1 Proposal UN

download 1 Proposal UN

of 24

Transcript of 1 Proposal UN

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    1/24

    KATA PENGANTAR 

    Dengan mengucapakan puji syukur kehadirat Allah SWT bahwasanya SD Negeri Pucung II,

    Insya Allah akan menyelenggarakan Ujian Seklah !US" dan Ujian Nasinal !UN" yang keempat,

    Tahun Pelajaran #$%#$%' sebagai penilaian pencapaian kmpetensi lulusan secara nasinal pada

    ketiga mata pelajaran UN, yakni (ahasa Indnesia, )atematika, dan Ilmu Pengetahuan Alam* Dan

     juga untuk mendrng tercapainya target Wajib (elajar Pendidikan Dasar yang (ermutu*

    UN !Ujian Nasinal" adalah Ujian yang dilaksanakan secara terintegrasi dengan pelaksanaan

    Ujian Seklah&)adrasah SD&)I&SD+(*

    )ateri UN adalah interseksi&irisan pada ketiga kurikulum yaitu urikulum Tahun

    %--.&Suplemen Tahun %---, urikulum (erbasis mpetensi !(" Tahun #$$., dan TSP

    !Standar ISI" sesuai dengan Permen Nmr ## Tahun #$$/*Adapun hasil dari UN dapat digunakan sebagai salah satu pertimbangan untuk 0

    a* Pemetaan mutu satuan pendidikan

     b* Dasar seleksi masuk jenjang selanjutnya

    c* Penentuan kelulusan peserta didik dari satuan pendidikan

    d* Dasar pembinaan dan pemberian bantuan kepada satuan pendidikan dalam upaya

     peningkatan mutu pendidikan

    Semga dalam pelaksanaannya nanti dapat berjalan dengan baik dan lancar, dan dapat

    memperleh keberhasilan yang maksimal sesuai dengan yang diharapkan leh semua pihak*

    tabaru, % April #$%'

    Ttd

      Panitia

      Penyelenggara UN

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    2/24

    DAFTAR ISI

    ata Pengantar11111111111111111111111111111111* i

    Da2tar Isi1111111111111111111111111111111111** ii

    BAB I : PENDAHULUAN……………………………………………………………………… 1

    A* Dasar111111111111111111111111111111* $

    (* +atar (elakang11111111111111111111111111** -

    3* Tujuan111111111111111111111111111111 $

    BAB II : PROGRAM KERJA………………………………………………………….. 0

    A* Persiapan11111111111111111111111111111%

    (* Penyelenggaraan11111111111111111111111111 4

    3* Pelaksanaan1111111111111111111111111111$

    BAB III : PEMERIKSAAN, PENILAIAN, KRITERIA KELULUSAN, PEMBIAYAAN,DAN PELAPORAN…………………………………………………………………. 12

    A* Pemeriksaan111111111111111111111111111** 4-

    (* Penilaian11111111111111111111111111111 $-

    3* Pembiayaan111111111111111111111111111** %#

    D* Pelapran1111111111111111111111111111* $-

    BAB IV: PENUTUP…………………………………………………………………………….. 12

    +ampiran5lampiran111111111111111111111111111 4-

    %* Da2tar caln peserta US dan UN SDN Pucung II Tahun Pelajaran #$%#5#$%'

    !6rmat S5%7, 6rmat Pengajuan UN,Nilai 8aprt Smt*9,4,-,%$,%%, Nilai 8ata5rata

    8aprt,Surat pernyataan"

    #* :adwal tentati2 kegiatan US dan UN SD&)I Tahun pelajaran #$%#$%'

    '* :adwal Ujian Praktek

    .* 6rmat penilaian Ujian Praktek 

    7* isi5kisi dan Naskah Ujian Praktek 

    /* :adwal US dan UN SD&)I Tahun pelajaran #$%#$%'

    9* :adwal Pengawas 8uang UN

    4* :adwal Pengawas 8uang US

    -* Da2tar hadir Penguji Praktek 

    %$* Da2tar hadir Pennngawas 8uang UN

    %%* Da2tar hadir Pengawas 8uang US

    %#* Denah Pengaturan 8uang US&UN SD&)I

    %'* Denah +kasi Pelaksanaan egiatan US dan UN SD&)I%.* Tanda (unyi (el US dan UN SD&)I

    %7* Tata Tertib Peserta US dan UN SD&)I

    %/* Tata Tertib Pengawas 8uang US dan UN SD&)I

    %9* Tabl 3aln Peserta US dan UN Tahun Pelajaran #$%#$%'

    %4* SP: egiatan Ujian Akhir Seklah

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    3/24

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    4/24

    )ata Pelajaran

    (*Indnesia )atematika IPA

     Nilai )inimal /,4$ /,$$ /,7$

     Nilai )aksimal -,#$ 4,97 4,7$

     Nilai 8ata5rata 4,'. 9,/$ 9,99

    (erdasarkan data di atas maka dapat diperleh hasil yang cukup memuaskan, yakni sebagai

     berikut 0

    :umlah siswa yang dinyatakan +ulus sebanyak > 9- rang

    :umlah siswa yang dinyatakan Tidak +ulus sebanyak > $ rang

    Adapun jumlah siswa yang dapat melanjutkan ke jenjang berikutnya !S)P, )Ts, Pntren"

    adalah sebagai berikut 0

     N :?N:AN@ +AN:UTAN + P :U)+A

    % S)PN % tabaru 5 7 7# S)PN # tabaru 5 5 5

    ' S)PN ' tabaru 5 5 5

    . S)PN . tabaru 5 5 5

    7 )Ts tabaru ' # 7

    / S)P&)Ts +uar ec* tabaru % % #

    9 S)P&)Ts +uar ab* arawang %4 %/ '.

    4 S)P&)Ts +uar Prpinsi :abar 5 % %

    - S)P Swasta&)uhamadiyah 5 5 5

    %$ P;NT8?N 5 5 5

    %% Paket (

    :U)+A ## #7 .9

    Pada tahun pelajaran #$%#$%' siswa kelas =I yang terda2tar sebagai 3aln peserta US&UN

    sebanyak 7' rang* al ini sesuai dengan data yang dilaprkan leh pihak seklah ke pihak 

     penyelenggara Tingkat ecamatan dan penyelenggara Tingkat abupaten&ta !6rmat S5%7"*

    C. TUJUAN

    Tujuan Diselenggarakan UN adalah untuk 0

    %* )enilai Pencapaian mpetensi +ulusan Secara Nasinal pada )ata Pelajaran (ahasa

    Indnesia, )atematika, dan Ilmu Pengetahuan Alam !IPA"*

    #* )endrng tercapainya target Wajib (elajar Pendidikan Dasar yang (ermutu*

    '* Sebagai data dan pengisian pada raprt*

    .* Agar peserta ujian lulus dan dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi*

    7* Sebagai tlak ukur keberhasilan dan kualitas pendidikan di tingkat seklah*

    BAB II

    PROGRAM KERJA

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    5/24

    A. PERSIAPAN

    %* Pendataan 3aln Peserta US&UN Tahun Pelajaran #$%#$%'

    a* Penyusunan, Pembuatan, dan Pengisian 6rmat S5%7

     b* Pelapran da2tar caln peserta US&UN SD&)I ke penyelenggara UN Tingkat

    abupaten&ta melalui penyelenggara UN Tingkat ecamatan yakni UPTD T, SD

    ecamatan tabaru paling lambat dua bulan sebelum pelaksanaan ujian*

    c* Penyelenggara UN Tingkat abupaten&ta kemudian mencetak dan mendistribusikan

    Da2tar Nminasi Sementara !DNS" caln peserta UN ke seklah&madrasah

     penyelenggara UN untuk dilakukan Beri2ikasi DNS dan hasil Beri2ikasi dikirimkan ke

     penyelenggara UN Tingkat kabupaten&ta*

    d* Penyelenggara Tingkat abupaten&ta kemudian melakukan 2inalisasi data, mencetak,

    dan mendistribusikan Da2tar Nminasi Tetap !DNT" beserta kartu peserta UN paling

    lambat satu bulan sebelum pelaksanaan UN*

    #* Pemantapan dan (imbingnan (elajar*

    a* )engadakan (imbingan (elajar untuk siswa kelas =I

     b* )engadakan +atihan Ujian Tertulis dan Praktek 

    c* )engadakan Try ;ut !+atihan UN" secara berkala

    '* egiatan Pembuatan Naskah Ujian Praktek terdiri dari 9 mata pelajaran yakni (ahasa

    Indnesia, IPA, Pendidikan Agama, Penjasrkes, S(, (asa Sunda, dan (ahasa Inggris,

    yaitu meliputi 00000000

    a* Penyusunan kisi5kisi ujian praktek 

     b* )engedit&telaah naskah sal ujian praktek*

    c* Pembuatan naskah sal ujian praktek*

    .* egiatan pengadaan naskah ujian tertulis terdiri dari # kategri yakni 0

    .*% )ata pelajaran US tertulis yaitu IPS, Pkn, Pendidikan Agama, (asa Sunda dan (ahasa

    Inggris* Penyiapan bahan ujian seklah tersebut meliputi 0

    a* Penyusunan kisis5kisi US tulis utama

     b* Penyusunan naskah sal, kunci jawaban, lembar jawaban, pedman penilaian, blank

    da2tar nilai, da2tar hadir dan berita acara*

    c* Pembuatan lembar da2tar nilai*

    d* Penyiapan )aster Naskah Sal*

    !penulisan, penelaahan&editing, dan perakitan sal"

    e* Penggandaan bahan ujian*

    .*# )ata pelajaran UN yaitu (ahasa Indnesia, )atematika, dan IPA meliputi 0

    a* Penyelenggara UN Tingkat pusat menyusun kisi5kisi sal berdasarkan S+ dengan

    langkah5langkah sebagai berikut 0

    • )engidenti2ikasi S+ )ata Pelajaran dari setiap )apel yang diujikan pada

    kurikulum %--.* urikulum #$$., dan Standar Isi !SI" sesuai dengan

    Permendiknas Nmr ## Tahun #$$/ tentang Standar Isi*

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    6/24

    • )engidenti2ikasi S+ !S+ interseksi&S+ irisan yang disebut dengan S+

    UN Tahun pelajaran #$%#$%'*

    • )enetapkan S+ UN Tahun Pelajaran #$%#$%'*

    • )enyusun kisi5kisi sal berdasarkan S+ UN tahun pelajaran #$%#$%'*

    • )enelaah dan mereBisi kisi5kisi sal UN*

    • )elakukan Balidasi kisi5kisi sal Tahun Pelajaran #$%#$%' dengan

    melibatkan dsen, guru dan pakar penilaian pendidikan*

    • )engusulkan kisi5kisi sal tahun pelajaran #$%#$%' kepada )endiknas

    untuk ditetapkan sebagai kisi5kisi sal tahun pelajaran #$%#$%'*

     b* Pembuatan )aster Naskah Sal yaitu #7C sal disisipkan leh penyelenggara UN

    Tingkat Pusat dan 97 C sal disisipkan leh penyelenggara UN tingkat prpinsi*

    c* :umlah sal dan alkasi waktu untuk setiap mata pelajaran yang diujikan dalam Ujian

    Seklah&)adrasah diatur leh seklah&madrasah penyelenggara ujian, disesuaikan

    dengan karakteristik kurikulum dan pembelajaran yang berlaku di seklah&madrasah

    masing5masing*

    d* :umlah butir sal dan alkais wajtu UN SD&)I tahun #$%#$%' adalah sebagai

     berikut 0

     N )ata Pelajaran :umlah (utir Sal Alkasi Waktu

    % (ahasa Indnesia 7$ %#$ menit

    # )atematika .$ %#$ menit

    ' IPA .$ %#$ menit

    e* :umlah butir sal dan alkasi waktu Ujian Seklah SD&)I Tahun #$%#$%' sebagai

     berikut 0

     N )ata Pelajaran:umlah (utir Sal Alkasi

    WaktuP@Isian&

    Uraian:umlah

    % Pendidikan Agama '$ 7 .$ -$ menit# Pendidikan kewarganegaraan '$ 7 .$ -$ menit

    ' Ilpu Pengetahun Ssial '$ 7 .$ -$ menit

    . (asa Sunda '$ 7 .$ -$ menit

    7 (ahasa Inggris '$ 7 .$ -$ menit

    7* epanitiaan egiatan US&UN Tahun Pelajaran #$%#$%' SD Negeri Pucung II adalah

    sebagai berikut 0

    SUSUNAN PANITIA

    P?+ASANAAN US&UAS(N SD&)I ?+AS =I

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    7/24

    SD NEGERI PUCUNG II

    I* P?NAN@@UN@ :AWA( 0 Drs* alimi, )*Pd

    II* ?TUA P?N?+?N@@A8A 0 Dadi Suhadi, S*Pd

    III* S?8?TA8IS 0 Ani andayani, S*Pd

    I=* (?NDAA8A 0 N )aemunh ?sih,S*PdI

    =* P?+ASANA

    A *P?N@AWAS 8UAN@ 0

    %* j* )umun )aemunah, SPd

    #* j* Tentrem 8ahayu,S*Pd

    '* Sumiati )ulyanah

    .* N )umun )aemunah ?sih, S*PdI

    7* ?di (awng, SPd

    /* Ida 6arida,S*Pd

    (* P?N@U:I U:IAN P8AT? 0

    %* Pendidikan Agama

    Penguji 0 yh,SPdI

    #* (ahasa Indnesia

    Penguji 0 8atna Wati,SPd

    '* IPA&SAINS

    Penguji 0 Ade ana adir  

    .* S( 

    Penguji 0 Upi Wartiah, S*Pd

    7* Penjarkes

    Penguji 0 8diah Widiawati, S*Pd

    /* (asa Sunda

    Penguji 0 Nyai aryati

    9* (ahasa Inggris

    Penguji 0 Nr idayati, A*)a*Pd

    =I* P?)?8ISA US T?8TU+IS 0 %* :uju :ulaeha, S*Pd

      #* Ani andayani, S*Pd

    =II* P ?)(ANTU U)U) 0 8atna Wati,SPd

    =III* ;NSU)SI 0 Ida 6arida

    I

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    8/24

    %* Seklah&)adrasah yang dapat menyelenggarakan UN adalah seklah&)adrasah yang

    memiliki 2asilitas ruang yang layak dan persyaratan lainnya yang ditetapkan leh

     penyelenggara UN Tingkat abupaten&ta*

    #* Penyelenggaraan UN Tingkat Seklah&)adrasah ditetapkan leh kepala seklah

     penyelenggara UN yang terdiri dari atas unsur5unsur 0

    a* epala seklah dan guru dari seklah&madrasah penyelenggara UN yang bersangkutan*

     b* epala seklah&madrasah dan guru dari seklah lain yang bergabung*

    '* Seklah penyelenggara UN mengirimkan Da2tar 3aln Peserta ke penyelenggara UN

    Tingkat abupaten&ta*

    .* Setiap penyelenggara Ujian harus membuat prgram dan administrasi serta pelapran ke

    UPTD T, SD melalui Pengawas T&SD*

    C. PELAKSANAAN

    %* :adwal US&UN SD&)I

    a* UN dan Ujian Seklah Tahun Pelajaran #$%#$%' dilaksanakan satu kali, terdiri dari

    Ujian Utama dan Ujian Susulan*

     b* US&UN Susulan hanya berlaku bagi peserta didik yang sakit atau berhalangan dan

    dibuktikan dengan surat keterangan yang sah*

    c* Ujian Seklah terdiri dari US Praktek dan US Tertulis*

    d* :adwal Pelaksanaan US&UN Praktek dan Tertulis !terlampir"

    e* Seklah menyelenggarakan US&UN sesuai dengan tata tertib*

    2* Pelaksanaan Ujian Praktek pada tanggal %$ s&d %9 )ei #$%'*

    g* Pelaksanaan UN Utama pada tanggal . s&d / )ei #$%' sedangkan pelaksanaan UN

    Susulan pada tanggal %$ s&d %# )ei #$%'*

    h* Pelaksanaan US tertulis Utama tanggal ',9 dan 4 )ei #$%'*

    #* Penetapan Waktu Pengumuman asil UN

    a* Pengumuman kelulusan&hasil UN dilakukan bersamaan dengan penentuan kelulusan

    secara serentak di seklah&madrasah penyelenggara*

     b* Waktu pengumuman kelulusan&hasil UN pada tanggal %- :uni #$%' atau selambat5

    lambatnya minggu ketiga bulan :uni #$%'*

    c* Pelapran kelulusan dari seklah ketingkat kecamatan, kabupaten dan diteruskan ke

    tingkat prpinsi tanggal #%5#' :uni #$%'*

    '* 8uang US dan UN

    a* Setiap ruang ditempati paling banyak #$ peserta dan satu meja untuk pengawas US&UN*

     b* Setiap meja diberi nmr peserta US&UN yakni satu bangku untuk satu rang peserta

    US&UN*

    c* :arak antara meja yang satu dengan yang lain disusun dengan mempertimbangkan jarak 

    antara peserta yang satu dengan peserta yang lain minimal satu meter*

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    9/24

    d* Penempatan peserta US&UN disesuaikan dengan urutan nmr peserta US&UN !denah

     pengaturan tempat duduk terlampir"*

    .* Penguji Ujian Praktek dan pengawas 8uang US&UN

    a* Penguji Ujian Praktek dan pengawas ruang Ujian Seklah !US" tertulis utama ditetapkan

    leh seklah penyelenggara*

     b* Pengawas ruang UN ditetapkan leh penyelenggara UN tingkat kabupaten&kta atas

    usulan dari seklah penyelenggara*

    c* Penempatan pengawas ruang UN dilakukan leh penyelenggara UN tingkat

    kabupaten&kta dengan prinsip sistem silang murni antar seklah&madrasah dalam satu

    kecamatan*

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    10/24

     BAB II

    PEMERIKSAAN, PENILAIAN, KRITERIA KELULUSAN

    PEMBIAYAAN, DAN PELAPORAN

    A. PEMERIKSAAN

    %* asil Ujian Seklah !US tertulis" diperiksa dan dianalisis leh guru kelas dan dilaprkan ke

    UPTD T,SD ecamatan melalui Pengawas T&SD*

    #* asil UN atau +: UN dikirim ke pihak penyelenggara UN tingkat kabupaten&kta melalui

    UPTD T,SD kecamatan untuk dilakukan pemindaian*

    '* Tim pemindaian +: UN tingkat kabupaten&kta memindai !scanning" +: UN dengan

    menggunakan s2tware dari Puspendik*

    B. PENILAIAN

    %* asil pekerjaan peserta Ujian dimasukkan kedalam amplp tertutup dan disegel,

    ditandatangan leh pengawas ruang dan distempel seklah penyelenggara UN* emudian

    diserahkan ke penyelenggara UN abupaten&kta dan dilakukan pemindahan +:UN melalui

    entry s2tware*

    #* Peserta UN diberi Surat eterangan asil UN !SUN" yang diterbitkan leh seklah

    yang telah dicetak leh penyelenggara UN Tingkat prpinsi*

    C. KRITERIA KELULUSAN

    %* riteria kelulusan UN ditetapkan leh seklah&madrasah yang peserta didiknya mengikuti

    UN*

    #* riteria kelulusan UN ditetapkan melalui rapat dewan guru yang mencakup antara lain

    sebagai berikut 0

    a* Nilai minimal setiap mata pelajaran

     b* Nilai rata5rata ketiga mata pelajaran*

    '* elulusan UN digunakan sebagai salah satu pertimbangan penentuan kelulusan dari

    seklah&madrasah*

    .* riteria kelulusan UN SD Negeri Pucung II Tahun Pelajaran #$%#$%' ditetapkan sebagai

     berikut 0

     N 8IT?8IA  NI+AI

    )INI)A+?T

    % Nilai )ata Pelajaran (ahasa Indnesia 7.

    # Nilai )ata Pelajaran )atematika 7#

    ' Nilai )ata Pelajaran IPA 7'

    . Nilai )ata Pelajaran )apel yang di UN kan 7'

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    11/24

    7* riteria kelulusan SD Negeri Pucung II Tahun Pelajaran #$%#$%' ditetapkan sebagai

     berikut 0

     N 8IT?8IA NI+AI

    )INI)A+

    ?T

    % Nilai )ata Pelajaran (ahasa Indnesia 7#

    # Nilai )ata Pelajaran )atematika 7$' Nilai )ata Pelajaran IPA 7%

    . Nilai 8ata5rata ketiga )ata Pelajaran yang di UN kan 7#

    7 Nilai 8ata5rata US !Teri dan Praktek" /7

    / Nilai 8ata5rata 8aprt Semester I /9

    9 Nilai 8ata5rata Ulangan Tengah Semester II /#

    4 Tingkat ehadiran Siswa 97

    - )engikuti egiatan ?kstrakurikuler dengan nilai minimal 9$

    %$ (erbudi Pekerti (aik sesuai dengan penilaian seklah 9/

    Siswa dinyatakan LULUS SEKOLAH

    :ika Nilai 8ata5rata riteria elulusan dari pin % s&d %$ Sebesar > /#$ 0 %$ >

    62,0 !enam puluh dua kma nl"

    Petunjuk &pedman pengisian riteria elulusan SD Negeri Pucung II Tahun Pelajaran

    #$%#$%' pin 4, - dan %$ adalah sebagai berikut 0

    KRITERIA PENILAIAN TINGKAT KEHADIRAN BELAJAR SISA

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    SD N?@?8I PU3UN@ II

     NI+AI 0 7$ Apabila prsentase kehadirannya antara $C 5 /$C

    /$ Apabila prsentase kehadirannya antara /%C 5 9$C

    9$ Apabila prsentase kehadirannya antara 9%C 5 4$C

    4$ Apabila prsentase kehadirannya antara 4%C 5 -$C

    -$ Apabila prsentase kehadirannya antara -%C 5 -7C

    %$$ Apabila prsentase kehadirannya antara -/C 5 %$$C

    KRITERIA PENILAIAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER SISA

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    SD N?@?8I PU3UN@ II

     NI+AI 0 A Apabila prsentase kehadirannya antara 4/C 5 %$$C

    ( Apabila prsentase kehadirannya antara 9%C 5 47C

    3 Apabila prsentase kehadirannya antara 7%C 5 9$C

    D Apabila prsentase kehadirannya antara '%C 5 7$C

    ? Apabila prsentase kehadirannya dibawah '$C

    eterangan 0

     Nilai 0 A Nilai angka antara 4/5%$$

      ( Nilai angka antara 9%5 47

      3 Nilai angka antara /%5 9$

      D Nilai angka antara '%5 /$

      ? Nilai angka antara $ E '$

    KRITERIA PENILAIAN BERBUDI PEKERTI BAIK 

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    12/24

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    SD N?@?8I PU3UN@ II

     NI+AI 0 SAN@AT (AI 0 -% 5 %$$

    (AI 0 9/ E -$

    S?DAN@&(IASA 0 /$ E 97

    :?+?&(U8U 0 Dibawah /$

    D. PEMBIAYAAN

    Seluruh biaya kegiatan penyelenggaraan US&UN SD Negeri Pucung II Tahun

    Pelajaran #$%#$%' ditanggung leh Dana (antuan ;perasinal Seklah !(;S Seklah"

    sebagaimana telah disepakati pada 2rum 8apat ;rang Tua )urid kelas =I pada hari :umat

    tanggal . )aret #$%' adalah sebagai berikut 0

    ANGGARAN KEGIATAN AKHIR TAHUN

    U:IAN S?;+A SD&)I SDN PU3UN@ II ?+AS =I

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    A. KEPANITIAAN

    %* Pembuatan prpsal 8p 7*$$$

    #* 8apat panitia penyelenggara US dan UN SD&)I 8p 7*$$$

    '* 8apat rang tua murid kelas =I dan mite Seklah 8p /*$$$

    .* nr panitia penyelenggara 8p 7*$$$

    7* AT !penyusunan S5%7, P59a, album 2t" 8p /*$$$

    /* Pembuatan kartu peserta ujian praktek dan label 8p 7*$$$

    9* (imbingan belajar kelas =I 8p /*$$$

    4* nsumsi penyelenggaraan !praktek dan tertulis" 8p /*$$$

    -* Pas Pht kelas =I 8p %7*$$$

    %$* SPPD&8apat5rapat ssialisasi kegiatan US 8p 7*$$$

    %%* egiatan try ut 8p '$*$$$

    B. PRA UJIAN SEKOLAH

    1. Pembuatan kisi5kisi US Tulis Utama 8p 4*7$$

    2. Pembuatan naskah US Tulis Utama 8p 4*7$$

    3. Pembuatan kisi5kisi US praktek 8p 9*$$$

    4. Pembuatan naskah US praktek 8p 9*$$$

    5. Penggandaan naskah sal US Tulis Utama 8p 7*$$$

    C. PELAKSANAAN UJIAN SEKOLAH

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    13/24

    %* nr penguji US praktek 8p /*$$$

    #* nr pengawas ruang 8p /*$$$

    '* nr pemeriksa US dan analisis +: US tertulis 8p 7*$$$

    .* (ahan praktek 8p -*$$$

    7* egiatan )neB US 8p .*$$$

    D. PASCA UJIAN SEKOLAH

    %* Penulisan IjaFah dan SU 8p %'*$$$

    #* Sampul STT( dan SUN 8p %7*$$$

    '* Pendkumenan 8p 7*$$$

    .* Administrasi pelapran 8p 9*$$$

    Ttal anggaran sebesar 8p #$$*$$$ &Siswa !Dua ratus 8ibu 8upiah "&Siswa

    E. PELAPORAN

    %* Seklah penyelenggara membuat lapran ujian yang memuat lapran pelaksanaan dan

    lapran hasil ujian untuk disampaikan ke penyelenggara Ujian Tingkat ecamatan*

    #* +apran pelaksanaan ujian memuat penyiapan bahan, jumlah peserta pelaksana ujian,

     pengawasan, dan pemeriksaan hasil ujian*

    '* +apran hasil ujian memuat nilai ujian tiap5tiap siswa yang terdiri dari nilai tertinggi, nilai

    terendah, dan nilai rata5rata per mata pelajaran*

    BAB IV

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    14/24

    PENUTUP

    Demikianlah prpsal ini dibuat sebagai acuan dalam penggunaan biaya penyelenggaraan

    dan pelaksanaan ujian seklah tahun pelajaran #$%#$%'* (esar harapan semga dalam

     pelaksanaannya dapat berjalan dengan baik dan sesuai yang diharapkan* Semga Allah SWT selalu

    memberikan keberhasilan sebagai tujuan yang senantiasa menjadi harapan setiap insane*

    Adapun sebagai kelengkapan dalam pengadministrasian dan pelaksanaannya, kami

    lampirkan sebagai berikut 0

    +ampiran5lampiran 0

    %* Da2tar caln peserta US dan UN SDN Pucung II Tahun Pelajaran #$%#$%' !6rmat S5%7"*

    #* :adwal tentati2 kegiatan US dan UN SD&)I Tahun Pelajaran #$%#$%'

    '* :adwal ujian praktek .* 6rmat penilaian ujian praktek 

    7* isi5kisi dan naskah ujian praktek 

    /* :adwal US dan UN SD&)I Tahun Pelajaran #$%#$%'

    9* :adwal pengawas ruang UN utama

    4* :adwal pengawas ruang US tulis utama

    -* Da2tar hadir penguji praktek 

    %$* Da2tar hadir pengawas ruang UN

    %%* Da2tar da2tar hadir pengawas ruang US

    %#* Denah pengaturan ruang US&UN SD&)I

    %'* Denah lkasi pelaksanaan kegiatan US dan UN SD&)I

    %.* Tanda bunyi bel US dan UN SD&)I

    %7* Tata tertib peserta US dan UN SD&)I

    %/* Tata tertib pengawas ruang US dan UN SD&)I

    %9* Tabl caln peserta US dan UN Tahun Pelajaran #$%#$%'

    %4* SP: kegiatan ujian seklah

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    15/24

    UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

    SD NEGERI PUCUNG II Alamat 0 :ln* )ashudi Desa Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 Pendidikan Agama Islam

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%'

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan

    '* Siswa5siswi mempersiapkan dan membawa peralatan masing5masing antara lain 0

    5 )embawa perlengkapan shalat

    5 )embawa kitab suci Al5Guran&HuF Ama

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* Al5Guran 0 surat5surat pendek dalam Al Guran

    mpetensi yang diujikan

    %*% )embaca surat pilihan sesuai dengan pengambilan

    %*# )inimal membaca # surat secara nalariah

     b* Ibadah

    #*% 8ukun Islam

    #*# Tata cara bersuci !wudhu dan tayamum"

    #*' AdFan , imah dan shalat

    mpetensi yang dijuikan5 )enyebutkan jumlah rukun islam dan mengucapkan secara berurutan

    5 )empraktekkan tatacara bersuci !wudhu dan tayamum"

    5 )ela2alkan AdFan dan Imah

    5 )empraktekkan tatacara ibadah shalat

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%'

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    D(-* S#/(-*, S.P-   D). H(*'*, M .P-   Y+/ , SP-I  NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ Nip*%-/9$9#%#$$9$%#$$/

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    16/24

    SD NEGERI PUCUNG II Alamat 0 :ln* )ashudi Ds* Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 (ahasa Indnesia

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%'

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan ujian praktek 

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan untuk ujian praktek 

    '* Pelaksanaan diharapkan tepat waktu dan semua siswa5siswi siap menghadapi ujian dan

    membawa keperluan selain yang disediakan seklah*

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* )enulis

    mpetensi yang diujikan

    1.1 )ampu mengisi bidata

    %*# )ampu mengisi blank 2rmulir sa2tar riwayat hidup

     b* )endengarkan&menyimak 

    mpetensi yang diujikan

    #*% memahami isi suatu wacana yang didengarkan !karya sastra 2iksi&nn 2iksi"

    #*# menceritakan kembali isi bacaan yang telah didengarkan

    c* )embaca

    mpetensi yang diujikan

    '*% membaca satu buah sajak&puisi dengan lapal dan intnasi yang benar '*# menyimpulkan&menjelaskan isi puisi yang dibacakan

    d* berbicara

    mpetensi yang dijuikan

    .*% bercerita tentang dngeng, legenda, cerita rakyat !pilih salah satu diantaranya"

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%'

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    Dadi Suhadi, S*Pd D). H(*'*, M .P-   R("$( ("* ,SP- NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ Nip*%-/4$4$-#$$9$%#$$9

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@ UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    17/24

    SD NEGERI PUCUNG II Alamat 0 :ln* )ashudi Desa* Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 Ilmu Pengetahuan Alam

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%#

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan ujian praktek 

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan untuk ujian praktek 

    '* Pelaksanaan diharapkan tepat waktu dan semua siswa5siswi siap menghadapi ujian dan

    membawa keperluan selain yang disediakan seklah*

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* +istrik 

    mpetensi yang diujikan

    %*% )emasang kabel pada sikring dan menjelaskan kegunaannya

    1.2 )emasang rangkaian listrik !seri dan paralel"

    %*' )engelmpkkan benda !knduktr dan islatr"

    %*. )engelmpkkan sumber5sumber energi listrik 

     b* )agnet

    mpetensi yang diujikan

    #*% membuat elektr magnetik 

    #*# mengglngkan benda5benda yang dapat ditarik leh magnet

    #*' menjelaskan 2ungsi dan kegunaan magnetc* Perkembangbiakkan mahluk hidup&tumbuhan !Begetati2"

    mpetensi yang diujikan

    '*% )empraktekkan cara mencangkk 

    '*# )enjelaskan kegunaan dari perkembangbiakkan dengan cara mencangkk 

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%#

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    D(-* S#/(-*, S.P-   D). H(*'*, M .P- A-! Y($( K(-*)  NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ Nip*%-9$%##.#$$4$%%$$.

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    18/24

    SD NEGERI PUCUNG IIAlamat 0 :ln* )ashudi Desa* Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 Pendidikan :asmani dan esehatan

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%#

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan ujian praktek 

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan untuk ujian praktek 

    '* Pelaksanaan diharapkan tepat waktu dan semua siswa5siswi siap menghadapi ujian dan

    membawa keperluan selain yang disediakan seklah*

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* Atletik 

    mpetensi yang diujikan

    %*% +ari !sprint"

    %*# +empar 

    %*' +mpat

     b* Permainan

    mpetensi yang diujikan

    #*% =lley ball

    #*# Sepak (la

    #*' (la ecil

    c* Senammpetensi yang diujikan

    '*% Senam S: #$$4

    '*# Senam lantai

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%'

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    D(-* S#/(-*, S.P-   D). H(*'*, M .P-  R-*(/ *-*(3("*, S.P- 

     NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ Nip*%-/-$.$4#$$9$%#$%#

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@ UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    19/24

    SD NEGERI PUCUNG II Alamat 0 :ln* )ashudi Desa* Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 (asa Sunda

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%'

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan ujian praktek 

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan untuk ujian praktek 

    '* Pelaksanaan diharapkan tepat waktu dan semua siswa5siswi siap menghadapi ujian dan

    membawa keperluan selain yang disediakan seklah*

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* )aca

    mpetensi yang diujikan

    %*% )acakeun salah sahiji sajak 

     b* Pupuh

    mpetensi yang diujikan

    #*% maskumambang

    #*# pucung

    #*' kinanti

    #*. sinm

    c* nyarita

    mpetensi yang diujikan'*% nyaritakeun salah sahiji eusi dngeng !2iksi atawa nn 2iksi"

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%'

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    Dadi Suhadi, S*Pd D). H(*'*, M .P-   N+(* K()+("* 

     NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ Nip*%-/.$.$#%--.$'#$$'

    P?)?8INTA A(UPAT?N A8AWAN@ UPTD PAUD dan SD ?3A)ATAN ;TA(A8U

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    20/24

    SD NEGERI PUCUNG II Alamat 0 :ln* )ashudi Desa* Pucung ec* tabaru ab* arawang

    P?N@AAAN DAN U:IAN P8AT? 

    TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

    S;A+ U:IAN P8AT? 

    )ata Pelajaran 0 Seni (udaya dan eterampilan

    ari&Tanggal 0 11,111 April #$%'

    Waktu 0 $9*'$ s&d selesai

    P!"#$%#& U'#'

    %* Seklah menyiapkan peralatan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan ujian praktek 

    #* Seklah menyiapkan tempat yang akan digunakan untuk ujian praktek 

    '* Pelaksanaan diharapkan tepat waktu dan semua siswa5siswi siap menghadapi ujian dan

    membawa keperluan selain yang disediakan seklah*

    M("!)* +($ -*)(&"!&&($

    a* Seni suara

    mpetensi yang diujikan

    %*% )enyanyikan lagu wajib !Indnesia 8aya"

    %*# )enyanyikan lagu wajib pilihan !syukur, padamu negeri"

     b* Seni lukis

    mpetensi yang diujikan

    #*% melukis JtemaK

    5 tempat ibadah

    5 suaka margasatwa

    5 lingkungan

    5 pemandanganc* eterampilan

    mpetensi yang diujikan

    '*% )enyajikan menu . sehat 7 sempurna

    '*# Tata cara makan yang baik 

    Penskran mulai dari 7$ E -7

     Nilai praktek >maksimal  skor 

     perolehan skor x %$ = n

      )enyetujui )engetahui tabaru, April #$%'

      epala Seklah Pengawas T&SD Penguji

    Dadi Suhadi, S*Pd D). H(*'*, M .P-  Upi Wartia , S*Pd NIP* %-/'$'#' %-4'$7 %*$$' NIP* %-7'$'$7%-97$#%$$/ NIP* %-7/$9%.%-9/$%#$$%

    :ADWA+ UN TAUN P?+A:A8AN #$%#$%'

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    21/24

    SD*N?@?8I PU3UN@ II

    ?3*;TA(A8UA8AWAN@

    NO JENIS UN HARI DAN TANGGAL PUKUL MATA PELAJARAN

    %

    UN UTA)A S?+ASA,1* )?I #$%'

    $4*$$5%$*$$ (AS*IND;N?SIA

    UN SUSU+AN 8A(U,1* )?I #$%'

    #

    UN UTA)A 8A(U,1* )?I #$%'

    $4*$$5%$*$$)AT?)ATIA

    UN SUSU+AN A)IS,1**)?I #$%'

    '

    UN UTA)A A)IS,1 )?I #$%'

    $4*$$5%$*$$I P A

    UN SUSU+AN :U)AT,1*)?I #$%'

    tabaru,1 )ei #$%'

    epala seklah

    DADI SUHADI,S.P-

    N*.%-/'$'#'%-4'$7%$$'

    TATA TERTIB PESERTA UJIAN

    TAHUN PELAJARAN 2012/2013

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    22/24

    1. Peserta UN memasuki ruangan setelah tanda

    masuk dibunyikan, yakni 15 (lima belas) menit sebelum UN dimulai.

    2. Peserta UN yang terlambat hadir hanya

    diperkenankan mengikuti UN setelah mendapat izin dari ketuaPenyelenggara UN Tingkat Sekolah/Madrasah, tanpa diberi perpanjangan

    waktu.

    3. Peserta UN dilarang membawa alat komunikasi

    elektronik, kalkulator, tas, buku, dan catatan dalam bentuk apapun

    kedalam ruang ujian

    4. Peserta UN membawa alat tulis menulis berupa

    pensil, penggaris, dan balpoin berwarna hitam/biru serta kartu tanda

    peserta ujian.5. Peserta UN mengisi daftar hadir

    6. Peserta UN mulai mengerjakan soal setelah ada

    tanda waktu mulai ujian.

    7. Peserta UN mengisi identitas pada LJUN secara

    lengkap dan benar.

    8. Peserta UN yang memerlukan penjelasan cara

    pengisian identitas pada LJUN dapat bertanya kepada Pengawas Ruang

    UN dengan cara mengacungkan tangan terlebih dahulu.9. Selama UN berlangsung, Peserta UN hanya dapat

    meniggalkan ruang dengan izin pengawasan dari Pengawas Ruang UN,

    serta tidak melakukannya berulangkali.

    10. Peserta UN yang memperoleh Naskah Soal yang

    cacat atau rusak, pengerjaan soal tetap dilakukan sambil menuggu

    penggantian Naskah Soal.

    11. Peserta UN yang meninggalkan ruangan setelah

    membaca soal dan tidak kembali lagi sampai tanda selesai dibunyikan,dinyatakan telah selesai menempuh/mengikuti UN pada mata pelajaran

    terkait.

    12. Peserta UN yang telah selesai megerjakan soal

    sebelum waktu UN berakhir tidak diperbolehkan meniggalkan ruangan

    sebelum berakhirnya waktu ujian.

    13. Peserta UN berhenti mengerjakan soal setelah ada

    tanda berakhirnya waktu ujian

    14. Selama UN berlangsung, peserta UNdilarang:a. Menanyakan jawaban soal kepada siapapun;

     b. Berkerjasama dengan peserta lain;

    c. Memberi atau menerima bantuan dalam menjawab soal;

    d. Memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau

    melihat pekerjaan peserta lain;

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    23/24

    e. Membawa Naskah Soal UN dan LJUN keluar dari ruang ujian;

    f. Menggantikan atau digantikan oleh orang lain.

    TATA TERTIB PENGAAS RUANG UN

    TAHUN PELAJARAN 201242015

    1.Tiga puluh (30) menit sebelum ujian dimulai Pengawas Ruang UN telah hadir dilokasi

    Sekolah/Madrasah penyelenggara UN.

    2.Pengawas Ruang UN menerima penjelasan dan pengarahan dari Ketua Penyelenggara UN.

    3.Pengawas Ruang UN menerima bahan UN yang berupa Naskah Soal UN, LJUN, Amplop

    LJUN, Daftar Hadir, dan Berita Acara Pelaksanaan UN.

    4.Pengawas Ruang UN masuk kedalam ruang UN, 20 menit sebelum waktu pelaksanaan danmemeriksa kesiapan ruang ujian.

    5.Pengawas Ruang UN meminta peserta UN untuk memasuki ruang UN dengan menunjukan

    kartu peserta UN, dan menempati tempat duduk sesuai nomor yang telah di tentukan.

    6.Pengawas Ruang UN memeriksa setiap peserta UN untuk tidak membawa tas, buku atau

    catatan lain, alat komunikasi elektronik, kalkulator dan sebagainya ke dalam ruang UN

    kecuali alat tulis yang akan dipergunakan.

    7.Pengawas Ruang UN membacakan Tata Tertib UN.

    8.Pengawas Ruang UN meminta peserta ujian menandatangani Daftar Hadir UN.

    9.Pengawas Ruang UN membagikan LJUN kepada peserta dan memandu serta memeriksa

    pengisian identitas peserta UN (nomor ujian, nama, tanggal lahir, dan tanda tangan)sebelum waktu UN dimulai.

    10.Setelah seluruh peserta UN selesai mengisi identitas, pengawas Ruang UN membuka

    amplop soal, memeriksa kelengkapan bahan ujian, dan menyakinkan bahwa amplop

    tersebut dalam keadaan baik dan tertutup rapat (disegel), disaksikan peserta ujian.

    11.Pengawas Ruang UN membagikan Naskah Soal UN dengan cara meletakkan di atas meja

    peserta UN dalam posisi tertutup (terbalik). Peserta UN tidak diperkenankan untuk

    menyentuhnya sampai tanda waktu UN dimulai.

    12.Pengawas Ruang UN mengecek kelengkapan soal UN.

    13.Setelah tanda waktu mengerjakan dimulai, Pengawas Ruang UN mempersilahkan peserta

    UN untuk mulai mengerjakan soal dan mengingatkan peserta agar terlebih dahulu membacapetunjuk cara menjawab soal.

    14.Kelebihan naskah soal UN selama ujian berlangsung, tetap disimpan di ruang ujian.

    15.Selama UN berlangsung, Pengawas Ruang UN wajib menjaga ketertiban dan ketenangan

    suasana sekitar ruang ujian, memberi peringatan dan sanksi kepada peserta yang

    melakukan kecurangan, serta melarang orang lain yang tidak berkepentingan memasuki

    ruang UN.

    16.Pengawas Ruang UN dilarang memberi isyarat, petunjuk, dan bantuan apapun kepada

    peserta berkaitan dengan jawaban dari soal UN yang diujikan.

    17.Lima menit sebelum waktu UN selesai, Pengawas Ruang UN memberi peringatan kepada

    peserta UN bahwa waktu tinggal lima menit.

    18.Setelah watu UN selesai, Pengawas Ruang UN mempersilahkan peserta untuk berhenti

    mengerjakan soal. Pengawas mengumpulkan LJUN dan Naskah soal UN. Peserta UN

    dipersilahkan meninggalkan ruang ujian, setelah pengawas menghitung jumlah LJUN sama

    dengan jumlah peserta UN

    19.Pengawas Ruang UN menyusun secara urut LJUN dari nomor peserta terkecil, dan

    memasukkannya ke dalam amplop LJUN disertai dengan Daftar Hadir Peserta, dan

    kemudian ditutup serta ditandatangani oleh Pengawas Ruang UN di dalam ruang ujian

  • 8/17/2019 1 Proposal UN

    24/24

    20.Pengawas Ruang UN menyerahkan LJUN dan Naskah Soal UN kepada Penyelenggara UN

    tingkat Sekolah/Madrasah disertai Berita Acara Pelaksanaan UN.

    PROPOSALKEGIATAN AKHIR TAHUN

    UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN

    2012-2013

    SDN PUCUNG IIPEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG

    DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA

    UPTD TK, SD KECAMATAN KOTABARU

    2013