur

Pendukung & Jasa

Total Laba Kotor

% dari Pendapatan

2011

Rp 340

Rp 216

Rp 121

Rp 676

12.2%

2010

Rp 258

Rp 256

Rp 109

Rp 623

16.0%

USD

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 35

Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen3

In addition, on a year-on-year basis, operating income

decreased because an increase in Selling, General, and

Administrative (SG&A) expenses of Rp 37 billion driven

by salary and wages, accruals in employee benefits

according to labor law no. 13, and professional services

expenses as a result of the increase in revenue.

Selain itu, laba usaha menurun dibandingkan tahun sebelumnya karena

peningkatan biaya beban Penjualan, Umum, dan Administrasi ( )

sebesar Rp 37 miliar yang timbul dari gaji dan upah, akrual manfaat

karyawan sesuai dengan hukum perburuhan no. 13, dan biaya jasa

profesional sebagai akibat dari peningkatan pendapatan.

EBITDA

EBITDA in 2011 is Rp 298 billion compared to Rp 315

billion in 2010. The reduction is driven by the lower 2011

operating income as mentioned previously.

Adjusting EBITDA with realized foreign exchange

effects, the 2011 result is Rp 337 billion compared to 2010

EBITDA realized foreign exchange of Rp 335 billion.

EBITDA

EBITDA di tahun 2011 sebesar Rp 298 miliar dibandingkan

Rp 315 miliar di tahun 2010. Penurunan ini diakibatkan oleh laba usaha

2011 yang lebih rendah, seperti yang telah disebutkan sebelumnya.

EBITDA yang disesuaikan dengan efek selisih kurs yang telah diakui

adalah sebesar Rp 337 miliar di tahun 2011, dibandingkan dengan

EBITDA tahun 2010 yaitu Rp 335 miliar.

203

3.7%

228

5.9%

2011

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

2010

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

Operating Income /

Laba Usaha

% of Revenue /

% dari Pendapatan

4

8,699

8,775

9,068

0.9%

2011

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

33

9,128

9,087

8,991

(4.4)%

2010

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

Foreign Exchange Gain (Loss) /

Laba (Rugi) Selisih Kurs

Average USD:IDR Rate (Jan – Sep 2011) /

Kurs USD:IDR Rata-rata (Jan – Sep 2011)

Average USD:IDR Rate (Jan – Dec 2011) /

Kurs USD:IDR Rata-rata (Jan – Des 2011)

Year End USD:IDR Rate /

Kurs USD:IDR Akhir Tahun

Year-on-Year Exchange Rate Change /

Perubahan Kurs dari Tahun Sebelumnya

SG&A as a percentage of revenue dropped to 8.9% in

2011 from 11.7% in 2010, the lowest level in the last 10

years.

dalam persentase terhadap pendapatan menurun menjadi

8,9% di tahun 2011 dari 11,7% di tahun 2010, tingkat terendah

selama 10 tahun terakhir.

SG&A

2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011

15%

14%

13%

12%

11%

10%

9%

8%

SG&A as % of Revenue / % dari PendapatanSG&A

SG&A

91

14

105

1.9%

2011

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

109

(6)

103

2.6%

2010

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

Profit for The Year /

Laba Tahun Berjalan

Difference in Foreign Currency Translation /

Selisih Kurs karena Penjabaran Laporan Keuangan

Total Comprehensive Income /

Total Pendapatan Komprehensif

% of Revenue /

% dari Pendapatan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201136

3Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen

Total Comprehensive Income

2011 total comprehensive income is presented in

accordance with SFAS 1 (Revised 2009), “Presentation of

Financial Statements”, adopted on January 1, 2011

resulting in a new Financial Income Statement

presentation: total comprehensive income = profit for the

year + difference in foreign currency translation.

Total Pendapatan Komprehensif

Total pendapatan komprehensif 2011 disajikan dengan

penyesuaian dengan PSAK 1 (Revisi 2009) “Penyajian Laporan

Keuangan”, yang diterapkan pada tanggal 1 Januari 2011

menghasilkan sebuah penyajian Laporan Keuangan baru: total

pendapatan komprehensif = laba tahun berjalan + selisih kurs

karena penjabaran laporan keuangan.

Profit for The Year Attributable to Owners of The

Parent Entity

Profit for the year attributable to owners of the parent

entity in 2011 is Rp 76 billion.

Laba Tahun Berjalan yang Diatribusikan kepada Pemilik

Entitas Induk

Laba tahun berjalan yang diatribusikan kepada pemilik entitas

induk pada tahun 2011 adalah Rp 76 miliar.

Total Assets

In 2011, Lautan Luas’ assets increased by 12.5%, from

Rp 3,591 billion to Rp 4,040 billion. Trade receivables and

inventories increased by 41.4% and 63.7% in line with

revenue growth. Increased in inventories is the

anticipation for the continuous growth of agriculture

products in 2012.

Total Liabilities

Total liabilities increased by 20.0%, from Rp 2,571 billion to

Rp 3,086 billion mainly due to increased in bank borrowings

to fund working capital and new manufacturing

Total Aset

Pada tahun 2011, aset Lautan Luas meningkat sebesar 12,5%,

dari Rp 3.591 miliar menjadi Rp 4.040 miliar. Piutang usaha dan

persediaan meningkat sebesar 41,4% dan 63,7% sejalan dengan

pertumbuhan pendapatan. Peningkatan dalam persediaan

bertujuan untuk mengantisipasi pertumbuhan berkelanjutan dari

produk pertanian di tahun 2012.

Total Liabilitas

Total liabilitas meningkat sebesar 20,0%, dari Rp 2.571 miliar

menjadi Rp 3.086 miliar, sebagian besar dikarenakan terjadinya

peningkatan pinjaman bank untuk mendanai modal kerja dan

76

1.4%

98

2011

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

87

2.2%

112

2010

In billion Rp /

Dalam miliar Rp

Profit for The Year Attributable to Owners of The

Parent Entity / Laba Tahun Berjalan yang

Diatribusikan kepada Pemilik Entitas Induk

% of Revenue / % dari Pendapatan

Earnings per Share Attributable to Owners of The

Parent Entity / Laba Bersih per Saham yang

Diatribusikan kepada Pemilik Entitas Induk

(In Rp per Share / Dalam Rp per Saham)

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 37

Management Discussion and Analysis | Pembahasan dan Analisis Manajemen3

manufacturing investments in support of the growth

strategy. In addition, trade payables increased by 84.4% as

purchase commitments expanded due to strong

relationships with key principals. Through careful

management of working capital, the Company achieved a

10.4% reduction in net working capital days, from 77 in

2010 to 69 in 2011.

Total Stockholders’ Equity

Total stockholders’ equity, presented in accordance

with new accounting standards, includes results of

non-controlling interests.

The change in percentage ownership of Lautan Hongze

excludes Rp 128 billion from the consolidated

equity account. It is the primary factor in the reduction of

total stockholders’ equity to Rp 954 billion from

Rp 1,020 billion in 2010, while continuous profit achieved

by the Company.

During the year, the Lautan Luas share price fluctuated

between Rp 1,310 and Rp 700 with a daily average of

Rp 852. It closed at Rp 800 on 31 December 2011.

investasi manufaktur baru demi mendukung strategi pertumbuhan.

Selain itu, utang usaha mengalami peningkatan sebesar 84,4%

sebagai komitmen penambahan pembelian yang diperoleh dari

hubungan yang erat dengan prinsipal-prinsipal utama. Melalui

pengelolaan modal kerja yang cermat, Perseroan mencapai

penurunan 10,4% pada jumlah hari modal kerja, dari 77 hari pada

tahun 2010 menjadi 69 hari pada tahun 2011.

Total Ekuitas Pemegang Saham

Total ekuitas pemegang saham, yang disajikan menurut standar

akuntansi baru, meliputi hasil kepentingan non-pengendali.

Perubahan persentase kepemilikan terhadap Lautan Hongze

mengurangi Rp 128 miliar dari pencatatan konsolidasi ekuitas.

Hal ini merupakan faktor utama dalam penurunan total ekuitas

pemegang saham yaitu menjadi Rp 954 miliar dari Rp 1.020 miliar

di tahun 2010, sementara laba yang berkesinambungan tetap diraih

oleh Perseroan.

Selama tahun ini, harga saham Lautan Luas berfluktuasi antara

Rp 1.310 dan Rp 700 dengan rata-rata harian Rp 852. Harga saham

tersebut ditutup di Rp 800 pada 31 Desember 2011.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201138

4Internal Operation Perspective

Perspektif Operasional Internal

38Internal Operation Perspective

Perspektif Operasional Internal

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 39

40

4Internal Operation Perspective | Perspektif Operasional Internal

Internal Operation PerspectivePerspektif Operasional Internal

Lautan Luas began doing business in 1951 as an importer and distributor of basic chemicals, primarily for the batik and food industries in Indonesia. Today, it engages a broad spectrum of industrial customers through three core business segments: Distribution, Manufacturing, and Support & Services. The three segments are knit together to present an integrated profile to the Company’s customer base.

The Distribution and Manufacturing segments focus, respectively, on basic and specialty chemicals with the following generalized profiles:

Lautan Luas memulai usahanya pada 1951 sebagai importir dan distributor bahan kimia dasar, khususnya untuk industri batik dan makanan di Indonesia. Saat ini, Perseroan telah merambah spektrum pelanggan industri yang luas melalui tiga segmen usaha inti: Distribusi, Manufaktur, dan Pendukung & Jasa. Ketiga segmen tersebut terjalin erat untuk memberikan profil yang terintegrasi kepada basis pelanggan Perseroan.

Segmen Distribusi dan Manufaktur terfokus, masing-masing, pada bahan kimia dasar dan khusus dengan profil umum seperti berikut:

The Distribution business segment profile is driven by significant relationships developed over time. Our Customers and Suppliers have evolved with us over the years.

Affiliated principals supply products that generate 60% of the Distribution segment revenue.

91% of Distribution revenue comes from domestic customer sales and 9% from regional sales. Domestic sales grew by 87%, while sales from the regional markets grew by 17%.

Profil segmen usaha Distribusi digerakkan oleh hubungan signifikan yang telah terbangun dari waktu ke waktu. Pelanggan dan pemasok kami telah berkembang bersama kami selama bertahun-tahun.

Prinsipal yang terafiliasi memasok produk-produk yang memberikan 60% pendapatan pada segmen Distribusi.

91% pendapatan Distribusi berasal dari penjualan terhadap pelanggan domestik dan 9% berasal dari penjualan di wilayah regional. Penjualan domestik mengalami pertumbuhan sebesar 87%, sementara penjualan di pasar regional bertumbuh 17%.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 41

Internal Operation Perspective | Perspektif Operasional Internal4

Distribution / Distribusi

2011

32%

12%

10%9%

6%

6%

5%

5%

4%

3%

2%2%

1% 3%

2010

12%

15%

12%

7%9%

9%

8%

7%

5%

5%3%

3%1%

4%

2011Top 20 Non-Affiliated Principals /

20 Besar Prinsipal Tidak Terafiliasi 22%

Other /Lain-Lain

18%

Affiliated Principals /Prinsipal yang Terafiliasi

60%

Peningkatan signifikan terjadi pada proporsi pendapatan Layanan Logam, Pertambangan, dan Bahan Bakar Minyak, hal ini disebabkan oleh dimulainya penjualan produk baru dalam segmen ini dengan volume tinggi, Penjualan dari segmen Distribusi menghasilkan 74% dari total pendapatan Perseroan.

High Speed Diesel.

The significant increase in the proportion of Metal, Mining, and Oil Services revenue is due to the introduction of a new high volume product, High Speed Diesel, sold to this segment. Distribution sales generated 74% of total Company revenue.

Distribution Segment Profile / Profil Segmen Distribusiin % Revenue / dalam % Pendapatan

Metal, Mining & Oil Services / Layanan Logam,

Pertambangan & Bahan Bakar Minyak

Chemical / Kimia

Water / Air

Agriculture / Pertanian

Personal & Homecare / Perawatan Pribadi &

Rumah Tangga

Plastic & Rubber / Plastik & Karet

Textile & Leather / Tekstil & Kulit

2011

32%

12%

10%

9%

6%

6%

5%

2010

12%

15%

12%

7%

9%

9%

8%

Food & Beverage / Makanan & Minuman

Construction / Konstruksi

Automotive / Otomotif

Pulp & Paper / Pulp & Kertas

Home Appliance / Perlengkapan

Rumah Tangga

Coating & Adhesive / Pelapisan & Perekat

Others / Lain-lain

2011

5%

4%

3%

2%

2%

1%

3%

2010

7%

5%

5%

3%

3%

1%

4%

Industry / Industri Industry / Industri

Lautan Luas memulai usaha Manufaktur pada 1969, dengan mendirikan pabrik asam sulfat swasta pertama di Indonesia. Sejak saat itu, usaha manufaktur Perseroan bertumbuh menjadi sebuah usaha yang cukup besar dengan penyertaan saham pada 17 fasilitas produksi di Indonesia, dua di Cina, dan satu di Vietnam. Fasilitas- fasilitas tersebut berlokasi dekat dengan pelanggan dan / atau sumber pasokan bahan baku untuk mempersingkat siklus waktu

dan memberikan penawaran harga yang kompetitif.

Pada tahun 2011, usaha Manufaktur Perseroan memberikan kontribusi sebesar 18% dari pendapatan, turun dari kontribusi 31% yang dihasilkan pada tahun 2010, hal ini terjadi dikarenakan dua faktor. Meskipun tetap memiliki kepemilikan saham yang terbesar, penurunan 6% dalam kepemilikan Lautan Luas di Lautan Hongze mengharuskan usaha tersebut menjadi tidak terkonsolidasi di dalam hasil Lautan Luas, menurunkan pendapatan Manufaktur. Selain itu, peningkatan besar pada penjualan di segmen Distribusi dibandingkan tahun lalu turut menurunkan proporsi relatif dari pendapatan di segmen Manufaktur. Jika menyesuaikan pendapatan Lautan Hongze yang hilang, segmen Manufaktur akan mengalami peningkatan pendapatan sebesar 24% dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Namun, karena melalukan pemisahan terhadap pendapatan Lautan Hongze, operasi segmen usaha Manufaktur domestik pun memberikan kontribusi 98% dari pendapatan.

Produk Utama dalam segmen Manufaktur meliputi:

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201142

4Internal Operation Perspective | Perspektif Operasional Internal

Manufacturing / Manufaktur

Lautan Luas launched its Manufacturing business in 1969, with the establishment of Indonesia’s first private sector sulfuric acid plant. Since then, the Company’s manufacturing has grown into a sizeable business with stakes in 17 production facilities in Indonesia, two in China, and one in Vietnam. The facilities are located near customers and / or raw material supply sources to shorten order-to-delivery cycle times and offer competitive prices.

In 2011, the Company’s Manufacturing business contributed 18% of revenue, down from 31% in 2010 due to two factors. Although still the largest shareholder, a 6% reduction in ownership by Lautan Luas of Lautan Hongze requires that the business no longer be consolidated into the Lautan Luas results, lowering the Manufacturing revenue. In addition, the large increase in sales by the Distribution segment as compared to last year has lowered the relative proportion of the Manufacturing segment revenue. Adjusting for the missing Lautan Hongze revenue, the Manufacturing segment increased its revenue by 24% over the prior year. Due to the exclusion of Lautan Hongze, the Manufacturing business segment domestic operations contributed 98% of revenue.

Key Drivers in the Manufacturing segment include:

order-to-delivery

Chemical / Kimia

Aluminum Sulfate / Aluminium Sulfat

Sulfuric Acid / Asam Sulfat

NB 1/47 /

Poly Aluminum Chloride / Poli Aluminium Klorida

White Oil /

Blowing Agent /

Sodium Sulfate / Sodium Sulfat

LABS/BABS /

Silica Flour / Tepung Silika

Industries Served / Pelayanan Industri

Municipal & Industrial Water Treatment, Paper / Pengolahan Air

Perkotaan & Industri, Kertas

Chemical, Fertilizer, Fiber / Kimia, Pupuk, Serat

Agriculture / Pertanian

Municipal & Industrial Water Treatment, Paper / Pengolahan Air

Perkotaan & Industri, Kertas

Cosmetic, Pharmaceutical / Kosmetik, Farmasi

Footwear, Synthetic Leather / Alas Kaki, Kulit Sintetis

Detergent, Textiles, Pulp & Paper / Deterjen, Tekstil, Pulp & Kertas

Soap & Detergent / Sabun & Deterjen

Ceramics & Glass / Keramik & Kaca

NB 1/47

White Oil

Blowing Agent

LABS/BABS

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 43

Internal Operation Perspective | Perspektif Operasional Internal4

Support & Services / Pendukung & Jasa

Lautan Luas memasuki segmen usaha Pendukung & Jasa pada tahun 1995 dengan pendirian PT Lautan Jasaindo yang menyediakan jasa dan solusi laboratorium bagi pelanggan perusahaan di bidang industri , kulit, kertas, tekstil, dan pengolahan air. Sejak saat itu, Perseroan telah melakukan ekspansi penawarannya dengan menyertakan logistik yang terintegrasi dan usaha rantai pasok, solusi pengolahan air yang komprehensif, dan solusi teknologi informasi.

Pendapatan segmen bertumbuh 14% pada tahun 2011, berkontribusi 8% terhadap pendapatan Perseroan secara keseluruhan. Laba usaha juga meningkat 27% dibandingkan dengan tahun sebelumnya, sementara EBITDA mengalami peningkatan sebesar 58%.

Investasi terus-menerus pada kemampuan layanan laboratorium akan mendukung cita-cita Perseroan untuk menjadi pemain yang berpengaruh di bidang pengolahan air pada masa mendatang.

Di bidang logistik, kami menambahkan lebih dari 25% kapasitas gudang untuk melayani klien logistik yang berekspansi di seluruh Indonesia. Kami terus mengembangkan usaha transportasi di bidang industri semen, makanan, minuman, bahan kimia, baja,

dan energi dengan meningkatkan jumlah armada truk sebesar 20% menjadi 740 truk, serta kami pun mencapai pertumbuhan tinggi pada unit ekpedisi pengangkutan Proyek Kargo Singapura

Pengolahan air merupakan sorotan di segmen Pendukung & Jasa pada tahun 2011. Grup pengolahan air Perseroan memenangkan kontrak untuk melakukan desalinasi air laut di Proyek Jawa Tengah. Grup tersebut juga memperoleh kontrak pengolahan air limbah di wilayah Delta Mas, serta desalinasi pabrik Kaltim Daya Mandiri telah selesai dan siap untuk diuji juga mulai beroperasi.

Kami menunjuk SAP untuk menggantikan sistem ERP kami yang sudah ada demi mencapai integrasi sistem usaha internal yang lebih baik dan data operasional yang lebih tepat waktu. Proyek ini akan dipimpin oleh anak perusahaan Lautan Luas di bidang teknologi informasi, PT Strategic Partner Solution.

Lautan Luas entered the Support & Services business segment in 1995 with the establishment of PT Lautan Jasaindo providing laboratory services and solutions for corporate customers in the electroplating, leather, paper, textile, and water treatment industries. Since then, the Company has expanded its offerings to include a highly integrated logistics and supply chain business, comprehensive water treatment solutions, and information technology solutions.

The segment grew revenues by 14% in 2011, contributing 8% of total Company revenue. Operating income was up by 27% from the prior year, while EBITDA was up by 58%.

Progressive investment in laboratory services capability will support the Company aspiration to become a significant player in wastewater treatment in the future.

In logistics, we added 25% more distribution center capacity to serve an expanded contracting logistics client base throughout Indonesia. We continue to grow our transportation business in the cement, food, beverage, chemicals, steel, mini-markets, and energy industries by increasing our trucking fleet size by 20% to 740 trucks and we achieved high growth in the Singapore Project Cargo freight forwarding unit.

Water treatment was highlight of the Support & Services segment in 2011. The group won the contract for seawater desalination at the Middle Java Project of Indonesia Power. It was also awarded the wastewater treatment contract for the Delta Mas area and the Kaltim Daya Mandiri desalination plant was completed and is ready for testing and commissioning.

We appointed SAP to replace our existing ERP system to achieve better internal business system integration and more timely operational data. The project will be led by the Lautan Luas information technology subsidiary, PT Strategic Partner Solution.

mini-market,

Indonesia Power

electroplating

5Risk Management

Manajemen Risiko

Risk Management

Manajemen Risiko

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201144

44

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 45

5Risk Management | Manajemen Risiko

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201146

Risk ManagementManajemen Risiko

In attaining the Company’s goals and ensuring its business activities operate according to plan, Lautan Luas comprehends that there are risks from external and internal sources that need to be managed properly. Risks can come from uncertainty in financial markets, project failures, legal liabilities, credit risk, accidents, natural causes and disasters as well as from competitor actions. The Company indentifies risks when setting objectives and goals for each division and business unit, then determines the actions to reduce and minimize the risks, and finally continuously monitors implementation of the actions.

Beginning in 2011, Lautan Luas has implemented a formal risk assessment process called the Control Self Assessment (CSA) method. In CSA, the owners of the respective business processes conduct assessments. The method is based on the assumption that owners of processes are in the best position to evaluate the risks in their respective functions. In addition, the formality of the CSA method raises awareness of risks facing the business and incorporates actions to mitigate the risks in the business plans.

The annual CSA process is delivered in a workshop facilitated by an independent expert. The process owners are guided to set their own goals, identify possible risks, and classify them as asset based, working process, or environmental. Then they rank the risks and identify appropriate actions to minimize the impacts.

Business risks faced by Lautan Luas as an integrated chemical distribution and manufacturing company may come from a wide variety of sources. In brief, the risks we have identified are as follows:

Risk of Supply DisruptionLautan Luas consistently complies with and reviews all agreements with principals to enhance the quality of product and service as their sole agent or distributor. We have distribution agreements with over 100 principals, representing in many cases a significant portion of their business. These relationships are considered a significant asset, which has a direct effect on the business. The Company’s ability to manage and maintain these relationships is considered critical to our ongoing success.

Demi mencapai tujuan dari Perseroan dan memastikan aktivitas bisnis berjalan sesuai dengan rencana, Lautan Luas memahami bahwa risiko yang bersumber dari eksternal dan internal harus dikelola dengan sebaik-baiknya. Risiko dapat datang dari keadaan pasar keuangan yang tidak menentu, kegagalan proyek, tuntutan hukum, risiko kredit, kecelakaan, kejadian dan bencana alam, serta tindakan dari para pesaing. Perseroan mengidentifikasi risiko yang akan terjadi ketika menentukan tujuan dari setiap divisi dan unit usaha, kemudian memutuskan tindakan yang harus dilakukan untuk mengurangi risiko tersebut, dan selanjutnya Perseroan akan terus memantau penerapan dari tindakan tersebut.

Pada awal tahun 2011, Lautan Luas telah menerapkan sebuah proses penilaian risiko resmi yang dinamakan metode Penilaian Pengendalian Diri (CSA). Dalam penerapan CSA, para pemilik dari setiap proses usaha memimpin penilaian. Metode yang berdasar pada asumsi dari para pemilik proses tersebut akan menjadi penilai terbaik dalam mengevaluasi risiko dari setiap bagiannya. Selain itu dengan metode CSA yang resmi dapat menumbuhkan kesadaran akan risiko yang akan dihadapi dalam berusaha dan menggabungkan tindakan yang dapat mengurangi risiko di dalam perencanaan usaha.

Proses CSA tahunan disampaikan dalam sebuah pelatihan yang disampaikan oleh seorang ahli yang independen. Pemilik proses akan diarahkan untuk menentukan tujuan mereka, mengidentifikasi risiko, dan mengklasifikasi mereka sebagai aset berbasis, proses kerja, atau lingkungan. Lalu mereka akan mengurutkan risiko dan mengidentifikasi tindakan yang sesuai untuk mengurangi dampaknya.

Risiko usaha yang dihadapi oleh Lautan Luas, sebuah perusahaan distribusi dan manufaktur bahan kimia yang terintegrasi, dapat berasal dari berbagai sumber. Secara ringkas, risiko tersebut adalah sebagai berikut:

Risiko Terganggunya PasokanLautan Luas secara konsisten mengikuti dan mengkaji seluruh persetujuan dengan prinsipal untuk meningkatkan produk dan layanannya selaku distributor tunggal. Kami memiliki persetujuan distribusi dengan lebih dari 100 prinsipal, mewakili banyak kasus pada sebagian besar usaha mereka. Hubungan ini dianggap sebagai aset yang signifikan, yang memiliki efek langsung terhadap usaha mereka. Kemampuan Perseroan dalam mengelola dan memelihara hubungan ini dianggap penting bagi keberhasilan kami ke depannya.

CSA CSA

CSA

CSA

Risk Management | Manajemen Risiko5

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 47

To alleviate risk to these relationships, the Company continuously strives to improve its level of competence and professionalism in the distribution of its principals’ products year after year. With improved performance, the Company will strengthen the long-term relationships with its principals while becoming the preferred choice of potential new suppliers.

Risk of Price FluctuationLautan Luas’ performance is affected by fluctuations in the price of products it distributes and manufactures. To address this risk, the Company adopts a policy of product diversification, favoring higher value added specialty chemicals where prices are generally more stable compared to those of basic chemicals. In addition, the Company monitors its inventory levels closely to leverage projected price fluctuations in the market in order to make timely purchase decisions.

Credit Risk Lautan Luas is exposed to credit risk arising from the credit granted to their customers. To mitigate this risk, we have policies in place to ensure that sales of products are made only to creditworthy customers with proven track record or good credit history. It is the Lautan Luas‘ policy that all customers who wish to trade on credit are subject to credit verification procedures. Established policies limit the amount of credit exposure of any particular customer, for example requiring distributors and agents to provide guarantee deposits. In addition, receivable balances are monitored on an ongoing basis to reduce the exposure to bad debts.

Competitive RiskLautan Luas continuously expands its product offering with the objective of becoming the supplier of choice by meeting an ever growing portion of its customers’ chemical needs – becoming effectively the preferred, “one-stop shop” supplier.

The broad reach and depth of product offering offers unparalleled benefit to our customers. We currently represent the products from over 100 international principals, distributing over 1,000 chemical products from our principals and in-house manufacturing to more than 2,000 industrial end-user customers. The Company considers its broad product offering as a strong advantage over the competition. Further, we offer a higher quality of manufactured products with services from the support & services unit, which delivers a competitive advantage vis-à-vis other suppliers.

Untuk mengurangi risiko dari hubungan ini, Perseroan selalu berusaha untuk meningkatkan tingkat kompetensi dan profesionalisme dalam pendistribusian produk prinsipal dari tahun ke tahun. Dengan peningkatan kinerja, Perseroan akan memperkuat hubungan jangka panjang dengan prinsipalnya serta menjadi pilihan yang diutamakan oleh para kandidat pemasok baru.

Risiko Fluktuasi HargaKinerja Lautan Luas dipengaruhi oleh fluktuasi harga produk yang didistribusikan dan dibuatnya sendiri. Untuk mengatasi risiko ini, Perseroan mengadopsi sebuah kebijakan diversifikasi produk, menitikberatkan proporsi penjualan bahan kimia khusus yang secara umum bernilai tambah lebih tinggi harganya dan lebih stabil dibanding bahan kimia dasar. Selain itu, Perseroan juga memantau secara teliti tingkat persediaan, sehingga dapat mengantisipasi secara baik fluktuasi harga yang terjadi di pasar, untuk keputusan pembelian yang tepat waktu.

Risiko KreditLautan Luas terkena risiko kredit sebagai akibat dari kredit yang diberikan kepada pelanggan mereka. Untuk mengurangi risiko ini, kami memiliki kebijakan untuk memastikan bahwa penjualan produk dengan sistem kredit, hanya diperuntukan bagi para pelanggan yang terbukti memiliki sejarah kredit yang baik. Hal tersebut merupakan kebijakan Lautan Luas bagi para pelanggan yang ingin melakukan transaksi secara kredit, harus mengikuti prosedur verifikasi kredit. Penetapan kebijakan pembatasan kredit bagi pelanggan tertentu, seperti mengharuskan distributor dan agen untuk memberikan uang muka atau jaminan pelanggan. Selain itu, saldo kredit juga harus dipantau secara berkelanjutan untuk menghindari terjadinya kredit tidak tertagih.

Risiko PersainganLautan Luas terus memperluas rentang produk yang ditawarkan sehingga menjadi pemasok pilihan, memenuhi porsi yang lebih besar dari kebutuhan bahan kimia pelanggan – secara efektif menjadi “one-stop-sho ” terpilih.

Cakupan produk yang luas dan mendalam menawarkan keuntungan besar kepada para pelanggan kami. Saat ini kami mewakili produk lebih dari 100 prinsipal internasional, mendistribusikan lebih dari 1.000 produk bahan kimia dari para prinsipal dan perusahaan manufaktur kami, serta melayani lebih dari 2.000 pelanggan dari sektor industri. Perseroan meyakini cakupan penawaran produknya yang luas sebagai keunggulannya di antara para pesaing. Di samping itu, kami juga menawarkan produk manufaktur dengan kualitas lebih tinggi dengan didukung oleh pelayanan dari unit pendukung & jasa, yang akan memberikan nilai lebih dibanding pemasok lain.

one-stop shop

5Risk Management | Manajemen Risiko

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201148

Technological RiskTechnology is evolving rapidly. The Company makes continuous investments in technology to keep up with the latest developments in Manufacturing and Information Technology, enabling it to provide the best solutions and service to its customers. To keep abreast of changes in the market, the Company conducts regular seminars with its principals to identify the latest developments in product technologies and changing customer expectations. In 2001 and going forward we are continuously investing in new manufacturing processes and training to ensure our teams remain at the forefront of service.

Environmental RiskLautan Luas continuously implements a rigorous environmental monitoring system at its distribution facilities, manufacturing plants, and waste processing systems. All of its facilities and subsidiaries comply with regulatory requirements for the environment. The Company also implements strict safety, health, and environmental standards for employees in all its manufacturing as well as support & services facilities.

Economic RiskLautan Luas’ success is intimately linked to its industrial end-users’ business performance. An economic slowdown can therefore negatively affect the Company’s performance as industrial demand typically weakens at that time. However, our customer base is rooted in the strongest performing economies in the world: Indonesia, China, India, and others in the Asian and African regions.

Additionally, the strategy of diversification in products and industries served by the Company, and growth in the number of its principals and customers, mitigate this risk. In addition, the Company has also increased its regional sales to reduce dependence on the Indonesian economy. We have identified further diversification in the near term, into the consumer arena, including the Food, Personal Care, Home Care, and Pharmaceutical sectors. We are also targeting the Agriculture as well as Clean and Waste Water industries as expansion and diversification opportunities.

Foreign Exchange RiskLautan Luas uses forward and cross-currency interest swap contracts to manage its foreign exchange exposure, maintains adequate cash and cash equivalent in foreign currency, and preserves a proportional relationship between foreign currency trade receivables and trade payables to mitigate exposure to exchange risk.

Risiko TeknologiTeknologi yang berkembang dengan sangat cepat, mendorong Perseroan untuk terus melakukan investasi di bidang teknologi secara terus-menerus agar dapat mengikuti perkembangan terkini di bidang Manufaktur dan Teknologi Informasi, sehingga memungkinkan untuk memberikan solusi dan pelayanan terbaik kepada para pelanggan. Untuk mengikuti perubahan pasar, Perseroan menyelenggarakan seminar secara rutin dengan para prinsipal guna mengidentifikasi perkembangan terkini terkait teknologi produk dan ekspektasi pelanggan yang terus berubah. Pada tahun 2001 dan selanjutnya, kami akan terus melakukan investasi pada proses manufaktur yang baru serta pelatihan bagi anggota tim kami agar tetap dapat memberikan pelayanan yang terdepan bagi para pelanggan.

Risiko LingkunganLautan Luas senantiasa menerapkan sistem pemantauan lingkungan yang ketat di fasilitas distribusi, pabrik, dan sistem pengolahan limbah. Seluruh anak perusahaan Perseroan telah memenuhi semua peraturan yang terkait dengan lingkungan. Perseroan juga telah menerapkan standar keamanan, kesehatan, dan lingkungan yang ketat bagi seluruh karyawan di segenap fasilitas produksi dan pendukung & jasa.

Risiko EkonomiKeberhasilan Lautan Luas sangat terkait erat dengan kinerja usaha dari pelanggannya di sektor industri. Kelesuan ekonomi dapat berpengaruh negatif terhadap kinerja Perseroan karena melemahnya permintaan. Tetapi, para pelanggan kami berada di negara yang memiliki kinerja ekonomi terkuat di dunia: Indonesia, Cina, India, dan negara lain di wilayah Asia dan Afrika.

Di samping itu, strategi diversifikasi produk maupun industri yang dilayani oleh Perseroan, serta pertumbuhan jumlah prinsipal dan pelanggan, mengurangi risiko ini. Perseroan juga telah berhasil meningkatkan penjualan regionalnya sehingga dapat mengurangi ketergantungan terhadap perekonomian Indonesia. Kami telah mengidentifikasi diversifikasi lebih lanjut dalam waktu dekat, ke dalam bidang konsumen, meliputi sektor Pangan, Perawatan Pribadi, Perawatan Rumah Tangga, dan Farmasi. Kami juga menargetkan industri di sektor Pertanian serta Air Bersih dan Air Limbah sebagai peluang dalam berekspansi dan diversifikasi.

Risiko Nilai TukarLautan Luas menggunakan kontrak berjangka dan mata uang asing dengan suku bunga dalam mengelola keseimbangan nilai tukarnya, mempertahankan uang tunai yang memadai dan setara dengan mata uang asing, serta memelihara keseimbangan antara piutang dan utang dagang dalam mata uang asing untuk mengurangi terjadinya risiko nilai tukar.

swap

Risk Management | Manajemen Risiko5

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 49

Human Resources RiskThe ability of a company to flourish, grow, and differentiate itself from the competition is significantly determined by its capability to attract, retain, and nurture its human resources – the repository of its intellectual property.

Lautan Luas considers its human resources to be its most valuable asset. In this respect, the Company invests heavily in the continuing education of personnel at all levels while striving to be ahead of the market in its remuneration policy. In addition, the Company endeavors to create a culture of a learning organization to leverage the best within each of its employees. Commitment to these qualities has enabled the Company to achieve a strategic transition of its sales portfolio to a greater proportion of higher value added specialty chemicals and to compete effectively in the increasingly globalized marketplace.

Risiko Sumber Daya ManusiaKemampuan sebuah Perseroan untuk berkembang, bertumbuh, dan membedakan dirinya dari para pesaing ditentukan oleh kemampuannya dalam menarik, mempertahankan, dan meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) – wadah dari kekayaan intelektualnya.

Lautan Luas menganggap SDM sebagai aset Perseroan yang paling berharga. Oleh karena itu, Perseroan melakukan investasi besar untuk pendidikan berkelanjutan bagi seluruh karyawan Lautan Luas seraya berupaya memberikan kebijakan remunerasi yang baik. Selain itu, Perseroan berupaya pula menciptakan budaya sebuah organisasi pembelajar, guna menampilkan kemampuan terbaik dari setiap karyawannya. Komitmen yang tinggi terhadap hal ini telah memungkinkan Perseroan untuk meraih keberhasilan melakukan peralihan strategis portofolio penjualannya, meningkatkan proporsi bahan kimia khusus yang bernilai tambah tinggi, serta bersaing secara efektif di dalam pasar global yang semakin berkembang.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201150

6Learning and Growth

Pembelajaran dan Pertumbuhan

Learning and Growth

Pembelajaran dan Pertumbuhan

50

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 51

Sixty years of consistent growth is an admirable achievement by any standard. However Lautan Luas is not resting. We recognized that we must continuously “upgrading” the competencies of our workforce to keep pace with the ever changing dynamics of the market. What has served us well in the past will not guarantee success in the future. Therefore we are committed to roll out our internal development programs designed to ensure all Lautan Luas employees have the skills and competencies to perform at the level needed to exceed our aggressive goals.

The underlying and guiding principal supporting achievement of this vision is the creation of a culture of high performance at all levels that succeeds through leveraging the support of others in reaching shared goals that are aligned to the business. We must create an environment where people feel successful, valued, and play a role in achieving the team objectives. Everyone has a role to play everyone contributes to pushing our vision forward; everyone is a leader. In addition to that, it is of vital important that everyone can take on more complicated tasks and execute tasks faster to stay ahead of competitors.

Our commitment to learning and to achieving this level of employee engagement is clear; during the year we launched a number of programs to provide real tools to management and staff. We initiated training programs to encourage learning, build trust, and teamwork by sharing success or war stories among team member. We educated the senior leadership team coach employees practicing the new behaviors and designed a four-year learning curriculum for the key departmental organizations.

Pertumbuhan yang konsisten selama enam puluh tahun merupakan sebuah pencapaian mengagumkan dalam standar apapun. Tetapi Lautan Luas tidak pernah beristirahat. Kami menyadari bahwa kami harus terus-menerus “meningkatkan kualitas” kompetensi dari para tenaga kerja kami agar dapat berjalan beriringan dengan dinamika pasar yang terus berubah. Apa yang telah kami peroleh pada masa lalu tidaklah menjamin kesuksesan di masa mendatang. Oleh karena itu kami berkomitmen untuk mengadakan program pengembangan internal yang dirancang untuk memastikan seluruh karyawan Lautan Luas memiliki keterampilan dan kompetensi agar dapat tampil sesuai dengan tingkat yang dibutuhkan sehingga mampu melebihi target yang diberikan.

Prinsip yang mendasari dan membimbing pencapaian visi adalah penciptaan budaya kinerja tinggi pada semua tingkatan yang berhasil meningkatkan dukungan terhadap sesamanya dalam mencapai tujuan bersama yang selaras dengan usaha. Kami harus menciptakan lingkungan di mana orang-orang merasa sukses, dihargai, dan berperan dalam pencapaian tujuan dari tim. Setiap orang memiliki peran untuk berkarya; setiap orang memberikan kontribusi dalam mendorong pencapaian visi kami ke depannya; setiap orang adalah pemimpin. Selain itu, sangatlah penting bagi setiap orang untuk dapat menerima tugas-tugas yang lebih kompleks dan melaksanakan tugas tersebut lebih cepat agar mampu berada di depan para pesaingnya.

Komitmen kami dalam pembelajaran dan keterikatan karyawan dalam pencapaian tingkat tersebut adalah jelas; selama tahun ini kami telah mengadakan sejumlah program bagi manajemen dan staf. Kami melakukan program pelatihan untuk mendorong pembelajaran, membangun kepercayaan, dan kerja sama dengan cara berbagi kisah kesuksesan atau persaingan di antara para anggota tim. Kami mendidik tim pemimpin senior untuk memberikan pelatihan cara berperilaku yang seharusnya serta merancang kurikulum pembelajaran selama empat tahun bagi departemen utama di dalam organisasi.

6Learning and Growth | Pembelajaran dan Pertumbuhan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201152

Learning and GrowthPembelajaran dan Pertumbuhan

Performance and competency based management system has been set up. This system in critical to monitor the performance of employees and also plan the development matrix for the individual employee. Beside, this system will also be used for the numeration and reward for the performers.

By taking these collective steps, we have begun the transition to unleash our employees’ potential. To accomplish this elusive and highly rewarding outcome, we have focused on the frame work needed to create a learning and high performance organization.

Sistem manajemen dengan basis kinerja dan kompetensi telah dibentuk. Sistem penting ini digunakan untuk memantau kinerja dari para karyawan dan juga merencanakan matriks pengembangan dari setiap individu karyawan. Di samping itu, sistem ini juga akan digunakan untuk pemberian peringkat dan penghargaan bagi para karyawan.

Dengan mengambil langkah-langkah ini, kami telah memulai transisi untuk mengembangkan potensi dari para karyawan kami. Untuk mencapai hasil yang rumit dan sangat bermanfaat, kami berfokus pada kerangka kerja yang diperlukan dalam menciptakan pembelajaran dan kinerja tinggi dari organisasi.

Learning and Growth | Pembelajaran dan Pertumbuhan6

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 53

Lautan Luas Training and Education ActivitiesKegiatan Pelatihan dan Pendidikan Lautan Luas

Number of participants (person)

Quantity of training (man-day)

Length of training (class-hour)

Total fund for training (Rp million)

Jumlah peserta (orang)

Kuantitas pelatihan (orang-hari)

Lama pelatihan (kelas-jam)

Jumlah dana pelatihan (Rp jutaan)

2011

1,290

1,217

1,139

925

2010

1,073

1,189

1,376

844

7Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201154

Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

54

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 55

7Corporate Social Responsibility | Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201156

Corporate Social ResponsibilityTanggung Jawab Sosial Perusahaan

At Lautan Luas, our Corporate Social Responsibility (CSR) program supports a wide range of projects and activities. The program demonstrates how engaging community stakeholders not only supports corporate goals, but also encourages nonprofit organizations to promote social change in positive and sustainable ways. Lautan Luas supports several major CSR initiatives, A. Serving the Poor (50% of the program), B. Clean Water Supply (40%), and C. Other Programs (10%).

Lautan Luas merancang program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan ( ) untuk membantu berbagai proyek dan aktivitas. Program ini menunjukkan bagaimana keterlibatan komunitas terkait bukan hanya dalam membantu tercapainya tujuan dan tanggung jawab perusahaan, tetapi juga mendorong kalangan organisasi nirlaba untuk mempromosikan perubahan sosial secara positif dan berkelanjutan. Lautan Luas membagi program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan ke dalam beberapa program utama, yaitu A. Membantu Pengentasan Kemiskinan (50% dari program), B. Pasokan Air Bersih (40%), dan C. Program Lainnya (10%).

Alleviating Poverty in IndonesiaThis program seeks to eliminate sub standard housing and homelessness in Indonesia and to make decent shelter a matter of conscience and action.

A wide range of our business partners as noted above joined with Lautan Luas employees to launch our continuing commitment to build houses for the neediest in our communities. During 2011 over weekends and on company sponsored time off from work, this committed partnership aims to build houses for 164 families. Under a separate program and for the first time, Lautan Luas branch office employees volunteered their free time to work with the Habitat for Humanity Indonesia in their respective communities in support of the diverse range of housing related programming pursued by this renowned community service organization.

A.

Pengentasan Kemiskinan di IndonesiaProgram ini bertujuan untuk membantu menurunkan jumlah perumahan sub standar dan tunawisma di Indonesia serta membangun tempat berlindung yang layak.

Mitra-mitra bisnis kami seperti disebutkan di atas bersama dengan karyawan Lautan Luas untuk memulai komitmen kami yang berkelanjutan untuk membangun rumah bagi sesama yang membutuhkan di lingkungan sekitar kita. Selama tahun 2011 pada akhir pekan yang ditentukan, Lautan Luas dan para mitra bisnis bersama-sama mengikuti kegiatan membangun rumah, kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Lautan Luas dan para mitra bisnis untuk membantu 164 keluarga. Dalam program yang terpisah dan untuk pertama kalinya, karyawan kantor cabang Lautan Luas merelakan waktu luang untuk bekerja sama dengan Habitat for Humanity Indonesia dalam membangun rumah di lingkungan mereka sebagai bentuk dukungan atas program pengentasan kemiskinan yang dilakukan Lautan Luas.

A.

CSR

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 57

7Corporate Social Responsibility | Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Clean Water Supply - this program provides help for the urgent needs of Indonesian communities impacted by disasters. A primary focus is on the need for clean water that arises from natural disasters as well as in disadvantaged areas through the installation of water purification units (assembled by PT Hydro Hitech Optima, a Lautan Luas subsidiary).

To extend the reach of its corporate contribution and program, Lautan Luas matches employee donations earmarked for natural disaster areas.

B.

Pasokan Air Bersih - program ini menyediakan bantuan untuk kebutuhan mendesak dari masyarakat Indonesia yang terkena dampak bencana. Fokus utama adalah menyediakan kebutuhan air bersih yang timbul dari daerah yang tertimpa bencana alam maupun daerah tertinggal melalui instalasi unit pemurnian air (dirakit oleh PT Hydro Hitech Optima, salah satu anak perusahaan PT LAUTAN LUAS Tbk).

Untuk memperluas jangkauan kontribusi perusahaan dan program, Lautan Luas menyamai jumlah donasi dari seluruh karyawan yang nantinya akan dialokasikan untuk daerah yang terkena bencana alam.

B.

C. C. Program Lainnya, meliputi:1.

2.

3.

Peningkatan akses terhadap pelatihan kerja bagi pelajar melalui pengembangan keterampilan menggunakan komputer, yang merupakan kebutuhan penting di seluruh Indonesia. Kami berusaha untuk mencerdaskan para pelajar dalam komunitas kami dengan menyediakan program pelatihan yang berfokus pada MS Office dan keterampilan lainnya yang diperlukan di tempat kerja saat ini. Pelajar yang berprestasi dalam program ini memenuhi syarat untuk memperoleh beasiswa dari Lautan Luas yang diharapkan dapat membantu mereka meraih masa depan yang lebih baik.

Lautan Luas melakukan donor darah secara rutin di lingkungan Lautan Luas untuk mendukung aktivitas Palang Merah Indonesia (PMI). Karyawan dan non-karyawan Lautan Luas akan mendonorkan darah selama kegiatan ini dengan tujuan untuk membantu menjembatani kesenjangan yang besar antara pasokan dan kebutuhan darah di Indonesia.

Selain aktivitas sosial yang dilakukan oleh perusahaan dan kantor cabang, anak-anak perusahaan dari Lautan Luas juga melakukan berbagai aktivitas dalam membantu komunitas di sekitar mereka. Bersama-sama mereka secara terpisah melakukan hampir 100 kegiatan sosial.

Other Programs, including: 1.

2.

3.

Improvement of access to job training for young people through the development of core PC skills is a critical need across Indonesia. We strengthen the futures of young people in our communities by providing training programs with focus on MS Office and other core skills needed in the modern workplace. High achievers participating in the program are eligible for Lautan Luas paid scholarships to pursue a wider range of studies of their choice.

We organize regular blood donation drives at Lautan Luas facilities to support the Indonesian Red Cross ( ). Employees and non-employees donate blood during these regular events to help bridge the large gap between supply and need for this life saving component of the health care system.

In addition to the corporate and branch office activities, Lautan Luas subsidiaries also pursued a diverse range of activities to support their respective communities. Together they engaged in nearly 100 separate activities.

PMI

8Corporate Data

Data Perusahaan

Board of Commissioners‘ Profile

Profil Dewan Komisaris

Board of Directors’ Profile

Profil Direksi

Corporate’s Structure

Struktur Perusahaan

Group Information

Informasi Grup

Management Structure

Struktur Manajemen

60

64

68

70

94

60

64

68

70

94

Board of Commissioners‘ Profile

Profil Dewan Komisaris

Board of Directors’ Profile

Profil Direksi

Corporate’s Structure

Struktur Perusahaan

Group Information

Informasi Grup

Management Structure

Struktur Manajemen

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201158

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 59

Board of Commissioners’ ProfileProfil Dewan Komisaris

1.

2.

3.

4.

5.

JOAN FUDIANA

President Commissioner

Presiden Komisaris

ADYANSYAH MASRIN

Vice President Commissioner

Wakil Presiden Komisaris

PRANATA HAJADI

Commissioner

Komisaris

ZAKIR

Independent Commissioner

Komisaris Independen

HARI SLAMET WIDODO

Independent Commissioner

Komisaris Independen

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201160

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 61

Corporate Data | Data Perusahaan8

JOAN FUDIANA

President Commissioner

Presiden Komisaris

Joan is an Indonesian citizen, graduated from the Faculty of Economics at St John’s University, Shanghai, China in

1949. She co-founded the Company in 1951, and then served as Director from 1961 to 1979. Thereafter, she was

appointed Vice President Director in 1979, Commissioner in 1992, and Vice President Commissioner in 1997. Since

2007, Joan has held the role of President Commissioner of the Company in which she actively oversees new business

development and general operations.

Currently, Joan is also on the Board of Commissioners or Directors of several companies in the Lautan Luas Group.

Joan, Warga Negara Indonesia, lulus dari Fakultas Ekonomi St. John’s University, Shanghai, Cina pada tahun 1949. Turut mendirikan

Lautan Luas pada tahun 1951. Kemudian menjabat sebagai Direktur (1961 - 1979), Wakil Presiden Direktur (1979 - 1992), Komisaris

(1992 - 1997), Wakil Presiden Komisaris (1997 - 2007), dan sejak 2007 menjabat sebagai Presiden Komisaris Perseroan. Sebagai

Presiden Komisaris, Joan terlibat secara aktif mengawasi perkembangan bisnis baru dan kegiatan operasional Perseroan.

Saat ini, Joan termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris atau Direksi beberapa perusahaan di Grup Lautan Luas.

ADYANSYAH MASRIN

Vice President Commissioner

Wakil Presiden Komisaris

Adyansyah is an Indonesian citizen, graduated from Tuan Mong School, Singapore in 1936. He co-founded the

Company in 1951. From 1979 to 1996, he was the President Director, and then from 1996 to 2007, he was President

Commissioner. Since 2007, Adyansyah has held the role of Vice President Commissioner of the Company, actively in

overlooking the company’s distribution and manufacturing activities.

Currently, Adyansyah is also on the Board of Commissioners of several companies in the Lautan Luas Group.

Adyansyah, Warga Negara Indonesia, lulus dari T uan Mong School, Singapura pada tahun 1936. Mendirikan Lautan Luas pada tahun

1951. Kemudian menjabat sebagai Presiden Direktur (1979 - 1996), Presiden Komisaris (1996 - 2007) dan sejak tahun 2007 menjabat

sebagai Wakil Presiden Komisaris Perseroan. Sebagai Wakil Presiden Komisaris, Adyansyah terlibat secara aktif mengawasi kegiatan

distribusi dan manufaktur Perseroan.

Saat ini, Adyansyah termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris beberapa perusahaan di Grup Lautan Luas.

St. John’s University

Tuan Mong School

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201162

8Corporate Data | Data Perusahaan

PRANATA HAJADI

Commissioner

Komisaris

Pranata is an Indonesian citizen, graduated from Monash University, Melbourne, Australia in 1979 with a Bachelor

of Economics, and from the University of Chicago, Chicago, USA in 1982 with a Master of Business Administration.

Pranata started his career as an auditor at Price Waterhouse & Co. in 1979, working at both the Melbourne and

Jakarta offices. He then joined the First National Bank of Chicago in 1983 as its Representative in the Jakarta office.

In 1986, the Bank transferred him to the Corporate Banking Department in Singapore, and then to their Hong Kong

regional office as the Head of International Private Banking Asia in 1988. Between 1989 and 1996, he was a partner

at Business Advisory Group Singapore, a regional boutique financial advisory company.

Pranata began working with PT LAUTAN LUAS Tbk as an advisor in 1989. He was appointed Vice President Director

in 1996 and Commissioner in 2007. In his role as Commissioner, Pranata overlooks the Company's financial planning

and corporate strategy.

Pranata, Warga Negara Indonesia, lulus dari , Melbourne, Australia dengan memperoleh gelar Bachelor of Economics

pada tahun 1979 dan n i versity of Chicago, Illinois, Amerika Serikat dengan memperoleh gelar Master of Business Administration

pada tahun 1982. Pranata memulai karirnya sebagai Auditor di Price Waterhouse & Co. di Melbourne dan Jakarta (1979 - 1980).

Kemudian bergabung sebagai Perwakilan The First National Bank of Chicago di Jakarta (1983 - 1985), divisi Corporate Banking di

Singapura (1986 - 1987), dan Pimpinan International Private Banking Asia di kantor regional Hong Kong (1988 - 1989), lalu bergabung

dengan Business Advisory Group, sebuah perusahaan konsultan keuangan, di Singapura sebagai mitra kerja (1989 - 1996).

Bergabung dengan PT LAUTAN LUAS Tbk pada tahun 1989 sebagai penasihat dan menjadi Wakil Presiden Direktur pada

tahun 1996 - 2007. Sejak tahun 2007, beliau menjabat sebagai Komisaris Perseroan. Sebagai Komisaris, Pranata terlibat secara aktif

mengawasi perencanaan keuangan dan strategi Perseroan.

University of Chicago Master of Business Administration

Monash University Bachelor of Economics

Corporate Banking

ZAKIR

Independent Commissioner

Komisaris Independen

Zakir is an Indonesian citizen, graduated from the Indonesia Banking Academy, Jakarta in 1954. He has served on

the Company’s Board of Commissioners since 1997.

Prior to joining the Company, Zakir was a Director of Firma All Indonesia Corporation (Allinco) from 1951 to 1970,

Director of Maskapai Pelayaran Sumatra from 1958 to 1968, President Director of PT Pelayaran Nusantara Sejati from

1967 to 1985, and Director of Sari International Shipping from 1970 to 1985. Since 1980, he has been Director of

PT Taman Olahraga Jagorawi.

As Independent Commissioner, Zakir actively oversees all matters related to compliance and corporate governance.

Zakir, Warga Negara Indonesia, lulus dari Akademi Perbankan Indonesia di Jakarta pada tahun 1954. Beliau tergabung dalam jajaran

Dewan Komisaris Perseroan sejak tahun 1997.

Sebelum bergabung dengan Perseroan, beliau pernah menjabat sebagai Direktur Firma All Indonesia Corporation atau Allinco (1951 -

1970), Direktur Maskapai Pelayaran Sumatra (1958 - 1968), Presiden Direktur PT Pelayaran Nusantara Sejati (1967 - 1985), dan Presiden

Direktur Sari International Shipping (1970 - 1985). Sejak tahun 1980 hingga sekarang, beliau juga menjabat sebagai Direktur

PT Taman Olahraga Jagorawi.

Sebagai Komisaris Independen Perseroan, Zakir terlibat secara aktif dalam kepatuhan dan tata kelola perusahaan.

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 63

Corporate Data | Data Perusahaan8

HARI SLAMET WIDODO

Independent Commissioner

Komisaris Independen

Hari is an Indonesian citizen, graduated from Diponegoro University, Semarang, Central Java in 1977, where he

majored in Chemical Engineering. He was appointed as an Independent Commissioner at the 2008 Annual General

Meeting of Shareholders.

Hari began his career in the government, where he held several key positions within the Ministry of Industry

(formerly the Ministry of Trade and Industry). From 1992 to 1994, he was Director of Agrochemical Industries; from

1994 to 1998, he was Head of Biro Tata Usaha BUMN; in 1998, Director of Leather Industries; from 1998 to 2000,

Director of Downstream Chemical Industries; from 2000 to 2002, Secretary of Directorate General of Chemical, Agro,

and Forestry Product Industries; from 2002 to 2004, Director of Chemical Based, Agriculture, and Plantation

Industries; in 2005, Director Ad Interim of Food and Tobacco Industries; and from 2005 to 2007, Director of Upstream

Chemical Industries for The Ministry of Industry.

Hari was also active at a number of state-owned enterprises prior to and during his tenure in the Ministry. From 1986

to 1993, he was appointed Secretary of the Board of Commissioners of PT Pupuk Iskandar Muda. Thereafter he held

several roles as Commissioner: first at PT Petrokimia Gresik from 1993 to 1997, then PT Pupuk Kalimantan Timur in

1997, and PT Pupuk Sriwijaya from 1997 to 1999. He also served as Chairman of the Audit Committee of PT Pupuk

Sriwijaya from 1999 to 2004.

As Independent Commissioner and Chairman of the Audit Committee of the Board of Commissioners, Hari is active

in the Company’s government and industrial relations, as well as areas relating to technical, marketing, and

business development.

Hari, Warga Negara Indonesia, lulus dari Universitas Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah pada tahun 1977 dengan menekuni studi

di bidang Teknik Kimia. Pada Rapat Umum Pemegang Saham tahun 2008, beliau ditunjuk sebagai Komisaris Independen Perseroan.

Hari memulai karirnya di pemerintahan, ketika ia menduduki beberapa posisi utama di Departemen Perindustrian (dahulu Departemen

Perindustrian dan Perdagangan). Sebelumnya beliau pernah menjabat sebagai Direktur Industri Agrokimia (1992 - 1994), Kepala Biro

Tata Usaha BUMN (1994 - 1998), Direktur Industri Kulit (1998), Direktur Industri Kimia Hilir (1998 - 2000), Sekretaris Direktorat Jendral

Industri Kimia, Agro, dan Produk Kehutanan (2000 - 2002), Direktur Industri Kimia, Pertanian, dan Perkebunan (2002 - 2004), Direktur

Ad Interim Industri Makanan dan Tembakau (2005), dan Direktur Industri Kimia Hulu di Departemen Perindustrian (2005 - 2007).

Hari juga terlibat aktif di beberapa badan usaha milik negara dan pernah menjabat sebagai Sekretaris Dewan Komisaris PT Pupuk

Iskandar Muda (1986 - 1993), Komisaris PT Petrokimia Gresik (1993 - 1997), Komisaris PT Pupuk Kalimantan Timur (1997), Komisaris

PT Pupuk Sriwijaya (1997 - 1999), dan Ketua Komite Audit PT Pupuk Sriwijaya (1999 - 2004).

Sebagai Komisaris Independen Perseroan dan Ketua Komite Audit Perseroan, Hari terlibat secara aktif dalam hubungan dengan kalangan

industri dan pemerintahan di Perseroan, terkait dengan bidang teknis, pemasaran, dan pengembangan usaha.

Ad Interim

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201164

8Corporate Data | Data Perusahaan

Board of Directors’ ProfileProfil Direksi

1.

2.

3.

4.

5.

INDRAWAN MASRIN

President Director

Presiden Direktur

JIMMY MASRIN

Vice President Director

Wakil Presiden Direktur

JOSHUA CHANDRAPUTRA ASALI

Managing Director

Business Development & Manufacturing Director

Direktur Pengelola

Direktur Pengembangan Usaha & Manufaktur

HERMAN SANTOSO

Operations & Support Director

Direktur Operasional & Pendukung

SOEWANDHI SOEKAMTO

Sales & Marketing / Commercial Director

Direktur Penjualan & Pemasaran / Komersial

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 65

Corporate Data | Data Perusahaan8

INDRAWAN MASRIN

President Director

Presiden Direktur

Indrawan is an Indonesian citizen, graduated from Bradley University, Illinois, USA in 1973 with a Master of Science in

Mathematics. He joined Lautan Luas in 1975 as Marketing Manager. In 1985, he was appointed Director and then Vice

President Director in 1992. Since 1996, Indrawan has served as President Director, directing the Company’s growth and

expansion.

Currently, he is also on the Board of Commissioners or Directors of a number of companies in the Lautan Luas Group.

Indrawan, Warga Negara Indonesia, lulus dari Universitas Bradley, Illinois, Amerika Serikat pada tahun 1973 dan memperoleh gelar

Master of Scien di bidang studi Matematika. Bergabung dengan Perseroan pada tahun 1975 sebagai Manajer Pemasaran.

Kemudian menjabat sebagai Direktur (1985 - 1992), Wakil Presiden Direktur (1992 - 1996), dan Presiden Direktur Perseroan sejak

tahun 1996. Sebagai Presiden Direktur, Indrawan memimpin pertumbuhan dan ekspansi Perseroan.

Saat ini, Indrawan termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris atau Direksi sejumlah perusahaan dalam Grup Lautan Luas.

JIMMY MASRIN

Vice President Director

Wakil Presiden Direktur

Jimmy is an Indonesian citizen, graduated from University of Oklahoma, USA in 1985 with a Bachelor of Arts, and

from The American Graduate School of International Management (Thunderbird), Arizona, USA with a Master of

International Management in 1987. Jimmy started his career with Dauphin Technology in Lombard, Illinois as

Marketing Manager. He joined the Lautan Luas Group in 1989 as Vice President Director of a subsidiary company.

In 1990, he was appointed Director at Lautan Luas, then Managing Director from 1996 to 2007. Since 2007, he has

served as Vice President Director of the Company.

Currently, he is also on the Board of Commissioners or Directors of a number of companies in the Lautan Luas Group.

As Vice President Director, Jimmy is active in the Company’s corporate strategy for new business development.

Jimmy, Warga Negara Indonesia, lulus dari University of Oklahoma, Amerika Serikat dengan memperoleh gelar Bachelor of Arts pada

tahun 1985 dan , Arizona, Amerika Serikat dengan

memperoleh gelar Master of International Management pada tahun 1987. Jimmy memulai karirnya sebagai Manajer Pemasaran di

Dauphin Technology, Lombard, Illinois pada tahun 1987 - 1989. Bergabung dengan Grup Lautan Luas pada tahun 1989 sebagai Wakil

Presiden Direktur pada anak perusahaan. Kemudian menjabat sebagai Direktur (1990 - 1996), Direktur Pengelola (1996 - 2007), dan

Wakil Presiden Direktur Perseroan sejak tahun 2007.

Saat ini, Jimmy termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris atau Direksi sejumlah perusahaan di Grup Lautan Luas. Sebagai Wakil Presiden

Direktur, Jimmy bertanggung jawab atas strategi perusahaan dalam pengembangan usaha baru Perseroan.

Master of International Management

University of Oklahoma

The American Graduate School of International Management (Thunderbird)

Master of Science

Bachelor of Arts

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201166

8Corporate Data | Data Perusahaan

JOSHUA CHANDRAPUTRA ASALI

Managing Director

Business Development & Manufacturing Director

Direktur Pengelola

Direktur Pengembangan Usaha & Manufaktur

Joshua is an Indonesian citizen, graduated from the University of Minnesota in 1977 with a Bachelor degree in

Chemical Engineering, and from the University of Illinois in 1983 with a PhD in Chemical Engineering. Joshua

joined PT LAUTAN LUAS Tbk in 1984 as a Sales Executive. Since then his career has included roles as Sales Manager

(1987 - 1992), Marketing Manager (1992 - 1996), and Marketing Director (1996 - 2007) before being appointed as

Managing Director and Business Development & Manufacturing Director of the Company in 2007.

Currently, Joshua is also on the Board of Commissioners or Directors of several companies within Lautan Luas Group.

As Managing Director and Business Development & Manufacturing Director, Joshua leads the Company's

operations on a day-to-day basis, championing areas including human resources, and is responsible for new

development and growth of the Company's manufacturing activities.

Joshua, Warga Negara Indonesia, lulus dari University of Minnesota, Amerika Serikat dengan memperoleh gelar Sarjana Teknik Kimia

pada tahun 1977 dan melanjutkan studinya di University of Illinois, Amerika Serikat dengan memperoleh gelar PhD di bidang Teknik

Kimia pada tahun 1983. Bergabung dengan Perseroan pada tahun 1984 sebagai Sales Executive. Kemudian menjabat sebagai

Manajer Penjualan (1987 - 1992), Manajer Pemasaran (1992 - 1996), Direktur Pemasaran (1996 - 2007), serta Direktur Pengelola dan

Pengembangan Usaha & Manufaktur Perseroan sejak tahun 2007.

Saat ini, Joshua termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris atau Direksi beberapa perusahaan di Grup Lautan Luas. Sebagai Direktur

Pengelola, Joshua memimpin jalannya kegiatan operasional harian Perseroan dan sumber daya manusia. Sebagai Direktur

Pengembangan Usaha & Manufaktur, Joshua bertanggung jawab atas pengembangan usaha baru dan pertumbuhan kegiatan

manufaktur Perseroan.

University of Illinois

Sales Executive

University of Minnesota

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 67

Corporate Data | Data Perusahaan8

SOEWANDHI SOEKAMTO

Sales & Marketing / Commercial Director

Direktur Penjualan & Pemasaran / Komersial

Soewandhi is an Indonesian citizen, graduated from Oregon State University, USA in 1990 with a Bachelor in

Chemical Engineering. He joined the Company in 1991 as a Sales Executive. From 1996 to 2000, he was a Sales

Manager, transitioning to Marketing Manager from 2000 to 2003, and from 2003 till 2006, he served as a Strategic

Business Unit Head. Then in 2007, Soewandhi was named Sales & Marketing / Commercial Director of the

Company in which he is responsible for the Company’s sales & marketing activities and ensuring continued growth

in market share.

Currently, he is also on the Board of Directors of several companies in the Lautan Luas Group.

Soewandhi, Warga Negara Indonesia, lulus dari Oregon State University, Amerika Serikat dengan memperoleh gelar Sarjana Teknik

Kimia pada tahun 1990. Bergabung dengan Perseroan pada tahun 1991 sebagai Sales Executive. Kemudian menjabat sebagai Manajer

Penjualan (1996 - 2000), Manajer Pemasaran (2000 - 2003), dan Pimpinan Unit Usaha Strategis (2003 - 2006). Kemudian sejak tahun

2007, Soewandhi menjabat sebagai Direktur Penjualan & Pemasaran / Komersial Perseroan yang bertanggung jawab atas aktivitas

penjualan & pemasaran Perseroan serta memastikan pertumbuhan berkelanjutan pangsa pasar Perseroan.

Saat ini, Soewandhi termasuk dalam jajaran Direksi beberapa perusahaan di Grup Lautan Luas.

Sales Executive

Oregon State University

HERMAN SANTOSO

Operations & Support Director

Direktur Operasional & Pendukung

Herman is an Indonesian citizen, graduated from the Faculty of Technology at Trisakti University, Jakarta in 1985

with a Bachelor in Electrical Engineering, and from The American Graduate School of International Management

(Thunderbird), Arizona, USA in 1987 with a Master of International Management. He joined the Company in 1988

as Assistant Manager of Finance. In 1993, he was appointed Finance Manager, then Director of Operations in 2002.

Since 2007, he has served as Operations & Support Director of the Company in which he oversees the financial,

operational, and administrative affairs of the Company.

Currently, he is also on the Board of Commissioners or Directors of several companies in the Lautan Luas Group and

serves as the Company’s Corporate Secretary.

Herman, Warga Negara Indonesia, lulus dari Fakultas Teknologi, Universitas Trisakti, Jakarta dengan memperoleh gelar Sarjana Teknik

Elektro pada tahun 1985 dan The American Graduate School of International Management (Thunderbird), Arizona, Amerika Serikat

dengan memperoleh gelar Master of International Management pada tahun 1987. Bergabung dengan Perseroan pada tahun 1988

sebagai Asisten Manajer Keuangan. Kemudian menjabat sebagai Manajer Keuangan (1993 - 2002), Direktur Operasional (2002 -

2007), dan Direktur Operasional & Pendukung Perseroan sejak tahun 2007. Sebagai Direktur Operasional & Pendukung, Herman

bertanggung jawab atas keuangan, operasional, dan administrasi Perseroan.

Saat ini, Herman termasuk dalam jajaran Dewan Komisaris atau Direksi beberapa perusahaan di Grup Lautan Luas dan menjabat

sebagai Sekretaris Perusahaan.

The American Graduate School of International Management (Thunderbird)

Master of International Management

Corporate’s Structure

Struktur PerusahaanStruktur Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk Distributor dan Manufaktur Bahan Kimia Dasar dan Khusus, serta Usaha Pendukung & Jasa

DISTRIBUSI

ANAK PERUSAHAAN

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.● Distribusi bahan kimia dasar dan khusus

AFILIASI

PT PKG Lautan Indonesia● Distribusi bahan kimia

MANUFAKTUR

ANAK PERUSAHAAN

PT Advance Stabilindo Industry● Memproduksi bahan kimia khusus untuk

industri plastik dan PVC

PT Daiti Carbon Nusantara● Memproduksi karbon aktif

PT Dunia Kimia Jaya● Memproduksi bahan kimia khusus untuk

berbagai industri

PT Dunia Kimia Utama ● Memproduksi asam sulfat dan aluminium sulfat

PT Indonesian Acids Industry● Memproduksi asam sulfat, aluminium sulfat,

PT Lautan Natural Krimerindo● Memproduksi

PT Lautan Sulfamat Lestari● Memproduksi asam sulfamat

ShareholdersPemegang saham

PT Caturkarsa Megatunggal63.03%

Management / Manajemen3.64%

Public / Masyarakat33.33%

Ownership byKepemilikan

PT LAUTAN LUAS Tbk

100%

49%

98.62%

99.93%

99.9%

55.0%

60.0%

99.983%

99.0%

Corporate’s Structure

PT LAUTAN LUAS Tbk

Distributor and Manufacturer of Basic and Specialty Chemicals as well as Support & Services

Business

DISTRIBUTION

SUBSIDIARY

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.Distributes basic and specialty chemicals ●

AFFILIATE

PT PKG Lautan IndonesiaDistributes solvent chemicals ●

MANUFACTURING

SUBSIDIARIES

PT Advance Stabilindo IndustryProduces specialty chemicals for plastic and ●

PVC industry ●

PT Daiti Carbon NusantaraProduces activated carbon ●

PT Dunia Kimia JayaProduces specialty chemicals for ●

various industries ●

PT Dunia Kimia UtamaProduces sulfuric acid and aluminium sulfate ●

PT Indonesian Acids IndustryProduces sulfuric acid, aluminium sulfate, ●

potash alum ●

PT Lautan Natural Krimerindo Produces non-dairy creamer ●

PT Lautan Sulfamat LestariProduces sulfamic acid ●

non-dairy creamer

potash alum

solvent

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201168

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT Liku Telaga● Memproduksi asam sulfat, aluminium sulfat, sodium silikat

(cair dan padat),

PT Metabisulphite Nusantara● Memproduksi

PT Pacinesia Chemical Industry● Memproduksi poli aluminium klorida (cair dan bubuk), plaster gipsum

PT White Oil Nusantara● Memproduksi

AFILIASI

PT Findeco Jaya● Memproduksi

PT Indonesia Ethanol Industry● Memproduksi

PT Lautan Otsuka Chemical● Memproduksi

PT Mahkota Indonesia● Memproduksi asam sulfat, aluminium sulfat, sodium silikat,

fero sulfat,

PT Roha Lautan Pewarna● Memproduksi zat pewarna makanan dan obat-obatan, zat pewarna tekstil

PT Sibelco Lautan Minerals● Memproduksi , tepung silika,

tepung

PENDUKUNG & JASA

ANAK PERUSAHAAN

PT Cipta Mapan Logistik● Jasa logistik dan manajemen rantai pasok

PT Hydro Hitech Optima● Solusi pengolahan air

PT Lautan Jasaindo● Jasa pendukung dan laboratorium, bahan kimia khusus

PT Strategic Partner Solution● Solusi teknologi informasi

AFILIASI

PT Jakamitra Indonesia● Kawasan Industri

50.5%

99.997%

99.975%

99.998%

37.87%

27.6%

30.0%

40.0%

30.0%

20.0%

99.999%

99.98%

99.06%

99.82%

18.0%

PT Liku TelagaProduces sulfuric acid, aluminium sulfate, ●

sodium silicate (liquid and solid), potash alum ●

PT Metabisulphite NusantaraProduces sodium metabisulphite ●

PT Pacinesia Chemical IndustryProduces poly aluminium chloride (liquid and ●

powder), gypsum plaster ●

PT White Oil NusantaraProduces white oil ●

AFFILIATES

PT Findeco JayaProduces alkyl benzene sulfonate ●

PT Indonesia Ethanol IndustryProduces pure ethanol ●

PT Lautan Otsuka ChemicalProduces azodicarbonamide (blowing agent) ●

PT Mahkota IndonesiaProduces sulfuric acid, aluminium sulfate, ●sodium silicate, ferro sulfate, potash alum ●

PT Roha Lautan PewarnaProduces food and pharmaceutical coloring ●

agents, textile coloring agents ●

PT Sibelco Lautan MineralsProduces washed sands, silica flour, ●

fieldpar flour ●

SUPPORT & SERVICES

SUBSIDIARIES

PT Cipta Mapan LogistikLogistic & supply chain management ●

PT Hydro Hitech OptimaWater treatment solution ●

PT Lautan JasaindoSupport and laboratory, specialty chemicals ●

PT Strategic Partner SolutionInformation technology solution ●

AFFILIATE

PT Jakamitra IndonesiaIndustrial estate ●

potash alum

sodium metabisulphitesodium metabisulphite

white oil

alkyl benzene sulfonate

pure ethanol

azodicarbonamide(blowing agent)

potash alum

washed sandsfieldpar

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 69

Corporate Data | Data Perusahaan8

8Corporate Data | Data Perusahaan

Group InformationInformasi Grup

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201170

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 71

SUPPORT & SERVICES

MANUFACTURING

REGIONAL SUBSIDIARY

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.

REGIONAL OFFICES

Lautan Luas Shanghai Co. Ltd.

Lautan Luas Thailand Co. Ltd.

Lautan Luas Vietnam Co. Ltd.

MANUFACTURING FACILITIES

Lautan Luas Vietnam Co. Ltd.

Lautan Hongze Chemical Industry Ltd.

Huaian Diamond Chemical Industry Ltd.

AFFILIATE

DISTRIBUTIONHEAD OFFICE

Jakarta

HEAD OFFICE

Jakarta

BRANCH OFFICES

Surabaya

Bandung

Semarang

Medan

Pekanbaru

REPRESENTATIVE OFFICES

Bandar Lampung

Palembang

Pontianak

Samarinda

Makassar

Solo

Tangerang

SUBSIDIARIES PT Advance Stabilindo Industry

PT Daiti Carbon Nusantara

PT Dunia Kimia Jaya

PT Dunia Kimia Utama

PT Indonesian Acids Industry

PT Lautan Natural Krimerindo

PT Lautan Sulfamat Lestari

PT Liku Telaga

PT Metabisulphite Nusantara

PT Pacinesia Chemical Industry

PT White Oil Nusantara

AFFILIATES

SUBSIDIARIES

AFFILIATE

PT Findeco Jaya

PT Indonesia Ethanol Industry

PT Lautan Otsuka Chemical

PT Mahkota Indonesia

PT Roha Lautan Pewarna

PT Sibelco Lautan Minerals

PT Cipta Mapan Logistik

PT Hydro Hitech Optima

PT Lautan Jasaindo

PT Strategic Partner Solution

PT PKG Lautan Indonesia

PT Jakamitra Indonesia

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201172

13 July 1951

Distributor and Manufacturer of Basic and Specialty Chemicals as well

as Support & Services Business

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone

Fax

E-mail

Website

. PT Caturkarsa Megatunggal 63.03%

. Management 3.64%

. Public 33.33%

Joan Fudiana

Adyansyah Masrin

Pranata Hajadi

. Zakir

. Hari Slamet Widodo

Indrawan Masrin

Jimmy Masrin

. Joshua Chandraputra Asali

. Herman Santoso

. Soewandhi Soekamto

586

Surabaya, Bandung, Semarang, Medan, Pekanbaru

Bandar Lampung, Palembang, Pontianak, Samarinda, Makassar, Solo,

Tangerang

Bangkok Bank Public Company Limited . Bank ANZ Indonesia Ltd. . Bank Central Asia . Bank CIMB Niaga . Bank DBS Indonesia . Bank Ekonomi . Bank Internasional Indonesia . Bank Mandiri . Bank Mizuho Indonesia . Bank Negara Indonesia . Bank OCBC NISP .

Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd. . Bank Resona Perdania . Citibank

N.A . Rabobank International Indonesia . Standard Chatered Bank . The Hongkong and Shanghai Banking Corporation Limited

Rp 600,000,000,000,- at par value of Rp 250,- per share

Rp 195,000,000,000,-

: +62 21 5367 7777

: +62 21 5367 1120

: [email protected]

: www.lautan-luas.com

Establishment

Line of Business

Head Office

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Vice President Commissioner

Commissioner

Independent Commissioners

President Director

Vice President Director

Directors

Employees

Branch Offices

Representative Offices

Major Banks

CAPITAL

Authorized Capital

Paid Up Capital

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 73

Establishment

Line of Business

Office

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Vice President Commissioner

Commissioners

President Director

Vice President Director

Directors

Employees

25 January 2008

Trading Basic and Specialty Chemicals (Main Distributor & Importer)

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone

Fax

. PT LAUTAN LUAS Tbk 49%

. Perusahaan Kimia Gemilang Sdn Bhd 51%

Datuk Haji Mohammed Al Amin Bin Haji Abdul Majid, J.P.

Indrawan Masrin

. Dato Siew Ka Wei

. Jimmy Masrin

Danny Suryadi Adenan

Robin Ling Seng Chiong

. Tan Tong Lim

. Michael Susanto Pardi

8

: +62 21 5367 3269

: +62 21 5367 3278

Distribution - AffiliateLAUTAN

PT PKG LAUTAN INDONESIA

Establishment

Line of Business

Registered Office & Correspondence

Shareholder

MANAGEMENT

Directors

Employees

17 June 1999

. Distributor of Basic and Specialty Chemicals

. Investment in Manufacturing Companies of Basic and Specialty Chemicals

75 Bukit Timah Road #05-14 Boon Siew Building, Singapore 229833

. PT LAUTAN LUAS Tbk 100%

. Jimmy Masrin

. Joshua Chandraputra Asali

. Herman Santoso

. Shannon Masrin

7

Regional - Subsidiary

Lautan Luas Singapore Pte. Ltd.

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201174

Establishment

Line of Business

Head Office & Factory 1 & 2

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

Director

Employees

Products

Capacities

Certifications

9 December 1994

Manufacturer of Methyltin Stabilizer, Plastic Additives, and Compound

MM 2100 Industrial Town, Block M-29 Jl. Sulawesi III,

West Cikarang, Bekasi 17520, Indonesia

Telephone

Fax

. PT LAUTAN LUAS Tbk 98.62%

. PT Fumasjaya Utama 1.38%

Indrawan Masrin

. Jimmy Masrin

. Herman Santoso

Danny Suryadi Adenan

93

Methyltin Stabilizer, Plastic Additives, Compound

. Methyltin Stabilizer 2,250 Ton/year

. Masterbatch 1,200 Ton/year

. Plastic Compound 2,800 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI, HALAL MUI

Manufacturing - Subsidiary

PT Advance Stabilindo Industry

: +62 21 898 0935 (Hunting)

: +62 21 898 0405

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 75

Establishment

Line of Business

Mailing Address

Head Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Product

Capacities

Certifications

6 December 1999

Manufacturer of Activated Carbon

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone

Fax

Jl. Raya Wajok Hilir KM 15.65 Siantan, Pontianak,

West Kalimantan, Indonesia

Telephone

Fax

Website

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.93%

. Indrawan Masrin 0.07%

Indrawan Masrin

Sandjaja Hajadi

Herman Santoso

8

Activated Carbon

. Activated Carbon (Powder) 2,000 Ton/year

. Activated Carbon (Granular) 3,600 Ton/year

ISO 9001, HALAL MUI

Manufacturing - Subsidiary

PT Daiti Carbon Nusantara

: +62 561 767 723

: +62 561 741 056

: www.daiticarbon.com

: +62 21 5369 6209; 5369 6124

: +62 21 5367 1169

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201176

Manufacturing - Subsidiary

: +62 21 8997 0430

: +62 21 8997 0431

: www.duniakimiajaya.com

PT Dunia Kimia Jaya

: +62 21 8997 0430

: +62 21 8997 0431

: www.duniakimiajaya.com

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Products

Capacities

Capacity Branches

Certifications

8 December 1977

Manufacturer of Specialty Chemical for Paper, Textile, Agriculture,

Rubber / Plastic, Water Treatment, Band Ply Lubricant, and Fertilizer

Kawasan Industri Greenland Batavia Block BD No.1,

Kota Deltamas, Desa Sukamahi, Central Cikarang, Bekasi 17530, Indonesia

Telephone

Fax

Website

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.9%

. Indrawan Masrin 0.1%

Adyansyah Masrin

Indrawan Masrin

Joan Fudiana

69

Textile Auxiliaries, Band Ply Lubricant, Chemical for Paper, Footwear,

Rubber / Plastic, Agriculture Application, Water Treatment Chemical

. Specialty Chemical for Textile

. Specialty Chemical for Paper

. Specialty Chemical for Plastic & Rubber

. Specialty Chemical for Agriculture

. Specialty Chemical for Leather

. Specialty Chemical for Waste Water Neutralizer

. Specialty Chemical for Boiler Cleaner

. Specialty Chemical for Cooler

. Specialty Chemical for Oil and Gas

. Specialty Chemical for Wood

. Specialty Chemical for Glass and Ceramic

. Specialty Chemical for Packaging Glue

. Specialty Chemical for Paint and Construction

. Specialty Chemical for Food

. Specialty Chemical for Mining

. Specialty Chemical for Detergent

. Boric Fertilizer

Medan : . Specialty Chemical for Agriculture

. Fertilizer

Surabaya : . Specialty Chemical for Agriculture

. Boric Fertilizer

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI, SNI, HALAL MUI

4,000 Ton/year

3,000 Ton/year

5,000 Ton/year

15,000 Ton/year

200 Ton/year

2,000 Ton/year

300 Ton/year

500 Ton/year

1,000 Ton/year

1,000 Ton/year

1,000 Ton/year

1,000 Ton/year

7,000 Ton/year

300 Ton/year

1,000 Ton/year

1,000 Ton/year

15,000 Ton/year

8,000 Ton/year

10,000 Ton/year

4,000 Ton/year

4,000 Ton/year

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 77

PT Dunia Kimia Utama

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certifications

22 May 1978

Manufacturer of Sulfuric Acid and Aluminium Sulfate

Jl. Raya Palembang – Indralaya KM 24, Desa Pulau Semambu,

Kecamatan Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir, South Sumatera, Indonesia

Telephone : +62 711 581 500 (Hunting); 730 1145; 730 1463

Fax : +62 711 361 463

. PT LAUTAN LUAS Tbk 55%

. PT Dunia Kimia Jaya 10%

. PT Gading Masindotama 35%

Indrawan Masrin

. Joshua Chandraputra Asali

. Surapon Mothaneyachat

Jimmy Masrin

. Sandjaja Hajadi

. Michael Susanto Pardi

. Sutejo Mothaniyachat

. Thianchay Monthaniyachat

. Wong Lung Tak

92

Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate

. Sulfuric Acid 30,000 Ton/year

. Aluminium Sulfate 30,000 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI, SNI, HALAL MUI

Manufacturing - Subsidiary

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201178

: +62 21 5367 1281; 5367 1282

: +62 21 5367 1280

: www.indoacid.com

: +62 21 460 2203

: +62 21 460 2917

PT Indonesian Acids Industry

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certifications

9 August 1969

Manufacturer of Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate, and Potash Alum

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone

Fax

Website

Jl. Raya Bekasi KM 21, Pulo Gadung, Jakarta 13001, Indonesia

Telephone

Fax

. PT LAUTAN LUAS Tbk 60%

. Citicon Investments Group Limited 35%

. PT Syam Bersaudara 5%

Indrawan Masrin

. Joshua Chandraputra Asali

. Tse Tek Hing

Jimmy Masrin

. Sandjaja Hajadi

. Michael Susanto Pardi

. Sutejo Mothaniyachat

. Thianchay Monthaniyachat

. Wong Lung Tak

143

Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate

. Sulfuric Acid 82,500 Ton/year

. Aluminium Sulfate 44,600 Ton/year

. Potash Alum 1,500 Ton/year

ISO 9001, SNI, HALAL MUI

Manufacturing - Subsidiary

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 79

Manufacturing - Subsidiary

PT Lautan Sulfamat Lestari

Manufacturing - Subsidiary

23 April 2010

Manufacturer of Non-Dairy Creamer

Jl. Raya Mojosari – Pacet KM 4, Desa Pesanggrahan, Kecamatan Kutorejo,

Kabupaten Mojokerto, East Java, Indonesia

Telephone : +62 321 599778

Fax : +62 321 599779

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.983%

. Indrawan Masrin 0.017%

Indrawan Masrin

Jimmy Masrin

Lie Siaoe Lie

Hendrik Gunawan

7

Non-Dairy Creamer

. Non-Dairy Creamer 21,600 Ton/year

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioner

President Director

Director

Employees

Product

Capacity

6 July 2000

Manufacturer of Sulfamic Acid

Jl. Raya Bekasi KM 21, Pulo Gadung, Jakarta 13930, Indonesia

Telephone : +62 21 460 3875 (Hunting)

Fax : +62 21 460 3878

Website : www.lautan-sulfamat-lestari.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99%

. PT Fumasjaya Utama 1%

Indrawan Masrin

Joshua Chandraputra Asali

Ridwan Kartolo

44

Sulfamic Acid

. Sulfamic Acid 7,200 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Product

Capacity

Certifications

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201180

Manufacturing - Subsidiary

PT Liku Telaga

12 January 1979

Manufacturer of Sulfuric Acid, Aluminum Sulfate, Sucolite Series, and

Sodium Silicate

Jl. Raya Sembayat KM 24, Manyar, Gresik, East Java, Indonesia

Telephone : +62 31 395 9185; 395 9186; 395 1670; 395 1639

Fax : +62 31 395 1669

Website : www.likutelaga.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 50.5%

. PT Gading Masindotama 31.5%

. Wen Chie Siang 8.0%

. PT Wongso Kharismamulia 10.0%

Indrawan Masrin

Joshua Chandraputra Asali

Surapon Mothaneyachat

Jimmy Masrin

Sandjaja Hajadi

Michael Susanto Pardi

Sutejo Mothaniyachat

Thianchay Monthaniyachat

Wong Lung Tak

163

Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate, Sodium Silicate (Liquid and Solid)

. Sulfuric Acid 60,150 Ton/year

. Aluminium Sulfate 161,400 Ton/year

. Sodium Silicate Liquid 12,000 Ton/year

. Sodium Silicate Solid 6,000 Ton/year

. Potash Alum 5,000 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI, SNI, HALAL MUI

Establishment

Line of Business

Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certifications

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 81

17 January 2000

Manufacturer of Sodium Metabisulphite

Jl. Desa Sukomulyo KM 24, Manyar, Gresik 61151, East Java, Indonesia

Telephone : +62 31 395 8500; 395 8600; 395 9393

Fax : +62 31 395 2700

Website : www.metabisulphite.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.997%

. Indrawan Masrin 0.003%

Indrawan Masrin

Jimmy Masrin

Sandjaja Hajadi

57

Sodium Metabisulphite, Sulfuric Acid, Gypsum

. Sodium Metabisulphite 20,000 Ton/year

. Sulfuric Acid 2,500 Ton/year

. Gypsum 5,000 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, HALAL MUI

Manufacturing - Subsidiary

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Products

Capacities

Certifications

PT Metabisulphite Nusantara

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201182

9 November 2000

Manufacturer of White Oil

Jl. Raya Sukomulyo KM 24, Manyar, Gresik, East Java, Indonesia

Telephone : +62 31 395 8686

Fax : +62 31 395 7887

Website : www.whiteoilnusantara.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.998%

. Indrawan Masrin 0.002%

Indrawan Masrin

Sandjaja Hajadi

Joshua Chandraputra Asali

56

White Oil

. White Oil 15,000 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI

Manufacturing - Subsidiary

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

President Director

Director

Employees

Product

Capacity

Certifications

PT White Oil Nusantara

Manufacturing - Subsidiary

21 February 1984

Manufacturer of Poly Aluminum Chloride

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone : +62 21 5367 3277; 5367 3255

Fax : +62 21 5367 3255

Jl. Manis II No.9, Zona Industri Manis, Desa Kadu, Kecamatan Curug,

Tangerang, Indonesia

Telephone : +62 21 591 8874

Fax : +62 21 591 8876

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.975%

. Indrawan Masrin 0.025%

Joan Fudiana

Isien Fudianto

Indrawan Masrin

Jimmy Masrin

160

Poly Aluminium Chloride, Sulphur Powder, Pentazol, White Spirit

. Poly Aluminium Chloride Liquid 30,000 Ton/year

. Poly Aluminium Chloride Powder 3,600 Ton/year

. Gypsum 6,000 Ton/year

ISO 9001, HALAL MUI, NSF

Establishment

Line of Business

Office

Factory

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Directors

Employees

Products

Capacity

Certifications

PT Pacinesia Chemical Industry

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 83

16 January 1969

Manufacturer of Alkyl Benzene Sulfonic Acid

Jl. Raya Bekasi KM 21, Pulo Gadung, Jakarta 13920, Indonesia

Telephone : +62 21 460 2920

Fax : +62 21 460 2572

Website : www.findeco.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 37.87%

. PT Sinar Antjol 8.00%

. PT Wings Surya 29.22%

. Anthoni Salim 6.00%

. Ong Ing Sing 6.00%

. PT Catur Wangsa Indah 6.00%

. PT UICCP Indonesia 6.91%

Teddy Jeffrey Katuari

Herman Santoso

Andi Hartandi

Joan Fudiana

Handoyo Sutanto

Paulus Iwan Setiawan

Ridwan Kartolo

Eridah Surjanah

Eka Leonard Gunawan

72

Branched Alkyl Benzene Sulfonic Acid, Linear Alkyl Benzene Sulfonic Acid

. Alkyl Benzene Sulfonic Acid 30,000 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, KN-RCI

Manufacturing - Affiliate

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Vice President Director

Directors

Employees

Products

Capacity

Certifications

PT Findeco Jaya

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201184

PT Indonesia Ethanol IndustryManufacturing - Affiliate

29 January 2007

Manufacturer of Pure Ethanol

Jl. Raya Lintas Pantai Timur KM 242.5,

Desa Sriwijaya Mataram, Kecamatan Bandar Mataram,

Central Lampung 34164, Indonesia

Website : www.indonesia-ethanol.co.id

. PT LAUTAN LUAS Tbk 27.6%

. Siam Resources (S) Pte. Ltd. 31.0%

. Cleveland Pte. Ltd. 27.6%

. Matrix Membranes Enterprises Pte. Ltd. 13.8%

Tjoa Tek Hin

Jimmy Masrin

Kevin John Monteiro

Ir. Zaenal Arifin

Achmad Syaifuddin Haq

Tjoa Tek Tjiauw

William Djuhadi

Herman Santoso

126

Pure Ethanol

. Pure Ethanol 60,000 Ton/year

CDM Project No. 4678 UNFCCC

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Product

Capacity

Certification

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 85

Manufacturing - Affiliate

PT Lautan Otsuka Chemical

25 May 1989

Manufacturer of Azodicarbonamide (Blowing Agent)

Graha Indramas, 5th Floor

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone : +62 21 5367 1251

Fax : +62 21 5367 1250

Website : www.loc.co.id

Jl. Brigjend Katamso KM 123 & 125, Gunung Sugih, Ciwandan, Cilegon,

Banten, Indonesia

Telephone : +62 254 601 150

Fax : +62 254 601 152

. PT LAUTAN LUAS Tbk 30%

. Otsuka Chemical Co. Ltd. 70%

Joan Fudiana

Yujiro Otsuka

Indrawan Masrin

Sadanobu Tobe

Faustinus Fauzi

Kazushige Sakai

Jimmy Masrin

Kazuhiro Nagasawa

Masumi Hara

Takeharu Harashima

Joshua Chandraputra Asali

Kenji Kishino

Jojong Djurijanto

330

Azodicarbonamide (Blowing Agent)

. Azodicarbonamide (Blowing Agent) 14,500 Ton/year

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001, SMK3

Establishment

Line of Business

Office

Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Vice President Director

Directors

Employees

Product

Capacity

Certifications

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201186

Manufacturing - Affiliate

PT Mahkota Indonesia

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certifications

30 Oktober 1969

Manufacturer of Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate, Sodium Silicate, Ferro

Sulfate, and Potash Alum

Jl. Raya Bekasi KM 21, Pulo Gadung, Jakarta 14250, Indonesia

Telephone : +62 21 460 3121

Fax : +62 21 468 33944; 460 2792

Website : www.mahkotaindonesia.co.id

. PT LAUTAN LUAS Tbk 40%

. PT Mingsindo Jaya 20%

. Tip International Company 40%

Indrawan Masrin

Joshua Chandraputra Asali

Tse Tek Hing

Jimmy Masrin

Sandjaja Hajadi

Michael Susanto Pardi

Sutejo Mothaniyachat

Thianchay Monthaniyachat

Wong Lung Tak

163

Sulfuric Acid, Aluminium Sulfate, Sodium Silicate (Water Glass), Ferro

Sulfate, and Potash Alum

. Sulfuric Acid 72,500 Ton/year

. Aluminium Sulfate 45,000 Ton/year

. Sodium Silicate 30,000 Ton/year

. Ferro Sulfate 12,000 Ton/year

. Potash Alum 10,000 Ton/year

ISO 9001, SNI, HALAL MUI

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 87

Manufacturing - AffiliatePT Roha Lautan Pewarna

8 November 1991

Manufacturer of Dyes & Pigment

Kota Delta Mas , Jl. Tol Cikampek KM 37,

Kawasan Green Land, Kav. Batavia BD/2, Central Cikarang,

Bekasi 17530, Indonesia

Telephone : +62 21 8997 0302

Fax : +62 21 8997 3247

Website : www.rohaLP.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 30%

. Roha Dyechem Pte. Ltd. 70%

Ramakant Jagdishprasad Tibrewala

Jimmy Masrin

Harin Dharamdas Juthani

Rikesh Dhirendra Parikh

Herman Santoso

81

Dyes & Pigment Colours for All Purpose Application

. Food, Beverages & Pharmaceutical Colours 826 Ton/year

. Non-food Colours 338 Ton/year

ISO 9001, HALAL MUI

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioner

President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certifications

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201188

Manufacturing - Affiliate

PT Sibelco Lautan Minerals

10 April 1997

Manufacturer of Washed and Dry Silica Sand & Silica Flour

Jl. Jababeka XVI Block W 30-35,

Kawasan Industri Jababeka Cikarang, Bekasi, Indonesia

Telephone : +62 21 893 7465

Fax : +62 21 893 7466

Website : www.sibelcolautanminerals.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 20%

. Sibelco Asia Pte. Ltd. 80%

Alain Walter Marie Wivine Speeckaert

Indrawan Masrin

Thomas Charles Cutbush

Jimmy Masrin

Thibault Fernand Marie Joseph Van Stratum

. Tang Kum Hong

. Bruno Luc Annie Wauters

. Chan Hock Lye

120

Washed and Dry Silica Sand & Flour

. Washed Sand 60,000 Ton/year

. Silica Flour 40,000 Ton/year

. Feldspar Flour 20,000 Ton/year

. Bentonite Flour 10,000 Ton/year

. Talk Flour 10,000 Ton/year

. Ball Clay 50,000 Ton/year

ISO 9001

Establishment

Line of Business

Office & Factory

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Vice President Commissioner

Commissioner

President Director

Vice President Director

Directors

Employees

Products

Capacities

Certification

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 89

LINC Group

1 June 2001

Freight Forwarding (Jasa Pengurusan Transportasi)

The Bellezza Shopping Arcade,

2nd Floor #217-222, 228-229 SA,

Jl. Letjend Soepeno No. 34,

Arteri Permata Hijau, Jakarta 12210, Indonesia

Telephone : +62 21 3002 7138

Fax : +62 21 3002 7110

Website : www.lincgrp.com

Bekasi, Bandung, Semarang, Surabaya, and Medan

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.999%

. Indrawan Masrin 0.001%

Jimmy Masrin

Joshua Chandraputra Asali

Leo Boon Han Hans

Sri Patmowati

Jonny Harianto

718

Logistics and Supply Chain Management

ISO 9001, ISO 14001, OHSAS 18001

Support & Services - Subsidiary

Trade Name

Establishment

Line of Business

Office

Branch Offices

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioner

President Director

Directors

Employees

Products

Certifications

PT Cipta Mapan Logistik

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201190

15 February 1995

Support & Laboratory Services

Jl. Manis II No. 9, Zona Industri Manis, Desa Kadu, Kecamatan Curug,

Tangerang, Indonesia

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.06%

. PT Fumasjaya Utama 0.94%

Indrawan Masrin

Herman Santoso

Ridwan Adipoetra

6

ISO 9001

Support & Services - Subsidiary

Establishment

Line of Business

Office

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Certification

3 January 2006

Turn Key, BOO, BOT for Water Treatment System and Equipment

Zona Industri Manis, Jl. Manis II No. 9, Desa Kadu,

Kecamatan Curug, Tangerang 15810, Indonesia

Telephone : +62 21 2994 0900 (Hunting)

Fax : +62 21 2994 0901; 2994 0902

Website : www.h2optima.com

Water Solution Provider

Water & Waste Water Treatment System, Which includes:

.

.

.

.

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.98%

. Indrawan Masrin 0.02%

Herman Santoso

Subakti Setiawan

48

Support & Services - Subsidiary

Establishment

Line of Business

Office

Product

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

Director

Employees

PT Hydro Hitech Optima

Automatic Self Cleaning Filter, Ultra Filtration, Reverse Osmosis,

Chemical Treatment, etc

Customized water optimization that help our customers to do saving

including the recycling

Turn Key, BOO, BOT, or Leasing for Water Treatment Plant or Individual

Equipment

One stop shopping services for all water problems

PT Lautan Jasaindo

Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 91

14 June 2002

. Trading Computer & Accessories

. IT Consultant & Management Services

Graha Indramas, 6th Floor

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77, Jakarta 11410, Indonesia

Telephone : +62 21 5367 7777

Fax : +62 21 5367 1120

Website : www.myspsolution.com

. PT LAUTAN LUAS Tbk 99.82%

. Jimmy Masrin 0.18%

Jimmy Masrin

Aswan Hardi

Herman Santoso

86

Computer & Accessories

Support & Services - Subsidiary

Establishment

Line of Business

Office

Shareholders

MANAGEMENT

Commissioner

President Director

Director

Employees

Products

PT Strategic Partner Solution

PT Jakamitra Indonesia26 November 2010

Industrial Estate

Wisma Millenia, Jl. MT Haryono Kav. 16,

Tebet Barat, Jakarta, Indonesia

. PT LAUTAN LUAS Tbk 18%

. PT Japfa Indoland 70%

. PT Wadari Swargaloka 12%

H. Syamsir Siregar

Jimmy Masrin

Pranata Hajadi

Imam Utomo

Herman Santoso

Benjamin Soenadi Abednego

Timotius Paulus

Lie Siaoe Lie

2

Support & Services - Affiliate

Establishment

Line of Business

Office

Shareholders

MANAGEMENT

President Commissioner

Commissioners

President Director

Directors

Employees

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201192

Corporate Information

Company

PT LAUTAN LUAS Tbk

Domicilied in Jakarta 11410, Indonesia

HEAD OFFICE

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77,

Jakarta 11410, Indonesia

Telephone: +62 21 5367 7777

Fax: +62 21 5367 1120

E-mail: [email protected]

Website: www.lautan-luas.com

DISTRIBUTION BRANCH OFFICES

BANDUNG BRANCH OFFICE

Jl. Jend. Sudirman No. 757, Bandung 40212, Indonesia

Telephone: +62 22 603 0590 (Hunting)

Fax: +62 22 603 0967

SEMARANG BRANCH OFFICE

Jl. Tambak Aji I/6,

Komp. Industri Guna Mekar, Semarang 50185, Indonesia

Telephone: +62 24 866 3521 (Hunting)

Fax: +62 24 866 3529

SURABAYA BRANCH OFFICE

Jl. Ngemplak No. 30,

Komp. Ambengan Plaza Block B 35-37,

Surabaya 60272, Indonesia

Telephone: +62 31 531 9635-7; 545 3734-6

Fax: +62 31 531 9634

MEDAN BRANCH OFFICE

Kawasan Industri Medan Star,

Jl. Pelita Raya I Block F No. 5, Medan,

Tanjung Morawa KM 19.2, Deli Serdang 20362, Indonesia

Telephone: +62 61 794 0800

Fax: +62 61 794 1990

PEKANBARU BRANCH OFFICE

Mailing Address :

Komp. Pergudangan Cerya Panam,

Jl. HR Subrantas Kav. 9, Lot B26-27,

Panam, Pekanbaru, Indonesia

Telephone & Fax: +62 761 589 091

Informasi Perusahaan

Perseroan

PT LAUTAN LUAS Tbk

Berkedudukan di Jakarta 11410, Indonesia

KANTOR PUSAT

Graha Indramas

Jl. AIP II K.S. Tubun Raya No. 77,

Jakarta 11410, Indonesia

Telepon: +62 21 5367 7777

Fax: +62 21 5367 1120

E-mail: [email protected]

Situs: www.lautan-luas.com

KANTOR CABANG DISTRIBUSI

KANTOR CABANG BANDUNG

Jl. Jend. Sudirman No. 757, Bandung 40212, Indonesia

Telepon: +62 22 603 0590 (Hunting)

Fax: +62 22 603 0967

KANTOR CABANG SEMARANG

Jl. Tambak Aji I/6,

Komp. Industri Guna Mekar, Semarang 50185, Indonesia

Telepon: +62 24 866 3521 (Hunting)

Fax: +62 24 866 3529

KANTOR CABANG SURABAYA

Jl. Ngemplak No. 30,

Komp. Ambengan Plaza Blok B 35-37,

Surabaya 60272, Indonesia

Telepon: +62 31 531 9635-7; 545 3734-6

Fax: +62 31 531 9634

KANTOR CABANG MEDAN

Kawasan Industri Medan Star,

Jl. Pelita Raya I Blok F No. 5, Medan,

Tanjung Morawa KM 19,2, Deli Serdang 20362, Indonesia

Telepon: +62 61 794 0800

Fax: +62 61 794 1990

KANTOR CABANG PEKANBARU

Alamat Surat :

Komp. Pergudangan Cerya Panam,

Jl. HR Subrantas Kav. 9, Lot B26-B27,

Panam, Pekanbaru, Indonesia

Telepon & Fax: +62 761 589 091

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 93

SEKRETARIS PERUSAHAAN

Herman Santoso

Telepon: +62 21 5367 7777

E-mail: [email protected]

KEPALA OPERASIONAL SEKRETARIS PERUSAHAAN

Bambang Sugeng

Telepon: +62 21 5367 7777

E-mail: [email protected]

SAHAM TERCATAT

Bursa Efek Indonesia

KODE SAHAM

LTLS

BIRO ADMINISTRASI EFEK

PT Datindo Entrycom

Puri Datindo, Wisma Sudirman,

Jl. Jend. Sudirman Kav. 34-35,

Jakarta 10220, Indonesia

Telepon: +62 21 570 9009

Fax: +62 21 570 9026

INFORMASI LAIN

AKUNTAN PUBLIK

Purwantono, Suherman & Surja

Gedung Bursa Efek Indonesia,

Menara 2, Lantai 7,

Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53,

Jakarta 12190, Indonesia

Telepon: +62 21 5289 5000

Fax: +62 21 5289 4100

WALI AMANAT

PT Bank Mega Tbk

Gedung Bank Mega, Lantai 16,

Jl. Kapten Tendean Kav.12-14 A,

Jakarta 12790, Indonesia

Telepon: +62 21 7917 5000

Fax: +62 21 799 0720

PEMERINGKAT EFEK

PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO)

Menara Panin Senayan City, Lantai 17,

Jl. Asia Afrika Lot 19,

Jakarta 10270, Indonesia

Telepon: +62 21 7278 2380

Fax: +62 21 7278 2370

CORPORATE SECRETARY

Herman Santoso

Telephone: +62 21 5367 7777

E-mail: [email protected]

HEAD OF OPERATION CORPORATE SECRETARY

Bambang Sugeng

Telephone: +62 21 5367 7777

E-mail: [email protected]

SHARE LISTED

Indonesia Stock Exchange

STOCK QUOTE

LTLS

SHARE REGISTER

PT Datindo Entrycom

Puri Datindo, Wisma Sudirman,

Jl. Jend. Sudirman Kav. 34-35,

Jakarta 10220, Indonesia

Telephone: +62 21 570 9009

Fax: +62 21 570 9026

OTHER INFORMATION

PUBLIC ACCOUNTANT

Purwantono, Suherman & Surja

Indonesia Stock Exchange Building,

Tower 2, 7th Floor,

Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53,

Jakarta 12190, Indonesia

Telephone: +62 21 5289 5000

Fax: +62 21 5289 4100

TRUSTEE

PT Bank Mega Tbk

Bank Mega Building, 16th Floor,

Jl. Kapten Tendean Kav. 12-14 A,

Jakarta 12790, Indonesia

Telephone: +62 21 7917 5000

Fax: +62 21 799 0720

CREDIT RATING

PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO)

Panin Tower Senayan City, 17th Floor,

Jl. Asia Afrika Lot 19,

Jakarta 10270, Indonesia

Telephone: +62 21 7278 2380

Fax: +62 21 7278 2370

Corporate Data | Data Perusahaan8

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201194

Management StructureStruktur Manajemen

Board of Commissioners

Dewan Komisaris

President Director

Presiden Direktur

Managing Director

Direktur Pengelola

Business Development &

Manufacturing Director

Direktur Pengembangan

Usaha & Manufaktur

Sales & Marketing /

Commercial Director

Direktur Penjualan &

Pemasaran / Komersial

Vice President Director

Wakil Presiden Direktur

Audit Committee

Komite Audit

Operations &

Support Director

Direktur Operasional

& Pendukung

Internal Audit

Audit Internal

8Corporate Data | Data Perusahaan

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 95

Financial Report | Laporan Keuangan

Dewan Komisaris dan Direksi PT LAUTAN LUAS Tbk menyatakan bertanggung jawab atas penyusunan dan penyampaian

laporan tahunan ini yang secara lengkap dan benar, sesuai dengan Peraturan Bapepam No. Kep. 134/BL/2006, dengan

lampiran Peraturan No.X.K.6, tertanggal 7 Desember 2006, mengenai Kewajiban Penyampaian Laporan Tahunan bagi

Emiten atau Perusahaan Publik.

JOAN FUDIANAPresident Commissioner

PRANATA HAJADICommissioner

INDRAWAN MASRINPresident Director

JOSHUA CHANDRAPUTRA ASALIManaging Director

Business Development &Manufacturing Director

ADYANSYAH MASRINVice President Commissioner

HARI SLAMET WIDODOIndependent Commissioner

JIMMY MASRINVice President Director

HERMAN SANTOSOOperations & Support Director

ZAKIRIndependent Commissioner

SOEWANDHI SOEKAMTOSales & Marketing /Commercial Director

The Board of Commissioners and Directors of PT LAUTAN LUAS Tbk assume responsibility for the order and reporting of

this Annual Report and deem the information herein true and correct, in accordance to Bapepam Regulation No. Kep.

134/BL/2006, Attachment No.X.K.6, dated 7 December 2006, concerning Reporting Standard for Annual Report of Public

Companies.

2011 Annual Report CertificationSertifikasi Laporan Tahunan 2011

9

9PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 201196

Financial Report

Laporan Keuangan

2011 Annual Report Certification

Sertifikasi Laporan Tahunan 2011

Financial Report

Laporan Keuangan

95

96

2011 Annual Report Certification

Sertifikasi Laporan Tahunan 2011

Financial Report

Laporan Keuangan

95

96

PT LAUTAN LUAS Tbk . Annual Report 2011 97