HERBAL-KLINIS-FK-2010-pr.ppt

Post on 14-Apr-2015

16 views 1 download

Transcript of HERBAL-KLINIS-FK-2010-pr.ppt

S E H A T ?Fisik, Psikis, Sosial

WHO Non western medicinal

method should be included to the national health plan for growing the primary health care

dr.Nyoman

RATIONAL DRUG/ HERBALS

QUALITY

EF

FIC

AC

Y

SA

FE

TY

HERBALSMEDICINE

TO ENSURE THE RELIABILITY & REPEATABILITY

EVIDENCE BASED MEDICINE

QUALITY ASSURANCE OF THE TRADITIONAL MEDICINE

GOOD AGRICULTURAL PRACTICEbibit, budidaya, tanah, skills petani,

hama, dll.

GOOD MANUFACTURING PRACTICEpengolahan pabrik

STRATEGI PENGEMBANGANOBAT BAHAN ALAM EVIDENCE BASED MEDICINE

U.S. Agency for Health Care Policy and Research

• Ia. Bukti dari metaanalisis RCT.• Ib. Bukti dari minimal satu RCT.• IIa. Bukti dari studi kontrol tanpa randomisasi.• IIb. Bukti dari tipe studi eksperimental lain yang

dirancang dengan baik.• III. Bukti dari studi deskriptif noneksperimental

yang dirancang baik (ini melibatkan studi komparatif, kohort dan kasus kontrol).

• IV. Pendapat ahli atau pengalaman klinis.

TISSUE INJURY

NOCICEPTOR

TNF-

IL-6

IL-1

IL-8

SYMPATHETICNERVE

PG

KININS

MACROPHAGES

POLYMORPHS

H+

MAST CELLS

HISTAMINE

FIBROBLASTS

COX-2

PLATELETS

5-HT

INFLAMMATION

PGPGPG

- GI Events* Associated With NSAIDsMost Patients Asymptomatic

N = 141 N = 1,921

Armstrong, Blower.Gut. 1987; 28: 527–532

Singh et al.Arch Intern Med.

1996; 156: 1530–1536

Withoutsymptoms

Withsymptoms

42%58% 81%19%

*Bleeding, perforation, and gastric outlet obstruction

EXAMPLE OF PROBLEM IN HEALTHEXAMPLE OF PROBLEM IN HEALTH

-COXIB -COXIB gangguan Cardiovascular gangguan Cardiovascular

VIGORConfirmed Thrombotic Cardiovascular Events

Patients with Events (rates per 100 patient-years)

Event Category

Confirmed CV events

Cardiac events

Cerebrovascular events

Peripheral vascular events

RofecoxibN=4047

45 (1.7)

28 (1.0)

11 (0.4)

6 (0.2)

NaproxenN=4029

19 (0.7)

10 (0.4)

8 (0.3)

1 (0.04)

Relative Risk(95% CI)

0.42 (0.25, 0.72)

0.36(0.17, 0.74)

0.73(0.29, 1.80)

0.17(0.00, 1.37)

HERBAL MEDICINE FOR INFLAMMATION

CURCUMIN (TRAD, THEO, PHAR, INVIT, ANN, CLIN)

ZINGIBER (TRAD, INVIT, ANN, CLIN)EVENING PRIMOSE OIL (TRAD, ANN, CLIN)

ECHINASEA (TRAD, INVIT, ANN)KOREAN GINSENG (TRAD, ANN)

harus dibuktikan juga SAFETY-nya

PROBLEM SOLVINGPROBLEM SOLVING

Content of Kunyit

Rhyzome

1 CurcuminoidCurcuminoid

2 Volatile oil Volatile oil

3 fructosafructosa

4 glucosaglucosa

5 arabinosaarabinosa

tanin6

mineral7

(Sudarsono et al., 1996)

1,2 metabolit sekunder1,2 metabolit sekunder3-7 metabolit primer3-7 metabolit primer

KunyitKunyit (Curcuma domestica (Curcuma domestica ValVal.) .)

Effect of Effect of Curcuminoid Curcuminoid

1

2

3

4 Peptic ulcer prevention (Santoso et al., 1991)Peptic ulcer prevention (Santoso et al., 1991)

5 Anti hepatotoxic dan colagogum (Santosa et al., 1995, Hadi, 1996)

Anti hepatotoxic dan colagogum (Santosa et al., 1995, Hadi, 1996)

Anti tumor (Huang., 1995)6

Anti oxydanAnti oxydan (Jang (Jang et al., et al., 2004))2004))

Some benefit for OA treatmentSome benefit for OA treatment (Kertia (Kertia et alet al., 2005)., 2005)

Anti inflammation Anti inflammation (Joe (Joe et alet al., 2004)., 2004)

Effect of Curcuminoid

COX-2 PRODUCE BY MONOCYTES IN COX-2 PRODUCE BY MONOCYTES IN OOAA

(COX-2 ++ (COX-2 ++ monosit lebih ungu)monosit lebih ungu)

(Kertia, 2009)(Kertia, 2009)

1122

3300

ROI PRODUCE BY MONOCYTES IN ROI PRODUCE BY MONOCYTES IN OAOA

(Kertia, 2009)(Kertia, 2009)

33

00

2211

Keterangan : * Uji Mann-Whitney; TNF: Tumor Necrosis Factor; Kel: kelompok; SB: simpangan baku

Variabel Kel. kurkuminoid

(n=34)Rerata±SB(median)

Kel. natrium diklofenak

(n=39)Rerata±SB(median)

p

Rerata selisih TNF-α minggu ke-0 dengan minggu ke-4 (pg/ml)

29,07±64,42(19,97)

36,22±90,66(12,94)

0,237*

Rerata selisih kadar TNF-α sebelum dan sesudah terapi 4 minggu

FIGURE 1AIMS SCORES IN THE TREATMENT OF

PIROXICAM VS CURCUMA

0

0.5

1

1.5

2

2.5

3

3.5

4

4.5

PHYSICALACTIVITY

SOCIALACTIVITY

AFFECTIVE PAIN ABILITY TOWORK

VARIABLE OF AIMS

AIM

S S

CO

RES

PRE PIROXICAM

POST PIROXICAM

DELTA PIROXICAM

PRE CURCUMA

POST CURCUMA

DELTA CURCUMA

FIGURE 2CHANGE OF THE SYNOVIAL FLUID

BIOCHEMISTRY AND IMFLAMMATORY IN THE TREATMENT OF PIROXICAM VS

CURCUMA

-4

-2

0

2

4

6

8

10

12

14

16

VISCOSITY (CM) LEUCOCYTECOUNT (X100/uL)

PMN (%) LYMPHOCYTE(X10%)

MONOCYTE (%) MACROPHAG(%)

PROTEOGLYCAN(X10 MG/L)

MDA(N.MOL/ML)

VARIABLES

VA

LU

ES

PRE PIROXICAM

POST PIROXICAM

DELTA PIROXICAM

PRE CURCUMA

POST CURCUMA

DELTA CURCUMA

FIGURE 3EFFECT OF PIROXICAM VS CURCUMA

ON AST, ALT, UREA & CREATININE LEVEL

-10

-5

0

5

10

15

20

25

30

35

40

AST (U/L) ALT (U/L) UREA (MG/DL) CREATININE ( :10MG/DL)

VARIABLES

LEV

EL

PRE PIROXICAM

POST PIROXICAM

DELTA PIROXICAM

PRE CURCUMA

POST CURCUMA

DELTA CURCUMA

Side effect Piroxicam : stomach , liver Side effect Piroxicam : stomach , liver (idiosinkrasi), ginjal (penurunan GFR)(idiosinkrasi), ginjal (penurunan GFR)

FIGURE 4 GAIN AND RISK OF THE PIROXICAM VS

CURCUMA TREATMENT

0

2

4

6

8

10

12

GAIN AND RISK

FR

EQ

UE

NC

Y (

%)

PROXICAM

CURCUMA

DISPEPSIA EXCITING URETER COLIC

CONSTIPATION INCREASE APATITE

FEELINGFRESH

FEELING WARM

AKTIVITAS ANTI-INFLAMASI KURKUMINOIDAKTIVITAS ANTI-INFLAMASI KURKUMINOID

stimulus

Kerusakan Membran Sel

Fosfolipid

Asam Arakidonat

Posfolipasi

Siklo-oksigenaseLipo-oksigenase

LeukotrinProstaglandin Trombosan Prostasiklin

COX II NO

Kolagenase, elastase, hyaluronidase

Interferon, TNF, IL-12

: Menunjukkan inhibisi oleh kurkumin

Target moleculer utama kurkumin dibagi pada aksi biologis(apoptosis, proliferasi sel, respon antioksidan, respon inflamasi).Panah jingga mengindikasikan peningkatan, garis biru penghambatan. Grup molekul lingkaran yang terlibat pada proses tertentu (penuaan, kanker, neurodegenerasi) DFF40: CAD DNA endonuklease; IAP: Inhibitor of Apoptosis Protein family; GPx: Glutathione Peroxidase; mTOR: mammalian Target Of Rapamycin; A-b: beta-amyloid; iNOS: inducible Nitric Oxide Synthase (Sumber: Salvioli, 2007).

UJI KLINIK OBAT HERBAL• harus sesuai dengan kaidah pelayanan

kesehatan yaitu secara medis harus dapat dipertanggungjawabkan

• Harus menjunjung tinggi etika dan hak azasi manusia.

• Uji klinik obat herbal di Indonesia cukup dilakukan pada satu RS saja, namun jika multicenter akan lebih baik.

Eample: Aloe vera• LAXATION A• HERPES GENITALIS B• PSORIASIS VULGARIS B• SEBHOROIC DERMATITIS B• APTOSE STOMATITIS C• CANCER OF COLON PREVENTION C• DIABETES MELLITUS TIPE-2 C• HIV INFECTION C• COMBUTIO C• INFECTION IN SURGERY D• PEPTIC ULCERATION D• DERMATITIS CAUSED BY RADIATION D

HERBAL MEDICINE UNTUK GASTRITIS & ULKUS LAMBUNG

• CURCUMIN (TRAD, BIN, KLIN)• GINSENG KOREA (TRAD, BIN)• JAHE (TRAD, BIN)

HERBAL MEDICINE UNTUK INFLAMASI

• KURKUMIN (TRAD, TEO, FAR, INVIT, BIN, KLIN)• JAHE (TRAD, INVIT, BIN, KLIN)• GINSENG KOREA (TRAD, BIN)• BAWANG PUTIH (TRAD, INVIT, BIN)• EVENING PRIMOSE OIL (TRAD, BIN, KLIN)• ECHINASEA (TRAD, INVIT, BIN)

CONTOH HASIL PENELITIAN ETNO-MEDICINE• Ramuan obat sakit weteng menurunkan kadar asam urat

dari tinggi menjadi normal pada 50% pasien sakit weteng. • Hal ini dapat disebabkan Citrus aurantifolia, Zingiber officinale Rosc., Cocos nucifera

L., Carica papaya L., dan Zingiber purpureum Roxb. hipourikemia

LEVEL OF EVIDENCES

Capsicum frutescens L (lombok rawit) menurunkan nyeri dgn menimbulkan kesakitan lain berupa panas

PENELITIAN “MASUK ANGIN”- DEFINISI MASUK ANGIN - RUMUSAN MASALAH- PERTANYAAN PENELITIAN - HIPOTESIS- METODE PENELITIAN - BESAR SAMPEL- KRITERIA INKLUSI – EKSKLUSI - DAN LAIN-LAIN

DAFTAR RUMAH SAKIT YANG SUDAH MENERAPKAN PENGGUNAAN OBAT HERBAL SESUAI SK DIRJEN YANMED DEPKES RI

• RS. KANKER DHARMAIS (JAKARTA)• RS. PERSAHABATAN (JAKARTA)• RS. DR. SUTOMO (SURABAYA)• RS. KANDOW (MENADO)• BB-PTO DEPKES RI (TAWANGMANGU)• RS. DR. SARDJITO (YOGYAKARTA)• DAN LAIN-LAIN (TOTAL 12)

HERBAL SEBAGAI OBAT ALTERNATIF

• PADA KONDISI INI, TERAPI HERBAL TERPISAH DENGAN TERAPI KONVENSIONAL

• PADA UMUMNYA PASIEN DAN KELUARGANYA TIDAK MAU LAGI MENGGUNAKAN OBAT KONVENSIONAL DENGAN ALASAN: BIAYA YANG BESAR, MANFAT YANG KECIL, EFEK SAMPING YANG BANYAK, PENGALAMAN BAIK DGN HERBAL

• SERING TERJADI PADA KANKER & PENYAKIT KRONIK

• Belum ada bukti ilmiahnya

Familia : MyrtaceaeKhasiat : Anti inflamasi, hemostatik, astringensia, anti-diareIndikasi : Daun untuk diare, keputihan, radang usus, anti diabetes Buah untuk diare, kencing manis

Familia : OxalidaceaeKhasiat : Antipiretik, antihipertensi, ekspektoran, antidiabetIndikasi : Daun untuk batuk, demam, kencing manis Buah untuk tekanan darah tinggi, batuk

HERBAL SEBAGAI TERAPI KOMPLEMENTER / SUPPORTIF

• PADA KONDISI INI, TERAPI HERBAL MENDAMPINGI TERAPI KONVENSIONAL

• PALING BANYAK TERJADI• BISA MENGURANGI DOSIS BAHKAN EFEK

SAMPING OBAT KONVENSIONAL• PERLU KESEPAKATAN DAN KESEPAHAMAN

DOKTER DENGAN PASIEN

Imperata cylindrica (L) alang-alangFamily : GramineaeEffects : Diuretic, Antipiretic, haemostatic

Bisa juga seledri, tempuyung

INCREASE OF DIURETIC EFFECTINCREASE OF DIURETIC EFFECT

Andrographis paniculata (Burm.f.)Nees SambilotoFamily : AcanthaceaeEffects : Analgetic, anti inflammatory, antipiretic

SIDE EFFECT OF PARACETAMOL <<SIDE EFFECT OF PARACETAMOL <<

HERBAL SEBAGAI TERAPI KONVENSIONAL

• PADA KONDISI INI, TERAPI HERBAL BERDIRI SENDIRI SEBAB SUDAH TERUJI* MANFAATNYA TIDAK LEBIH RENDAH DARI

TERAPI KONVENSIONAL* EFEK SAMPINGNYA TIDAK LEBIH BANYAK

DARI OBAT KONVENSIONAL• TIDAK BANYAK TERJADI• OBAT HERBAL INI DIGOLONGKAN FITOFARMAKA

MASALAH YANG DIHADAPI DOKTER DALAM PERESEPAN OBAT HERBAL

DOKTER yang belum mempunyai SIK-K.A: HANYA BOLEH MERESEPKAN OBAT HERBAL YANG SUDAH MELALUI UJI KLINIS TERBUKTI AMAN, BERKHASIAT DAN BERMUTU SECARA “BIOMEDIS” (FITOFARMAKA)UNTUK MENINGKATKAN OBAT HERBAL MENJADI FITOFARMKA PERLU BIAYA SANGAT BESAR

PELUANGPERMENKES NOMOR 1109/MENKES/PER/IX/2007

BAB VI, PASAL 21: DOKTER & DRG BOLEH PRAKTEK K.A ASALKAN MEMILIKI SURAT IZIN PRAKTEK (SIP) DAN SURAT TUGAS TENAGA PENGOBAT KOMPLEMENTER & ALTERNATIF (ST-TPKA)

TUGAS ORGANISASI PROFESI

• SALAH SATU SYARAT DALAM PENGAJUAN PERMOHONAN SBR-TPKA ADALAH REKOMENDASI DARI ORGANISASI PROFESI

• BAB VI PASAL 16-6 REKOMENDASI DIBERIKAN OLEH ORGANISASI

PROFESI SETELAH DILAKUKAN UJI KOMPETENSI YANG DIBUKTIKAN DENGAN SERTIFIKAT KOMPETENSI ATAU SERTIFIKAT KEAHLIAN YANG DIKELUARKAN OLEH KOLEGIUM DARI ORGANISASI PROFESI

SAINTIFIKASI JAMUPERMENKES NO. 3 / 2010 TENTANG

PENELITIAN JAMU BERBASIS PELAYANAN• MEMBERI SEDIKIT KELONGGARAN• PENGALAMAN EMPIRIS JAMU

DIPERTIMBANGKAN• SUDAH DIMULAI DENGAN PEMBENTUKAN

KOMISI NASIONAL SAINTIFIKASI JAMU DAN PELATIHAN DOKTER SAINTIFIKASI JAMU

INI RESEP DOKTER ATAU RESEP DUKUN ?

• R/ Imperata cylindrica radix 7• Sonchus arvensis folia 11• Orthosiphon stamineus folia 9• Mf pulv. dtd no XC• S 3 dd pulv I• Pro: AA• Catatan: Dilarang mengganti obat kalau tidak ingin kena santet